kb studipasar-04

Post on 28-May-2015

126 Views

Category:

Education

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Wieke Irawati Kodri

fe_bandung@yahoo.com

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Studi PasarEnjin dan Aplikasinya

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Prinsip

Rapid AssessmentSifat

Ungkitan terbesar

untuk IKM TegalTujuan

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Enjin dan aplikasinya

Engine

multiguna

angkutan darat

angkutan air

alsintan

Mesin pengolahan

Pembangkit listrik

aplikasi

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Obyek kajian studi

Engine

multiguna

angkutan darat

angkutan air

alsintan

aplikasi

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Prioritas Kajian

Enjin Aplikasi Enjin Aplikasi

Tegal Daerah Lain

1

3

2

IKM

1

2

3

prioritas

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Komponen Teknobisnis Perusahaan

Frameworks

(Orgaware)

Facts

(Inforware)

Abilities

(Humanware)

Facilities

(Technoware)

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Identifikasi

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Analisis Karakter

pasar

perusahaan

klaster

linkage

produk

Tegal

Ceruk

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Fokus Analisis Karakter

perusahaan

fasilitas

Kemampuan

SDM

Dokumentasi

informasi

Organisasi

bisnis

klaster

Industri

pendukung

Lembaga

pendukung

produk

Alat

transportasi

darat

Alat

transportasi

air

pasar

segmen

target

positioning

diferensiasi

linkage

Alat industri

pertanian

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Perusahaan

perusahaan

fasilitas

Kemampuan

SDM

Dokumentasi

informasi

Organisasi

bisnis

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Perusahaan

fasilitas

kemampuan SDM

dokumentasi

informasi

organisasi bisnis

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Klaster Industri

klaster

Industri

pendukung

Lembaga

pendukung

identifikasi

Kedalaman

linkage

identifikasi

fasilitasi

linkage

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Produk

produk

Alat

transportasi

Alsintan

Transportasi

darat

Transportasi

air

Alat olah

tanah

Alat olah hasil

pertanian

Spesifikasi enjin:

• 500 cc

• Otto (bensin)

• Diesel (solar)

• Bahan aluminium

(Rusnas)

• Bahan Fe (lainnya)

Pengalaman:

• Produk?

• Parts?

• Pembeli?

• Skema?

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Pasar

pasar

segmen

target

positioning

diferensiasi

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Linkage Agenda

linkage

Kebijakan

harga

Layanan

(services)

Financial

back-up

Saluran

distribusi

Purna jual

garansi

pemerintah

swasta

discount

diferensiasi

Risk capital

ventura

asuransi

Credit scheme

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Elemen klaster di luar Tegal

BBLM Bdg

BPPT

Komatsu

RISTEK

DepperindagKubota

ITM

Deptan

DKP

GAIKINDO

KADIN

Caterpillar

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Pendidikan, Riset, & Organisasi Bisnis/

Perdagangan (Daerah & Nasional)

Produsen Enjin

Produsen

Kendaraan

Bahan Baku

Bahan Pendukung

Tenaga Kerja

Peralatan

Perlengkapan

Pembuatan Produk

Spesifik

Teknologi Proses

dan Produk

Distribusi/

Transportasi

Pengemasan

Sertifikasi & Label

Humas (PR) dan

Periklanan

Penerbitan Khusus

Pengguna

Klaster Berbasis

Industri

Industri Terkait

Industri Komponen dan Jasa Proses Produksi Pendukung

Instansi Pemerintah Kabupaten,

Propinsi, Pusat

Infrastruktur Bisnis/ Ekonomi & Legal:

• Keuangan• Perdagangan• Konsultan hukum

Teknologi, Manajemen

dan Pengorganisasian

HKI

MSTQ

Produsen

Alsintan

Klaster Lain

Klaster Pariwisata

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Industri Pendukung 1

• Sebutkan industri/perusahaan

pendukung anda

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Industri Pendukung 2

• Sebutkan cara anda berhubungan dgn

perusahaan pendukung tsb

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Orgaware 1

• Apakah perusahaan anda memiliki

– Divisi R&D

– Divisi Pemasaran

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Basis data

tumbuh

modular

terhubung

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Potensi Keterkaitan UKM

Kabupaten Tegal

• Bukan untuk mengukur berpotensi atau

tidak, melainkan untuk mengkaji tingkat

potensinya.

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Urutan temuan potensi kapasitas

teknobisnis

1. Technoware

2. Humanware

3. Orgaware

4. Inforware

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Potensi Klaster Industri Enjin dan

Aplikasinya

• Potensi Industri Pendukung

• Potensi Lembaga Pendukung

• Potensi kolaborasi antar elemen klaster

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Entitas Klaster di Kabupaten Tegal

Perusa-

haan cor

logam

Machining

/ Dies

Center

Pembuat

bahan

baku

non-ferro

ASPEP

Laborat

orium

logam

Design

Center

PT Nefa

PT

Surya

Pantura

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Diskusi Kelompok FokusPenyusunan strategi, kebijakan dan program

tindak lanjut kegiatan “Studi Pasar Enjin dan

Aplikasinya”

Kabupaten Tegal

16 Desember 2004

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Kerangka Strategi

Pengembangan

1. Menumbuhkembangkan organisasi jaringan kerjasama terpadu sistem produksi, pemasaran, dan distribusi dalam klaster industri enjin dan industri aplikasi di Kabupaten Tegal.

2. Mendorong fokus pengembangan klaster industri enjin dan industri aplikasi Kabupaten Tegal pada relung (niche) pasar potensial spesifik.

3. Memperkuat kelembagaan kolaborasi klaster industri enjin dan industri aplikasi.

4. Mengembangkan UKM setempat sebagai pemasok khusus sebagai bagian integral pengembangan pemasok (supplier development) bagi klaster industri enjin dan industri aplikasi.

5. Modernisasi UKM setempat dan sistem pendukung berbasis pengetahuansecara bertahap.

6. Menarik talenta dan investasi dari luar (inward investment) yang dipandang perlu bagi perkembangan klaster dan PEL/D secara umum.

7. Mengembangkan sistem pembiayaan yang sesuai bagi perkembangan klaster industri.

8. Memperbaiki dukungan kebijakan bagi pembentukan iklim bisnis yang kondusif dan peningkatan kompetensi pelaku UKM setempat.

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

1

Menumbuhkembangkan ”organisasi jaringan kerjasama terpadu” sistem produksi, pemasaran, dan distribusi dalam klaster industri

enjin dan industri aplikasi di Kabupaten Tegal.

Mendorong berkembangnya skema transaksi atau model bisnis antarpihak yang saling menguntungkan

Strategi

Tujuan Kebijakan

Skema transaksi (model bisnis)

Variabel Sasaran

Fasilitasi untuk terjadinya kerjasama, skema transaksi/model bisnis (atau kontrak

bisnis) antara aktor-aktor klaster industri di bidang produksi, pemasaran dan/atau

distribusi produk (misalnya antara produsen enjin dengan pelaku IKM)

Instrumen Kebijakan

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

2

Mendorong ”fokus” pengembangan klaster industri enjin dan industri aplikasi Kabupaten Tegal pada relung (niche) pasar potensial

spesifik.

Mengarahkan dan mengembangkan kondisi yang mendukung pengembangan kompetensi dan aktivitas produktif pelaku pada

bidang yang dinilai paling potensial.

Strategi

Tujuan Kebijakan

Kompetensi, bidang bisnis utama (core

business) dan produk utama (core

products) pelaku

Variabel Sasaran

• Penyediaan informasi potensi pasar

• Fasilitasi dan/atau pemberian asistensi teknis tentang pengorganisasian sistem

produksi (termasuk misalnya untuk diklat spesifik dan upaya mencapai konsensus/

kesepakatan pembagian kerja antar pelaku)

• Dukungan dana awal pengembangan organisasi (misalnya tim klaster industri

enjin dan industri aplikasi)

Instrumen Kebijakan

Penciptaan/pengembangan ”pasar awal”

(early market)

Pengadaan pemerintah untuk produk-produk tertentu sebagai fokus yang

sama/relevan dengan relung pasar yang potensial

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

3

Memperkuat “kelembagaan kolaborasi” klaster industri enjin dan industri aplikasi.

Mendorong formasi / penguatan organisasi (atau pengorganisasian) kerjasama / kolaborasi.

Strategi

Tujuan Kebijakan

Kelembagaan / organisasi kerjasama

(kolaborasi)

Variabel Sasaran Instrumen Kebijakan

Fasilitasi, pemberian asistensi teknis dan dukungan dana awal pengembangan

organisasi tindakan kolektif (misalnya tim klaster industri enjin dan industri aplikasi)

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

4

Mengembangkan UKM setempat sebagai “pemasok khusus” sebagai bagian integral pengembangan pemasok (supplier

development) bagi klaster industri enjin dan industri aplikasi.

Mendorong berkembangnya spesialisasi UKM sebagai pemasok khusus dalam klaster industri.

Strategi

Tujuan Kebijakan

Penguatan kompetensi UKM tertentu di

bidang spesifik

Variabel Sasaran Instrumen Kebijakan• Penyediaan informasi potensi pasar

• Fasilitasi dan/atau pemberian asistensi teknis tentang pengorganisasian sistem

produksi (termasuk misalnya untuk diklat spesifik dan upaya mencapai konsensus/

kesepakatan pembagian kerja antarpelaku) bagi UKM pemasok tertentu di bidang

spesifik dalam klaster industri

Fasilitasi untuk terjadinya kerjasama, skema transaksi/model bisnis (atau kontrak

bisnis) antara UKM pemasok tertentu di bidang spesifik dengan aktor-aktor klaster

industri yang menjadi (calon) mitra bisnis potensialnya di bidang produksi, pemasaran

dan/atau distribusi produk (misalnya antara produsen enjin dengan pelaku IKM)

Skema transaksi (model bisnis)

(identik dengan butir 1)

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

5

Modernisasi UKM setempat dan sistem pendukung berbasis pengetahuan” secara bertahap.

Mendorong berkembangnya UKM dan ketersediaan jasa pendukung yang semakin kompetitif dalam klaster industri.

Strategi

Tujuan Kebijakan

Kemampuan UKM

Variabel Sasaran Instrumen Kebijakan

• Awareness-building dan percontohan teknologi (technology demonstration)

• Pengkajian dan diagnosis

• Jasa informasi dan perujukan (referral services)

• Bantuan teknis lapangan, brokering, konsultansi

• Seminar, workshops, training

• Jaringan kerjasama

• Riset kolaboratif dan proyek teknologi

• Dukungan keuangan, leasing, insentif, cost-sharing

• Penguatan infrastruktur jasa layanan, kerjasama bisnis (pemasaran, perdagangan)

• Promosi kemitraan jasa layananInfrastruktur jasa layanan

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

6

”Menarik talenta dan investasi dari luar (inward investment)” yang dipandang perlu bagi perkembangan klaster dan PEL/D secara

umum.

Mendorong meningkatnya daya tarik daerah bagi talenta dan investasi.

Strategi

Tujuan Kebijakan

Prosedur dan biaya bisnis/ inivestasi

Variabel Sasaran Instrumen Kebijakan

• Penyederhanaan dan transparansi prosedur pendirian bisnis dan investasi

• Penetapan biaya bisnis/investasi yang kompetitif, jelas / transparan dan memiliki

kepastian

• Insentif investasi/bisnis

• Penegakan hukum atas kasus-kasus bisnis

• Penegakan hukum atas pungutan-pungutan tak resmiKepastian hukum

Pemahaman calon investor dan/ atau

talenta tentang potensi daerah dan

klaster industri terkait

• Penyediaan informasi dan promosi daerah dan klaster industri

• Insentif khusus untuk kerjasama dan / atau investasi tertentuDaya tarik khusus

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

7

” ”Mengembangkan sistem pembiayaan” yang sesuai bagi perkembangan klaster industri.

Mendorong berkembangnya pembiayaan yang mendukung bagi pertumbuhan bisnis terutama bagi aktor dalam klaster industri.

Strategi

Tujuan Kebijakan

Perbaikan skema bank

Variabel Sasaran Instrumen Kebijakan

• Fasilitasi kerjasama antara perbankan dan pebisnis (termasuk kemungkinan

pengembangan skema kredit)

• Fasilitasi sistem ”garansi” keuangan

• Pengembangan skema pendanaan/ pembiayaan dan/atau lembaga pembiayaan

untuk modal berisiko

• Skema insentif khusus untuk bisnis atau perusahaan inovatif

Alternatif pembiayaan dengan modal

berisiko (risk capital)

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

8

”Memperbaiki dukungan kebijakan” bagi pembentukan iklim bisnis yang kondusif dan peningkatan kompetensi pelaku UKM

setempat.

Mendorong reformasi/perbaikan kebijakan daerah.

Strategi

Tujuan Kebijakan

Perbaikan kerangka legislasi

Variabel Sasaran Instrumen Kebijakan

• Penghapusan regulasi daerah yang menghambat perkembangan (daya saing) bisnis

atau kemajuan inovasi di daerah

• Pengembangan legislasi yang mendukung berkembangnya inovasi di daerah

• Pengembangan dokumen strategis daerah

• Penetapan mekanisme koordinasi kebijakan daerah

• Pengembangan agenda/instrumen kebijakan yang mendukung inovasi daerah

Perbaikan kebijakan

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Mulai dibuat

29/09/2004

Fonts tambahan

Arial Rounded MT Bold

Jumlah halaman

37

Kawi Boedisetio

telebiro.bandung0@clubmember.org

Kawi Boedisetio

+62 817 219 755

telebiro.bandung0@clubmember.org

kawi.4shared.com

top related