urgensi organisasi (hilna shaliha)

21
URGENSI ORGANISASI URGENSI ORGANISASI Oleh : HILNA K SHALIHA, S.KED Disampaikan di : LKMM Lokal FK USU 9 Oktober 2011

Upload: hilna-shaliha

Post on 20-Feb-2017

375 views

Category:

Leadership & Management


37 download

TRANSCRIPT

Page 1: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

URGENSI URGENSI ORGANISASIORGANISASI

Oleh : HILNA K SHALIHA, S.KED

Disampaikan di :LKMM Lokal FK USU

9 Oktober 2011

Page 2: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

Konsep Pendidikan Mahasiswa

Softskill

Hardskill

Luar Jam Kuliah/Organisasi Mahasiswa

Jam Kuliah

Mutu/KualitasLulusan

Mahasiswaaktif

Page 3: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

• Kegiatan kurikuler adalah kegiatan akademik yang meliputi : kuliah, pertemuan kelompok kecil (tutorial), bimbingan penelitian, praktikum, tugas mandiri, belajar mandiri, karya tulis ilmiah

• Kegiatan ekstrakurikuler adalah kegiatan kemahasiswaan yang meliputi: penalaran dan keilmuan, minat dan kegemaran, upaya perbaikan kesejahteraan mahasiswa dan bakti sosial bagi masyarakat.

Tujuan Perguruan Tinggi

Page 4: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

• Hard skill adalah penguasaan ilmu pengetahuan, teknologi dan ketrampilan teknis yang berhubungan dengan bidang ilmunya.

• Sedangkan soft skill adalah ketrampilan seseorang dalam berhubungan dengan orang lain (termasuk dengan dirinya sendiri).

• Semua profesi membutuhkan keahlian (hard skill) tertentu akan tetapi semua profesi memerlukan soft skill.

Produk Pendidikan PT

Page 5: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

EXAMPLE

Page 6: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

Bagaimana dengan . . .

Page 7: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

PENDIDIKAN di PT

Mengantarkan Mahasiswa Sampai Ke Dusun Terakhir Sebelum Mendaki

Gunung

Kompetensi Lulusan: a. Hard Skills : Intra Kurikuler (18%)b. Soft Skills : Intra, Ko & Ekstra Kurikuler (82%)

Page 8: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

SOFT SKILL

INTRA PERSONAL SKILL

INTER PERSONAL SKILL

1. Transforming Character

2. Transforming Beliefs3. Change Management4. Stress Management5. Time Management6. Creative Thinking

Procces7. Goal Setting & Life

Purposes8. Accelerated Learning

Techniques

1. Communication Skill2. Relathionship Building3. Motivation Skill4. Leadhership Skill5. Self Marketing Skill6. Negotiation Skill7. Presentation Skill8. Public Speaking Skill

Page 9: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

MENINGKATKAN KEMAMPUAN INTERPERSONAL

Page 10: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

Jika hati mereka

sudah terkunci tentu

akan lebih sulit

bekerja sama…

”80% orang yang gagal adalah mereka yang tidak dapat berhubungan baik dengan orang lain.”

Robert Bolton, penulis buku People Skills

MENGAPA PENTING ?

Page 11: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

UNSUR KETERAMPILAN INTERPERSONAL

Kepekaan membaca situasi

Keterampilan mendengarkan

Menegaskan

Menyelesaikan konflik

Bekerja sama menyelesaikan

masalah

Page 12: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

Who needs SOFTSKILLS ?

ALL OF US:ALL OF US:STUDENTS, LECTURERS, STUDENTS, LECTURERS, AND SUPPORTING STAFFAND SUPPORTING STAFF

Page 13: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

HOW to TEACH SOFTSKILLS ?HOW to TEACH SOFTSKILLS ?

SOFT SKILLS HANYA DAPAT DITULARKAN, SOFT SKILLS HANYA DAPAT DITULARKAN, BUKAN DIAJARKANBUKAN DIAJARKAN

AGAR DAPAT MENULARKAN, ANDA HARUS AGAR DAPAT MENULARKAN, ANDA HARUS “MENGIDAP” VIRUS SOFT SKILLS“MENGIDAP” VIRUS SOFT SKILLS

LEBIH DAHULU.LEBIH DAHULU.

APA YANG SEDANG SAYA LAKUKAN ?MENCOBA MENULARI ANDA SEMUA DENGAN “VIRUS” SOFT SKILLS

Page 14: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

Pengembangan soft skills

TUGAS

PRESENTASI

SEMINAR

MEMBUAT

MODEL

KULIAH DAN TUTORIAL

KOMPETEN

?

Pada kegiatan perkuliahaan, dosen tidak hanya berperan sebagai media transfer ilmu pengetahuan, tetapi diharapkan dapat turut serta mengembangkan softskill mahasiswanya.

Page 15: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

Mendorong dan memfasilitasi mahasiswa untuk aktif dalam kegiatan ekstrakurikuler, sesuai minat dan bakat yang dimilikinya.

Page 16: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

Virus infeksius itu hanya bisa berkembang di ....

Page 17: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

• Sekelompok orang yang bekerja bersama dlm suatu struktur yang terkoordinasi untuk mencapai suatu tujuan tertentu.

1

What is an organization?

Page 18: Urgensi organisasi (hilna shaliha)
Page 19: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

Disini ....

Mari bergabung dan tularkan virus ITU

Page 20: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

URGENSI ORGANISASI

• Media aktualisasi diri• Wadah peningkatan kapasitas diri• Wadah aplikasi hard skills• Media mengasah keterampilan

komunikasi• Media mengasah keterampilan

manajemen waktu• Media mengasah keterampilan

manajemen organisasi dan kepemimpinan

Dengan berorganisasi artinya proses

manajemen pribadi telah BERHASIL

Page 21: Urgensi organisasi (hilna shaliha)

Sampai jumpa di LKMM Wilayah