logam alkali dan alkali tannah

Post on 15-Jun-2015

347 Views

Category:

Science

7 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Logam Alkali

TRANSCRIPT

KELOMPOK 3 DANI SI Mr.ZAY

DWI AYU PUSPITA ESRA GRACE LILI ANINDI

LOGAM ALKALI

LOGAM ALKALI ADALAH UNSUR-UNSUR GOLONGAN IA KECUALI HIDROGEN,YAITU LITIUM, NATRIUM KALIUM , RUBIDIUM ,

SESIUM DAN FRANSIUM.

ATOM-ATOM LOGAM ALKALI MEMPUNYAI SATU ELEKTRON PADA KULIT TERLUARNYA

KATA ALKALI BERASAL DARI BAHASA ARAB , YAITU YANG BERARTI ABU.

Konfigurasi elektron valensi logam alkali adalah ns1 yang berarti

terletak pada golongan IA dalam sistem periodik dan menempati blok

s. Logam alkali mempunyai satu elektron valensi sehingga mudah

melepaskan satu elektron dan membentuk ion positif bervalensi

satu :

Kecenderungan sifat logam alkali sangat teratur. Dari atas ke bawah secara berurutan semakin besar :

jari-jari atom dan jari-jari ion massa atom dan massa

jenisnya keelektropositifan

sifat reduktor

Sementara itu, Dari atas ke bawah secara berurutan semakin kecil :

energi ionisasi afinitas elektron

keelektronegatifan titik leleh titik didih

REAKSI-REAKSI LOGAM ALKALI

Reaksi dengan air Semua logam alkali bereaksi dengan air membentuk

basa dan gas hidrogen. Litium bereaksi agak pelan, sedangkan natrium bereaksi hebat. Kalium, rubidium,

dan sesium meledak jika dimasukkan ke dalam air.2L(s) + 2H2O(l) 2LOH(aq) + H2(g)

(L=logam alkali)Oleh karena reaksi itu sangat eksoterm, maka

gas hidrogen yang terbentuk segera terbakar.

Reaksi dengan hidrogen

Jika dipanaskan, logam alkali dapat bereaksi dengan gas hidrogen membentuk hibrida, suatu

senyawa ion yang hidrogennya mempunyai bilangan oksidasi -1.

2L(s) + H2(g) 2LH(s) Reaksi dengan oksigen

Logam alkali terbakar dalam oksigen membentuk oksida, peroksida atau superoksida.

4L(s) + O2(g) 2L2O(s) L=logam alkali Jika oksigen berlebihan, natrium dapat

membentuk peroksida.2Na(s) + O2(g) Na2O2(s)

Kalium, rubidium, dan sesium dapat membentuk superoksida dalam oksigen berlebihan.

L (s) + O2(g) LO2 (s) L=K, Rb, Cs Oleh karena sangat mudah bereaksi dengan air dan oksigen, maka logam alkali biasanya disimpan dalam

cairan yang inert, misalnya minyak tanah (kerosin) atau dalam botol yang diisolasi.

4. Reaksi dengan halogen Logam alkali bereaksi hebat dengan halogen

membentuk garam halida.2L (s) + X2 2LX (s)

Natrium cair terbakar dalam gas klorin menghasilkan nyala berwarna kuning khas logam

natrium.

LOGAM ALKALI TANAH

Logam alkali tanah meliputi berilium , magnesium , kalsium, strontium, barium dan radium.

Dalam sistem periodik, keenam unsur itu terletak pada golongan IIA .

Senyawa dari logam golongan IIA banyak yang sukar larut dalam air.

REAKSI KIMIA DENGAN AIR

Berilium tidak bereaksi dengan air atau uap air meskipun dalam suhu tinggi.

Magnesium bereaksi dengan uap air menghasilkan magnesium oksida dan hidrogen.

Magnesium murni memiliki kemampuan bereaksi yang kecil terhadap air dingin.

Kalsium, strontium, dan bariumUnsur-unsur ini dapat bereaksi dengan air dingin dengan

pengadukan kuat menghasilkan hidroksida dan hidrogen.

Persamaan reaksi unsur-unsur ini adalah :X(s) + 2H2O(l) X(OH)2(aq) + H2(g)

Hidroksida yang dihasilkan kelarutannya meningkat dari atas ke bawah dalam satu golongan.

REAKSI DENGAN HALOGENLogam alkali tanah bereaksi dengan halogen membentuk Halida (MX2)

Logam Golongan IIA mereduksi gas klor dengan pemanasan membentuk

klorida. REAKSI DENGAN ASAM

Semua logam kecuali berelium dapat mereduksi air dan asam menghasilkan

hydrogen

REAKSI NYALA LOGAM ALKALI ALKALI TANAH

UNSUR WARNA NYALA

UNSUR WARNA NYALA

LITIUM MERAH BERILIUM PUTIH

NATRIUM KUNING MAGNESIUM PUTIH

KALIUM UNGU KALSIUM JINGGA-MERAH

RUBIDIUM MERAH STRONTIUM MERAH

SESIUM BIRU BARIUM HIJAU

THANKS

THANKS ALL.

GBUs. :*THANKS

FOR

YOUR

WAT

CHAntiPati

top related