fundamental analysis

Post on 16-Nov-2014

2.517 Views

Category:

Economy & Finance

6 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Pengenalan Analisa Fundamental, Introduction to Fundamental Analysis. For more detail please visit: http://www.itradeindonesia.com

TRANSCRIPT

Indosurya Trade - Online Trading Disclaimers : Indosurya Trade merupakan produk Online Trading dari PT. Asjaya Indosurya Securities. Dokumen ini tidak diperuntukan sebagai suatu penawaran, atau permohonan dari suatu penawaran, permintaan untuk membeli atau menjual efek dan segala hal yang berhubungan dengan efek (seperti efek yang disebutkan disini, atau dari emiten yang sama, dari waran atau hak memesan efek atau kepentingan lain dari efek tersebut). Seluruh informasi dan opini yang terdapat dalam dokumen ini dengan cara baik telah dihimpun dari atau berasal dari sumber-sumber yang dapat dipercaya dan diandalkan. Tidak ada pengatasnamaan atau jaminan, baik secara langsung maupun tidak langsung dari PT. Asjaya Indosurya Securities atau pun pihak-pihak lain dari PT. Asjaya Indosurya Securities, termasuk pihak-pihak lain dari PT. Asjaya Indosurya Securities dari mana dokumen ini dapat diperoleh, terhadap keakuratan atau kelengkapan dari informasi yang terdapat dalam dokumen ini. Seluruh pendapat dan perkiraan dalam laporan ini merupakan pertimbangan kami pada tanggal tertera dan dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan.

Introduction to Fundamental Analysis

WHAT IS FUNDAMENTAL ANALYSIS

Metode untuk mengevaluasi saham dengan mengukur nilai sebenarnya dari suatu saham

(intrinsic value)

Dengan menganalisa keadaan ekonomi, struktur keuangan dari perusahaan tersebut dengan menggunakan data-data kuantitatif

(ratio)

Fundamental vs TechnicalAsumsi dasar Fundamental AnalysisUntuk menentukan “WHY” kenapa kita

membeli/menjual saham tersebut.

Asumsi dasar Technical AnalysisUntuk menentukan “WHEN” kapan saat yang

tepat untuk kita membeli / menjual saham.

Menghasilkan intrinsic value dan membandingkannya dengan harga pasar sekarang untuk mengambil keputusan beli/jual.

Syarat Keputusan Beli apabila :Undervalue : Nilai Intrinsik > Harga Pasar

Syarat Keputusan Jual apabila :OverValue : Nilai Intrinsik < Harga Pasar

Objectives of FA

Approaches in Fundamental Analysis

• TOP DOWN ANALYSIS

Economic Analysis

Industry Analysis

Company analysis

Approaches in Fundamental Analysis

• BOTTOM UP ANALYSIS

Company Analysis

Industry Analysis

Economic analysis

Top down vs Bottom up Analysis

• Usahakan menganalisa sesuatu dimulai dari

Makro to Mikro

• Saham sebagus apapun pasti akan koreksi pada saat resesi

Economic Analysis

Kunci Economic Analysis adalah kita melihat pertumbuhan ekonomi.

Pertumbuhan ekonomi Indonesia salah satunya dipengaruhi oleh:•Suku bunga •Inflasi

Inflasi, Suku Bunga

Ekonomi Indonesia dipengaruhi suku bunga Apabila :SBI naik Ekonomi Lambat Saham Turun

SBI turun Ekonomi lancar Saham Naik

Penyebab Kenaikan (Penurunan) Suku Bunga

Apa yang menyebabkan Suku Bunga Naik / Turun..??

Inflasi

Apabila Inflasi tinggi suku bunga dinaikkan

Apabila Inflasi rendah suku bunga stabil / diturunkan

INDUSTRY & COMPANY ANALYSIS • Sebelum menentukan saham, terlebih dahulu kita

harus menentukan sektor (Industri dari perusahaan tersebut)

• Metode yang paling sederhana untuk menganalisa secara fundamental adalah dengan menggunakan metode “CANSLIM”

• CANSLIM dikemukakan oleh William J O’neil dalam bukunya “How to Make Money In Stock”

VALUATION RATIO Contoh: Donny pergi ke dua supermarket yang berseberangan didepan rumahnya .

Apel di Supermarket A harganya 20rb sedangkan di Supermarket B harganya 40rb

Apel di supermarket mana yang donny beli..?

Rp 20.000/ Kg Rp 40.000/ Kg

Stock ValuationKesalahan para investor adalah

Cenderung mencari harga yang murah

Kunci dalam Fundamental Analysis adalah• Pembelian saham berarti kita membeli segala

sesuatu yang berkaitan dengan perusahaan tersebut (penjualan, laba, aruskas)

EARNING PER SHARE (EPS)EPS menghitung penghasilan bersih yang diperoleh untuk setiap saham yang diinvestasikan.

Formula:EPS (for c/s) = Laba Bersih – Dividen saham preferen

Jumlah Lembar Saham rata-rata

Carilah perusahaan” yang EPS nya tinggi dan mengalami pertumbuhan dari tahun ke tahun.

PRICE EARNING RATIO (PER)PER menggambarkan apresiasi pasar terhadap kemampuan perusahaan menghasilkan laba.

Formula:PER = HARGA SAHAM

EPS

Carilah perusahaan” dimana PER yang masih murah dan berpotensi untuk naik

Konsep dibalik PER• Untuk menentukan mahal / murah suatu saham dalam suatu

industi biasanya digunakan PER

HIGH PER vs LOW PER- High PER identik dengan High risk

- Tidak ada jaminan bahwa Saham dengan PER yang tinggi = pertumbuhan tinggi

Saham dengan PER yang rendah = pertumbuhan rendah

Jadi Fundamental Kriteria1. Low PER 2. Memiliki pertumbuhan earning yang baik / tinggi

Contoh Soal + Konsep • Harga saham bumi pekan ini ditutup pada

level 2400. Laba per lembar saham perusahaan tersebut adalah 400

• Hitunglah PER…??

PER : 2,400 / 400 = 6 x

Masyarakat rela untuk membayar 6x lebih mahal daripada yang terterad di

laporan keuangan

DEBT TO EQUITY RATIO (DER)DER membandingkan sumber pembiayaan hutang terhadap equitas

Formula:DER = _Total Debt__

Total Equity

Carilah perusahaan yang memiliki DER yang kecil

RETURN ON EQUITY (ROE)ROA menggambarkan seberapa besar keuntungan yang dapat dihasilkan dengan pemanfaatan modal yang dimiliki oleh perusahaan.

Formula:ROE= _Earning after tax_

Total Equity

Carilah perusahaan yang ROE-nya tumbuh sekitar 15-20% per tahun

RETURN ON ASSETS (ROA)

ROA menggambarkan seberapa besar keuntungan yang dapat dihasilkan dengan pemanfaatan aktiva yang dimiliki oleh perusahaan.Formula:

ROA= _Earning after tax_ Total Assets

Carilah perusahaan yang ROA-nya tumbuh sekitar 15-20% per tahun

Free SeminarHadiri Seminar tetang investasi di Saham Tempat: Grha Surya lt 2.

Taman Perkantoran Kuningan, Jl. Setiabudi Selatan 1 Kav.9, Jakarta Selatan 12920

Waktu: 18.30 (Setiap Kamis)Topik: Trading Plan

Money ManagementTehnical AnalysisFundamental AnalysisPortfolio Check (only for Indosurya Trade customers)

RSVP (021) 57905068 atau email: customer.care@itradeindonesia.com

Credits

Presentasi ini disiapkan oleh:Suraj KhianiResearch AnalystOnline Trading DivisionPT Asjaya Indosurya Securitiesresearch@itradeindonesia.com orItrade_research1@yahoo.com

top related