cara mengatasi konstipasi

Post on 04-Dec-2014

243 Views

Category:

Education

7 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

CARA MUDAH UNTUK MENGATASI KONSTIPASI

TRANSCRIPT

CARA MENGATASI SULIT BUANG AIR BESAR

(KONSTIPASI)

Muharina AmeliaPSIK UR

2013

Konstipasi adalah

Kelainan pada sistem pencernaan di mana terjadi

pengerasan  tinja yang berlebihan sehingga sulit

untuk dibuang atau dikeluarkan

Penyebab

Diet rendah serat

Kurang cairan

Imobilitas atau kurang olahraga

Bepergian jauh

Gejala :

Kesulitan memulai dan

menyelesaikan BAB

mengejan keras saat BAB

Perasaan tidak tuntas saat BAB

Rasa sakit pada perut saat

BAB

Menggunakan jari-jari untuk

mengeluarkan feses

Frekuensi

BAB 2 kali seminggu atau

kurang.

CARA MENGATASI

Perbanyak asupan cairan : sekitar 6-8 gelas sehari

Olahraga

Jalan kaki atau lari-lari kecil

Diet Tinggi Serat

MAKANAN YANG BAIK UNTUK KONSTIPASI

• Pepaya • Stroberi• Cincau • Mentimun • lobak Merah

• Pisang

• Biji-bijian dan kacang-kacangan

• Gandum

top related