8 kisi kisi ips mts smp

6
KISI-KISI UJIAN MADRASAH/SEKOLAH Penyusun : Harun, S.Ag Waktu : Jenjang Pendidikan : MTs/SMP Bentuk Soal : Pilhan Ganda Mata Pelajaran : IPS Jumlah Soal : 50 Kurikulum : KTSP Tahun Pelajaran : 2013/2014 NO Kompetensi Lulusan Kisi-kisi Sumber Materi kela s indikator Jumlah soal Nomor Soal 1 Memahami Lingkungan Kehidupan Manusia Keragaman bentuk muka bumi,proses pembentukan dan dampaknya terhadap kehidupan. 7 Mendeskripsikan dampak tenaga endogen dan eksogen. 1 1 2 Memahami Kehidupan Sosial manusia Interaksi sebagai proses social 7 Mendiskripsikan proses sosialisasi 1 2 Sosialisasi sebagai proses pembentukan kepribadian Mendiskripsikan faktor terjadinya interaksi sosial. 1 3 3 Memahami Usaha Manusia Memenuhi Manusia sebagai makhluk social dan ekonomi yang 7 Menjelaskan tindakan manusia sebagai makhluk 1 4

Upload: arif-saefurrohman

Post on 09-Sep-2015

247 views

Category:

Documents


9 download

DESCRIPTION

8 Kisi Kisi Ips Mts Smp

TRANSCRIPT

KISI-KISI UJIAN MADRASAH/SEKOLAH

Penyusun:Harun, S.AgWaktu:

Jenjang Pendidikan:MTs/SMPBentuk Soal:Pilhan Ganda

Mata Pelajaran:IPSJumlah Soal:50

Kurikulum:KTSPTahun Pelajaran:2013/2014

NOKompetensi LulusanKisi-kisiSumber

MaterikelasindikatorJumlah soalNomor Soal

1Memahami Lingkungan Kehidupan ManusiaKeragaman bentuk muka bumi,proses pembentukan dan dampaknya terhadap kehidupan.7Mendeskripsikan dampak tenaga endogen dan eksogen.11

2Memahami Kehidupan Sosial manusiaInteraksi sebagai proses social

7Mendiskripsikan proses sosialisasi12

Sosialisasi sebagai proses pembentukan kepribadianMendiskripsikan faktor terjadinya interaksi sosial.13

3Memahami Usaha Manusia Memenuhi Kebutuhan

Manusia sebagai makhluk social dan ekonomi yang bermoral dalam kaitannya dengan usaha memenuhi kebutuhan dan pemanfaatan sumberdaya yang tersedia.7Menjelaskan tindakan manusia sebagai makhluk ekonomi. 14

4Memahami Usaha Manusia Untuk mengenali perkembangan Lingkungannya

Peta,Atlas dan Globe untuk mendapatkan informasi keruangan7Menjelaskan skala peta15

Kondisi Geografis dan pendudukMengidentifikasi kaitan kondisi geografis dengan kegiatan penduduk16

5Memahami Perkembangan Masyarakat Sejak Hindu-Budha sampai masa colonial EropaPerkembangan masyarakat,kebudayaan dan pemerintahan pada masa Hindu-Buda serta peninggalan peninggalannya7Mengidentifikasikan kerajaan hindu buda di Indonesia17

Perkembangan Masyarakat kebudayaan dan pemerintahan pada masa islam dan peninggalannyaMenjelaskan cara masuk dan berkembangnya agama Islam di Indonesia.

1

8

6Memahami Kegiatan Ekonomi Masyarakat

Pola kegiatan ekonomi penduduk,penggunaan lahan,dan pola pemukiman berdasar kondisi fisik permukaan bumi7Mengidentifikasi pola pemukiman penduduk.19

Pelaku ekonomiMenjelaskan peran pemerintah dalam perekonomian.110

Kegiatan pokok ekonomiMendefinisikan kegiatan pokok ekonomi.

1

11

7Memahami permasalahan social berkaitan dengan pertumbuhan jumlah pendudukKondisi fisik wilayah dan penduduk8Menjelaskan musim di Indonesia.

112

Permasalahan lingkungan hidup dan penanggulangannya dalam pembangunan berkelanjutanMenjelaskan factor penyebab kerusakan lingkungan.113

8Memahami proses kebangkitan nasionalProsese perkembangan kolonialisme dan imperialisme barat serta pengaruh yang ditimbulkannya di berbagai daerah8Menjelaskan perkembangan agama Kristen pada zaman kolonial..114

Proses terbentuknya kesadaran nasional,identitaqs Indonesia,dan perkembangan pergerakan kebangsaan indonesiaMemberikan contoh Organisasi Pergerakan Nasional1

15

9Memahami masalah penyimpangan socialBerbagai penyakit social sebagai akibat penyimpangan social.Menjelaskan factor penyebab penyimpangan social.16

Menjelaskan peran orangtua dalam pengendalian penyimpangan social.17

8Mengidentifikasi penyebab terjangkitnya HIV/AIDS118

Upaya pengendalian penyimpangan sosialMemberikan contoh Upaya pengendalian penyimpangan sosial119

10Memahami usaha persiapan kemerdekanPeristiwa-peristiwa sekitar proklamasi dan proses terbentuknya Negara kesatuan Republik Indonesia.8Menjelaskan latar belakang janji PM.Kaiso120

Menjelaskan latar belakang terjadinya peristiwa Rengas Dengklok221

Proses persiapan Kemerdekaan Indonesia.Menjjelaskan tokoh penyusun dan perumus proklamasi122

11Memahami pranata dan penyimpangan social.Bentuk-bentuk hubungan sosial8Menjelaskan faktor asimilasi123

Pranata social dalam kehidupan masyarakat

Menjelaskan fungsi pranata sosial124

12Memahami hubungan manusia dengan bumi

Pembagian permukaan bumi atas Benua dan Samudera9Menjelaskan karakteristik Benua125

Mengidentifikasi Benua Australia 126

Menjelaskan karakteristik benua Eropa.127

Menjelaskan kondisi penduduk Negara-negara di kawasan Afrika 128

Menjelaskan hasil tambang asia barat129

Keterkaitan unsur-unsur geografis dan penduduk di kawasan Asia TenggaraMengidentifikasi kondisi geologis kawasan asia tenggara.130

Menjelaskan pengaruh kondisi geografis asia tenggara131

Menjelaskan batas-batas asia tenggara.132

Menjelaskan l Negara-negara asia tenggara 233

13Memahami Usaha mempertahankan Republik IndonesiaPeristiwa tragedy nasional,peristiwa Madiun/PKI,DI/TII,G 30 S PKI dan konflik-konflik internal lainnya9Menjelaskan penyebab munculnya DI/TII134

Menjelaskan upaya penumpasan G 30 S/PKI135

Menjelaskan Pemberontakan Permesta136

Menyebutkan Pahlawan Revolusi1

37

14Memahami perubahan pemerintahan dan kerja sama InternasionalPerkembangan Lembaga-lembaga internasional dan peran Indonesia dalam kerjasama internasioal.9Menyebutkan Negara-negara pendiri ASEAN.

138

Menjelaskan latar belakang berdirinya GNB139, 40

Menjelaskan Peran Indonesia dalam ASEAN.141

Menjelaskan Hubungan KAA dengan GNB.

142

Menjelaskan peran Indonesia dalam PBB143

Menyebutkan organisasi di bawah naungan PBB144

Menyebutkan lembaga-lembaga internasional245

Menjelaskan kegiatan ekspor impor146, 47

Dampak Kerjasama antar Negara terhadap perekonomian IndonesiaMenjelaskan dampak perdagangan internasional148

Menjelaskan contoh kerjasama antar negara.149, 50