amarullah modul 5 lbm 1

9
MODUL 5 LBM 1 STEP 1 Pemukiman Kumuh : Kawasan padat penduduk yang kotor dan tidak sehat,dan tidak kondusif untuk ditempati,umumnya dihun oleh masyarakat yang kurang mampu,bangunannya tidak layak dihuni,biasanya terletak dilokasi strategis pusat kota Industri : Bangunan yang digunakan untuk mengolah bahan mentah menjadi bahan yang berguna. Kepadatan Penduduk : Banyaknya warga yang menghuni disuatu wilayah, melebihi batas luasnya. STEP 2 1. Sebutkan masalah yang timbul akbat Pemukiman Kumuh? 2. Ciri-ciri daerah kumuh? 3. Apa penyebab Pemukiman kumuh? 4. Solusi menangani Pemukiman kumuh? 5. Dampak yang timbul dari segi kesehatan akibat pemukiman kumuh? 6. Bagaimana penyelesaian pemerintah akibat pemukiman kumuh? 7. Syarat-syarat pemukiman yang sehat? 8. Sebutkan alasan berkembangnya pemukiman kumuh ? 9. Bagaimana cara mengatasi kepadatan penduduk? 10. Faktor penyebab kepadatan penduduk? 11. Dampak dari kepadatan penduduk? 12. Dasar hukum dalam pengaturan pemerintah tentang lahan pemukiman? STEP 3 1. Sebutkan masalah yang timbul akbat Pemukiman Kumuh? Tidak tersedianya MCK yg tdk memadai Terciptanya perilaku menyimpang Mudahnya penularan penyakit Biasanya menumpuknya sampah Banjir Tanah longsor Timbulnya lingkungan yang kotor Sarana jalan sempit

Upload: aldi-sadega

Post on 26-Sep-2015

226 views

Category:

Documents


8 download

DESCRIPTION

untuk mendownload harus upload ______

TRANSCRIPT

MODUL 5 LBM 1STEP 1 Pemukiman Kumuh: Kawasan padat penduduk yang kotor dan tidak sehat,dan tidak kondusif untuk ditempati,umumnya dihun oleh masyarakat yang kurang mampu,bangunannya tidak layak dihuni,biasanya terletak dilokasi strategis pusat kota Industri: Bangunan yang digunakan untuk mengolah bahan mentah menjadi bahan yang berguna. Kepadatan Penduduk: Banyaknya warga yang menghuni disuatu wilayah, melebihi batas luasnya.

STEP 21. Sebutkan masalah yang timbul akbat Pemukiman Kumuh?2. Ciri-ciri daerah kumuh?3. Apa penyebab Pemukiman kumuh?4. Solusi menangani Pemukiman kumuh?5. Dampak yang timbul dari segi kesehatan akibat pemukiman kumuh?6. Bagaimana penyelesaian pemerintah akibat pemukiman kumuh?7. Syarat-syarat pemukiman yang sehat?8. Sebutkan alasan berkembangnya pemukiman kumuh ?9. Bagaimana cara mengatasi kepadatan penduduk?10. Faktor penyebab kepadatan penduduk?11. Dampak dari kepadatan penduduk?12. Dasar hukum dalam pengaturan pemerintah tentang lahan pemukiman?

STEP 31. Sebutkan masalah yang timbul akbat Pemukiman Kumuh? Tidak tersedianya MCK yg tdk memadai Terciptanya perilaku menyimpang Mudahnya penularan penyakit Biasanya menumpuknya sampah Banjir Tanah longsor Timbulnya lingkungan yang kotor Sarana jalan sempit2. Ciri-ciri daerah kumuh? Langkanya air bersih,listrik,fasilitas MCK Dihuni oleh masyarakat ekonomi menengah ke bawah Tingkat kriminalitas tinggi Tingkat kesejahterann hidupnya rendah Dihuni oleh penduduk yang padat Tata bangunannya tidak teratur Biasanya ditempati secara ilegal Ukurannya dibawah standar

3. Apa penyebab Pemukiman kumuh? Tingkat angka kelahiran yang tidak terkendali Urbanisasi Ledakan penduduk Penghasilan yang rendah Kurang efektifnya penggunaan lahan4. Solusi menangani Pemukiman kumuh? Membangun rumah susun Diberiakannya penyuluhan tentang dampak tinggal di pemukiman kumuh Transmigrasi Perbaikan sanitasi lingkungan Penertiban oleh pemerintah Menyediakan lapangan kerja dan meningkatkan ekonomi

5. Dampak yang timbul dari segi kesehatan akibat pemukiman kumuh? Meningkatnya vektor dan roden Terbatasnya sarana air bersih Semakin banyaknya penyakit menular Timbulnya perilaku menyimpang (kriminalitas,kesehatan jiwa,Pergaulan bebas) Meningkatnya angka kematian

6. Syarat-syarat pemukiman yang sehat? Sanitasi baik Satu orang menmpati lebih dari 6 m Ruang tamu,ruang keluarga,dapur tdk jd satu dlm satu ruangan yg sempit Jarak sumber air dan pembuangan sesuai ketentuan. Sirkulasi udara yang lancar

7. Sebutkan alasan berkembangnya pemukiman kumuh ? Meningkatnya pengangguran Urbanisasi

8. Bagaimana cara mengatasi kepadatan penduduk? Transmgrasi KB Pemerataan penduduk Pembangunannya dilakukan tdk terpusat pd kota Pemerataan Lapangan kerja Menekan angka nikah muda9. Faktor penyebab kepadatan penduduk? Angka kelahiran tinggi Faktor budaya (banyak anak banyak rejeki,) Adanya ledakan penduduk Nikah muda Kurangnya pengetahuan mengenai dampak kepadatan penduduk.10. Dampak dari kepadatan penduduk? Timbulnya pemukiman kumuh Banyaknya pengangguran Banyaknya sampah Kesehatan masyarakat terganggu Susah mengontrol tingkat kesehatan masyrakat 11. Dasar hukum dalam pengaturan pemerintah tentang lahan pemukiman?12. Dampak pemukiman kumuh bagi sosial? Ketidaktertiban masyarakat Timbulnya perilaku menyimpang (kriminalitas ) Kurangnya PHBS

STEP 4

MAPPING

Kawasan Industri

Akibat :-Ganggguan Kesehatan-Timbulnya peny.Menular-Kriminalitas tinggiFaktor penyebab -Pendidikan Rendah-Lahan padat-Kurangnya PHBS-Sosek-Sosbud Pemukiman KumuhKepadatan PendudukAktifitas manusia

1. Sebutkan masalah yang timbul akbat Pemukiman Kumuh?

2. Ciri-ciri daerah kumuh?

Menurut Sinulingga (2005) ciri-ciri kampung/permukiman kumuh terdiri dari :1. Penduduk sangat padat antara 250-400 jiwa/Ha. Pendapat para ahli perkotaan menyatakan bahwa apabila kepadatan suatu kawasan telah mencapai 80 jiwa/Ha maka timbul masalah akibat kepadatan ini, antara perumahan yang dibangun tidak mungkin lagi memiliki persyaratan fisiologis, psikologis dan perlindungan terhadap penyakit.2. Jalan-jalan sempit dapat dilalui oleh kendaraan roda empat, karena sempitnya, kadang-kadang jalan ini sudah tersembunyi dibalik atap-atap rumah yang sudah bersinggungan satu sama lain.3. Fasilitas drainase sangat tidak memadai, dan malahan biasa terdapat jalanjalan tanpa drainase, sehingga apabila hujan kawasan ini dengan mudah akan tergenang oleh air.4. Fasilitas pembuangan air kotor/tinja sangat minim sekali. Ada diantaranya yang langsung membuang tinjanya ke saluran yang dekat dengan rumah.5. Fasilitas penyediaan air bersih sangat minim, memanfaatkan air sumur dangkal, air hujan atau membeli secara kalengan.6. Tata bangunan sangat tidak teratur dan bangunan-bangunan pada umunya tidak permanen dan malahan banyak sangat darurat.7. Pemilikan hak atas lahan sering legal, artinya status tanahnya masih merupakan tanah negara dan para pemilik tidak memiliki status apa-apa.

http://repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/31741/4/Chapter%20II.pdf

3. Apa penyebab Pemukiman kumuh?Menurut Khomarudin, 1997 penyebab utama tumbuhnya permukiman kumuh adalah sebagai berikut :1. Urbanisasi dan migrasi yang tinggi terutama bagi kelompok masyarakat berpenghasilan rendah, 2. Sulit mencari pekerjaan, 3. Sulitnya mencicil atau menyewa rumah, 4. Kurang tegasnya pelaksanaan perundang-undangan, 5. Perbaikan lingkungan yang hanya dinikmati oleh para pemilik rumah serta disiplin warga yang rendah, 6. Semakin sempitnya lahan permukiman dan tingginya harga tanah.http://repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/31741/4/Chapter%20II.pdf

4. Solusi menangani Pemukiman kumuh?5. Dampak yang timbul dari segi kesehatan akibat pemukiman kumuh?6. Bagaimana penyelesaian pemerintah akibat pemukiman kumuh?7. Syarat-syarat pemukiman yang sehat?1. Rumah yang kokoh, yang dapat melindungi penghuninya dari kondisi cuaca yang ekstrim 2. Ruang huni yang cukup, yang berarti tidak lebih dari 3 orang menghuni 1 ruang bersama3. Akses yang mudah ke air bersih (aman) dalam jumlah yang cukup dan harga yang terjangkau, 4. Akses ke sanitasi yang memadai, dalam bentuk toilet pribadi atau MCK bersama5. Kepastian atau rasa aman bermukim (secure tenure), yang dapat melindungi penghuninya dari penggusuran paksa.http://bulletin.penataanruang.net/upload/data_artikel/edisi3e.pdf

8. Sebutkan alasan berkembangnya pemukiman kumuh ?Ada dua alasan mengapa permukiman kumuh tetap berkembang: pertumbuhan penduduk dan tata-kelola kepemerintahan (governance). 1. Pertumbuhan PendudukTingkat pertumbuhan penduduk dunia di perkotaan semakin tinggi. Pertumbuhan ini dapat berasal melalui migrasi dari perdesan ke perkotaan, migrasi antar kota, maupun pertumbuhan penduduk alami. Beberapa faktor terjadinya mirgasi ke kota adalah karena faktor dorong dan tarik. Faktor dorong misalnya terjadinya bencana alam atau perubahan ekologi yang mengakibatkan berkurangnya peluang kerja, sedangkan faktor tarik ke kota karena adanya peluang kerja lebih baik, fasilitas pendidikan dan kesehatan yang baik.2. Tata-kelola pemerintahan (governance)Tata-kelola pemerintah yang kurang baik juga dapat memicu pertumbuhan permukiman kumuh. Pemerintah seringkali tidak mengakui hak masyarakat miskin dan melibatkan mereka dalam proses perencanaan. Hal ini justru mendukung pertumbuhan permukiman kumuhhttp://bulletin.penataanruang.net/upload/data_artikel/edisi3e.pdf

9. Bagaimana cara mengatasi kepadatan penduduk?- Hal-hal yang perlu dilakukan untuk menekan pesatnya pertumbuhan penduduk :1. Menggalakkan program KB atau Keluarga Berencana untuk membatasi jumlah anak dalam suatu keluarga secara umum dan masal, sehingga akan mengurangi jumlah angka kelahiran.

2. Menunda masa perkawinan agar dapat mengurangi jumlah angka kelahiran yang tinggi.

- Cara-cara yang dapat dilakukan untuk mengimbangi pertambahan jumlah penduduk :1. Penambahan dan penciptaan lapangan kerja Dengan meningkatnya taraf hidup masyarakat maka diharapkan hilangnya kepercayaan banyak anak banyak rejeki. Di samping itu pula diharapkan akan meningkatkan tingkat pendidikan yang akan merubah pola pikir dalam bidang kependudukan.

2. Meningkatkan kesadaran dan pendidikan kependudukan Dengan semakin sadar akan dampak dan efek dari laju pertumbuhan yang tidak terkontrol, maka diharapkan masyarakat umum secara sukarela turut mensukseskan gerakan keluarga berencana.3. Mengurangi kepadatan penduduk dengan program transmigrasi Dengan menyebar penduduk pada daerah-daerah yang memiliki kepadatan penduduk rendah diharapkan mampu menekan laju pengangguran akibat tidak sepadan antara jumlah penduduk dengan jumlah lapangan pekerjaan yang tersedia.

4. Meningkatkan produksi dan pencarian sumber makanan Hal ini untuk mengimbangi jangan sampai persediaan bahan pangan tidak diikuti dengan laju pertumbuhan. Setiap daerah diharapkan mengusahakan swasembada pangan agar tidak ketergantungan dengan daerah lainnya.http://organisasi.org/cara_untuk_mengatasi_mengurangi_ledakan_penduduk_dan_laju_pertumbuhan_penduduk_ilmu_kependudukan_biologi10. Faktor penyebab kepadatan penduduk?Secara umum, ada 2 (dua) faktor yang bertindak sebagai kekuatan pembangkit dan menentukan kualitas serta ukuran sebuah permukiman termasuk permukiman kumuh dan liar (Srinivas, 2007), yaitu : 1. Faktor Internal (Alami), berkaitan dengan kekuatan dan tekanan yang disebabkan dari dalam permukiman dan dari pemukim itu sendiri seperti: Agama/Etnik, Tempat/Lokasi Kerja, Tempat Asal, Bahasa, Lama Menetap di permukiman, Modal dalam Perumahan (buruh, material lokal yang tersedia, dll), Aktivitas Pembangunan atau Kehadiran penyewa. 2. Faktor Eksternal (yang disebabkan), dapat berasal dari luar permukiman seperti Pemilik lahan, Keamanan tetap, Kebijakan Pemerintah kota atau Lama menetap di kota.http://repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/31741/4/Chapter%20II.pdf

11. Dampak dari kepadatan penduduk?12. Dasar hukum dalam pengaturan pemerintah tentang lahan pemukiman?Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 2011 Tentang Perumahan Dan Kawasan Permukiman Pasal 1 167http://ngada.org/uu1-2011.htm