wherever you are working · 2020. 11. 16. · pjk3 pembinaan k3 ergonomi, lingkungan kerja dan...

11
COMPANY PROFILE Wherever you are working www.waterland.co.id

Upload: others

Post on 27-Jan-2021

13 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • C O M P A N Y P R O F I L E

    Wherever you are working

    www.waterland.co.id

  • About UsPT. Waterland Nusantara adalah perusahaan swasta nasional, berdomisili di Bogor Jawa Barat,

    Indonesia yang bergerak dalam bidang pelatihan dan pembinaan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3),

    jasa pemeriksa dan pengujian, jasa pelaksana pekerjaan, dan jasa konsultasi K3.

    PT. Waterland Nusantara menyelenggarakan pelatihan-pelatihan dan pembinaan K3 berdasarkan peraturan dan perundang-undangan yang berlaku, meningkatkan pengetahuan, membangun keterampilan kerja berbasis komptensi serta membentuk sikap kerja berbudaya K3.

    PT. Waterland Nusantara bertekad untuk menjadi mitra

    terkemuka dan terpercaya di Indonesia dan regional Asia

    bagi semua pemangku kepentingan dalam mewujudkan

    perlindungan atas kehidupan tenaga kerja yang layak dan

    sejahtera serta jaminan kesinambungan usaha.

  • Visi & Misi

    Kami mitra terpercaya dalam pembangunan budaya Keselamatan & Kesehatan Kerja dan Lingkungan (K3L) Bangsa

    We are trusted partner in developing Nation Occupational Safety Health and Environment (OSHE) culture

    Kami partner dalam penerapan dan pengembangan K3LWe are partner in implementation and developing OSHE

    Kami menyediakan solusi K3L yang sesuai kebutuhan dengan didukung tenaga ahli yang berdedikasi, dan fasilitas serta peralatan yang berkualitasWe provide OSHE customized solutions by dedicated expert, qualified facility and equipments.

    Kami berperan dalam upaya keberlanjutan bisnis dan peningkatan kualitas hidup tenaga kerjaWe contribute to securing business and improve workers quality of lives

    N I L A IIntegritas , Integrity

    Professional, ProfessionalismKerjasama, Team Work

    Inovatif, Innovative

  • \

    Jasa Konsultasi K34Sudah dilakukan di beberapa perusahaan, diantaranya:Deutche Bank, PT. Novindo

    Jasa Pelaksana Pekerjaan3Sudah dilakukan di beberapa perusahaan, diantaranya:PT. Kaltim Nitrate Indonesia (tahun 2015-2019), PT. Taiyo Sinar Raya Teknik/ PT. Astra Daihatsu Motor

    Jasa Pemeriksaan dan Pengujian2Jasa pemeriksaan dan pengujian Angkur dalam Pekerjaan pada Ketinggian.Sudah dilakukan di beberapa perusahaan, diantaranya:PT. Dirgantara Indonesia, PT. Takena Indonesia/ Honda Prospect Motor,PT. Nestle Indonesia, PT. Cabot Indonesia, PT. Coca Cola Amatyl Indonesia.

    Waterland Academy1Jasa pelatihan dan pembinaan K3 dengan berbagai pilihan sertifikasi diantaranya

    Kemnaker RI dan BNSP.

    Sudah dilakukan di beberapa perusahaan, diantaranya:

    PT. Ericsson Indonesia, PT. Nokia Indonesia, PT. Huawei Services,

    PT. Telkom Indonesia, Scheneider Indonesia,

    PT. Holcim Indonesia, PT. Kaltim Nitrate Indonesia, dll.

    Our Services

  • BIMTEK Uji

    Kompetensi BNSP

    Waterland AcademyJasa pelatihan dan pembinaan K3 dengan berbagai pilihan sertifikasi diantaranya Kemnaker RI dan BNSP.

    Dilaksanakan dengan cara belajar mandiri (online), live streaming, dan ataupun secara tatap muka langsung (praktek).

    Pembinaan K3

    Kementerian

    Ketenagakerjaan RI

    Pelatihan K3

    Telekomunikasi

    Pelatihan K3

    Umum

    Pelatihan

    Pengendalian

    Hama Pertanian

    dan Kehutanan

    Pelatihan

    Kesehatan Hewan

    Pelatihan

    Pengendalian

    Hama Pemukiman

    https://www.waterland.co.id/bimtek-uji-kompetensi-k3-bnsp/https://www.waterland.co.id/pembinaan-k3-kementerian-ketenagakerjaan-ri/https://www.waterland.co.id/pelatihan-k3-telekomunikasi/https://www.waterland.co.id/pelatihan-k3-umum/

  • Musphyanto C.

    Pelatih Instruktur K3 dalam Pekerjaan pada Ketinggian

    Instruktur Emergency First ResponseInstruktur K3 bagi Penyelam Kelas I

    T. Priyanto R.

    Instruktur K3 bidang Lingkungan Kerja & Bahan Berbahaya

    Instruktur Emergency First ResponseInstruktur K3 bagi Penyelam Kelas I

    Asep HermawanInstruktur K3 dalam Pekerjaan

    pada KetinggianAhli K3 Lingkungan Kerja

    Ahli Higiene Industri Muda

    Herdiana, SKM

    Instruktur K3 dalam Pekerjaan pada Ketinggian

    Instruktur Pelaksana Pelatihan di Tempat Kerja

    M. Ryan MuhtadiInstruktur K3 dalam Pekerjaan

    pada KetinggianAhli K3 Lingkungan Kerja

    Ahli Higiene Industri Muda

    Tenaga Ahli & InstrukturPT. Waterland Nusantara memiliki instruktur ekslusif dan berpengalaman yang bersertifikat dari/ terdaftar

    di Kementerian Ketenagakerjaan RI atau lembaga sertifikasi terkait.

  • Iwan Damiri

    Ahli K3 KimiaAuditor SMK3Assesor BNSP

    Instruktur Pekerja Selam Kelas 1

    Hery Susilo

    Instruktur K3 dalam Pekerjaan pada Ketinggian

    Sitti F. Asahi, SEOccupational Health & Safety Officer

    Ahli K3 Umum (Kemnaker RI)Instruktur Emergency First Response

    Instruktur K3 Ruang TerbatasAuditor SMK3 (Kemnaker RI)

    Ahli K3 Lingkungan Kerja

    Adik M.S.

    Instruktur Emergency First Response

    Rizki Nur A.,S.PsiAhli K3 Umum (Kemnaker RI)

    Ahli K3 Muda (BNSP)Ahli K3 Lingkungan Kerja

    Ahli Higiene Industri Muda

    PT. Waterland Nusantara memiliki instruktur ekslusif dan berpengalaman yang bersertifikat dari/ terdaftar di Kementerian Ketenagakerjaan RI atau lembaga sertifikasi terkait.

    Tenaga Ahli & Instruktur

  • Waterland AcademyFasilitas Pembinaan K3PT. Waterland Nusantara

    PT. Waterland Nusantara memiliki 2 buah gedung sebagai

    training center, yang berlokasi di Bogor – Jawa Barat.

    Dilengkapi dengan fasilitas Pelatihan dan Pembinaan

    diantaranya ruang kerja termasuk didalamnya administrasi

    kantin, musholla. Ruang rapat, ruang pelatihan teori, dan

    ruang studio. Wahana praktek Indoor & outdoor (K3 bekerja

    dalam Ketinggian). Menarancah portable, wahana praktek

    outdoor (K3 Ruang terbatas). Wahana praktek indoor ruang

    terbatas. Mobil ambulance, dan wahana praktek bergerak

    berupa mobil box.

  • Klien yang pernah bermitra, diantaranya:

  • Akta Notaris

    Keputusan Menteri Hukum dan HAM RI

    NPWP

    NIB

    Wajib Lapor Ketenagakerjaan

    Surat Keterangan Terdaftar

    Tempat Uji Kompetensi Mandiri BNSP

    Tempat Uji Kompetensi Assessmen Jarak Jauh BNSP

    PJK3 Konsultan K3

    PJK3 Pembinaan K3 Ergonomi, Lingkungan Kerja dan Bahan Berbahaya

    PJK3 Pembinaan K3 Ketinggian

    PJK3 Pembinaan K3 Kesehatan Kerja

    PJK3 Pembinaan K3 Penanggulangan Kebakaran

    PJK3 Riksa Uji Angkur Pekerjaan Pada Ketinggian

    PJK3 Pembinaan Bidang Listrik

    PJK3 Pembinaan Bidang Mekanik, Pesawat Uap dan Bejana Tekan

    : Nomor. 15, Tanggal 20 Januari 2020, R. Henry Susanto

    : Nomor. AHU-0006057.AH.01.02.TAHUN 2020

    : 02.268.757.8-404.000

    : 0220103132187

    : 16164.85499.20181005.0-001

    : S-12645KT/WPJ.33/KP.1003/2019

    : No.KEP.02/LSPK3I/VIII/2019

    : No. KEP.04/LSPK3I/VII/2020

    : No. KEP. : 5/181/AS.03.00/II/2020 (Konsultan K3)

    : No. KEP. : 5/24/AS.03.00/I/2020 (ELKBB)

    : No. KEP. : 39/BINWASK3-PNK3/VI/2017 (Ketinggian)

    : No. KEP. : 1180/BINWASK3-PNK3/KK/XII/2018 (Kesja)

    : No. KEP. : 751/BINWASK3-PNK3/VIII/2017 (Damkar)

    : No. KEP. : 5/181/AS.03.00/II/2020 (Riksa Uji Angkur Ketinggian)

    : No. KEP. : 750/BINWASK3-PNK3/VIII/2017 (K3 Listrik)

    : No. KEP. : 148/DJPPK/PJK3/X/2012 (MPUBT)

    L E G A L I T A SPT. Waterland Nusantara

  • www.water land.co. id

    +62 251 833 6615 [email protected]

    Jl. Boulevard Blok O.1/16-17, Taman Cimanggu, Bogor Jawa Barat 16163 INDONESIA