civic education

Post on 28-Jun-2015

128 Views

Category:

Documents

6 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM HASANUDDIN

Pancasila adalah capaian demokrasi

paling penting yang dihasilkan oleh

para pendiri bangsa Indonesia.

Pancasila tidak lain merupakan

sebuah konsensus nasional bangsa

indonesia yang majemuk. Pancasila

merupakan bingkai kamajemukan

Indonesia

Perlunya revitalisasi Pancasila

karena didasari keyakinan bahwa

Pancasila merupakan simpul

nasional yang paling tepat bagi

Indonesia yang majemuk

Glokalisasi dimaknai sebagai munculnya interprestasi produk global dalam konteks lokal yang dilakukan oleh masyarakat dalam berbagai wilayah budaya. Interprestasi lokal masyarakat tersebut kemudian juga membuka kemungkinan adanya pergeseran makna atas nilai budaya

top related