analisa usaha budidaya lele kolam terpal

Post on 04-Jul-2015

479 Views

Category:

Documents

19 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

1. Analisa Usaha Secara Umum

Analisa Usaha Budidaya Lele

A. Biaya Investasi1. 3 buah terpal ukuran 2 x 3: @Rp. 150.000,- = Rp. 450.000,-2. Selang 15 meter @Rp.2.500,- = Rp. 37.500,-3. Ember karet 2 buah @Rp.10.000,- = Rp. 20.000,-4. Gayung 1 buah @Rp. 5000,- = Rp. 5.000,-5. Lamit 1 buah @Rp.15.000,- = Rp. 15.000,- Jumlah = Rp. 527.500,-

B. Biaya Produksi1. Bibit lele 5000 ekor @Rp.300,- = Rp.1.500.000,-2. Pakan selama 3 bulan = Rp. 337.000,-3. Obat-obatan selama 3 bulan = Rp. 50.000,-4. Tenaga Kerja = Rp. 900.000,-6. Biaya Penyusutan/ periode Rp.527.500 : 10 = Rp. 52.750,-5. Biaya lain-lain = Rp. 100.000,- Jumlah = Rp.2.939.750,-

Perkiraan Hasil Panen :

70% x 5000 : 7 = 500 kg x Rp. 7000, = Rp. 3.500.000,-Pendapatan = Rp. 3.500.000 – 2.939.75 = Rp. 560.250,-

BEP = Rp. 2.939.750 : 500 = Rp. 5879.5 Nah, itu analisa usaha secara umum dengan perhitungan 5000 bibit lele yang di tanam. Sekarang analisa usaha yang bener2 gw alami dalam arti kata apa adanya saja..

2. Analisa Usaha Skala Kecil (Real)

Biaya investasi

1. Lahan Tanah (saya tanggung) = Rp. 0,-2. 2 buah terpal ukuran 2 x 3: @Rp. 150.000,- = Rp. 300.000,- 3. Bambu (saya tanggung) = Rp. 0,- 4. Paku 1 kg = Rp. 8.000,-5. Tukang (saya sendiri) = Rp. 0,- Jumlah = Rp. 308.000,-

Biaya Produksi

1. Bibit/benih 1000 ekor @Rp.300,- = Rp. 300.000,-2. Pakan : Pakan bulan pertama 5kg @Rp. 10.000,- = Rp. 50.000,- Pakan selanjutnya 1Bal @Rp. 180.000,- = Rp. 180.000,- Biaya obat/lain-lain = Rp. 50.000,- Jumlah = Rp. 580.000,-

Jumlah modal awal = Rp. 888.000,-

Diperkirakan panen 1 kolam 150 kgHarga lele /bulan Mei 2008 = Rp. 9.000/kg (harga bisa berubah sewaktu-waktu)

150 (kg) X 9.000 = Rp.1.350.000,-

Pemasukan/panen = Rp.1.350.000,-

Keuntungan/panen = Rp. 1.350.000 - Rp. 888.000 = Rp. 462.000,- /3bln

Itu analisa usaha untuk panen pertama. Untuk panen2 selanjutnya jelas lebih besar karena tidak memerlukan biaya investasi lagi. Oya, kata2 "saya tanggung" itu artinya gw tidak mengeluarkan biaya untuk itu. beruntung banget di rumah ada lahan sedikit dan kebun bambu.Selamat mencoba jika tertarik!!

top related