air & elekrolit

8
AIR & ELEKROLIT Oleh: Hasneli, DCN., M.Biomed Rina Hasniyati, SKM, M.Kes

Upload: iona

Post on 25-Feb-2016

42 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

AIR & ELEKROLIT. Oleh: Hasneli , DCN., M.Biomed Rina Hasniyati, SKM, M.Kes. AIR DAN ELE K ROLIT. Air Sesuatu substansi yg fital dlm kehidupan manusia Tdk dpt diganti dgn Unsur lain Kekurangan air Dehidrasi , shg tdk ada metabolisme dlm tubuh - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Page 1: AIR & ELEKROLIT

AIR & ELEKROLIT

Oleh: Hasneli, DCN., M.Biomed Rina Hasniyati, SKM, M.Kes

Page 2: AIR & ELEKROLIT

 Air Sesuatu substansi yg fital dlm

kehidupan manusia Tdk dpt diganti dgn Unsur lain

 Kekurangan air Dehidrasi, shg tdk ada

metabolisme dlm tubuh

 Eletrolit Sesuatu bentuk zat yg

dilarutkan kedalam air dan akan terurai menjadi ion-ion.

AIR DAN ELEKROLIT

Page 3: AIR & ELEKROLIT

KH,P,L 3

Total Air Tubuh tersebar dlm 2 ruangan :

Ekstraseluler Intraseluler 

Cairan Tubuh Total45 L

Ekstraseluler15L

Intraseluler30 L

Darah3 L

Na : K = 28 :1

Interseluler12 L

Na : K = 28 : 1

Na : K = 1 :10

DISTRIBUSI CAIRAN TUBUH

Air atau cairan tubuh merupakan bhg utama tubuh : - 55 – 60 % BB org Dewasa - 75 % BB bayi baru lahir - 50 % BB usia tua

Page 4: AIR & ELEKROLIT

1. Pelarut dan alat angku -Monosakarida, asam amino, lemak, vitamin,mineral oksigen dan hormone . -Mengangkut sisa metabolisme.2. Katalisator reaksi biologik dlm sel dan saluran cerna3. Pelumas : Memudahkan penyaluran makanan masuk kedalam alat pencernaan.4. Fasilisator pertumbuhan5. Pengaturan suhu tubuh Penguapan air suatu cara untuk membebaskan tubuh dari panas ekstra6. Peredam benturan : Pada mata, dalam kantung ketuban. 

Fungsi Air :

Page 5: AIR & ELEKROLIT

PEMASUKAN DAN KEHILANGAN CAIRANMasukan air Jumlah (ml) Eksresi Jumlah (ml)

CaiaranMakananAir Metabolik

Jumlah

550 – 1500700- 1000200 – 300

1450 - 2800

GinjalKulitParu – paruFesesJumlah

500 – 1400450 – 9003501501450 - 2800

Pengaturan Konsumsi Air :- Diatur oleh Rasa Haus dan Kenyang

Melalui perubahan yg dirasakan mulut, Hipotalamus

dan Perut. - Bila konsentrasi bahan2 dlm darah tinggi

maka bhn tersebut akan menarik air dari kelenjer ludah,

mulut akan kering dan timbul keinginan untuk minum.- Bila hipotalamus mengetahui konsentrasi

darah terlalu tinggi maka timbul ransangan untuk minum. 

Page 6: AIR & ELEKROLIT

Pengaturan Pengeluaran AirDiatur oleh ginjal dan otak :

Hipotalamus : - Mengatur konsentrasi garam dlm darah

Meransang kelenjer pituitary mengeluarkan hormone Antidiuretika ( ADH} - ADH dikeluarkan bila konsentrasi garam

dlm darah terlalu tinggi atau bila volume darah terlalu

rendah - Maka ADH meransang ginjal untuk

menahan atau menyerap kembali air dan mengedarkannya

dlm tubuh semakin sedikit yg keluar.

Page 7: AIR & ELEKROLIT

Bila Air keluar terlalu banyak maka :

- Volume darah dan tekanan darah akan turun- Sel ginjal akan mengeluarkan enzim rennin- Renin akan mengaktifkan protein dlm darah yg disebut angiotensinogen kedlm bentuk aktifnya angiotensin.- Angiotensin akan mengecilkan diameter pembuluh darah sehingga tekanan darah naik.- Angiotensin juga mengatur pengeluaran hormon aldesteron dari kelenjer adrenalin.- Aldesteron akan mempengaruhi ginjal untuk menahan Natrium dan air.

Page 8: AIR & ELEKROLIT

TERIMAKASIH

Bahan perkuliahan ini dapat didownload dalam pentuk pdf dirinahasniyati.wordpress.com