09--temakbab9inflasidanpengangguran

Post on 13-Dec-2014

8 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

INFLASI DAN PENGANGGURAN

Cahyo Budi Santoso, SE0811 70000 40

cafana_07@yahoo.comhttp://cahyobudisantoso.blogspot.com

INTRODUCTION TO MACRO ECONOMICINTRODUCTION TO MACRO ECONOMIC

9BAB

PERTEMUAN MATERI

1 Dasar-Dasar Ekonomi Makro

2 Pendapatan Nasional

3 Teori Konsumsi

4 Teori Investasi

5 Interaksi dengan Dunia Internasional

6 Uang dan Lembaga Keuangan

7 Mid Test

8 Presentation 1

9 Presentation 2

10 Pertumbuhan Ekonomi

11 Siklus Ekonomi

12 Inflasi dan Pengangguran

13 Kebijakan Pemerintah

14 Final Test

APA ITU INFLASI ?

Inflasi adalah kenaikan harga yang bersifat umum dan terus-menerus

PERMINTAAN AGREGAT

PENGARUH KEBIJAKAN PEMERINTAH

INFLASI DAN KESEIMBANGAN EKONOMI

resesistagflasi

ekspansi

Inflasi Tekanan Permintaan (Demand-Pull Inflation)

Inflasi Dorongan Biaya(Cost-Push Inflation)

Stagflasi(Stagflation)

INDIKATOR INFLASI

Indeks Harga Konsumen (Consumer Price Index)

Indeks Harga Perdagangan Besar (Wholesale Price Index)

Indeks Harga Implisit (GDP Deflator) Alternatif Dari Indeks Harga Implisit

Indeks Harga Konsumen (Consumer Price Index) IHK adalah angka indeks yang menunjukkan

tingkat harga barang/jasa yang harus dibeli konsumen dalam periode tertentu tinjauan dari sisi konsumen

Caranya :Tiap harga barang dan jasa diberi bobot

berdasarkan tingkat keutamannyaYang paling penting diberi bobot besar

177,83-163,17163,17

Indeks Harga Perdagangan Besar (Wholesale Price Index)Tinjaun dari sisi produsen

Indeks Harga Implisit (GDP Deflator)Untuk menghitung ribuan produk dan regional

Alternatif Dari Indeks Harga Implisit

BIAYA SOSIAL DARI INFLASI

Menurunnya tingkat kesejahteraan rakyat Makin buruknya distribusi pendapatan Terganggunya stabilitas ekonomi

STUDI KASUS

Kenaikan TDL pada Juli 2010 Data kenaikan

Undang-undangPertaturan terkait

Harga cabai picu inflasi

PENGANGGURAN (UNEMPLOYMENT) Apa itu pengangguran ? Benarkah :

Menganggur = tidak mau bekerja ?Tidak mau bekerja = pengangguran ?

Alasan :Tabungan banyak IRTHarus kuliah

Pengangguran & angkatan kerja

Pengangguran adalah seseorang yang apabila dia ingin bekerja dan telah berusaha mencari kerja, namun tidak mendapatkannya

Mencari kerja angkatan kerja Lihat komposisi penduduk.

3,641,2

JENIS PENGANGGURAN

Pengangguran Friksional (Frictional Unemployment)

Pengangguran Struktural (Struktural Unemployment)

Pengangguran Siklis (Cyclical Unemployment)

Pengangguran Musiman (Seasonal Unemployment)

Pengangguran Friksional (Frictional Unemployment) Pengangguran tidak melebihi 4% Disebut juga pengangguran normal atau

pengangguran mencari (search unemployment)

Bersifat sementara Terjadi karena kesenjangan jumlah

pencari kerja dengan lowongan kerja

Pengangguran Struktural (Struktural Unemployment) Pengangguran yang disebabkan pencari

kerja tidak dapat memenuhi persyaratan yang dibutuhkan untuk lowongan kerja yang tersedia.Misal : industri kimia

Masalahnya ada pada kualitas SDM

Pengangguran Siklis (Cyclical Unemployment) Pengangguran yang disebabkan

perubahan-perubahan dalam tingkat kegiatan perekonomian.

Disebut pengangguran konjungtur Ketika ekonomi mengalami kemunduran,

maka perusahaan berhenti karyawan berhenti pengangguran

Pengangguran Musiman (Seasonal Unemployment) Pengangguran yang berkaitan dengan

fluktuasi kegiatan ekonomi jangka pendek Misal : musim tanam dan panen

BIAYA SOSIAL PENGANGGURAN Terganggunya stabilitas ekonomi

Melemahnya Permintaan AgregatMelemahnya Penawaran Agregat

Terganggunya stabilitas sosial politikKriminalitas meningkat

PHILIPS CURVE

Profesor A.W. Philips (1958) Menilti ekonomi Inggris periode 1861-1957 Hubungan negatif dan non linear antara

inflasi tingkat upah (wage inflation) dengan pengangguran (unemployment)

Kurva Philips Jangka Pendek(Short Run Philips Curve)

• Tenaga kerja dianggap tetap• Output mengikuti jumlah tenaga kerja

Kurva Philips Jangka Panjang(Long Run Philips Curve)

•Tenaga kerja dianggap penuh•Output tetap•Tidak ada trade off antara inflasii dengan pengangguran

top related