239511471-kabut-asap-dan-kesehatan.pptx

Upload: anonymous-j0uppi

Post on 21-Feb-2018

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 239511471-kabut-asap-dan-kesehatan.pptx

    1/11

    KABUT ASAP VS

    KESEHATANPuskesmas Padang Pasir

  • 7/24/2019 239511471-kabut-asap-dan-kesehatan.pptx

    2/11

    BERAPA BANYAK WILAYAH DI INDONESIA

    YANG TERKENA KABUT ASAP ?

    Sejak tahun 1997 sampai saat

    ini, kebakaran telah

    menghanguskan lebih dari

    165.000 hektar hutan di

    beberapa provinsi, yaituSumatera Utara, Riau, Jambi,

    Bengkulu, Kalimantan,

    Maluku, dan Papua.

    Kalimantan Baratmerupakansalah satu daerah yang paling

    banyak menyumbang kabut

    asap di Indonesia.

  • 7/24/2019 239511471-kabut-asap-dan-kesehatan.pptx

    3/11

    KENAPA SIH BISA TIMBUL KABUT

    ASAP?

    Pembukaan lahan baru dengan cara

    membakar lahan

    Asap kendaraan bermotor

    Pembakaran sampah

  • 7/24/2019 239511471-kabut-asap-dan-kesehatan.pptx

    4/11

    ZAT YANG TERKANDUNG DI

    DALAM ASAP

    Gas karbon dioksida (CO2)

    Karbon Monoksida (CO)

    Nitrogen monoksida dan dioksida

    Partikel dan zat oksidanZat hidrokarbon

    Formadehid

  • 7/24/2019 239511471-kabut-asap-dan-kesehatan.pptx

    5/11

    TERUS BAHAYANYA BUAT

    KESEHATAN APA DONG?

    Infeksi Saluran Pernafasan

    Iritasi mata

    Sakit kepala

    Memperburuk asma dan penyakitparu kronis

    Mempercepat proses penuaan

    Sesak nafas

    Cepat lelah

  • 7/24/2019 239511471-kabut-asap-dan-kesehatan.pptx

    6/11

    DAMPAK KABUT ASAP PADA IBU

    HAMIL

    Keguguran

    Bayi Berat Lahir Rendah

    Bayi dengan kecerdasan kurang

    SIAPAKAHYANGPALING

  • 7/24/2019 239511471-kabut-asap-dan-kesehatan.pptx

    7/11

    SIAPAKAH YANG PALING

    MUDAH TERKENA BAHAYA

    KABUT ASAP?

    Bayi dan anak-anak

    Ibu hamil

    Orong lanjut usia

    Orang dengan gizi kurang

  • 7/24/2019 239511471-kabut-asap-dan-kesehatan.pptx

    8/11

    BAGAIMANAMENCEGAH

  • 7/24/2019 239511471-kabut-asap-dan-kesehatan.pptx

    9/11

    BAGAIMANA MENCEGAH

    BAHAYA KABUT ASAP

    TERHADAP KESEHATAN?

    Tetap berada di dalam rumah/ruangan bila

    tidak ada keperluan yang mendesak

    Memakai masker, kacamata atau helm

    tertutup saat keluar rumah

    Menutup jendela kendaraan

    Berperilaku hidup bersih dan sehat

    Istirahat yang cukup

  • 7/24/2019 239511471-kabut-asap-dan-kesehatan.pptx

    10/11

  • 7/24/2019 239511471-kabut-asap-dan-kesehatan.pptx

    11/11

    PEDULI KABUT ASAP

    =PEDULI KESEHATAN DIRISENDIRI DAN KELUARGA