metode numerik

Post on 24-Jun-2015

1.120 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

PERBANDINGAN AKURASI DATA ANTARA MATLAB DAN GSP

UNTUK PERSAMAAN KUADRAT DENGAN a<0

DISUSUN OLEH:AGUS PRIYANTO

RIDHA RAKHMI NURFITRI

Created By...

Kelompok 1

SOAL• Diketahui persamaan kuadrat

Berapakah nilai akar dari persamaan tersebut? 0643 2 xx

Kelompok 1

PENYELESAIAN

• Dari persamaan maka kita peroleh nilai:a = -3b = 5c = 6

0643 2 xx

Kelompok 1

• Jika kita menggunakan program MATLAB, maka masukkan data nilai a,b, dan c tersebut.Hasil perhitungan dengan menggunakan MATLAB adalah sebagai berikut (tampilan pada command window):

Kelompok 1

Kelompok 1

• Dengan kode program (script) sebagai berikut:

Kelompok 1

Kelompok 1

• Pada perhitungan dengan MATLAB, diperoleh akar-akar persamaannya adalah:x1 = -0,896805253274477x2 = 2,230138586607810

Dalam hal ini, program menggunakan 15 angka di belakang koma.

Kelompok 1

• Sedangkan jika kita menggunakan GSP, maka kita masukkan persamaan tersebut pada plot new function seperti ini:

Kelompok 1

• Hasil perhitungan dengan GSP ditampilkan pada grafik berikut:

Kelompok 1

Kelompok 1

• Nilai akar-akar persamaan tersebut adalah titik potong pada sumbu x (2 titik).

• Jika kita melakukan zooming skala secara maksimal pada sumbu x, maka akan diperoleh grafik dengan skala yang lebih akurat, seperti yang ditunjukkan pada gambar berikut ini:

Kelompok 1

Kelompok 1

Kelompok 1

• Diperoleh titik yang pertama, yaitu -0,896... (mendekati -0,897)Sedangkan, titik yang lainnya tidak dapat ditemukan (zooming skala terbatas).

Kelompok 1

KESIMPULAN• Dalam perhitungan mencari akar-akar

persamaan kuadrat, hasil perhitungan dengan menggunakan MATLAB lebih akurat dibandingkan dengan menggunakan GSP.

top related