tutorial install android studio pada sistem...

10
Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2017ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org TUTORIAL INSTALL ANDROID STUDIO PADA SISTEM OPERASI LINUX Alek Surya Marta [email protected] Abstrak Android adalah sistem operasi berbasis Linux yang dirancang untuk perangkat bergerak layar sentuh seperti telepon pintar dan komputer tablet. Android awalnya dikembangkan oleh Android, Inc., dengan dukungan finansial dari Google, yang kemudian membelinya pada tahun 2005. Sistem operasi ini dirilis secara resmi pada tahun 2007, bersamaan dengan didirikannya Open Handset Alliance, konsorsium dari perusahaan-perusahaan perangkat keras, perangkat lunak, dan telekomunikasi yang bertujuan untuk memajukan standar terbuka perangkat seluler. Ponsel Android pertama mulai dijual pada bulan Oktober 2008. Android adalah sistem operasi dengan sumber terbuka, dan Google merilis kodenya di bawah Lisensi Apache. Kode dengan sumber terbuka dan lisensi perizinan pada Android memungkinkan perangkat lunak untuk dimodifikasi secara bebas dan didistribusikan oleh para pembuat perangkat, operator nirkabel, dan pengembang aplikasi. Selain itu, Android memiliki sejumlah besar komunitas pengembang aplikasi (apps) yang memperluas fungsionalitas perangkat, umumnya ditulis dalam versi kustomisasi bahasa pemrograman Java. Pada bulan Oktober 2013, ada lebih dari satu juta aplikasi yang tersedia untuk Android, dan sekitar 50 miliar aplikasi telah diunduh dari Google Play, toko aplikasi utama Android. Sebuah survei pada bulan April-Mei 2013 menemukan bahwa Android adalah platform paling populer bagi para pengembang, digunakan oleh 71% pengembang aplikasi bergerak. Di Google I/O 2014,

Upload: phamdieu

Post on 07-May-2019

240 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: TUTORIAL INSTALL ANDROID STUDIO PADA SISTEM …ilmuti.org/wp-content/uploads/2018/03/Alek-Surya... · Platform android terdiri dari Sistem Operasi berbasis Linux, sebuah GUI (Graphic

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

TUTORIAL INSTALL ANDROID STUDIO PADA SISTEM

OPERASI LINUX

Alek Surya Marta

[email protected]

Abstrak

Android adalah sistem operasi berbasis Linux yang dirancang untuk perangkat bergerak

layar sentuh seperti telepon pintar dan komputer tablet. Android awalnya dikembangkan

oleh Android, Inc., dengan dukungan finansial dari Google, yang kemudian membelinya

pada tahun 2005. Sistem operasi ini dirilis secara resmi pada tahun 2007, bersamaan

dengan didirikannya Open Handset Alliance, konsorsium dari perusahaan-perusahaan

perangkat keras, perangkat lunak, dan telekomunikasi yang bertujuan untuk memajukan

standar terbuka perangkat seluler. Ponsel Android pertama mulai dijual pada bulan

Oktober 2008.

Android adalah sistem operasi dengan sumber terbuka, dan Google merilis kodenya di

bawah Lisensi Apache. Kode dengan sumber terbuka dan lisensi perizinan pada

Android memungkinkan perangkat lunak untuk dimodifikasi secara bebas dan

didistribusikan oleh para pembuat perangkat, operator nirkabel, dan pengembang

aplikasi. Selain itu, Android memiliki sejumlah besar komunitas pengembang aplikasi

(apps) yang memperluas fungsionalitas perangkat, umumnya ditulis dalam versi

kustomisasi bahasa pemrograman Java. Pada bulan Oktober 2013, ada lebih dari satu

juta aplikasi yang tersedia untuk Android, dan sekitar 50 miliar aplikasi telah diunduh

dari Google Play, toko aplikasi utama Android. Sebuah survei pada bulan April-Mei

2013 menemukan bahwa Android adalah platform paling populer bagi para

pengembang, digunakan oleh 71% pengembang aplikasi bergerak. Di Google I/O 2014,

Page 2: TUTORIAL INSTALL ANDROID STUDIO PADA SISTEM …ilmuti.org/wp-content/uploads/2018/03/Alek-Surya... · Platform android terdiri dari Sistem Operasi berbasis Linux, sebuah GUI (Graphic

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

Google melaporkan terdapat lebih dari satu miliar pengguna aktif bulanan Android,

meningkat dari 583 juta pada bulan Juni 2013.

Kata Kunci: Android,Tools,Tutorial,AndroidStudio,Linux

Pendahuluan

Android Studio adalah Integrated Development Environment (IDE) resmi untuk

pengembangan aplikasi Android, berdasarkan IntelliJ IDEA.

Android berubah menjadi platform yang begitu cepat dalam melakukan inovasi. Hal ini

tidak lepas dari pengembangan utama dibelakangnya, yaitu Google. Googlelah yang

mengakuisisi Android dan kemudian membuatkan sebuah platform.

Platform android terdiri dari Sistem Operasi berbasis Linux, sebuah GUI (Graphic User

Interface), sebuah web browser dan Aplikasi End-User yang dapat di download dan

juga para pengembang bisa dengan leluasa berkarya serta menciptakan aplikasi yang

terbaik dan terbuka untuk digunakan oleh berbagai macam perangkat.

Page 3: TUTORIAL INSTALL ANDROID STUDIO PADA SISTEM …ilmuti.org/wp-content/uploads/2018/03/Alek-Surya... · Platform android terdiri dari Sistem Operasi berbasis Linux, sebuah GUI (Graphic

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

Pembahasan

Step 1 : Pertama silahkan download dulu Android Studionya

Step 2 : Setelah itu, kita akan mendapatkan sebuah arsip zip.

Page 4: TUTORIAL INSTALL ANDROID STUDIO PADA SISTEM …ilmuti.org/wp-content/uploads/2018/03/Alek-Surya... · Platform android terdiri dari Sistem Operasi berbasis Linux, sebuah GUI (Graphic

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

Step 3 : Konfigurasi Awal dan Install Android SDK

Silahkan buka Android Studio: Masuk ke direktori android-studio/bin kemudian klik 2x

studio.sh.

Step 4 : Saat pertama kali dibuka, kita akan diminta untuk mengimpor konfigrasi. Pilih

saja Do not import Settings.

Page 5: TUTORIAL INSTALL ANDROID STUDIO PADA SISTEM …ilmuti.org/wp-content/uploads/2018/03/Alek-Surya... · Platform android terdiri dari Sistem Operasi berbasis Linux, sebuah GUI (Graphic

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

Step 5 : Setelah itu, akan muncul jendela Welcome. Klik Next untuk melanjutkan.

Step 6 : Selanjutnya pilih Custom pada Install Type agar kita bisa menentukan sendiri

Android SDK-nya.

Page 6: TUTORIAL INSTALL ANDROID STUDIO PADA SISTEM …ilmuti.org/wp-content/uploads/2018/03/Alek-Surya... · Platform android terdiri dari Sistem Operasi berbasis Linux, sebuah GUI (Graphic

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

Step 7 : Selanjutnya, kita akan menentukan lokasi Android SDK-nya. Silahkan klik

seperti pada gambar

Page 7: TUTORIAL INSTALL ANDROID STUDIO PADA SISTEM …ilmuti.org/wp-content/uploads/2018/03/Alek-Surya... · Platform android terdiri dari Sistem Operasi berbasis Linux, sebuah GUI (Graphic

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

Step 8 : Arahkan ke lokasi ~/Apps/android kemudian buat direktori baru di sana

bernama sdk.

Page 8: TUTORIAL INSTALL ANDROID STUDIO PADA SISTEM …ilmuti.org/wp-content/uploads/2018/03/Alek-Surya... · Platform android terdiri dari Sistem Operasi berbasis Linux, sebuah GUI (Graphic

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

Step 9 : Setelah itu, klik Next untuk melanjutkan.

Step 10 : Kemudian kita akan diminta untuk memverifikasi pengaturan yang baru saja

dibuat. Klik saja Next untuk melanjutkan.

Page 9: TUTORIAL INSTALL ANDROID STUDIO PADA SISTEM …ilmuti.org/wp-content/uploads/2018/03/Alek-Surya... · Platform android terdiri dari Sistem Operasi berbasis Linux, sebuah GUI (Graphic

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

Step 11 : Selanjutnya, klik Finish untuk memulai proses download SDK.

Step 12 : Pastikan koneksi internetmu stabil dan cepat.

Page 10: TUTORIAL INSTALL ANDROID STUDIO PADA SISTEM …ilmuti.org/wp-content/uploads/2018/03/Alek-Surya... · Platform android terdiri dari Sistem Operasi berbasis Linux, sebuah GUI (Graphic

Lisensi Dokumen:

Copyright © 2008-2017ilmuti.org

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial

(nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap

dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

FOTO

Step 13 : Setelah selesai silahkan klik Finish, maka jendela Welcome akan terbuka.

Penutup

Artikel ini bertujuan agar pembaca mengetahui cara install aplikasi Android Studio pada

system operasi Linux

Referensi

Artikel ini dibuat berdasarkan pengalaman penulis dalam kegiatan ulikan sehari-hari

Biografi

Alek Surya Marta (Lahir Oktober , 28 1994) adalah seorang mahasiswa disalah satu

perguruan tinggi di kota Tangerang.

Tidak memiliki kegiatan & Tidak memiliki hobi

Email : [email protected] , Fb : Alex Surya , Intagram : @xmail.tnt