identifikasi gangguan psikologis - hettyastri.com · identifikasi gangguan psikologis badan...

Post on 07-Mar-2019

228 Views

Category:

Documents

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Identifikasi GangguanPsikologis

Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia

Pusat Pendidikan dan Pelatihan Tenaga Kesehatan

Tahukah kamuyang dimaksud dengan

http://arcfinancialllc.com/wp-content/uploads/2013/10/Ask-The-Right-Questions-.jpg

IDENTIFIKASI

KEBIDANANGANGGUAN PSIKOLOGIS

DALAMDANPENATALAKSANAANNYA

Dimulai dengan Memahami GangguanPsikologis Dalam Kebidanan, …

Beban Psikis paling berat padaibu hamil terjadi pada trimester pertama, yaitu ketika terjadiperubahan aktivitas hormonal

Beban Fisik Dan Mental yang dialami ibu hamil biasanya disebabkanoleh perubahan fisik dan hormonnya, seperti bentuk tubuh yang melebardan kondisi ibu yang naik turun

Dan juga sering diperparah dengan munculnyatrauma-trauma kehamilan sehingga, masalahyang dihadapi ibu pun semakin kompleks dandapat menimbulkan gangguan mental

Selanjutnya kita akan membahas mengenaiGangguan Mental Minor dalamKehamilan Trimester I, …

Gangguan ini terjadi akibatmeningkatnya frekwensi serangankejang pada perempuan yang menderita epilepsi selama kehamilan, dan hal ini disebabkan oleh …

Perubahan Hormonal dan Metabolik,

Gangguan Tidur,

Perubahan Farmakokinetik Pada Obat Anti Epilepsy,

Suplementasi Asam Folat,

Psikologik danPenggunaan Alkohol.

Etiologi Sebenarnya Belum Jelasnamun dugaan paling jelas adalahRiwayat Gangguan DepresiPada masa antenatal berkaitan dengan suasanahati selama kehamilan dan setelah melahirkan.

Kemudian kita akan membahas mengenaiGangguan Mental Minor dalamKehamilan Trimester Lanjut, …

Gangguan Lanjut Mental Minor PadaKehamilan Lanjut merupakan bangunankedepresian yang di alami oleh yang ibuatas kehamilannya yang telah berusia lanjutuntuk menjelang proses persalinannya

Bangunan Mentalini dapat berupaDepresi dan Stress

Dimana Sumber Stres dapat di golongkan ke dalam bentuk Krisis, Frutrasi, Konflik, dan Tekanan

Pembahasan selanjutnya adalah tentangGangguan Mental Mayor dalamKehamilan, yaitu …

Kondisi yang ditandai denganketidakmampuan berkonsentrasi, perubahan pola tidur yang parah, menurunnya energi, ketidaknyamanan fisik, mudah tersingung, serta perasaan sedih, kesal dan tidak berdaya yang ekstrim.

Pengaruh Perubahan Psikologis Pada IbuHamil Terhadap Janin Yang Dikandung

Pada trimester I akanberpengaruh fatal padaproses pembentukan organ

Melahirkan Anak Hiperaktif, selain itu memicu kelahiranpremature dan gangguanperkembangan

Setelah Trimester PertamaPembentukan Organ Telah Selesaiartinya, janin sudah lebih kuat menghadapipengaruh dari luar, sudah mampu mendengardan bereaksi terhadap sentuhan dan sudahbiasa merasakan kondisi psikologis ibunya.

dan Kondisi Ibu yang selaluMenyenangkan dapat membuatpertumbuhan janin optimal

Pembahasan terakhir kita adalahtentang Gangguan Mental pada Puerperium, yaitu …

Gangguan Depresif Mayor yang terjadi Selama Masa Nifas

Dalam bentuk Depresi danPsikosis Puerperalis yang penyebabnya belum jelas,namun dugaan riwayat gangguandepresi baik pada pascapartummaupun diwaktu yang lain.

Secara umum Faktor Neuroendokrin yang juga dianggap memiliki peranan atau pemicuutama adalah estradiol yang bersifat tersembunyidan sering mulai timbul secara lambat pada 2-3 minggupertama pascapartum.

Psikosis Puerperalis adalah bentukyang paling berat dari gangguanjiwa masa nifas. Penampilannyadramatik dan munculnya gejala psikosisdalam 48-72 jam pasca salin.

Sebagian besar wanita yang menderita psikosis puerperalisgejalanya berkembang dalam2-4 minggu pertama pasca salin

Sumber Gambar:http://rscarolus.atoma.co.id/wp-content/uploads/2011/12/DSC5477.jpg

http://www.hoag.org/Specialty/Womens-Health/SiteAssets/Pages/Pregnancy/Healthy-Pregnancy/pregnancy-diet.jpghttp://www.theveganwoman.com/wp-content/uploads/2012/03/Healthy-Pregnancy.jpgcdn.klimg.com/merdeka.com/i/w/news/2014/06/06/378213/670x335/waspadai-penyakit-ini-ketika-sering-pusing-saat-hamil.jpghttps://oshigita.files.wordpress.com/2013/12/kejang.jpghttp://wallpic.us/wp-content/uploads/2014/08/Think-Different.jpghttp://574365941134150225.weebly.com/uploads/1/4/8/8/14880788/808373439.jpghttp://www.slate.com/content/dam/slate/blogs/xx_factor/2012/08/15/prenantal_depression_a_husband_s_perspective_/1345058398887.jpg/_jcr_content/renditions/cq5dam.web.1280.1280.jpeghttp://i.huffpost.com/gen/1060919/images/o-STRESS-STILLBIRTH-facebook.jpghttp://i.huffpost.com/gen/2501662/images/o-PREGNANT-DEPRESSED-facebook.jpghttp://medias.doctissimo.fr/medias-factory/m/mediabox/media/9/2/4/230429/230429.jpghttp://www.goldenrecordrevisited.org/projects/007_Fetus_old.jpghttp://1.bp.blogspot.com/_RL6XQCOvykQ/TPMgZZyLGII/AAAAAAAAABM/O372DKqC6LQ/s1600/P040910_18.26.JPGhttp://intisari-online.com//media/images/15538_gerakan_janin_bisa_tentukan_jenis_kelamin_bayi.jpghttp://evoucher.co.id/blog/wp-content/uploads/2014/08/ibu-hamil.jpghttp://fitzania.com/wp-content/woo_uploads/453-mom.jpghttp://www.thestar.com/content/dam/thestar/life/health_wellness/2013/10/15/teen_depression_moms_mental_health_during_pregnancy_affects_children_later_in_life_study_finds/teen_depressed.jpghttps://i.vimeocdn.com/video/461880239_640.jpghttp://cdn.empowher.com/sites/default/files/herarticle/postpartum-depression-causes-better.jpg

top related