2 10 nilai eigen dan vektor eigen

Upload: wahyu-sanjaya

Post on 03-Apr-2018

227 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

  • 7/28/2019 2 10 Nilai Eigen Dan Vektor Eigen

    1/7

    NILAI EIGEN DAN VEKTOR EIGEN

    Persamaannya berbentuk

    A. x = x (1)

    Dimana

    - A : Matrik bujursangkar-

    : Bilangan Skalar

    Jelaslah x = 0 merupakan penyelesaian untuk sebarang nilai dan biasanya tidak banyak

    manfaatnya. Untuk penyelesaian non-trivial yakni x 0 , nilai disebut nilai Eigen atau

    nilai karakteristik atau nilai Laten dari matrik A dan penyelesaian yang berhubungan untuk

    persamaan A. x = x yang diketahui disebut vektor eigen atu vektor karakteristik A.

    Dinyatakan sebagai set persamaan yang terpisah diperoleh

    11 12 1n 1 1

    21 22 2n 2 2

    n1 n2 nn n n

    a a a x x

    a a a x x.

    a a a x x

    (2)

    Diperoleh

    11 1 12 2 1n n 1

    21 1 22 2 2n n 2

    n1 1 n2 2 nn n n

    a x a x a x x

    a x a x a x x

    a x a x a x x

    (3)

    Dengan memindahkan suku-suku di sisi kanan ke sisi kiri, persamaan (3) disederhanakan

    menjadi

    11 1 12 2 1n n

    21 1 22 2 2n n

    n1 1 n2 2 nn n

    a - x a x a x 0

    a x a - x a x 0

    a x a x a - x 0

    (4)

    Sehingga

    11 12 1n 1

    21 22 2n 2

    n1 n2 nn n

    a a a x 0

    a a a x 0.

    a a a x 0

    (5)

  • 7/28/2019 2 10 Nilai Eigen Dan Vektor Eigen

    2/7

    Dari persamaan (5) didapatkan

    A. x = x A. x - x = 0 A - I x = 0 (6)

    Perhatikan bahwa matrik satuan dimunculkan karena hanya dapat dikurangkan suatu matrik

    dari matrik lain. Untuk set persamaan linear homogen agar diperoleh penyelesaian non-trivial

    maka A - I harus sama dengan nol .

    A - I 0 (7)

    11 12 1n

    21 22 2n

    n1 n2 nn

    a a a

    a a a0

    a a a

    (8)

    Persamaan (8) disebut determinan karakteristik A dan persamaan (7) merupakan persamaan

    karakteristik. Pada waktu menguraikan determinan ini, penguraian ini menghasilkan suatu

    polinomial berderajat n dan penyelesaian persamaan karakteristik ini menghasilkan nilai

    yakni nilai Eigen A.

    Contoh 1 : Untuk matrik berikut

    4 -1A =

    2 1

    Tentukan

    a. Nilai Eigen dari matrik Ab. Vektor Eigen dari matrik A

    Jawab :

    Persamaan nilai eigen berbentuk Ax = x yang artinya A - I x = 0

    Determinan karakteristik :

    4 - 1A - I =

    2 1-

    Persamaan karakteristik :

    4 - 1A - I = 0

    2 1-

    Selanjutnya

    4 - 1- 2 0 2

    5 6 0

    3 2 0 1

    = 3 dan2

    = 2

  • 7/28/2019 2 10 Nilai Eigen Dan Vektor Eigen

    3/7

    Sehingga didapatkan nilai Eigen dari matriks A

    1 = 3

    2 = 2

    Untuk1

    = 3 persamaan Ax = x menjadi

    1 1

    2 2

    x x4 -13

    x x2 1

    Diperoleh

    1 2 1 1 24x x 3x x = x

    1 2 1 1 22x + x 3x x = x

    Hasil ini hanya memberitahu bahwa berapapun nilai1

    x , nilai2

    x akan sama dengan nilai1

    x .

    Oleh karena itu vektor Eigen1

    1x

    1

    Untuk2

    = 2 persamaan Ax =x menjadi

    1 1

    2 2

    x x4 -1

    2x x2 1

    Diperoleh

    1 2 1 1 24x x 2x 2x = x

    1 2 2 1 22x + x 2x 2x = x

    Hasil ini hanya memberitahu bahwa berapapun nilai1

    x , nilai2

    x akan sama dengan 2 kali

    nilai 1x . Oleh karena itu vektor Eigen 21

    x 2

    Vektor Eigen dari matrik A adalah

    1 1x =

    1 2

  • 7/28/2019 2 10 Nilai Eigen Dan Vektor Eigen

    4/7

    Listing program Matlab untuk menyelesaikan contoh 1 :

    clc

    clear all

    close all

    %A= [4 -1; 2 1]

    [v,d] =eig(A)

    Hasil program

    A =

    4 -1

    2 1

    v =0.707106781186547 0.447213595499958

    0.707106781186547 0.894427190999916

    d =

    3 0

    0 2

    Contoh 2 : Untuk matrik berikut

    2 3 2

    B = 1 4 2

    2 10 5

    Tentukan

    a. Nilai Eigen dari matrik Bb. Vektor Eigen dari matrik B

    Jawab :

    Persamaan nilai eigen berbentuk Bx = x yang artinya B - I x = 0

    Determinan karakteristik :

    2 3 2

    B - I = 1 4 2

    2 10 5

    Persamaan karakteristik :

    2 3 2

    B - I = 1 4 2 0

    2 10 5

    Selanjutnya

    2 4 5 20 3 5 4 2 10 2 4 0

  • 7/28/2019 2 10 Nilai Eigen Dan Vektor Eigen

    5/7

    22 20 20 3 1 2 2 + 2 0

    2

    2 3 1 4 1 + 0

    2

    1 + 1 0

    Sehingga didapatkan nilai Eigen dari matriks B

    1 = -1

    2 = 1

    3 = 1

    Untuk

    1 = -1 persamaan Bx =x menjadi

    1 1

    2 2

    3 3

    2 3 2 x x

    1 4 2 x 1 x

    2 10 5 x x

    Diperoleh

    1 2 3 1 1 2 3

    22x + 3x 2x -x x -x x

    3

    1 2 3 2 2 1 3

    1 2x + 4x 2x -x x - x x

    5 5

    2 2 3 3 2 3

    1 2 2 1 4x - -x x x x x

    5 3 5 5 15

    2 3 2 3

    4 4 1x x x x

    5 15 3

    1 3 3 3

    1 2 1x - x x x

    3 3 3

    1

    1

    3

    1x

    3

    1

    Untuk1

    = 1 persamaan Bx =x menjadi

    1 1

    2 2

    3 3

    2 3 2 x x

    1 4 2 x 1 x

    2 10 5 x x

    Diperoleh

  • 7/28/2019 2 10 Nilai Eigen Dan Vektor Eigen

    6/7

    1 2 3 1 1 2 32x + 3x 2x x x -3x 2x

    1 2 3 2 2 1 3

    1 2x + 4x 2x x x - x x

    3 3

    1 2 3 3 3 1 2

    1 52x + 10x 5x x x x x

    3 3

    Dengan melakukan beberapa penyederhanaan diperoleh

    1 2x x

    3 2

    x 2x

    Maka

    2

    1

    x 1

    2

    Dengan cara yang sama diperoleh

    3

    1

    x 1

    2

    Vektor Eigen dari matrik B adalah

    1 1 1

    X 1 1 1

    3 2 2

    Listing program Matlab untuk menyelesaikan contoh 2 :

    clc

    clear all

    close all

    %

    B = [2 3 -2; 1 4 -2;2 10 -5][v,d] =eig(B)

    Hasil Program

    B =

    2 3 -2

    1 4 -2

    2 10 -5

    v =

  • 7/28/2019 2 10 Nilai Eigen Dan Vektor Eigen

    7/7

    -0.408248300574233 0.408248280353495 0.301511344577764

    -0.408248288441789 0.408248292485937 0.301511344577763

    -0.816496576883578 0.816496584971874 0.904534033733291

    d =

    1.000000029718293 0 0

    0 0.999999970281705 00 0 -1.000000000000000

    Soal - Soal

    1. Untuk matrik-matrik berikut2 1 1

    B = 1 3 2

    1 1 2

    Tentukan

    a. Nilai Eigen dari matrik Bb. Vektor Eigen dari matrik Bc. Bandingkan hasil perhitungan pada bagian a dan b dengan menggunakan Matlab2. Untuk matrik-matrik berikut

    3 0 3

    C = 0 3 3

    2 3 1

    Tentukan

    a. Nilai Eigen dari matrik Cb. Vektor Eigen dari matrik Cc. Bandingkan hasil perhitungan pada bagian a dan b dengan menggunakan Matlab