hnp

Post on 04-Sep-2015

49 Views

Category:

Documents

7 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

hnp

TRANSCRIPT

  • Hernia Nucleus Pulposus

  • Pendahuluan Low Back Pain (LBP) = Nyeri pinggangKeterbatasan bergerak Rawat RSUrutan kedua tersering setelah nyeri kepalaSering usia >40 tahunPenting mengetahui penyebabnya Pengobatan Salah satu penyebabnya HNP (Hernia NucleusPulposus) pada vertebrae Lumbalis.

  • ANATOMIColumna Vertebralis

    7 Vertebrae Cervical (C 1-7)12 Vertebrae Thoracalis (Th 1-12)5 Vertebrae Lumbalis (L 1-5)Os Sacrum (S 1-5)Os Coccygeus (4 segmen)

  • Definisi Suatu keadaan dimana keluarnya discus(nucleus pulposus) sepanjang medulla spinalismelalui bagian lemah annulus fibrosus, olehadanya tekanan atau kekuatan. menekan akar saraf-saraf didekatnya.

  • PATOFISIOLOGIBag. Posterior anulus fibrosus discus Ruptur nucleus pulposus centralis Tertekan ke posterior Menonjol (protrusio)Keluar dari anulus dan masuk ke kanalis spinalis (prolapsus) Menjepit akar saraf ipsilaterlal Nyeri radikuler

  • Etiologi Trauma Tulang belakang jatuh, mengangkat beban berat dengan posisi yang salah (membungkuk), obesitasTulang leher (Whiplash Injury) kecelakaan mobil Proses degeneratif (usia)Kelainan congenital > , segala usia, muda>>

  • Klinis :AnamnesaNyeri Radikuler, terutama di pinggang belakang (LBP) dipicu oleh batuk, bersin & kontraksi otot abdomen , bertambah pada posisi dudukRasa kebas atau mati rasa Rasa lemah atau pareseRiwayat jatuh atau mengangkat beban berat

    Lokasi keluhan sesuai dermatom nervus

  • Klinis :Pemeriksaan JasmaniInspeksi1. Mechanical signs : - pergerakan spinal terbatas - scoliosis, karena spasme erector muskulus spinalis - normal lordosis lumbal hilang2. Pasien biasanya berdiri miring ke satu sisi (sciatic scoliosis)

  • Klinis :Palpasi - Spasme otot-otot paraspinosus- Straight-leg raising < 70 (Lasgue signs)

  • Klinis :- Naffzigers test

  • Pemeriksaan Anjuran :Rontgen MRI CT scan CT - Myelography

  • Bila hasil MRI tidak jelas gold standard :kombinasi Myelografi + CT scan

  • EMG

  • Diagnosis banding Spondilo arthrosis Spondylitis ankylosis Spondylitis TBCTumor vertebra Tumor saraf (neurofibromatosa kauda equine)

  • Penatalaksanaan Herniasi discus lateralis:Konservatif :Analgesic (bila sakit sangat hebat + morphine 10-15 mg/4jam)Bed rest selama 2-3 hari pada matras orthopedic atau dengan papan yang keras dibawah matrasSpinal brace selama 3 bulan kedepanMuscle relaxant Anjuran tidak mengangkat beban berat

  • OperatifPosterior endoscopic discectomy Posterolateral endoscopic discectomy

  • PenatalaksanaanHerniasi diskus sentral :Tertekannya kauda equina dari diskus sentra Laminektomi total

  • Hernia Diskus CervicalJarang terjadiProlaps tersering pada C6 dan C7Lokasi biasanya di C4-5, C5-6, C6-7, C7-T1Keluhan bisa mendadak atau perlahanLokasinya sesuai dermatom nervus Penekanan pada medulla spinalais myelopathy

  • Klinis :Anamnesa1.Leher :Nyeri; menyebar scapula (sering) oksiput (jarang) + sakit kepala tumpul yang menetap, bitemporal ~ migrenKaku (terfiksasi miring kedepan dan samping) Otot nyeri dan pergerakan terbatas2.Ekstremitas superior :NyeriParaestesia penyebaran pada atas siku, punggung tangan pada jari bagian tengah sering unilateral

  • Klinis :Kelemahan jarang terjadi Kadang disertai :fatiguesakit kepalakepala keleyengangangguan kognitifgangguan tidurdepresi

  • Klinis :Pemeriksaan Jasmani Lhermitte signs : Sensasi listrik yang tiba-tiba pada bawah leher yang diakibatkan oleh fleksi leher.Spurling signs :Rasa nyeri pada leher yang diakibatkan kepala didorong kebawah dan tekukan tersebut kearah sisi yang terkena.

  • Pemeriksaan Anjuran :Rntgen cervical CT Scan +myelographyDiskografi dengan bantuan x-rayMRI metode terbaik

  • Diagnosa banding Amytrophy neuralgi Infeksi cervical spinalTumor cervical

  • PenatalaksanaanTirah baring + collar neck TraksiMengembalikan pada posisi yang benarAnalgesik : - NSAID- Bukan gol NSAID Pemanas elektrikKompres esMuscle relaxantAntidepresan

  • Komplikasi Back pain dalam jangka waktu lamaCedera medulla spinalis yang permanent :Kehilangan pergerakan dan sensasi pada kaki dan tanganKehilangan fungsi pencernaan dan kandung kemih

  • Prognosis Ad vitam : BonamAd Fungsionum : BonamAd Sanationum : dubia ad Bonam

  • Pencegahan Bekerja dengan aman Kontrol berat badanHidup teratur dan istirahat cukupDuduk/berdiri dengan benarHindari mengangkat, mendorong dan menarik beban berat, membongkok atau memakai sepatu hak tinggiMencegah batuk, mengejan, naik turun tangga dan kerja fisik beratMemakai bantalan leher saat menyetir mobil

top related