abstraksi

3
ABSTRAKSI KEPATUHAN PERBANKAN INDONESIA TERHADAP PERATURAN BI NO. 8/4/PBI/2006 TENTANG PELAKSANAAN CORPORATE GOVERNANCE BAGI BANK UMUM SWETY RETNA NIM: S4310019 Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kepatuhan bank umum di Indonesia terhadap peraturan BI No. 8/4/PBI/2006 tentang Pelaksanaan Corporate Governance bagi Bank Umum. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh Bank Umum di Indonesia, sedangkan sampel pada penelitian ini adalah 30 Bank Umum yang melaporkan pelaksanaan corporate governance secara lengkap berturut-turut dari tahun 2008- 2010 yang dipilih berdasarkan metode purposive sampling. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat kepatuhan bank umum di Indonesia terhadap Peraturan BI No.8/4/PBI/2006 tentang Pelaksanaan Corporate Governance menunjukkan rerata 91%. Tingkat kepatuhan Bank Umum Pemerintah secara rerata menunjukkan tingkat kepatuhan lebih tinggi dibanding Bank Umum Swasta. Kepatuhan perbankan Indonesia secara umum meningkat dari tahun 2008 s.d. 2010.

Upload: swetty-retna

Post on 11-Feb-2016

215 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

thesis good corporate governance

TRANSCRIPT

Page 1: Abstraksi

ABSTRAKSI

KEPATUHAN PERBANKAN INDONESIA TERHADAP PERATURAN BI NO. 8/4/PBI/2006

TENTANG PELAKSANAAN CORPORATE GOVERNANCE BAGI BANK UMUM

SWETY RETNANIM: S4310019

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kepatuhan bank umum di Indonesia terhadap peraturan BI No. 8/4/PBI/2006 tentang Pelaksanaan Corporate Governance bagi Bank Umum.

Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh Bank Umum di Indonesia, sedangkan sampel pada penelitian ini adalah 30 Bank Umum yang melaporkan pelaksanaan corporate governance secara lengkap berturut-turut dari tahun 2008-2010 yang dipilih berdasarkan metode purposive sampling. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat kepatuhan bank umum di Indonesia terhadap Peraturan BI No.8/4/PBI/2006 tentang Pelaksanaan Corporate Governance menunjukkan rerata 91%. Tingkat kepatuhan Bank Umum Pemerintah secara rerata menunjukkan tingkat kepatuhan lebih tinggi dibanding Bank Umum Swasta. Kepatuhan perbankan Indonesia secara umum meningkat dari tahun 2008 s.d. 2010.

Kata Kunci : Kepatuhan, Corporate Governance, Peraturan Bank Indonesia, Bank Umum.

Ketersediaan Data : www.idx.co.id, www.bi.go.id, dan website perusahaan sampel.

Page 2: Abstraksi

ABSTRACT

THE COMPLIANCE OF INDONESIAN BANKING TOWARDS BANK INDONESIA REGULATION NUMBER 8/4/PBI/2006 CONCERNING

GOOD CORPORATE GOVERNANCE IMPLEMENTATION BY BANKS

SWETY RETNANIM: S4310019

This study aims to examine the level of compliance of Indonesian banking towards Bank Indonesia Regulation Number 8/4/PBI/2006 concerning good corporate governance implementation by banks.

The population in this study is all banks in Indonesia, while the sample in this study is 30 banks which are reported their corporate governance implementation’s report fully by the year of 2008-2010 in concecutive, selected by purposive sampling method. This study used Descriptive Methode.

The results showed that the level of compliance of Indonesian Banks towards Bank Indonesia Regulation Number 8/4/PBI/2006 concerning good corporate governance implementation by banks showed that Indonesian Banks have 91% of compliance in the average. State-Owned Bank showed higher level in the compliance towards Bank Indonesia Regulation Number 8/4/PBI/2006 concerning good corporate governance implementation than Private-Owned Banks. The level of compliance shows improvement every year from 2008 to 2010.Keywords : Compliance, Corporate Governance, Bank Indonesia

Regulation, Banks.Data Availability : www.idx.co.id, www.bi.go.id, and the sample company’s official

website.

ii