alwi shahab,dr

Post on 30-Nov-2015

96 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

gas

TRANSCRIPT

Dr.Alwi Shahab SpS

Bagian Neurologi FK UNSRI

RSMH PALEMBANG

USAHA PENCEGAHAN ISCHEMIC STROKE

Stroke

menyebabkan kematian dan kecacatan

Beban bagi keluarga/masyarakat

Perlu deteksi dini dan

penanganan cepat/tepat oleh setiap dokter

Pengenalan : Stroke prone person

STROKE

Dinegara maju• penyebab kematian nomor 3• penyebab kecacatan yang tinggi• insiden 2 - 5% / jumlah penduduk/tahun

Di Indonesia ??• Diperkirakan 340.000 / tahun (Junaidi)• Ada kecendrungan meningkat (Teguh Ranakusuma)

Faktor Resiko Stroke

Tak dapat dirubah• Usia• Jenis kelamin• Ras• Keturunan

Dapat dirubah• Hipertensi• Penyakit jantung• DM• Hypercholesterolemi

a• Merokok• TIA / pernah stroke• Penyakit A.Carotis

Faktor Resiko Stroke (1/3)

Masih dalam penelitian1. Arterial - aortic arch atherome - migraine

Faktor Resiko Stroke (2/3)

2. B l o o d• lipoprotein (a)/LA(a)• oral contraceptive,• hormone replacement therapy• hyperhomocysteinemia,• alcohol• drug abuse• hypercoagulable state• antiphospholipid antibody (aPL),• anticardiolipidin(aCL)• lupus anticoagulant (LA)• Antithrombin III (AT III)• Protein C Deficiency• Protein S deficiency• Factor V Leiden

3.Cardiac• Patent foramen ovale• Atrial septal aneurysm• Mitral valve• Prolaps valvular strands• Spontaneous echo contras• Physical activity

Faktor Resiko Stroke (3/3)

Faktor stroke di Indonesia• Hipertensi 73.9%• merokok 20.45 %• prior stroke 19.9 %• Penyakit jantung iskemik 19.9%• Diabetes Melitus 17.3%• hiperkolesterolemia 16.4 %• Atrial fibrilasi 5.8 %• penyakit katup jantung 3.4 %• polisitemia 1.7 %• pil kontraseptif 1.5 %• Alkohol 1.4 %

Jusuf Misbach;Penelitian multisenter RS di Indonesia;1996

Faktor Resiko Utama Stroke di RSMH Palembang

Tahun 2000 - 2002• Hipertensi 606 69%

• Diabetes Melitus 55 6 %

• Penyakit Jantung 56 6 %

• Hyper Lipidemia 153 17 %

• Lain – lain 12 1 %

Jumlah 88 100 %

Thrombosis

• Pembentukan clot platelet dan fibrin dalam pembuluh darah

• Merupakan hasil perubahan dari satu atau lebih komponen hemostatis

• Dipermudah oleh : dinding pembuluh darah yang kasar aliran darah yang lambat viskositas yang tinggi

Thrombosis

• Ketidak seimbangan antara faktor thrombogenik dan mekanisme proteksi

• merupakan proses yang dinamik

Pencegahan Stroke

• Pengenalan dan

pengontrolan faktor resiko stroke

• Stroke prone person

Pencegahan Primer

• Memasyarakatkan gaya hidup sehat

• Mengenali stroke prone person

obati dengan baik

Gaya Hidup Sehat

• 1.Mengatur pola makan yang sehat

• 2.Stop merokok

• 3.Hindari alkohol dan penyalahgunaan obat

• 4.Olahraga teratur

• 5.Hindari stress dan istirahat yang cukup

Data jumlah penderita stroke

di RSMH & RS Charitas

Tahun RSMH RS Charitas Jumlah

1997 1998 1999 2000 2001

539 383 384 508 542

351 246 421 466 533

890 629 805 974

1075

Faktor risiko stroke dan risiko relatif

Risk factors Relative risk Modification effect

Hypertension 6 X Beneficial, proven

Smoking 2 X Beneficial, proven

Diabetes mellitus 2 - 4 X Beneficial, unproven

Atrial fibrillation 3 X Beneficial, proven

Coronary artery disease 2 - 6 X Beneficial, unproven

Recent TIA or stroke 10 X Beneficial, proven

Pencegahan Stroke

Usaha Promotif P. Primer P. SekunderSasaran Orang sehat, FR (factor Pasca TIA,

FR: Negatif resiko): positif pasca strokeTujuan Mencegah Mencegah Mencegah TIA

FR TIA/Stroke stroke ulangCara Gaya Hidup Gaya HS, Gaya HS,

Sehat (HS) kendalikan FR kendalikan FRTerapi obatTerapi bedah

Pencegahan Sekunder Stroke

Pencegahan pada penderita T.I.A. atau yang pernah stroke

Keberhasilan Terapi Anti Platelet

* Cilostazol 41,7%

* Dip + ASA 37%

* Clopidogrel 33%

* ASA 31%

* Ticlopidin 30,2%

* Pentoxifilin 28%

Pencegahan sekunder

• Pravastatin 23%

• Ramipril 32%

Aterosklerosis

Kerja Triatec

Inhibition of atherosclerotic "Plaque-ACE"Activity by ACE Inhibitors (I)

Possible antiatherosclerotic mechanism of Triatec:

Endothelial dysfunction

Thrombosis Inflammation Vascular lesionsRemodeling

Plaquerupture

PlaqueuLocal Mediators

VCAMICAM

Cytokines

EndothelinPAI-1 Growth factors Proteolysis

Ang II

Bradykinin NO

accord. to Pepine C, Can J Cardiol 14; suppl D (1998)

Ang II

Triatec 10 mgImprovement

Reduction of clinical sequelae

Vaso-constriction

Terima Kasih

PT. Aventis Pharma

top related