4. fr-apl-02(ver.01)

5
FR-APL-02 ASESMEN MANDIRI Nama Asesi : ________________________ Tanggal : _____________, ____________ Nama Asesor : 1. Fitriyanta Ahmad Pamuji Tempat : TUK BBLKI Surakarta 2. ______________________ Pada bagian ini, anda diminta untuk menilai diri sendiri terhadap unit (unit- unit) kompetensi yang akan di-ases. 1. Pelajari seluruh standar Kriteria Unjuk Kerja (KUK), batasan variabel, panduan penilaian dan aspek kritis serta yakinkan bahwa anda sudah benar- benar memahami seluruh isinya. 2. Laksanakan penilaian mandiri dengan mempelajari dan menilai kemampuan yang anda miliki secara obyektif terhadap seluruh daftar pertanyaan yang ada, serta tentukan apakah sudah kompeten (K) atau belum kompeten (BK). 3. Siapkan bukti-bukti yang anda anggap relevan terhadap unit kompetensi, serta ‘matching’-kan setiap bukti yang ada terhadap setiap elemen/KUK, konteks variable, pengetahuan dan keterampilan yang dipersyaratkan serta aspek kritis 4. Asesor dan asesi menandatangi form Asesmen Mandiri Unit Kompetensi : Nomor : TIK.OP02.005.01 Judul : Mengoperasikan Piranti Lunak Lembar Sebar (spreadsheet) – Tingkat Dasar Elemen Kompetensi : 1. Mempersiapkan piranti lunak spreadsheet Komponen asesmen mandiri Daftar Pertanyaan (Asesmen Mandiri/Self Assessment) Penilai an Bukti-bukti Pendukung K BK 1.1 Piranti lunak spreadsheet telah terinstalasi dan dapat berjalan normal 1.1. Apakah saudara dapat mengidentifikasi bahwa piranti lunak spreadsheet telah terinstal dan dapat berjalan dengan normal? 1.2 Petunjuk penggunaan piranti lunak spreadsheet sudah disediakan dan dipahami 1.2. Apakah saudara dapat memahami petunjuk penggunaan piranti lunak spreadsheet yang sudah disediakan? JUNE 2011 FORM APL-02 1

Upload: henricuseramawanto

Post on 16-Sep-2015

216 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

asesor

TRANSCRIPT

FORMAT APLIKASI RCC

FR-APL-02 ASESMEN MANDIRI Nama Asesi: ________________________Tanggal: _____________, ____________

Nama Asesor: 1. Fitriyanta Ahmad PamujiTempat: TUK BBLKI Surakarta

2. ______________________

Pada bagian ini, anda diminta untuk menilai diri sendiri terhadap unit (unit-unit) kompetensi yang akan di-ases.

1. Pelajari seluruh standar Kriteria Unjuk Kerja (KUK), batasan variabel, panduan penilaian dan aspek kritis serta yakinkan bahwa anda sudah benar-benar memahami seluruh isinya.

2. Laksanakan penilaian mandiri dengan mempelajari dan menilai kemampuan yang anda miliki secara obyektif terhadap seluruh daftar pertanyaan yang ada, serta tentukan apakah sudah kompeten (K) atau belum kompeten (BK). 3. Siapkan bukti-bukti yang anda anggap relevan terhadap unit kompetensi, serta matching-kan setiap bukti yang ada terhadap setiap elemen/KUK, konteks variable, pengetahuan dan keterampilan yang dipersyaratkan serta aspek kritis4. Asesor dan asesi menandatangi form Asesmen MandiriUnit Kompetensi : Nomor : TIK.OP02.005.01Judul : Mengoperasikan Piranti Lunak Lembar Sebar (spreadsheet) Tingkat Dasar

Elemen Kompetensi : 1. Mempersiapkan piranti lunak spreadsheet

Komponen asesmen mandiriDaftar Pertanyaan

(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

PenilaianBukti-bukti Pendukung

KBK

1.1 Piranti lunak spreadsheet telah terinstalasi dan dapat berjalan normal 1.1. Apakah saudara dapat mengidentifikasi bahwa piranti lunak spreadsheet telah terinstal dan dapat berjalan dengan normal?

1.2 Petunjuk penggunaan piranti lunak spreadsheet sudah disediakan dan dipahami1.2. Apakah saudara dapat memahami petunjuk penggunaan piranti lunak spreadsheet yang sudah disediakan?

1.3 Perangkat komputer sudah dinyalakan dengan sistem operasi dan persyaratan sesuai dengan Manual Instalasi1.3. Apakah saudara dapat menyalakan perangkat computer dengan system operasi dan persyaratan yang sesuai dengan Manual Instalasi?

1.4 Piranti lunak spreadsheet dijalankan1.4 Apakah saudara dapat menjalankan piranti lunak spreadsheed?

Elemen Kompetensi : 2. Mengenali menu, membuat, membuka, menyimpan file

Komponen asesmen mandiriDaftar Pertanyaan

(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

PenilaianBukti-bukti Pendukung

KBK

2.1 Menu-menu yang disediakan beserta shortcut-nya dikenali2.1. Apakah saudara dapat mengenali menu-menu yang disediakan beserta shortcut-nya?

2.2 Fitur-fitur pengelolaan file/spreadsheet dapat digunakan, seperti: buat (create/new), simpan, buka, simpan dengan nama lain (save as).2.2. Apakah saudara dapat menggunakan fitur-fitur pengelolaan file/ spreadsheet seperti: buat (create/ new), simpan, buka, simpan dengan nama lain (save as)?

2.3 Penyimpanan file spreadsheet menggunakan berbagai format standar. 2.3. Apakah saudara dapat menyimpan file spreadsheed menggunakan berbagai format standar?

Elemen Kompetensi : 3. Melakukan editing sederhana, kolom dan baris.

Komponen asesmen mandiriDaftar Pertanyaan

(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

PenilaianBukti-bukti Pendukung

KBK

3.1 Fitur-fitur pengubahan (editing) sederhana digunakan, seperti: mengetik huruf/kata/kalimat/angka, memformat huruf (font), text alignment, format data (text, date, number) dan presisi (tanda ribuan dan pecahan)3.1. Apakah saudara dapat menggunakan fitur-fitur pengubahan (editing) sederhana, mengetik huruf/kata/kalimat/angka, memformat huruf (font), text alignment, format data (text, date, number) dan presisi (tanda ribuan dan pecahan)?

3.2 Fitur-fitur kolom dan baris dipahami dan diaplikasikan, seperti: menentukan lebar kolom, menentukan tinggi baris, membuat garis (border) dan arsiran atau warna (shading).3.2. Apakah saudara dapat memahami dan mengaplikasikan fitur-fitur kolom dan baris, seperti: menentukan lebar kolom, menentukan tinggi baris, membuat garis (border) dan arsiran atau warna (shading)?

3.3. Fitur-fitur copy, cut dan paste diaplikasikan dengan berbagai pilihan, seperti: isi (value), format, formula atau semuanya.3.3.Apakah saudara dapat mengaplikasikan fitur-fitur copy, cut dan paste dengan berbagai pilihan, seperti: isi (value), format, formula atau semuanya?

3.4. Formula dan fungsi sederhana (yang sering digunakan), seperti: +, -, *, /, sum, avg3.4. Apakah saudara dapat menggunakan formula dan fungsi sederhana (yang sering digunakan), seperti: +, -, *, /, sum, avg?

Elemen Kompetensi : 4. Mencetak dokumen

Komponen asesmen mandiriDaftar Pertanyaan

(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

PenilaianBukti-bukti Pendukung

KBK

4.1. Bagian yang ingin dicetak ditentukan

4.1. Apakah saudara dapat menentukan bagian yang ingin dicetak?

4.2. Lembar kerja dapat dicetak dengan menggunakan berbagai parameter, seperti: seluruhnya, area tertentu saja, area yang sedang diedit, urutan pencetakan2.2. Apakah saudara dapat mencetak lembar kerja dengan menggunakan berbagai parameter, seperti: seluruhnya, area tertentu saja, area yang sedang diedit, urutan pencetakan?c

4.3.Fitur-fitur pencetakan dapat digunakan, seperti: page setup, printer setup, header dan footer, print preview.

4.3. Apakah saudara dapat menggunakan fitur-fitur pencetakan, seperti: page setup, printer setup, header dan footer, print preview.

Catatan : *) apabila tersedia dalam standar kompetensiRekomendasi Asesor :Asesi :

Nama

Tanda tangan/

Tanggal

Catatan :

Asesor :

Nama Fitriyanta Ahmad Pamuji

No. Reg.

Tanda tangan/

Tanggal

JUNE 2011

FORM APL-02 1