cst rsud al ihsan ( reisya, mila, ano).pptx

Post on 17-Jan-2016

27 Views

Category:

Documents

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

PresentanRavanno F H - 12100113005Reisya G N - 12100113068Karmila P - 12100113056

SMF ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUTP3D FAKULTAS KEDOKTERAN UNISBARUMAH SAKIT AL IHSAN BANDUNG

2015

*CHAIR SIDE TEACHING

*IDENTITAS

Nama : Tn. YS

Umur : 31 tahun

Jenis kelamin : laki-laki

Pekerjaan : karyawan swasta

Alamat : Baleendah

Tgl pemeriksaan : 02 Maret 2015

Keluhan Utama:

Ingin cabut gigi

*ANAMNESA

*Riwayat Penyakit Sekarang

Pasien datang ke poliklinik gigi RSUD al ihsan karena ingin mencabut gigi kiri belakang bawah karena gigi tersebut runcing/ tajam dan menempel pada lidah sehingga terasa sakit. Keluhan seperti ini sudah dirasakan kurang lebih 2 minggu yang dirasakan semakin hari semakin parah.

3 tahun lalu terdapat lubang pada gigi tersebut, yang semakin hari lubangnya semakin besar, selain itu sering terdapat nyeri jika ada makanan yang masuk ke dalam lubang tersebut. Nyeri dirasakan secara terus-menerus berhari-hari. Sejak 5 bulan yang keluhan nyeri sudah tidak pernah di rasakan kembali. Keluhan seperti ini hanya diobati dengan obat anti nyeri belum pernah dilakukan pemeriksaan ke dokter gigi sebelumnya.

Pasien memiliki kebiasaan menyikat gigi 2x sehari pada pagi dan malam hari sebelum tidur. Pasien lebih sering mengunyah sebelah kanan. Pasien menyangkal memiliki riwayat penyakit seperti darah tinggi, diabetes, jantung.

*General Survey

• Keadaan umum : Baik

• Kesadaran : Komposmentis.

• Tanda vital :

- Tensi : 120/80mmHg

- Nadi : 80x/m

- Respirasi : 20x/m

- Suhu : 36,5 ◦ C

*Extra Oral

•Wajah, kepala, mata, hidung, telinga, bibir simetris.

•Tidak ada pembesaran KGB

•Temporomandibular joint :

-Deviasi (-), Krepitasi (-)

-Clicking +/-

•open/close jaw normal

*INTRA ORAL

•Oral higiene : baik•Bibir : normotonus•Mukosa bukal : normal•Gingiva : normal • Lidah : normoglossy•Dasar mulut : normal•Palatum : normal•Tonsil : T1 – T1, tenang

*GENOGRAM

8 7 6 5 4 3 2 1

8 7 6 5 4 3 2 1

1 2 3 4 5 6 7 8

1 2 3 4 5 6 7 8

*STATUS LOKALIS

Status lokalis 1

Gigi 3.8

Karies + (profunda)

Sondasi -

Dingin -

Perkusi -

Tekanan -

Palpasi -

Mobiliti -

Impaksi mesioangular

*JARINGAN SEKITAR

*Pembengkakan (-)

*Hiperemis (-)

*Ulkus (-)

*Stomatitis (-).

1. Periodontitis Apikalis kronis e.c gangren pulpa pada gigi impaksi 38

2. Abses periapikalis pada gigi impaksi 38

*DIAGNOSA BANDING

Periodontitis Apikalis kronis e.c gangren pulpa

pada gigi impaksi 38

*DIAGNOSA

*IMPAKSI GIGI

*Definisi : gigi untuk erupsi secara sempurna pada posisinya akibat terhalang oleh gigi pada anteriornya maupun jaringan lunak atau padat di sekitarnya. (Peterson, 2003)

*>> molar 3 rahang bawah, dan gigi kaninus rahang atas.

*USULAN PEMERIKSAAN1. Foto Rontgen Panoramic

HASIL :

*RENCANA TERAPI

*Pro rujuk dokter gigi

*TERAPI

1.Rujuk dokter gigi

*EDUKASI

1. Menyarankan untuk melakukan pencabutan pada gigi tersebut

2. Dental check up 6 bulan sekali, apabila ada keluhan maka secepatnya datang ke dokter gigi

top related