tugas proposal

15
LATAR BELAKANG MASALAH Kami mengankat masalah AIDS dalam Makalahini kami ingin mengetahui lebih jauh tentang segala sesuatu yang berhubungan dengan masalah AIDS tersebut. Seperti yang kita ketahui bersama, AIDS adalah suatu penyakit yang belum ada obatnya dan belum ada vaksin yang bisa mencegah serangan virus HIV, sehingga penyakit ini merupakan salah satu penyakit yang sangat berbahaya bagi kehidupan manusia baik sekarang maupun waktu yang datang. Selain itu AIDS juga dapat menimbulkan penderitaan, baik dari segi fisik maupun dari segi mental. Mungkin kita sering mendapat informasi melalui media cetak, elektronik, ataupun seminar-seminar, tentang betapa menderitanya seseorang yang mengidap penyakit AIDS. Dari segi fisik, penderitaan itu mungkin, tidak terlihat secara langsung karena gejalanya baru dapat kita lihat setelah beberapa bulan. Tapi dari segi mental, orang yang mengetahui dirinya mengidap penyakit AIDS akan merasakan penderitaan batin yang berkepanjangan. Semua itu menunjukkan bahwa masalah AIDS adalah suatu masalah besar dari kehidupan kita semua. Dengan pertimbangan-pertimbangan dan alasan itulah kami sebagai pelajar, sebagai bagian dari anggota masyarakat dan sebagai generasi penerus bangsa, merasa perlu memperhatikan hal tersebut. Oleh karena itu kami membahasnya dalam makalah ini.

Upload: titin

Post on 07-Dec-2015

214 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

TUGAS PROPOSAL.docx

TRANSCRIPT

LATAR BELAKANG MASALAH

Kami mengankat masalah AIDS dalam Makalahini kami ingin mengetahui lebih jauh tentang segala sesuatu yang berhubungan dengan masalah AIDS tersebut. Seperti yang kita ketahui bersama, AIDS adalah suatu penyakit yang belum ada obatnya dan belum ada vaksin yang bisa mencegah serangan virus HIV, sehingga penyakit ini merupakan salah satu penyakit yang sangat berbahaya bagi kehidupan manusia baik sekarang maupun waktu yang datang.

Selain itu AIDS juga dapat menimbulkan penderitaan, baik dari segi fisik maupun dari segi mental. Mungkin kita sering mendapat informasi melalui media cetak, elektronik, ataupun seminar-seminar, tentang betapa menderitanya seseorang yang mengidap penyakit AIDS. Dari segi fisik, penderitaan itu mungkin, tidak terlihat secara langsung karena gejalanya baru dapat kita lihat setelah beberapa bulan. Tapi dari segi mental, orang yang mengetahui dirinya mengidap penyakit AIDS akan merasakan penderitaan batin yang berkepanjangan. Semua itu menunjukkan bahwa masalah AIDS adalah suatu masalah besar dari kehidupan kita semua.

Dengan pertimbangan-pertimbangan dan alasan itulah kami sebagai pelajar, sebagai bagian dari anggota masyarakat dan sebagai generasi penerus bangsa, merasa perlu memperhatikan hal tersebut. Oleh karena itu kami membahasnya dalam makalah ini.

PERUMUSAN MASALAH

Rumusan masalah adalah rumusan yang disusun untuk memahami apa dan bagaimana masalah yang diteliti. Sesuai dengan judul makalah ini, yaitu bahaya AIDS dan cara pencegahannya maka rumusan masalah adalah  :

Bahaya AIDS sangat berbahaya dan mengancam nyawa manusia.AIDS sudah menjangkit di indonesia bahkan diseluruh dunia.Aids banyak terjadi di daerah-daerah yang berpenghasilan rendah seperti di Afrika,di Afrika banyak ditemukan penyakit AIDS ini.Hal ini dikarenakan banyak wanita menjadi penjajah seks komesial (PSK) yang mengakibatkan AIDS mudah ditularkan.Selain dari hubungan seks bebas AIDS juga bisa menular melalui jarum suntik,apabila jarum suntik itu digunakan bergantian untuk memakai draks itu akan menyebabkan virus HIV AIDS tersebut akan menjangkit pada orang yang bergantian memakai jarum suntik narkoba.Begitu pula apabila kita menerima donor darah yang darah tersebut tidak cocok dengan golongan darah kita.

TUJUAN PENELITIAN

Adapun tujuan kami mengangkat masalah AIDS dalam Makalah ini adalah untuk mengkaji dan mengetahui apa sebenarnya AIDS itu, mengapa AIDS perlu mendapat perhatian khusus, serta bagaimana gejala-gejalanya. Selain itu kami Juga ingin mengetahui bagaimana penularan AIDS, siapa saja yang kemungkinan besar bisa tertular AIDS, bagaimana keadaan AIDS di Indonesia, serta segala sesuatu yang berhubungan dengan AIDS.

Asumsi

Menurut salah satu masyarakat penyakit haids sangat menganggu keadaan atau kenyamanan dalam melakukan aktivitas karena menurut beliau penyakit haids menular. Sedangkan menurut pendapat orang lain penyakit haids itu tidak menular karena kita tidak bersenggama atau bersentuhan langsung dengan penderita haids sedangkan penyakit haid itu sendiri bisa menular apabila kita tidak sengaja menyentuh cairan yang keluar dari dalam tubuhnya jadd seseorang yang menderita haids tidak untuk dijauhi tetapi diberikan motivasi untuk semangat hidupnya

Itulah pendapat atau asumsi dari beberapa masyarakat sehingga dapat disimpulkan bahwa penyakit haids tidak menular kecuali kita menyentuh cairan yang ada didalam tubuhnya atau berhubungan dengannya.

HIPOTESIS

suatu pendapat atau pernyataan yang masih bersifat sementara dan kebenarannya harus Hipotesa berasal dari kata Hype artinya kurang, dan tesis artinya pendapat atau penelitian. Jadi Hipotesa adalah dibuktikan lebih lanjut melalui penelitian (Jawaban sementara terhadap masalah penelitian yang sudah ditetapkan).

Adapun Hipotesa dari makalah ini adalah orang yang selalu melakukan hubungan seksual diluar nikah, lebih mudah terserang penyakit AIDS.

METODE PENELITIAN

Metode adalah suatu cara yang digunakan dalam mengerjakan sesuatu. Sedangkan Penelitian adalah seperangkat usaha yang terorganisasi untuk mengetahui, mengkaji, dan mengambil fungsi dari sesuatu yang menjadi objek penelitian, yang sistimatis, terarah, dan mempunyai tujuan. Jadi metode penelitian adalah suatu cara yang digunakan untuk menemukan, mengetahui, mengkaji, mengembangkan dan menguji kebenaran sesuatu hal yang menjadi objek penelitian .

Dalam melakukan sesuatu penelitian, ada beberapa metode yang dapat dilakukan yaitu observasi, wawancara, metode study perpustakaan, analisis media massa ataupun melalui pembagian angket. Adapun metode yang kami gunakan dalam menyusun makalah ini adalah :

Analisis Media Massa

Teknik analisa media massa termasuk metode pengumpulan data sekunder, yang dilakukan dengan menganalisis media massa yang memuat uraian dan data-data yang erat kaitannya dengan masalah yang diteliti.

LOKASI DAN SAMPEL PENELITIAN

Lokasi penelitian :

Desa plampang rt 05 rw 06 kecamatan paiton, kabupaten probolinggo.

Sampel penelitian :

Tentang penyebab HAIDS

SARAN

Hendaknya kita selalu mendekatkan diri kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan berusaha menghindarkan diri dari hal-hal yang bisa menyebabkan AIDS.

Jangan melakukan hubungan seksual diluar nikah (berzinah), dan jangan berganti-ganti pasangan seksual.

Apabila  berobat dengan menggunakan alat suntik, maka pastikan dulu apakah alat  suntik itu steril atau tidak.

Apabila melakukan tranfusi darah, terlebih  dahulu perikasakan apakah tranfusi darah itu bebas dari virus HIV.

Bagi para generasi muda, jauhilah obat-obatan terlarang terutama narkotika melalui alat suntik, alat-alat tato, anting tindik, dan semacamnya yang bisa saja menularkan AIDS, karena alat-alat aeperti itu tidak ada gunanya.dan hindarkan diri dari pergaulan bebas yang bersifat negatif.

Apabila ada seminar-seminar, penyuluhan-penyuluhan, iklan ataupun brosur-brosur, yang mengimpormasikan tentang AIDS, sebaiknya kita memperhatikan denganbaik, agar segala sesuatu tentang AIDS dapat diketahui, sehingga kita bisa menghindarkan diri sejak dini dari AIDS.

Orang yang mengetahui dirinya telah terinfeksi virus AIDS hendaknya menggunakan kondom apabila melakukan hubungan seksual, agar virus AIDS tidak menular pada pasangan seksualnya.

DAFTAR PUSTAKA

“MISTERI PENDEMI HIV /AIDS” Oleh PAUL F. MATULESSY MD. MN.

BUKU PANDUAN BELAJAR SPK, KURIKULUM 1994 Penerbit.  DEPDIKBUD/DEPKES, tahun 1997

Brosur AIDS, yang diedarkan oleh Exposa bekerjasama dengan DEPKES, tahun 1999

Penutup

Demian ajuan proposal kami tentang bahaya HAIDS

Tempat pembuatan : paiton

Tanggal pembuatan : 16-januari-2013

Kepala sekolah kepala desa

Pemerintah

BIAYA PENELITIAN

Biaya untuk artikel atau iklan : Rp. 10.000.000;

Biaya seminar : Rp. 200.000.000; (untuk 15x seminar)

Baiya study : Rp. 210.000.000; (untuk 30 sekolah)

PROPOSAL

PEMBIMBING: HAIRIYATI

OLEH :

1. AISYAH DARAJATUN (03)2. DEWI MAISAROH (07)3. IDA FITRIYAH (11)4. SULASTRI (29)

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL

SMA NEGERI1 PAITON TAHUN PELAJARAN 2012-2013