ciri-ciri makhluk hidup

Post on 30-Nov-2015

104 Views

Category:

Documents

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Oleh : Ai Reni Hertini

TRANSCRIPT

CIRI-CIRI MAKHLUK HIDUP

BERNAPAS

APA YANG DIMAKSUD BERNAPAS ?

APA SAJA YANG MERUPAKAN SALURAN PERNAPASAN PADA MANUSIA ?

SETELAH MASUK KE ALVEOLUS DIKEMANAKAN OKSIGEN TERSEBUT ?

UNTUK APA OKSIGEN DI DALAM TUBUH ?

Pembakaran makanan (oksidasi biologis) terjadi pada sel tubuh makhluk hidup dengan reaksi sebagai berikut :

C₆H₁₂O₆ + 6O₂ → E + 6CO₂ + 6H₂O MAKANAN OKSIGEN KARBONDIOKSIDA AIR

Energi untuk apa ?Karbondioksida dan air dikemanakan ?

Bagai manakan cara bernapas pada hewan ?

Ikan ?

Katak ? Alat pernapasan katak paru-paru dan kulitBurung ?

Alat pernapasan pada tumbuhan :1. Pada daun : Stomata2. Pada batang : Lentisel

CIRI-CIRI MAKHLUK HIDUP

Bergerak

Ada berapa macam gerak ? Berikan contoh gerak pada

manusia, hewan dan tumbuhan !

Gerak ada 2 macam : 1. Gerak aktif. Yaitu gerak yang terlihat jelas. Berikan contohnya ! 2. Gerak pasif. Y yaitu gerak yang tidak terlihat jelas Berikan contohnya !

PEKA TERHADAP RANGSANG(Iritabilita)

Pada manusia dan hewan ada alat untuk menerima rangsang dari luar yaitu alat indra.Ada berapa macam alat indra ?

Bagaimana contoh bahwa tumbuhan peka terhadap rangsang ?

4 MEMBUTUHKAN MAKANAN DARI MANA MANUSIA MENDAPATKAN

MAKANAN ?

DARI MANA HEWAN MENDAPATKAN MAKANAN ?

DARI MANA TUMBUHAN MENDAPATKAN MAKANAN ?

Manusia mendapatkan makanan dari hewan dan tumbuhan.

Hewan mendapatkan makanan dari tumbuhan dan hewan lainBerdasarkan jenis makanannya hewan dikelompokkan menjadi :

Herbivora : Hewan pemakan tumbuhan. Berikan contohnya !

Karnivora : Hewan pemakan daging. Berikan contohnya !

Omnivora : Hewan pemakan tumbuhan dan daging. Berikan contohnya !

Tumbuhan bisa membuat sendiri makanannya dengan cara fotosintesis Yang diperlukan dalam fotosintesis : karbondioksida air cahaya matahari klorofilYang dihasilkan dari proses fotosintesis

: Amilum (Zat makanan) Oksigen

Proses fotosintesis

cahaya MH Karbondioksida +air makanan +

oksigen

klorofil

6 CO2 + 6 H2O C6H12O6 + 6O2

ZAT APA YANG DIKELUARKAN OLEH TUMBUHAN PD SIANG HARI ?DARI MANA ASALNYA ?

ZAT APA YANG DIKELURKAN OLEH TUMBUHAN PADA MALAM HARI ?DARI MANA ASALNYA ?

TUMBUH DAN BERKEMBANG

APA YANG DIMAKSUD PERTUMBUHAN ?BERIKAN CONTOHNYA !

APA YANG DISEBUT PERKEMBNGAN ?BERIKAN CONTOHNYA !

PERTUMBUHAN ADALAH BERTAMBAHNYA JUMLAH SEL DAN VOLUME TUBUH. BERSIPAT IREVERSIBLE (TIDAK BISA KEMBALI KE KEADAAN SEMULA)

CONTOH :

PERKEMBANGAN ADALAH PROSES MENUJU KE ARAH KEDEWASAAN

BAGAIMANA CONTOH PERKEMBANGAN PADA PEREMPUAN ?

BAGAIMANA CONTOH PERKEMBANGAN PADA LAKI-LAKI ?

6. BERKEMBANG BIAK

ADA BERAPA MACAM CARA BERKEMBANG BIAK ?

ADA 2 MACAM CARA BERKEMBANGBIAKN YAITU :

1. SECARA KAWIN (GENERATIF)2. SECARA TIDAK KAWIN (VEGETATIF)

CARA BERKEMBANG BIAK PADA HEWAN : SECARA GENERATIF : BERANAK, BETELUR,

BERANAK DAN BERTELUR BERIKAN CONTOHNYA ! SECARA VEGETATIF : MEMBELAH DIRI,

PRAGMENTASI, TUNAS BERIKAN CONTOHNYA !

CARA BERKEMBANG BIAK PADA TUMBUHAN :SECARA GENERATIF : DENGAN ADANYA PUTIK DAN

BENANG SARI MISALNYA TUMB. BIJI

SECARA VEGETATIF : - ALAMI : TUNAS., SPORA, UMBI - BUATAN : STEK, CANGKOK

7 MENGELUARKAN ZAT SISA

Apa nama alat pengeluaran (ekskresi) pada manusia ?

- paru-paru yang dikeluarkan karbondioksida - ginjal yang dikeluarkan urin - kulit yang dikeluarkan keringat - hati yang dikeluarkan cairan empedu

8. BERADAPTASI

APA YANG DIMAKSUD ADAPTASI ? ADAPTASI ADALAH PENYESUAIAN

DIRI MAKHLUK HIDUP TERHADAP LINGKUNGANNYA.

ADAPTASI ADA 3 MACAM : 1. ADAPTASI MORFOLOGI 2. ADAPTASI FISIOLOGI 3. ADAPTASI TINGKAH LAKU

1. ADAPTASI MORFOLOGIAdaptasi morfologi adalah penyesuaian struktur alat tubuh luar terhadap lingkungan tempat hidupnya.

2. ADAPTASI FISIOLOGI

Adalah cara penyesuaian diri fungsi alat-alattubuh atau kerja alat-alat tubuh terhadaplingkungannya. Contoh Hewan ruminantia, misalnya

sapi, kambing, kerbau. Makanan hewan tersebut adalah rumput-rumputan, di dalam saluran pencernaannya terdapat enzim selulase, enzim ini berfungsi untuk mencerna selulosa yang menyusun dinding sel tumbuhan, dengan enzim selulase maka makanan menjadi lebih mudah dicerna.

3. ADAPTASI TINGKAH LAKU

Adalah cara penyesuaian diri makhluk hidup terhadap lingkungannya dalam bentuk

tingkah laku.

top related