wahana rekreasi jungleland

4
Nama : Putri Nurwandah Kelas: V-B Wahana Rekreasi Jungleland Terletak di Kawasan Sentul Nirwana, Sentul City – Bogor, Jungleland Adventure Theme Park memiliki luas area 35ha dengan lebih dari 41 wahana dan atraksi yang bisa dinikmati setiap harinya. Hingga kini, Jungleland Adventure Theme Park masih merupakan yang terbesar di Indonesia. Jungleland bukan hanya menyediakan beragam wahana untuk segala umur dengan masing-masing konsepnya yang unik, akan tetapi juga menyediakan ribuan menu kuliner dari berbagai kafe dan resto dengan sensasi kemewahan untuk Anda dan keluarga tercinta. Selain itu Jungleland Adventure Theme Park juga dilengkapi dengan fasilitas area parkir yang sangat luas, yang dapat menampung 1000 mobil dan 3000 motor, serta 300 bus pariwisata. Berlatar belakang Gunung Pancar, Jungleland Adventure Theme Park mengajak Anda dan keluarga tercinta untuk segera menikmati Dunia Petualangan Seru. Jungleland hadir sebagai tempat wisata berkelas internasional yang ada di Indonesia. Jungleland menemani Dufan Ancol dengan menjadi taman hiburan tematik terbesar di Indonesia di bawah manajemen PT Jungleland Asia dan dibuka di daerah Sentul Nirwana, Sentul City, Bogor. Tempat wisata ini akan berdiri di atas lahan seluas 40 Ha dan memiliki 33 jenis permainan yang didatangkan khusus dari Jerman dan Italia.

Upload: venus-avalante

Post on 29-Dec-2015

41 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Wahana Rekreasi Jungleland

N a m a : P u t r i N u r w a n d a hK e l a s : V - B

Wahana Rekreasi Jungleland

Terletak di Kawasan Sentul Nirwana, Sentul City – Bogor, Jungleland Adventure Theme Park memiliki luas area 35ha dengan lebih dari 41 wahana dan atraksi yang bisa dinikmati setiap harinya.

Hingga kini, Jungleland Adventure Theme Park masih merupakan yang terbesar di Indonesia. Jungleland bukan hanya menyediakan beragam wahana untuk segala umur dengan masing-masing konsepnya yang unik, akan tetapi juga menyediakan ribuan menu kuliner dari berbagai kafe dan resto dengan sensasi kemewahan untuk Anda dan keluarga tercinta.

Selain itu Jungleland Adventure Theme Park juga dilengkapi dengan fasilitas area parkir yang sangat luas, yang dapat menampung 1000 mobil dan 3000 motor, serta 300 bus pariwisata. Berlatar belakang Gunung Pancar, Jungleland Adventure Theme Park mengajak Anda dan keluarga tercinta untuk segera menikmati Dunia Petualangan Seru.

Jungleland hadir sebagai tempat wisata berkelas internasional yang ada di Indonesia. Jungleland menemani Dufan Ancol dengan menjadi taman hiburan tematik terbesar di Indonesia di bawah manajemen PT Jungleland Asia dan dibuka di daerah Sentul Nirwana, Sentul City, Bogor. Tempat wisata ini akan berdiri di atas lahan seluas 40 Ha dan memiliki 33 jenis permainan yang didatangkan khusus dari Jerman dan Italia.

Jungleland mulai dibuka pada 12 Desember 2012. Jungleland memiliki empat zona tematik yakni Carnival, Eksplora, Tropicalia dan Mysteria dan Science Centre yang akan menjadi pusat pendidikan terbesar di Indonesia. Di Science Centre ini pengunjung bisa menikmati lab biologi, fisika, museum serangga dimana kita memiliki koleksi ribuan kupu-kupu, serangga, galeri kerang dan sebagainya. Ada juga zona Downtown yang akan menjadi pusat wisata kuliner dimana terdapat puluhan restoran ternama dari berbagai makanan tradisional khas Bogor.

Jungleland merupakan tempat rekreasi, hiburan, dan edutainment yang sangat tepat bagi keluarga dan bisa dinikmati oleh segala usia. Jungleland Adventure Theme Park didesain di kawasan pegunungan yang sejuk dengan udara yang bersih dan sehat,

Page 2: Wahana Rekreasi Jungleland

N a m a : P u t r i N u r w a n d a hK e l a s : V - B

sehingga suasananya sangat nyaman untuk berwisata. Dengan semua wahana yang baru, spektakuler, dan Science Centre terbesar di Indonesia, maka diperkirakan Jungleland akan dikunjungi 8.000-10.000 pengunjung per hari.Untuk melayani pengunjung secara maksimal, Jungleland mengkaryakan hamper 1.000 pekerja dengan panggilan “Ranger” yang akan ditempatkan di berbagai departemen. Rekrutmen pekerja dilakukan sesuai dengan tingkat pendidikan dan bidangnya masing-masing.

Proses rekrutmen karyawan dilakukan melalui seleksi bertahap dan seleksi tahap pertama yaitu psikotes dan audisi. Kehadiran Jungleland diharapkan dapat membantu mengurangi tingkat pengangguran di Indonesia melalui penyediaan lapangan pekerjaan. Selain untuk mengurangi kepadatan wisatawan di Jakarta. Kini, di Bogor anda bisa memilih Taman Wisata Matahari, The Jungle, atau Jungleland.

HOT RIDE!

Bukankah T-Rex, Brontosaurus dan Pterodactyl itu sudah punah jutaan yang lalu? Tapi kenapa dinosaurus-dinosaurus itu kini masih bernafas dan bersuara?

Temukan jawabannya di Wahana Ekspedisi Pra Sejarah! Pertama di Indonesia yang bisa memberimu pengalaman seru ke jutaan tahun yang lalu. Awali serumu dengan mengendarai jeep terbuka di lintasan sepanjang 265 meter dan dapatkan petualangan nyata bersama 23 dinosaurus di habitat aslinya! Dinosaurus terbanyak di Asia Tenggara yang ada dalam satu Adventure Theme Park!

Jungleland Adventure Theme Park, masuki dunia seru petualanganmu dan nikmati hari-hari penuh keceriaan!

TransportasiJika menggunakan kendaraan umum, dari terminal Baranangsiang Bogor bisa

menggunakan transpakuan yang arah Bellanova, sedangkan yg dari arah Bubulak, Yasmin, bisa menggunakan angkutan T 05 Laladon – Cileungsi, turun di Bellanova. Dari arah

Page 3: Wahana Rekreasi Jungleland

N a m a : P u t r i N u r w a n d a hK e l a s : V - B

Cibubur, Cileungsi juga bisa menggunakan T 05 Cileungsi – Laladon. Dari Bellanova akan disediakan bus angkutan khusus ke Jungleland.

Fasilitas:

Phinisi Function Hall Kafe & Resto Musholla ATM Centre P3K dan Ruang Menyusui Loker Kursi Roda atau Stroller Parkir Luas dan Aman Shuttle Bus (beroperasi setiap hari mulai pukul 09:00 dengan rute Mall Bellanova -

Jungleland) dan Bogor (Botani Square) - Jungleland, mekanisme Pre-Order

HTMUntuk weekday harga tiket masuk Rp 120.000 per orang, sedangkan untuk weekend

harga tiket Rp 175.000 per orang. Tiket ini terusan untuk menikmati seluruh wahana yang ada di 

ALAMAT JUNGLELAND

Jungleland Boulevard

Kawasan Sentul Nirwana - Bogor 16810

Telephone : (021) 29 311 313 Fax : (021) 29 311 311

email : [email protected]