alquranmendukungalkitab

21
Alquran mendukung kebenaran Alkitab

Upload: henry-jaya-teddy

Post on 17-Jul-2015

70 views

Category:

Spiritual


0 download

TRANSCRIPT

Alquran mendukung kebenaran Alkitab

Anak manusia (fisik)

• Sel sperma bertemu dengan sel telur

• Dikandung di rahim selama 9 bulan (rata-rata normal)

• Setelah itu lahir seorang bayi di dunia ini

Jelas : ayah dan ibu berhubungan intim dan akhirnya ibu hamil dan melahirkan seorang bayi

Bagaimanakah anak Allah ?

Pilihlah A atau B ?

• A. Sel telur (Allah) bertemu dengan sel sperma (Allah), setelah itu lahir seorang anak Allah

• B. Sel telur (wanita) bertemu dengan sel sperma (Allah), setelah itu lahir seorang anak Allah

• Menurut Alquran pilihannya adalah B

• Buktinya coba buka di surat maryam 19:16-27

Bagaimanakah anak Allah ?

Anak Allah tertulis di alquran• Surat maryam 19:16-27• 16. Dan ceritakanlah (kisah) Maryam di dalam Al Quran,

yaitu ketika ia menjauhkan diri dari keluarganya ke suatu tempat di sebelah timur

• 17. maka ia mengadakan tabir (yang melindunginya) dari mereka; lalu Kami mengutus roh Kami kepadanya, maka ia menjelma di hadapannya (dalam bentuk) manusia yang sempurna.

• 18. Maryam berkata: "Sesungguhnya aku berlindung dari padamu kepada Tuhan Yang Maha pemurah, jika kamu seorang yang bertakwa"

• 19. Ia (jibril) berkata: "Sesungguhnya aku ini hanyalah seorang utusan Tuhanmu, untuk memberimu seorang anak laki-laki yang suci".

• 20. Maryam berkata: "Bagaimana akan ada bagiku seorang anak laki-laki, sedang tidak pernah seorang manusiapun menyentuhku dan aku bukan (pula) seorang pezina!"

• 21. Jibril berkata: "Demikianlah". Tuhanmu berfirman: "Hal itu adalah mudah bagi-Ku; dan agar dapat Kami menjadikannya suatu tanda bagi manusia dan sebagai rahmat dari Kami; dan hal itu adalah suatu perkara yang sudah diputuskan

• 22. Maka Maryam mengandungnya, lalu ia menyisihkan diri dengan kandungannya itu ke tempat yang jauh

• 23. Maka rasa sakit akan melahirkan anak memaksa ia (bersandar) pada pangkal pohon kurma, dia berkata: "Aduhai, alangkah baiknya aku mati sebelum ini, dan aku menjadi barang yang tidak berarti, lagi dilupakan"

Anak Allah tertulis di alquran

• 24. Maka Jibril menyerunya dari tempat yang rendah: "Janganlah kamu bersedih hati, sesungguhnya Tuhanmu telah menjadikan anak sungai di bawahmu.

• 25. Dan goyanglah pangkal pohon kurma itu ke arahmu, niscaya pohon itu akan menggugurkan buah kurma yang masak kepadamu

• 26. maka makan, minum dan bersenang hatilah kamu. Jika kamu melihat seorang manusia, maka katakanlah: "Sesungguhnya aku telah bernazar berpuasa untuk Tuhan Yang Maha Pemurah, maka aku tidak akan berbicara dengan seorang manusiapun pada hari ini

• 27. Maka Maryam membawa anak itu kepada kaumnya dengan menggendongnya. Kaumnya berkata: "Hai Maryam, sesungguhnya kamu telah melakukan sesuatu yang amat mungkar

Anak Allah tertulis di alquran

Point penting

• Jibril berkata : untuk memberi Maryam seorang anak laki-laki yang suci

• Maryam berkata: sedang tidak pernah seorang manusiapun menyentuhku dan aku bukan (pula) seorang pezina

• Maka Maryam mengandungnya

• Maryam merasa rasa sakit akan melahirkan anak

• Maryam membawa anak itu kepada kaumnya dengan menggendongnya

Pertanyaan ?•Dari mana Maryam

mengandung ?

•Dengan siapa ?

Jawaban

Di Ali imran 3:45

• (ingatlah), ketika para malaikat berkata:”wahai Maryam, sesungguhnya Allah menyampaikan kabar gembira kepadamu tentang sebuah kalimat (firman) dari-Nya, (yaitu seorang putra), namanya Almasih Isa putra Maryam, seorang terkemuka di dunia dan di akhirat, dan termasuk orang-orang yang didekatkan

• Surat al anbiyaa 21:91 Dan (ingatlah kisah) Maryam yang telah memelihara kehormatannya, lalu Kami tiupkan ke dalam (tubuh)nya ruh dari Kami dan Kami jadikan dia dan anaknya tanda (kekuasaan Allah) yang besar bagi semesta alam

• Surat an nisa 4:171 Wahai Ahli Kitab, janganlah kamu melampaui batas dalam agamamu, dan janganlah kamu mengatakan terhadap Allah kecuali yang benar. Sesungguhnya Al Masih, Isa putera Maryam itu, adalah utusan Allah dan (yang diciptakan dengan) kalimat-Nya yang disampaikan-Nya kepada Maryam, dan (dengan tiupan) roh dari-Nya. Maka berimanlah kamu kepada Allah dan rasul-rasul-Nya dan janganlah kamu mengatakan: "(Tuhan itu) tiga", berhentilah (dari ucapan itu). (Itu) lebih baik bagimu. Sesungguhnya Allah Tuhan Yang Maha Esa, Maha Suci Allah dari mempunyai anak, segala yang di langit dan di bumi adalah kepunyaan-Nya. Cukuplah Allah menjadi Pemelihara

Jawaban

Jawaban • Dari mana Maryam mengandung ?

tentang sebuah kalimat (firman) dari-Nya (ali imran 3:45) dan

Kami tiupkan ke dalam (tubuh)nya ruh dari Kami (Surat al anbiyaa 21:91) dan

(yang diciptakan dengan) kalimat-Nya yang disampaikan-Nya kepada Maryam, dan (dengan

tiupan) roh dari-Nya (Surat an nisa 4:171)

• Dengan siapa ? = dari-Nya/ Allah

Bagaimanakah Alkitab berkata ?• Mat 1:18-25

• 1:18 Kelahiran Yesus Kristus adalah seperti berikut: Pada waktu Maria, ibu-Nya, bertunangan dengan Yusuf, ternyata ia mengandung dari Roh Kudus, sebelum mereka hidup sebagai suami isteri.

• 1:19 Karena Yusuf suaminya, seorang yang tulus hati dan tidak mau mencemarkan nama isterinya di muka umum, ia bermaksud menceraikannya dengan diam-diam.

• 1:20 Tetapi ketika ia mempertimbangkan maksud itu, malaikat Tuhan nampak kepadanya dalam mimpi dan berkata: "Yusuf, anak Daud, janganlah engkau takut mengambil Maria sebagai isterimu, sebab anak yang di dalam kandungannya adalah dari Roh Kudus.

• 1:21 Ia akan melahirkan anak laki-laki dan engkau akan menamakan Dia Yesus, karena Dialah yang akan menyelamatkan umat-Nya dari dosa mereka“

• 1:22 Hal itu terjadi supaya genaplah yang difirmankan Tuhan oleh nabi:

• 1:23 "Sesungguhnya, anak dara itu akan mengandung dan melahirkan seorang anak laki-laki, dan mereka akan menamakan Dia Imanuel" --yang berarti: Allah menyertai kita.

• 1:24 Sesudah bangun dari tidurnya, Yusuf berbuat seperti yang diperintahkan malaikat Tuhan itu kepadanya. Ia mengambil Maria sebagai isterinya,

• 1:25 tetapi tidak bersetubuh dengan dia sampai ia melahirkan anaknya laki-laki dan Yusuf menamakan Dia Yesus

Bagaimanakah Alkitab berkata ?

• 1:21 Ia akan melahirkan anak laki-laki dan engkau akan menamakan Dia Yesus, karena Dialah yang akan menyelamatkan umat-Nya dari dosa mereka.“

• 1:22 Hal itu terjadi supaya genaplah yang difirmankan Tuhan oleh nabi:

• 1:23 "Sesungguhnya, anak dara itu akan mengandung dan melahirkan seorang anak laki-laki, dan mereka akan menamakan Dia Imanuel" --yang berarti: Allah menyertai kita.

• 1:24 Sesudah bangun dari tidurnya, Yusuf berbuat seperti yang diperintahkan malaikat Tuhan itu kepadanya. Ia mengambil Maria sebagai isterinya,

• 1:25 tetapi tidak bersetubuh dengan dia sampai ia melahirkan anaknya laki-laki dan Yusuf menamakan Dia Yesus

Bagaimanakah Alkitab berkata ?

• 2:11 Maka masuklah mereka ke dalam rumah itu dan melihat Anak itu bersama Maria, ibu-Nya, lalu sujud menyembah Dia. Merekapun membuka tempat harta bendanya dan mempersembahkan persembahan kepada-Nya, yaitu emas, kemenyan dan mur.

• 2:13 Setelah orang-orang majus itu berangkat, nampaklah malaikat Tuhan kepada Yusuf dalam mimpi dan berkata: "Bangunlah, ambillah Anak itu serta ibu-Nya, larilah ke Mesir dan tinggallah di sana sampai Aku berfirman kepadamu, karena Herodes akan mencari Anak itu untuk membunuh Dia.“

• 2:14 Maka Yusufpun bangunlah, diambilnya Anak itu serta ibu-Nya malam itu juga, lalu menyingkir ke Mesir

• 3:17 lalu terdengarlah suara dari sorga yang mengatakan: "Inilah Anak-Ku yang Kukasihi, kepada-Nyalah Aku berkenan

Bagaimanakah Alkitab berkata ?

Point penting

• Pada waktu Maria, ibu-Nya, bertunangan dengan Yusuf, ternyata ia mengandung dari Roh Kudus

• Malaikat berkata : anak yang di dalam kandungannya adalah dari Roh Kudus

• Ia akan melahirkan anak laki-laki • Nabi berkata : anak dara itu akan mengandung

dan melahirkan seorang anak laki-laki• Orang majus melihat Anak itu bersama Maria,

ibu-Nya, lalu sujud menyembah Dia• Suara dari sorga berkata : Inilah Anak-Ku yang

Kukasihi

Pertanyaan ?

•Dari mana Maria mengandung ?

•Dengan siapa ?

Jawaban

• Dari mana Maria mengandung ?

mengandung dari Roh Kudus

• Dengan siapa ? =

Roh Kudus

Kesimpulan

• Cerita alquran dan alkitab menuliskan kedua cerita inti yang sama, walaupun ada sedikit perbedaan. Kenyataan mengenai asal usul Isa almasih / Yesus sudah jelas, dari kalimat (firman) dari-Nya / mengandung dari Roh Kudus.

• Jadi Isa almasih/Yesus benar-benar Anak Allah

• Jadi jelas disini kesamaannya dan semua tertulis

Akhir kata

• Saya hanya mengambil dari alquran dan alkitab

• Ini adalah pengertian saya

• Jika para pembaca merasa keberatan dengan tulisan saya, itu adalah keputusan pembaca

• Pilihannya ada dua, yaitu percaya atau tidak

• Salam sejahtera