undangan pembicara hari kedua panel diskusi desentralisasi

1
Jakarta, 27 November 2012 Nomor : 152/ext/Puskapol/XI/2012 Lamp : Kerangka Acuan Hal : Permohonan sebagai Pembicara/ Presenter Kepada Yth. Bapak Alirman Sori Komite Otonomi Daerah DPD RI Di Jakarta Dengan hormat, Pusat Kajian Politik Universitas Indonesia (Puskapol UI) bermaksud mengadakan Panel Diskusi yang merupakan bagian dari Simposium Riset Desentralisasi. Acara ini akan berlangsung dalam bentuk forum diskusi interaktif antara kalangan peneliti dan pembuat kebijakan terkait masalah desentralisasi di Indonesia. Berkenaan dengan hal itu, kami meminta kesediaan Bapak/Ibu sebagai salah satu pembicara/ presenter dalam Panel Diskusi yang akan diselenggarakan pada: Hari/tanggal : Kamis, 20 Desember 2012 Pukul : 09.00 13.00 WIB (lihat susunan agenda) Tempat : Aula Terapung Perpustakaan Pusat, Kampus Universitas Indonesia- Depok Kami sangat berharap Bapak/Ibu bersedia memenuhi permintaan ini. Sebagai informasi acara selengkapnya, kami lampirkan kerangka acuan (ToR) Simposium Riset Desentralisasi. Demikian surat ini kami sampaikan. Jika ada pertanyaan sehubungan pengundangan ini, Bapak/Ibu dapat menghubungi Puskapol (telepon 7865879, Rintis: 0896-1752-5263 atau Fildzah 0857-66444-924). Atas perhatian dan kesediaan Bapak/Ibu, kami sampaikan terima kasih. Hormat Kami, PUSKAPOL UI Sri Budi Eko Wardani Direktur Eksekutif PUSKAPOL UI

Upload: m-adli

Post on 09-Jul-2015

821 views

Category:

News & Politics


4 download

DESCRIPTION

Pusat Kajian Politik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia Gedung B Lantai 2, Kampus FISIP UI, Depok 16424

TRANSCRIPT

Page 1: Undangan Pembicara Hari Kedua Panel Diskusi Desentralisasi

Jakarta, 27 November 2012

Nomor : 152/ext/Puskapol/XI/2012

Lamp : Kerangka Acuan

Hal : Permohonan sebagai Pembicara/ Presenter

Kepada

Yth. Bapak Alirman Sori

Komite Otonomi Daerah DPD RI

Di Jakarta

Dengan hormat,

Pusat Kajian Politik Universitas Indonesia (Puskapol UI) bermaksud mengadakan Panel

Diskusi yang merupakan bagian dari Simposium Riset Desentralisasi. Acara ini akan

berlangsung dalam bentuk forum diskusi interaktif antara kalangan peneliti dan pembuat

kebijakan terkait masalah desentralisasi di Indonesia. Berkenaan dengan hal itu, kami

meminta kesediaan Bapak/Ibu sebagai salah satu pembicara/ presenter dalam Panel Diskusi

yang akan diselenggarakan pada:

Hari/tanggal : Kamis, 20 Desember 2012

Pukul : 09.00 – 13.00 WIB (lihat susunan agenda)

Tempat : Aula Terapung Perpustakaan Pusat,

Kampus Universitas Indonesia- Depok

Kami sangat berharap Bapak/Ibu bersedia memenuhi permintaan ini. Sebagai informasi acara

selengkapnya, kami lampirkan kerangka acuan (ToR) Simposium Riset Desentralisasi.

Demikian surat ini kami sampaikan. Jika ada pertanyaan sehubungan pengundangan ini,

Bapak/Ibu dapat menghubungi Puskapol (telepon 7865879, Rintis: 0896-1752-5263 atau

Fildzah 0857-66444-924). Atas perhatian dan kesediaan Bapak/Ibu, kami sampaikan terima

kasih.

Hormat Kami,

PUSKAPOL UI

Sri Budi Eko Wardani Direktur Eksekutif PUSKAPOL UI