78305920 prosedur inhalasi nebulizer

12
PROSEDUR TINDAKAN INHALASI (NEBULIZER) Oleh Arpan

Upload: aurelia-soetomo

Post on 11-Dec-2014

86 views

Category:

Documents


18 download

TRANSCRIPT

Page 1: 78305920 Prosedur Inhalasi Nebulizer

PROSEDUR TINDAKAN INHALASI (NEBULIZER)

Oleh

Arpan

Page 2: 78305920 Prosedur Inhalasi Nebulizer

INHALASI NEBULIZER

Pengertian Inhalasi adalah menghirup udara atau

uap ke dalam paru-paru Pemberian inhalasi uap dengan obat/

tanpa obat menggunakan nebulator Pemberian inhalasi uap denganobat/

tanpa obat melalui saluran pernapasan bagian atas.

Page 3: 78305920 Prosedur Inhalasi Nebulizer

Tujuan :

1. Sekret menjadi lebih encer dan mudah dikeluarkan

2. Pernapasan menjadi lebih lega

3. Selaput lendir pada saluran napas menjadi lebih lembab

4. Mengobati peradangan pada saluran pernapasan bagian atas

Page 4: 78305920 Prosedur Inhalasi Nebulizer

Indikasi :

Pasien yang mengalami kesulitan mengeluarkan secret (PPOM)

Pasien yang megalami penyempitan jalan napas (Asma, empisema).

Page 5: 78305920 Prosedur Inhalasi Nebulizer

Persiapan Alat :

1. Set Nebulator

2. Obat bronkodilator

3. Bengkok 1 buah

4. Tissue

5. Spuit 5 cc

6. Aquades/Nacl 0,9%

Page 6: 78305920 Prosedur Inhalasi Nebulizer

BB Sol.Berotec 0,1% Bisolvon Drops

NaCL 0.9%

10 Kg 0,2 ml (4 tts) 1 ml 1,8 ml

15 Kg 0,3 ml (6 tts) 1 ml 1,7 ml

20 Kg 0,4 ml (8 tts) 1 ml 1,6 ml

25 Kg 0,5 ml (10 tts) 1,5 ml 1,5 ml

Dewasa 0,5-0,8 ml (10-16 tts 1,5 ml 2,3 ml

Page 7: 78305920 Prosedur Inhalasi Nebulizer

Prosedur Pelaksanaan :

1. Tahap Pra Interaksi Mengecek program terapi Mencuci tangan Menyiapkan alat

2. Tahap Orientasi Memberi salam kepada pasien Menjelaskan tujuan dan prosedur

pelaksanaan Menanyakan kesiapan pasien

Page 8: 78305920 Prosedur Inhalasi Nebulizer

3. Tahap Kerja Menjaga privacy pasien Mengatur pasien dalam posisi duduk Menempatkan meja/troly didepan pasien yang berisi

set nebulizer Mengisi nebulizer dengan aquades sesuia dengan

takaran Memastikan alat dapat berfungsi dengan baik Memasukaan obat sesuai dosis Memasang masker pada pasien Menghidupkan nebulizer dan meminta pasien napas

dalam sampai obat habis. Bersihkan mulut dan hidung dengan tissue

Page 9: 78305920 Prosedur Inhalasi Nebulizer

4. Tahap Terminasi

Melakukan evaluasi tindakan Berpamitan dengan pasien atau keluarga Mencuci tangan Mencatat kegiatan dalam lembar catatan

keperawatan.

Page 10: 78305920 Prosedur Inhalasi Nebulizer

Hal-hal yang perlu diperhatikan : Reaksi klien sebelum, selama dan sesudah

pemberian inhalasi nebulizer Nebulizer harus diberikan sebelum waktu

makan Setelah nebulizer klien disarankan

membatukkan dengan epektif dan postural drainase untuk membantu dalam pengeluaran sekresi.

Page 11: 78305920 Prosedur Inhalasi Nebulizer

Implikasi Masalah Keperawatan : Bersihan jalan napas tidak efektif Pola napas tidak efektif Gangguan pertukaran gas.

Page 12: 78305920 Prosedur Inhalasi Nebulizer