biounnes_pcr

Post on 19-Aug-2015

9 Views

Category:

Science

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Polymerase Chain Reaction (PCR)

Kelompok 1: Anisa Ratna N (44114110) Rizkiya (44114110) Mateus Krista Pratama Putra (4411411054)

Biology Non EducationSecond Group

Semarang State University

Instrumentasi

PCR merupakan suatu teknik perbanyakan molekul DNA dengan ukuran tertentu secara enzimatik melalui mekanisme perubahan suhu.

Komponen PCR

Pengertian Pcr

1. Primer

2. dNTP (deoxynucleoside triphosphate)

4. Ion Logam 3. Buffer

Primer > read “Praimer” Primer adalah sepasang DNA tunggal atau oligonukleotida pendek

yang menginisiasi sekaligus membatasi reaksi pemanjangan rantai atau polimerisasi DNA .

dNTP (deoxynucleoside triphosphate) dNTP alias building blocks sebagai ‘batu bata’ penyusun DNA yang

baru.

Buffer Buffer yang biasanya terdiri atas bahan-bahan kimia untuk

mengkondisikan reaksi agar berjalan optimum dan menstabilkan enzim DNA polymerase

Ion Logam Ion logam bivalen, umumnya Mg++, fungsinya sebagai kofaktor bagi

enzim DNA polymerase. Tanpa ion ini enzim DNA polymerase tidak dapat bekerja.

1. Denaturation

denaturasi cetakan DNA (DNA template) pada temperatur 94-96 °C, yaitu pemisahan utas ganda DNA menjadi dua utas tunggal.

2. Sesudah itu dilakukan penurunan temperatur pada tahap kedua sampai 45-60 °C yang memungkinkan terjadinya penempelan (annealing) atau hibridisasi antara oligonukleotida primer dengan utas tunggal cetakan DNA.

3. Tahap yang terakhir adalah tahap ekstensi atau elongasi (elongation), yaitu pemanjangan primer menjadi suatu utas DNA baru oleh enzim DNA polimerase.

PRINSIP KERJA

ALAT1. Mesin Thermal Cyclear

(EPPENDORF)

2. Microtube 0,2 ml steril

3. Microtube 1,5 ml steril

4. Mikropipet (200-1000 ul, 20-200 ul, 0,5-10 ul)

5. Tip pipet (biru, kuning, putih) steril

6. Vortex

7. Sentrifuse mikro

8. Rak mikrotube

9. Gloves

BAHAN1. Enzim Taq DNA

Polymerase

2. dNTPs

3. Buffer PCR

4. Primer

5. Nucleotide free water

6. DNA template

ALAT DAN BAHAN

1. Kabel mesin PCR dihubungkan ke stabilisator, tombol ‘ON’ dinyalakan pada stabilisator kemudian tombol ‘POWER’ ditekan yang ada di belakang mesin PCR.

2. Penutup mesin PCR dibuka dan dimasukkan tabung PCR (posisi tabung harus seimbang), kemudian ditutup kembali sesuai jenis tabung yang dipakai.

3. Tampilan akan muncul tulisan START,FILEOPT,...LIDINCU, pilih tampilan yang diinginkan dengan memindahkan tombol , kemudian tombol ENTER ditekan.

4. Jika sudah tersimpan filenya, tombol START langsung dapat ditekan.

CARA KERJA

5. Atau tombol START ditekan, ENTER ditekan, FILE ditekan kemudian ENTER, pilih file yang disimpan, tekan ENTER, dan periksa kembali program PCR jika sudah tekan EXIT, YES or NO tekan sel untuk memilih tekan ENTERdan program akan di save. Kemudian tekan START untuk memulai program PCR.

6. Lamanya proses PCR dapat dilihat dengan menekan tombol OPT.

7. Jika pada tampilan terdapat tulisan HOLD......ENTER tunggu proses sampai derajat yang diinginkan kemudian tekan ENTER, tunggu hingga mesin tidak bersuara, kemudian keluarkan tabung PCR, tutup kembali dan matikan mesin PCR, dengan menekan tombol POWER, kemudian kabel di cabut.

Hontou ni Arigato

Gozaimasu~

top related