kimia-laju reaksi kelas xi by sman 1 mandirancan

Post on 30-Jul-2015

79 Views

Category:

Education

6 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

BAB3LAJU REAKSI

Desy Ratna YunitaYusi Novia Ismayanti

XI IPA3

LAJU REAKSIA. Membuat Larutan

Dengan Molaritas (M) Tertentu

B. Konsep Laju ReaksiC. Teori TumbukanD. Faktor-Faktor

Yang mempengaruhi Laju Reaksi

E. Persamaan Laju dan Orde Reaksi

F. Peranan Katalis dalam Kehidupan Sehari-hari

A. Membuat Larutan Dengan Molaritas (M) Tertentu

Molaritas (M) menyatakan jumlah mol zat terlarut dalam satu liter larutan (bukan pelarut)1. Melarutkan zat murni padat

dihitung dengan rumus:

MrZat

grm

mlVM

)(

)(

1000

Contoh:

Jika 2gram NaOH (Mr=40) dilarutkan dalam air hingga 250ml, tentukan kemolaran larutan tersebut!Penyelesaian:Diketahui: m NaOH = 2gram

Mr NaOH = 40

V larutan = 250ml

Ditanyakan: M?

Jawab:

MM

M

M

MrZat

grm

mlVM

2,020

14

40

2

250

1000

)(

)(

1000

2. Mengencerkan larutan pekat (Glasial)

Dihitung dengan rumus:

Mr

PM

10

Contoh:

Hitunglah kemolaran larutan Mr=98. Jika yang tersedia memilikikadar 98% dan massa jenisnya=1,8Penyelesaian:Dik: Mr

P = 98%

Dit: M?

42SOH42SOH

mlgr

42SOH 98

mlgr8,1

Jawab:

MM

M

Mr

PM

1898

8,19810

10

BACK

B. Konsep Laju Reaksi

Laju reaksi adalah pengurangan konsentrasi

pereaksi atau penambahan konsentrasi hasil

reaksi, tiap satuan waktu.

BACK

Teori Tumbukan

Menurut teori tumbukan, reaksi berlangsung sebagai hasil tumbukan antarpartikel pereaksi. Akan tetapi, tidaklah setiap tumbukan menghasilkan reaksi, melainkan hanya tumbukan antarpartikel yang memiliki energi cukup serta arah tumbukan yang tepat. Jadi, laju reaksi akan bergantung pada tiga hal berikut:Frekuensi tumbukan, fraksi tumbukan yang melibatkan partikel dengan energi cukup, fraksi partikel dengan energi cukup yang bertumbukan dengan arah yang tepat

BACK

D. Faktor-Faktor Yang mempengaruhi Laju Reaksi

1. Konsentrasi pereaksi2. Luas permukaan sentuh3. Suhu4. Katalis

a. Katalis homogenb. Katalis heterogen

BACK

E. Persamaan Laju dan Orde Reaksi

1. Persamaan laju reaksi

2. Orde reaksiOrde reaksi menyatakan besarnya pengaruh konsentrasi pereaksi pada laju reaksi

Macam-macam orde reaksi:Orde nolOrde dua

Orde satu Orde negatif

yx BAk ][][v

][x

v

][x

v

][x

BACK

Contoh:

Pada penentuan laju reaksi A+B C+D, diperoleh data sbb:

Tentukan persamaan laju reaksinya!

No [A] (M) [B] (M) V (M/s)

1. 0,01 0,2 0,02

2. 0,02 0,2 0,08

3. 0,03 0,2 0,18

4. 0,03 0,4 0,36

5. 0,03 0,6 0,54

][][

::..

1222,003,0

4,003,0

18,0

36,0

224

2,001,0

2,002,0

02,0

08,0

::

2

111

444

1

4

111

222

1

2

BAkv

lajureaksipers

y

BAk

BAk

v

vmencari

x

BAk

BAk

v

v

mencarijawab

yyx

yx

yx

yxY

x

yx

yx

yx

yx

X

F. Peranan Katalis dalam Kehidupan Sehari-hari

Di dalam tubuh, proses pencernaan (penguraian makanan oleh air) dipercepat oleh katalis yang disebut enzim (biokatalis). Berkat enzim, metabolisme tubuh berjalan lancar.

BACK

top related