11) lampiran 6,8

Upload: nurfa

Post on 07-Jan-2016

21 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

lampiran

TRANSCRIPT

  • KEMENTRIAN PENDIDIKAN NASIONAL

    UNIVERSITAS PATTIMURA

    FAKULTAS KEDOKTERAN

    KOMITE ETIK PENELITIAN KESEHATAN

    Jln. Dr. Tamaela Kampus PGSD Ambon. Telp/fax : 0911 344982. Email [email protected]

    KUISIONER PENELITIAN

    BECK ANXIETY INVENTORY (BAI)

    Judul Penelitian:

    Hubungan Kecemasan Ibu Hamil Trimester Pertama dengan Kejadian Hiperemesis

    Gravidarum di RST Tk. II dr. J.A. Latumetten Ambon Tahun 2014

    Nama :

    Umur Ibu :

    Umur Kehamilan :

    Pekerjaan :

    Kehamilan ke- :

    Riwayat Pemeriksaan Kehamilan (ANC) : .. kali

    Kuisioner ini bersifat RAHASIA dan digunakan untuk kepentingan penelitian.

    Di bawah ini adalah gejala-gejala umum ansietas atau kecemasan. Bacalah dengan teliti

    setiap poin yang tertera dalam daftar. Berilah tanda checklist ( ) pada kotak kosong

    yang tertera di bawah ini sesuai dengan yang berat ringannya gejala yang Ibu rasakan

    selama satu bulan terakhir sampai dengan hari ini.

    Gejala Tidak Sama

    Sekali

    Ringan tapi

    tidak banyak

    mengganggu

    saya

    Sedang:

    Kadang-kadang

    saya tidak

    senang

    Berat: Banyak

    mengganggu

    saya

    Kebas-kebas atau

    kesemutan

    Perasaan panas

    Lemas atau goyah

    pada kaki

    Tidak dapat rileks

    Lampiran 6. Kuesioner

  • Takut sesuatu

    yang jelek akan

    terjadi

    Pusing atau

    kepala terasa

    ringan

    Jantung berdebar-

    debar

    Goyah atau tidak

    tahan berdiri

    Ketakutan

    Gugup

    Perasaan tercekik

    atau tersedak

    Tangan gemetaran

    Badan gemetar

    atau goyah

    Takut hilang

    kendali

    Kesulitan

    bernafas

    Takut sekarat

    Ciut hati /

    pengecut

    Pencernaan atau

    perut terganggu

    Pingsan atau

    perasaan mau

    pingsan

    Wajah merona

  • Keringat panas

    atau dingin

    JUMLAH

    KOLOM

    TERIMA KASIH ATAS KESEDIAAN IBU MENJADI RESPONDEN SAYA

    Disetujui oleh komite etik FK Unpatti

    SK No. 50/FK-KOMETIK/VIII/2014

    Tgl. 22 Agustus 2014

  • Lampiran 8. Hasil Olahan Data Primer dari SPSS 20

  • ANALISIS BIVARIAT