ajaran yesus mengenai kehidupan sosial

Upload: henokh-kippuw

Post on 05-Jul-2018

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    1/43

    “AJARAN TUHAN YESUS

    MENGENAI”

    KEHIDUPAN SOSIAL MENURUT

    LUKAS 14:7-14

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    2/43

    LUKAS 14:7-14

    14:7 Karena Yesus melihat,bahwa tamu-tamu berusahamenduduki tempat-tempatkehormatan, Ia mengatakanperumpamaan ini kepadamereka:

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    3/43

    LUKAS 14:8

    "KALAU SEORANG MENGUNDANGENGKAU KE PESTA PERKAWINAN,JANGANLAH DUDUK DI TEMPATKEHORMATAN, SEBAB MUNGKINORANG ITU TELAHMENGUNDANG SEORANG YANGLEBIH TERHORMAT DARIPADAMU,

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    4/43

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    5/43

    DIUNDANG, PERGILAH DUDUKDI TEMPAT YANG PALING

    RENDAH. MUNGKIN TUANRUMAH AKAN DATANG DANBERKATA KEPADAMU:

    SAHABAT, SILAKAN DUDUK DIDEPAN. DAN DENGANDEMIKIAN ENGKAU AKAN

    MENERIMA HORMAT DI DEPANMATA SEMUA TAMU YANGLAIN.

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    6/43

    LUKAS 14:11

    SEBAB BARANGSIAPAMENINGGIKAN DIRI, IA AKANDIRENDAHKAN DANBARANGSIAPA MERENDAHKANDIRI, IA AKAN DITINGGIKAN."

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    7/43

    KEPADA ORANG YANGMENGUNDANG DIA: "APABILAENGKAU MENGADAKANPERJAMUAN SIANG ATAUPERJAMUAN MALAM,JANGANLAH ENGKAUMENGUNDANG SAHABAT-SAHABATMU ATAU SAUDARA-

    SAUDARAMU ATAU KAUMKELUARGAMU ATAUTETANGGA-TETANGGAMU

    YANG KAYA,

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    8/43

    KARENA MEREKA AKANMEMBALASNYA DENGANMENGUNDANG ENGKAU PULADAN DENGAN DEMIKIANENGKAU MENDAPATBALASNYA.

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    9/43

    LUKA 14:13

    TETAPI APABILA ENGKAUMENGADAKAN PERJAMUAN,UNDANGLAH ORANG-ORANGMISKIN, ORANG-ORANG CACAT,ORANG-ORANG LUMPUH DANORANG-ORANG BUTA.

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    10/43

    LUKAS 14:14

    DAN ENGKAU AKANBERBAHAGIA, KARENAMEREKA TIDAK MEMPUNYAI

    APA-APA UNTUKMEMBALASNYA KEPADAMU.SEBAB ENGKAU AKAN

    MENDAPAT BALASNYA PADAHARI KEBANGKITAN ORANG-ORANG BENAR."

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    11/43

    “LATAR BELAKANG KEHIDUPAN”

    SOSIAL MASYARAKAT YAHUDI

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    12/43

    PERTAMA TIDAK JAUHBERBEDA DENGAN KEADAANDUNIA MODERN DI ABAD KE 21INI. ORANG KAYA DAN MISKIN,BAIK DAN JAHAT, MAJIKANDAN BUDAK, HIDUPBERDAMPINGAN. DALAMBANYAK HAL KEADAAN SOSIAL

    YANG BERLANGSUNG PADAMASA ITU PUN MENYERUPAI DIMASA SEKARANG.

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    13/43

    “KEHIDUPAN”MASYARAKAT YAHUDI

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    14/43

    BAIK DIKALANGAN YAHUDIMAUPUN ORANG-ORANG KAFIRTERDAPAT KELOMPOK KAUMNINGRAT YANG KAYA. DALAMYAHUDI (YUDAISME) MEREKAADALAH KELOMPOK ALIM-ULAMA, YANG SEBAGIANBESAR TERDIRI DARIKELUARGA PARA IMAM DANTOKOH PARA RABI.

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    15/43

    BANGSA HASMONEUSMENGUASAI MASYARAKAPALESTINA SEJAK ZAMANPEMERINTAHAN MAKABEHINGGA MASA PEMERINTAHANHERODES AGUNG.

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    16/43

    -JABATAN KEIMAMANDIPEGANG OLEH BANGSA

    HASMONEUS DAN ORGANISASIPEMERINTAHAN MEREKASEPERTI YANG SINGGUNGSEKILAS DIDALAM INJILMENUNJUKKAN BAHWAMEREKA ADALAH PEMIMPIN

    YANG SESUNGGUHNYA DI YUDEA.

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    17/43

    MEREKA MENGUASAI LALU-

    LINTAS PERDAGANGAN YANGBERHUBUNGAN DENGAN BAITSUCI DAN MEREKA MEMPEROLEH

    BAGIAN KEUNTUNGAN DARI HASILPENJUALAN HEWAN KURBANSERTA HASIL PERTUKARAN UANGDALAM HUBUNGANNYA DENGANPAJAK BAIT SUCI.

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    18/43

    DI ANTARA ANGGOTA-ANGGOTASANHEDRIN,ATAU DENGAN

    DEWAN AGUNG YUDAISME,TERDAPAT ORANG-

    ORANG KAYA SEPERTI

    NIKODEMUS DAN YUSUF DARI ARIMATEA.MUNGKIN MEREKA ADALAH PARA TUAN TANAH YANG

    MENYEWAKAN TANAHPERTANIAN MEREKA ATAS DASARBAGI HASIL.

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    19/43

    MAYORITAS PENDUDUKPALESTINA HIDUP DALAMKEMISKINAN.MEREKA ADALAHPARA PETANI,SENIMAN DANSEBAGIAN KECIL PEDAGANG.

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    20/43

    PERBUDAKAN TIDAK BANYAKDILAKUKAN DI PALESTINA,DANMUNGKIN BAGIAN TERBESARDARI BANGSA YAHUDI DIPALESTINA ADALAH ORANG-ORANG YANGMERDEKA.SEBAGIAN DARIPADANYA,SEPERTI PARANELAYAN YANG MENJADIMURID-MURID YESUS,

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    21/43

    MEMILIKI USAHA WIRASWASTAKECIL YANG DAPAT MENUNJANG

    HIDUP MEREKA DENGAN CUKUPLAYAK.

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    22/43

    PEMBAGIAN KELAS DI DALAMMASYARAKAT SEDIKIT BANYAK

    DIKENDALIKAN OLEHKEWAJIBAN HUKUM AGAMA YANGBERLAKU UNTUK SETIAP

    PENGIKUTNYA.OLEH KARENAMEREKA SAMA-SAMA TERIKATTANGGUNG JAWAB PADA ALLAH

    UNTUK MEMATUHI HUKUM-HUKUMNYA MAKA SECARAMORAL MEREKA ADALAH

    SEDERAJAT.

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    23/43

    MESKIPUN ORANG YAHUDI

    MENGANGGAP ORANG KAYASEBAGAI ORANG YANGDIKARUNIAI KASIH

    ALLAH,ADALAH ADIL SEHINGGATIDAK ADA ALASAN UNTUKDIBEDA-BEDAKAN JIKA MEREKASEMUA SAMA BERBUAT BAIK.

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    24/43

    KAUM NIGRAT INI MEMANG AKAN

    SELALU MEMPERTAHANKANKEDUDUKANNYA DALAMMASYARAKAT,TETAPI SETIDAK-TIDAKNYA KESAMAAN YANGMENDASAR DALAM MORALITASINI MENCEGAH AGAR OLIGARKIYUDAISME TIDAK MENJADITERLALU MENEKAN.

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    25/43

    “PESTA PERKAWINAN MASYARAKAT” YAHUDI

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    26/43

    PESTA PERKAWINAN DALAMTRADISI ISRAEL (YAHUDI)MERUPAKAN RANGKAIAN

    ACARA YANGPANJANG,KADANG-KADANGSAMPAI SEMINGGU.SEBELUMPERNIKAHAN ADA TAHAP

    YANG DISEBUT PERTUNANGANITU PUN ADA PERAYAANNYA.

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    27/43

    PADA SAATPERTUNANGAN,KEDUA BELAH

    PIHAK MEMBUAT SUATUKESEPAKATAN (DI SEBUTTENA’IM)

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    28/43

    YANG MENETAPKANWAKTU,TEMPAT DANSEBERAPA BESAR PESTAPERKAWINANITU.PERKAWINANMERUPAKAN UPACARA DANPESTA YANG SANGAT PENTING.KEDUA MEMPELAI AKANDIRIAS DAN MENGENAKANPAKAIAN YANG SANGAT

    INDAH.

    MEMPELAIPEREMPUAN

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    29/43

    MEMPELAI PEREMPUANDIARAK MENUJU RUMAHMEMPELAI LAKI-LAKI,DISERTAI TARI-TARIANMUSIK,DAN SYAIR-SYAIR.

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    30/43

    SELURUH ANGGOTAKELUARGA DAN PARATETANGGA IKUT AMBILBAGIAN DALAM ACARA INI.

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    31/43

    “AJARAN TUHAN YESUSMENGENAI KEHIDUPAN SOSIAL

    MENURUT LUK.14:7-14

    DILUKIKANEB AIUATU

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    32/43

    DILUKIKAN EB AI UATUPERUMPAMAAN,YANG BERARTIMEMPUNYAI MAKNAROHANI,DAN ITU MENUNJUKKEPADA SUATU PESTAPERKAWINAN,YANGMERUPAKAN LAMBANG YANGDIAKUI BUAT KERAJAAN

    ALLAH DAN KEBAHAGIAANSORGAWI (AY 15).

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    33/43

    PERUMPAMAAN ITU ADALAHBERDASARKAN KEBIASAANDUDUKNYATAMU-TAMU PADAMEJA MAKAN MENURUT PANGKATDAN MARTABAT. TAMU-TAMU

    YANG LEBIH PENTING PASTILAHDATANG TERAKHIR(SEBAGAIMANA MASIH SERINGMEREKA LAKUKAN!),

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    34/43

    DAN ORANG-ORANG YANGTERLALU PAGI YANG TIDAK

    HATI-HATI MUNGKIN AKANHARUS DIGESER KETEMPAT

    YANG LEBIH RENDAH

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    35/43

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    36/43

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    37/43

    TUHAN YESUS MENARUH MINATTERHADAP

    KESEHATAN,MAKANAN,PERUMAHAN,SERTA PERLAKUANTERHADAP ORANG-ORANG

    SEKELILINGNYA.IAMENYEMBUHKAN YANG SAKIT,MEMBERI MAKAN YANG LAPAR,

    SOMBONG(ORGKAYADAN

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    38/43

    SOMBONG(ORG KAYA DANLAZARUS YANG MISKIN)GEREJA HARUS TETAPBERSIKAP NETRAL TERHADAPPELBAGAI GOLONGANKEPENTINGAN DALAMLINGKUNGAN SOSIALEKONOMI.DALAM BIDANGSOSIAL SERING KALIORAGANISASI GURUBERHADAPAN DENGAN

    ORGANISASI MAJIKAN.

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    39/43

    HARUSKAH GEREJA DALAMPERSELISIHAN INI MEMIHAKKEPADA BURUH ATAU KEPADAMAJIKAN? GEREJA TIDAKTERPANGGIL UNTUK MEMIHAKKEPADA SALAHSATU.ORAGNISASI GURU JUGADAPAT BERBUAT SALAH DANHARUS DITEMPATKAN DIBAWAHHUKUM FIRMAN TUHAN,

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    40/43

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    41/43

    KESIMPULAN

    YESUS MEMPERINGATKAN BAHWAORANG YANG MENINGGIKAN

    DIRINYA,DALAM KEHIDUPAN INI AKAN DIPERMALUKAN DIDALAM

    KERAJAAN SORGA YANG AKANDATANG.TEMPAT KEHORMATANKITA DIHADAPAN ALLAH JAUH

    LEBIH PENTING DARI PADAKEHORMATAN KITA DIBUMI.

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    42/43

  • 8/15/2019 Ajaran Yesus Mengenai Kehidupan Sosial

    43/43

    MELALUI TINDAKAN MENCARI

    HORMAT YANG DATANG DARI ALLAH(YOH 5:44)- BAGAIMANAKAH KAMU DAPAT

    PERCAYA,KAMU YANGMENERIMA HORMAT SEORANGDARI YANG LAIN DAN YANG

    TIDAK MENCARI HORMAT YANGDATANG DARI ALLAH YANG ESA.