alur ppkt semester genap 2014

1
ALUR PELAKSANAAN PPKT SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2013/2014 3 JUNI – 10 JUNI 2014 1. Praktikan membuat laporan penelitian dan menyerahkannya kepada Dosen Pembimbing untuk diberikan penilaian 2. Penutupan PPKT di Sekolah 3. Dosen Pembimbing melaksanakan penilaian terhadap “Kompetensi Kepribadian” para praktikan. Gunakan 5 4 MARET S.D. 17 MEI 2014 Praktik Mengajar 1. Buatlah terlebih dahulu Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP). Berkonsultasilah kepada Guru Pamong Pengajaran dalam pembuatannya. 2. Setiap praktik mengajar, praktikan menyerahkan form F-1 (beri map) pada Guru Pamong Pengajaran. 3. Setiap setelah praktik mengajar, form F-1 yang telah diisi penilaian dan komentar oleh Guru Pamong Pengajaran diambil untuk diserahkan kepada Dosen Pembimbing sebagai bahan bimbingan. Catatan: a. Praktikan harus pro-aktif untuk bertemu dengan Dosen Pembimbing. b. Dosen Pembimbing harus diberitahu perihal jadwal mengajar praktikan. c. Mintalah bimbingan (masukan) dari Dosen Pembimbing sesuai dengan hasil penilaian dari Guru Pamong Pengajaran. d. Tanggal 20-31 Mei 2014 praktikan diperkenankan untuk melaksanakan Ujian Praktik Mengajar. Gunakan form F-5. 4 Laboratorium FITK - 2014 3 FEBRUARI 2014 1. Pembukaan PPKT di sekolah 2. Observasi/pengenalan lingkungan sekolah (gunakan form F-11) 3. Peserta PPKT merencanakan (secara tertulis) Kegiatan Pengabdian Kependidikan, meliputi: Keg. Kependidikan Keg. Pengelolaan Administrasi 2 13- 17 JANUARI 2013 Pendaftaran Praktik Profesi Keguruan Terpadu Ke Jurusan 1 4 s/d 15 FEBRUARI 2013 1. Praktikan melakukan asistensi bagi Guru Pamong dalam proses pembelajaran di kelas. 2. Penyusunan jadwal praktik mengajar bersama Guru Pamong Pengajaran dan persetujuan Kepala Sekolah. 3. Praktikan secara kelompok melaksanakan Kegiatan Pengabdian Kependidikan sesuai rencana. Catatan: a. Dosen Pembimbing harus diberitahu perihal pelaksanaan Keg. Pengabdian Kependidikan. b. Buatlah Laporan Keg. Pengabdian Kependidikan secara individu (walaupun dilaksanakan secara kelompok) dalam format yang telah ditetapkan Laboratorium FITK (form F-3.a dan F-3.b). c. Lengkapilah laporan tsb. dengan bukti 3 MARET 2013 1. Praktikan secara kelompok/individu melaksanakan Kegiatan Pengabdian Kependidikan (lihat box 3 pada lembar ini) 2. Praktikan secara individu memulai melaksanakan penelitian kependidikan yakni 3-3- 2014 Monev PPKT I APRIL 2014 1. Praktik mengajar dengan penilaian teman sebaya, gunakan form F.4.a dan F-4.b. (lihat Panduan Bab IV Sub “C”). 2. Setelah semua praktikan dalam satu kelompok (jur/prodi) telah memperoleh penilaian teman sebaya, ketua kelompok segera mengundang Dosen Pembimbing dan Guru pamong Pengajaran untuk membahas hasil tersebut. 7-4- 2014 Mone v PPKT II MEI 2014 1. Praktikan secara kelompok/individu melaksanakan Kegiatan Pengabdian Kependidikan (lihat box 3 pada lembar ini). 2. Praktikan membuat instrument penelitian dan 19-5- 2014 Monev PPKT III CATATAN : 1. Penyetoran Data Dosen Pembimbing, Kepsek, Gumong, dan Pamong Administrasi Minggu ke II di Sekolah (10 Feb 2014) 2. Ketua Kelompok/Wakil Anggota PPKT wajib hadir dalam Acara Monev I, II, III

Upload: gery-gema

Post on 18-Jan-2016

215 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Alur PPKT

TRANSCRIPT

Page 1: Alur PPKT Semester Genap 2014

ALUR PELAKSANAAN PPKT SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2013/2014

3 JUNI – 10 JUNI 20141. Praktikan membuat laporan penelitian dan menyerahkannya

kepada Dosen Pembimbing untuk diberikan penilaian2. Penutupan PPKT di Sekolah3. Dosen Pembimbing melaksanakan penilaian terhadap

“Kompetensi Kepribadian” para praktikan. Gunakan form F-6.4. Dosen Pembimbing melaksanakan penilaian terhadap hasil

penelitian para praktikan. Gunakan form F-7.5. Dosen Pembimbing merekap semua nilai pada form F-8.

5

4 MARET S.D. 17 MEI 2014

Praktik Mengajar

1. Buatlah terlebih dahulu Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP). Berkonsultasilah kepada Guru Pamong Pengajaran dalam pembuatannya.

2. Setiap praktik mengajar, praktikan menyerahkan form F-1 (beri map) pada Guru Pamong Pengajaran.

3. Setiap setelah praktik mengajar, form F-1 yang telah diisi penilaian dan komentar oleh Guru Pamong Pengajaran diambil untuk diserahkan kepada Dosen Pembimbing sebagai bahan bimbingan.

Catatan:a. Praktikan harus pro-aktif untuk bertemu dengan Dosen Pembimbing.b. Dosen Pembimbing harus diberitahu perihal jadwal mengajar praktikan.c. Mintalah bimbingan (masukan) dari Dosen Pembimbing sesuai dengan hasil penilaian

dari Guru Pamong Pengajaran.d. Tanggal 20-31 Mei 2014 praktikan diperkenankan untuk melaksanakan Ujian Praktik

Mengajar. Gunakan form F-5.

Kompetensi Kepribadian

1. Setiap bulan praktikan harus memberikan form F-2 dan amplop (yang sesuai ukuran kertas F-2) kepada Guru Pamong Pengajaran dan Administrasi.

2. Kedua guru pamong menyerahkan kembali form F-2 dalam kondisi tertutup rapat dalam amplop yang dilem kepada praktikan bersangkutan.

3. Setiap praktikan menyerahkan form F-2 tersebut berikut daftar hadir praktikan (form F-10, buat copynya) setiap bulan kepada Dosen Pembimbing.

4

Laboratorium FITK - 2014

3 FEBRUARI 2014

1. Pembukaan PPKT di sekolah2. Observasi/pengenalan lingkungan sekolah

(gunakan form F-11)3. Peserta PPKT merencanakan (secara

tertulis) Kegiatan Pengabdian Kependidikan, meliputi: Keg. Kependidikan Keg. Pengelolaan AdministrasiCatatan:

a. Lihat Panduan Bab II sub “C”b. Mintalah masukan dari Guru Pamong

Administrasi dan Dosen Pembimbing.

2

13- 17 JANUARI 2013

Pendaftaran Praktik Profesi Keguruan TerpaduKe Jurusan

(PBI, PBSI, IPA, P.IPS)

1

4 s/d 15 FEBRUARI 2013

1. Praktikan melakukan asistensi bagi Guru Pamong dalam proses pembelajaran di kelas.

2. Penyusunan jadwal praktik mengajar bersama Guru Pamong Pengajaran dan persetujuan Kepala Sekolah.

3. Praktikan secara kelompok melaksanakan Kegiatan Pengabdian Kependidikan sesuai rencana.Catatan:a. Dosen Pembimbing harus diberitahu perihal pelaksanaan Keg.

Pengabdian Kependidikan.b. Buatlah Laporan Keg. Pengabdian Kependidikan secara individu

(walaupun dilaksanakan secara kelompok) dalam format yang telah ditetapkan Laboratorium FITK (form F-3.a dan F-3.b).

c. Lengkapilah laporan tsb. dengan bukti berupa rencana tertulis, photo, dan dokumen lain yang bisa dipertanggungjawabkan.

d. Serahkan laporan tersebut kepada Guru Pamong Administrasi untuk diberikan penilaian dan komentar. Kemudian serahkan kepada Dosen Pembimbing untuk diberikan penilaian.

e. Buatlah photocopy laporan tersebut sebagai arsip praktikan.f. Buatlah perencanaan Kegiatan Pengabdian Kependidikan untuk

bulan berikutnya. Kegiatan tersebut harus berbeda dengan bulan sebelumnya.

3

MARET 20131. Praktikan secara kelompok/individu melaksanakan

Kegiatan Pengabdian Kependidikan (lihat box 3 pada lembar ini)

2. Praktikan secara individu memulai melaksanakan penelitian kependidikan yakni menyelesaikan Bab I, meliputi: Latar Belakang Masalah, Perumusan Masalah, Tujuan Penelitian, dll. (konsultasikan kepada Dosen Pembimbing)

3-3-2014

Monev PPKT I

APRIL 20141. Praktik mengajar dengan penilaian teman

sebaya, gunakan form F.4.a dan F-4.b. (lihat Panduan Bab IV Sub “C”).

2. Setelah semua praktikan dalam satu kelompok (jur/prodi) telah memperoleh penilaian teman sebaya, ketua kelompok segera mengundang Dosen Pembimbing dan Guru pamong Pengajaran untuk membahas hasil tersebut.

3. Praktikan secara kelompok/individu melaksanakan Kegiatan Pengabdian Kependidikan (lihat box 3 pada lembar ini)

4. Praktikan menyelesaikan Kajian Teori atau Kajian Pustaka (Konsultasikan kepada Dosen Pembimbing).

7-4-2014

Monev PPKT II

MEI 20141. Praktikan secara kelompok/individu

melaksanakan Kegiatan Pengabdian Kependidikan (lihat box 3 pada lembar ini).

2. Praktikan membuat instrument penelitian dan melakukan pengumpulan serta analisis data sekaligus menyusun Laporan Penelitian tersebut. (Konsultasikan kepada Dosen Pembimbing)

19-5-2014

Monev PPKT III

CATATAN :1. Penyetoran Data Dosen Pembimbing, Kepsek,

Gumong, dan Pamong Administrasi Minggu ke II di Sekolah (10 Feb 2014)

2. Ketua Kelompok/Wakil Anggota PPKT wajib hadir dalam Acara Monev I, II, III

3. Mengisi Form Monev PPKT Perbulan4. Melaporkan Pelaksanaan PPKT di sekolah

masing-masing