2 sks -...

4
1 KONTRAK PERKULIAHAN (PENDIDIKAN PANCASILA) Bobot SKS : 2 SKS Semester : Ganjil 2015/2016 Hari Pertemuan : 16 Dosen Pengampuh : 1. Deskripsi Mata Kuliah Mata Kuliah Pendidikan Pancasila merupakan pelajaran yang memberikan pedoman kepada setiap insan untuk mengkaji, menganalisis, dan memecahkan masalah-masalah pembangunan bangsa dan Negara dalam perspektif nilai-nilai dasar Pancasila sebagai ideologi dan dasar Negara Republik Indonesia. Dengan penyelenggaraan Pendidikan Pancasila di Perguruan Tinggi, diharapkan dapat tercipta wahana pembelajaran bagi para mahasiswa untuk secara akademik mengkaji, menganalisis, dan memecahkan masalah- masalah pembangunan bangsa dan negara dalam perspektif nilai-nilai dasar Pancasila sebagai ideologi dan dasar negara Republik Indonesia. Penilaian akhir keberhasilan belajar mahasiswa pada matakuliah ini menggunakan unsur penilaian meliputi unsur- unsur kehadiran, tugas-tugas, ujian tengah semester, dan ujian akhir semester.Pada mata kuliah ini, mahasiswa akan mempelajari beberapa materi yaitu, Pancasila dalam Kajian Sejarah Bangsa Indonesia, Pancasila sebagai dasar Negara, Pancasila sebagai Ideologi Negara, Pancasila sebagai Sistem Filsafat, Pancasila Sistem Etika, Pancasila Sistem Etika, Pancasila sebagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmu. 2. Capaian Pembelajaran Mata Kuliah 1. Mahasiswa dapat memahami nilai-nilai dasar Pancasila sebagai ideologi dan dasar negara Republik Indonesia. 2. Mahasiswa dapatmengkaji, menganalisis, dan memecahkan masalah-masalah pembangunan bangsa dan negara dalam perspektif nilai-nilai dasar Pancasila sebagai ideologi dan dasar negara Republik Indonesia. 3. Mahasiswa memiliki sikap menjunjung tinggi penegakkan hukum dan norma dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara sebagai bukti kecintaan terhadap Pancasila yang hidup dalam nilai-nilai hukum. 3. Strategi/Model/Metode Pembelajaran Metode Pembelajaran Ceramah, diskusi , tanya jawab, Case study, Small group discussion dan Problem base learning and inquiry (PBL) 4. Materi Pokok 1. Pancasila dalam Kajian Sejarah Bangsa Indonesia.

Upload: vantruc

Post on 05-Feb-2018

213 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: 2 SKS - matematika.fkip.unsri.ac.idmatematika.fkip.unsri.ac.id/wp-content/uploads/2017/01/PANCASILA.pdf · 3 UTS : 30% UAS : 40% Hasil evaluasi dikategorikan sebagai berikut : Nilai

1

KONTRAK PERKULIAHAN

(PENDIDIKAN PANCASILA)

Bobot SKS : 2 SKS

Semester : Ganjil 2015/2016

Hari Pertemuan : 16

Dosen Pengampuh :

1. Deskripsi Mata Kuliah

Mata Kuliah Pendidikan Pancasila merupakan pelajaran yang memberikan pedoman

kepada setiap insan untuk mengkaji, menganalisis, dan memecahkan masalah-masalah

pembangunan bangsa dan Negara dalam perspektif nilai-nilai dasar Pancasila sebagai

ideologi dan dasar Negara Republik Indonesia. Dengan penyelenggaraan Pendidikan

Pancasila di Perguruan Tinggi, diharapkan dapat tercipta wahana pembelajaran bagi para

mahasiswa untuk secara akademik mengkaji, menganalisis, dan memecahkan masalah-

masalah pembangunan bangsa dan negara dalam perspektif nilai-nilai dasar Pancasila

sebagai ideologi dan dasar negara Republik Indonesia. Penilaian akhir keberhasilan

belajar mahasiswa pada matakuliah ini menggunakan unsur penilaian meliputi unsur-

unsur kehadiran, tugas-tugas, ujian tengah semester, dan ujian akhir semester.Pada mata

kuliah ini, mahasiswa akan mempelajari beberapa materi yaitu, Pancasila dalam Kajian

Sejarah Bangsa Indonesia, Pancasila sebagai dasar Negara, Pancasila sebagai Ideologi

Negara, Pancasila sebagai Sistem Filsafat, Pancasila Sistem Etika, Pancasila Sistem

Etika, Pancasila sebagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmu.

2. Capaian Pembelajaran Mata Kuliah

1. Mahasiswa dapat memahami nilai-nilai dasar Pancasila sebagai ideologi dan

dasar negara Republik Indonesia.

2. Mahasiswa dapatmengkaji, menganalisis, dan memecahkan masalah-masalah

pembangunan bangsa dan negara dalam perspektif nilai-nilai dasar Pancasila

sebagai ideologi dan dasar negara Republik Indonesia.

3. Mahasiswa memiliki sikap menjunjung tinggi penegakkan hukum dan norma

dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara sebagai bukti

kecintaan terhadap Pancasila yang hidup dalam nilai-nilai hukum.

3. Strategi/Model/Metode Pembelajaran

Metode Pembelajaran

Ceramah, diskusi , tanya jawab, Case study, Small group discussion dan Problem base

learning and inquiry (PBL)

4. Materi Pokok

1. Pancasila dalam Kajian Sejarah Bangsa Indonesia.

Page 2: 2 SKS - matematika.fkip.unsri.ac.idmatematika.fkip.unsri.ac.id/wp-content/uploads/2017/01/PANCASILA.pdf · 3 UTS : 30% UAS : 40% Hasil evaluasi dikategorikan sebagai berikut : Nilai

2

2. Pancasila dalam Kajian Sejarah Bangsa Indonesia.

3. Pancasila sebagai dasar Negara

4. Pancasila sebagai dasar Negara

5. Pancasila sebagai Ideologi Negara

6. Pancasila sebagai Ideologi Negara

7. Pancasila sebagai Ideologi Negara

8.UTS

9. Pancasila sebagai Sistem Filsafat

10. Pancasila sebagai Sistem Filsafat

11. Pancasila sebagai Sistem Etika

12. Pancasila sebagaiSistem Etika

13. Pancasila sebagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmu

14. Pancasila sebagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmu

15. Pancasila sebagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmu

16.UAS

5. Bahan Bacaan/Daftar Pustaka

1. Yudi Latif, 2011. Negara Paipura: Historisitas, Rasionalitas dan Aktualitas Pancasila,

PT Gramedia Pustaka, Jakarta

2. Ismaun, 1978. Tinjauan Pancasila: Dasar Filsafat Negara Republik Indonesia, Carya

Remadja, Bandung.

3. Drs. H. KAELAN, M.S. Pendidikan Pancasila, Edisi Reformasi Tahun 2000,

Paradigma Yogyakarta.

4. Ditjen DIKTI Depdiknas,2001, Kapita Selekta Pendidikan Pancasila, Bag.1, Dirjen

Dikti Depdiknas, Jakarta

5. Darmodihardjo Dardji, 1996, Pokok-Pokok Filsafat Hukum, Gramedia Pustaka

Utama, Jakarta.

6. Sekneg RI, 1995, Risalah Sidang BPUPKI dan PPKI, Jakarta.

7. Sinar Grafika, 2002, UUD 1945 Hasil Amandemen Agustus 2002, Jakarta.

8. Ditjen Dikti Depdiknas, 2001, Kapita Selekta Pendidikan Pancasila Bag.II, Dirjen

Dikti Depdiknas, Jakarta.

9. Ketetapan-ketetapan MPR/MPRS yang masih berlaku.

Kaelan, 2000, Filsafat Pancasila, Pandangan Hidup Bangsa Indonesia, Paradigma,

Yogyakarta.

6. Kriteria dan Standar Penilaian

Penilaian dilakukan berdasarkan Ujian tertulis, lisan, penilaian/evaluasi terhadap

proses pembelajaran dan unjuk sikap dengan komponen sebagai berikut :

Tugas : 20%

Keaktifan di kelas : 5%

Absensi : 5%

Page 3: 2 SKS - matematika.fkip.unsri.ac.idmatematika.fkip.unsri.ac.id/wp-content/uploads/2017/01/PANCASILA.pdf · 3 UTS : 30% UAS : 40% Hasil evaluasi dikategorikan sebagai berikut : Nilai

3

UTS : 30%

UAS : 40%

Hasil evaluasi dikategorikan sebagai berikut :

Nilai Prestasi Bobot Prestasi Rentang Angka Makna Relatif

A 4 86 – 100 Sangat Baik B 3 71 – 85 Baik C 2 56 – 70 Cukup D 1 41 – 55 Kurang E 0 0 – 40 Gagal

7. Tata Tertib Siswa dan Dosen

1. Mahasiswa diwajibkan menggunakan pakaian sopan, rapi, berkerah, pada waktu

mengikuti perkuliahan di kelas

2. Mahasiswa tidak diperkenankan memakai sandal waktu mengikuti perkuliahan,

kecuali alasan tertentu (sakit, habis kecelakaan)

3. Pada waktu perkuliahan semua handphone dinon aktifkan/disilent

4. Keterlambatan masuk di kelas hanya diijinkan maksimal 15 menit dari jadwal. Lewat

dari batas tersebut mahasiswa boleh masuk tapi tidak diperkenankan untuk absensi.

5. Tidak diperkenankan melakukan keributan di kelas dalam bentuk apapun selama

perkuliahan berlangsung, kecuali pada saat diskusi.

6. Mahasiswa wajb hadir minimal 80% dari tatap muka

7. Tidak ada ujian susulan untuk UTS dan UAS, kecuali dengan alasan jelas.

8. Hasil evaluasi mahasiswa wajib dikembalikan pada mahasiswa 2 minggu setelah

ujian berakhir.

9. Protes nilai dilayani paling lama 1 minggu setelah nilai keluar.

10. Jadwal Kuliah

No. Pokok Bahasan 1Minggu Ke

1 Pancasila dalam Kajian Sejarah Bangsa Indonesia. 1

2 Pancasila dalam Kajian Sejarah Bangsa Indonesia. 2

3 Pancasila sebagai dasar Negara 3

4 Pancasila sebagai dasar Negara 4

5 Pancasila sebagai Ideologi Negara 5

6 Pancasila sebagai Ideologi Negara 6

7 Pancasila sebagai Ideologi Negara 7

8 UTS 8 9 Pancasila sebagai Sistem Filsafat 9

10 Pancasila sebagai Sistem Filsafat 10

11 Pancasila sebagai Sistem Etika 11

12 Pancasila sebagai Sistem Etika 12

13 Pancasila sebagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmu 13

14 Pancasila sebagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmu 14

Page 4: 2 SKS - matematika.fkip.unsri.ac.idmatematika.fkip.unsri.ac.id/wp-content/uploads/2017/01/PANCASILA.pdf · 3 UTS : 30% UAS : 40% Hasil evaluasi dikategorikan sebagai berikut : Nilai

4

15 Pancasila sebagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmu

15

16 UAS

16

11. Lain-lain

Apabila ada hal-hal yang diluar kesepakatan ini untuk perlu disepakati, dapat

dibicarakan secara teknis pada saat setiap acara perkuliahan. Apabila ada perubahan

isi kontrak perkuliahan, akanada pemberitahuan terlebih dahulu.

Kontrak perkuliahan ini dapat dilaksanakan, mulai dari disampaikan kesepakatan ini.

Pihak I Pihak II

Dosen Pengampu, a.n. Mahasiswa

(........................) (Berliana Sinta)

Mengetahui

Ketua PS Pendidikan Matematika, FKIP Unsri

(Dra. Cecil Hiltrimartin, M.Si.)

NIP. 196403111988032001