3.16.hasil identifikasi permasalahan

6
Panca Bakti HASIL IDENTIFIKASI PERMASALAHAN ( Format 3.16 ) No . Lokasi (Dusun) Jumla h KK Jumla h KK Miski n Permasalahan dan Potensi Kebutuhan Jumlah Pemanfaa t (KK) 1. Dusun I 121 90 a. Infrastruktur - Masyarakat Dusun I apabila musim kemarau akan kekurangan air bersih sehingga masyarakat kesulitan untuk air minum dan MCK. - Belum adanya pembatas tempat mandi antara kaum perempuan dan laki-laki. - Perlunya penataan dan perbaikan perumahan masyarakat. b. Ekonomi Kurangnya pelatihan a. Infrastruktur - Sumur bor/Sumber Air bersih - Bak Penampungan - Pembatas permanen pada pemandian umum - Perbaikan MCK - Onderlagh - Paving jalan - Irigasi - parit - bedah rumah b. Ekonomi 121 Rural Infrastructure Support / RIS-PNPM MANDIRI 2009

Upload: ben-hattamullah

Post on 07-Aug-2015

22 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: 3.16.HASIL IDENTIFIKASI PERMASALAHAN

Panca Bakti

HASIL IDENTIFIKASI PERMASALAHAN( Format 3.16 )

No.Lokasi

(Dusun)Jumlah

KK

JumlahKK

MiskinPermasalahan dan Potensi Kebutuhan

JumlahPemanfaat

(KK)1. Dusun I 121 90 a. Infrastruktur

-Masyarakat Dusun I apabila musim kemarau akan kekurangan air bersih sehingga masyarakat kesulitan untuk air minum dan MCK.

-Belum adanya pembatas tempat mandi antara kaum perempuan dan laki-laki.

-Perlunya penataan dan perbaikan perumahan masyarakat.

b. EkonomiKurangnya pelatihan kerajinan usaha kecil selain dibidang pertanian.Petani membutuhkan peralatan pertanian dan bantuan ternak.

c. SosialKurang aktifnya peran posyandu,Masih banyak pengangguran, putus sekolah, dan gangguan keamanan.

a. Infrastruktur

- Sumur bor/Sumber Air bersih

- Bak Penampungan

- Pembatas permanen pada pemandian umum

- Perbaikan MCK

- Onderlagh

- Paving jalan

- Irigasi

- parit

- bedah rumah

b. Ekonomi- Pelatihan kerajinan usaha Kecil di bidang pengolahan

makanan seperti tahu/tempe.- Bantuan permodalan- Membutuhkan traktor tangan- Membutuhkan bantuan bibit

ikan kolam dan ternak

121

Rural Infrastructure Support / RIS-PNPM MANDIRI 2009

Page 2: 3.16.HASIL IDENTIFIKASI PERMASALAHAN

Panca Bakti

d. KelembagaanBelum adanya lembaga dibidang ekonomi, kepemudaan dan olahraga serta kesenian daerah.Terdapat LPM, BPD, Karang Taruna yang kurang mendapat pembinaan.

- Penyalur Hasil Pertanian

c. Sosial - Peningkatan kinerja posyandu

- penambahan tenaga Kesehatan dan tenaga guru.- Bantuan dan beasiswa untuk

anak-anak putus sekolah - Pembuatan Pos Siskamling

d. Kelembagaan - Perlu dibentuknya koperasi pedesan.- Perlunya lembaga keolahragaan - Pelatihan kerja - Pengarahan tentang Struktur organisasi pada lembaga desa

2. Dusun II 79 47 a. Infrastruktur

- Seluruh masyarakat Dusun II telah berswadaya gotong-royong membuat badan jalan desa untuk mengangkut hasil bumi dan mengangkut barang-barang

Apabila musim hujan air akan menggenangi halaman dan masuk kerumah penduduk.

b. Ekonomi

a. Infrastruktur- Onderlagh Jalan- Saluran Air/parit yang harus ditalud

79

Rural Infrastructure Support / RIS-PNPM MANDIRI 2009

Page 3: 3.16.HASIL IDENTIFIKASI PERMASALAHAN

Panca Bakti

Industri kecil belum berkembang, hasil panen yang kuang berkualitas,belum adanya peningkatan usaha dibidang peternakan dan perikanan.

c. SosialKurang aktifnya peran posyandu,Masih banyak pengangguran, putus sekolah, dan gangguan keamanan

d. KelembagaanBelum adanya lembaga dibidang ekonomi, kepemudaan dan olahraga serta kesenian daerah.Terdapat LPM, BPD, Karang Taruna

b. Ekonomi- Pelatihan kerajinan usaha Kecil di bidang pengolahan

makanan seperti tahu/tempe.- Bantuan mesin jahit- Bantuan permodalan- Membutuhkan traktor tangan- Membutuhkan bantuan bibit

ikan kolam dan ternak - Penyalur Hasil Pertanian

c. Sosial - Peningkatan kinerja posyandu

- penambahan tenaga kesehatan dan tenaga guru.- Bantuan dan beasiswa untuk

anak-anak putus sekolah - Pembuatan Pos Siskamling

d. Kelembagaan - pelatihan kerja - pengarahan tentang struktur

organisasi yang ada di desa

3. Dusun III 74 66 a.I nfrastruktur-.Dusun bila hujan akses jalan sangat

becek dan air menggenang - Saluran air dipinggir jalan mudah

longsor- Musim kemarau kekurangan air bersih

a. Infrastruktur

b. Ekonomi- Pelatihan kerajinan usaha Kecil di bidang pengolahan

makanan seperti tahu/tempe.

74

Rural Infrastructure Support / RIS-PNPM MANDIRI 2009

Page 4: 3.16.HASIL IDENTIFIKASI PERMASALAHAN

Panca Bakti

dan MCK - Warga Kesulitan Untuk menampung

hasil Pertanian

b. EkonomiKurangnya pelatihan kerajinan usaha kecil selain dibidang pertanian.Petani membutuhkan peralatan pertanian dan bantuan ternak.

c. SosialKurang aktifnya peran posyandu,Masih banyak pengangguran, putus sekolah, dan gangguan keamanan.

d. KelembagaanBelum adanya lembaga dibidang ekonomi, kepemudaan dan olahraga serta kesenian daerah.Terdapat LPM, BPD, Karang Taruna yang kurang mendapat pembinaan.

- Bantuan permodalan- Membutuhkan traktor tangan- Membutuhkan bantuan bibit

ikan kolam dan ternak - Penyalur Hasil Pertanian

c. Sosial - Peningkatan kinerja posyandu

- penambahan tenaga - Kesehatan dan tenaga guru.

- Bantuan dan beasiswa untuk anak-anak putus sekolah

- Pembuatan Pos Siskamling

d. Kelembagaan - Perlu dibentuknya koperasi pedesan.- Perlunya lembaga keolahragaan - Pelatihan kerja - Pengarahan tentang Struktur organisasi pada lembaga desa

Rural Infrastructure Support / RIS-PNPM MANDIRI 2009