tugas manajemen proyek

27
TUGAS MANAJEMEN PROYEK TEKNOLOGI INFORMASI Aplikasi Peminjaman Logistik IT Telkom NIM NAMA 6130700 40 Febry Nugroho 6130700 54 Fachrizal 6130800 03 Sofian Wiranandi FAKULTAS INFORMATIKA

Upload: sofian-wiranandi

Post on 03-Jul-2015

620 views

Category:

Documents


26 download

TRANSCRIPT

Page 1: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

TUGAS MANAJEMEN PROYEK

TEKNOLOGI INFORMASI

Aplikasi Peminjaman Logistik IT Telkom

NIM NAMA

613070040 Febry Nugroho

613070054 Fachrizal

613080003 Sofian Wiranandi

FAKULTAS INFORMATIKA

INSTITUT TEKNOLOGI TELKOM

BANDUNG

2010

Page 2: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

Project Charter

Project Name: Aplikasi Peminjaman Logistik IT Telkom

Prepared by: Febry Nugroho

Project Start Date (DD/MM/YYYY): 03/10/2010

Project Finish Date (DD/MM/YYYY): 03/12/2010

Budget Proyek ini menghabiskan dana sekitar Rp.35.000.000

Tujuan

Tujuan proyek :

1. Membantu bagian logistik mengatur jadwal peminjaman sehingga tidak terjadi bentrok.

2. Membantu mahasiswa untuk mendapatkan informasi tentang penjadwalan

peminjaman logistik.

Jadwal Proyek

No KegiatanBulan 1 Bulan 2

1 2 3 4 1 2 3 4

1 Project Management

2 Requirement Specification

3 Build design

4 Coding

5 Analysis and test

6 Training

Page 3: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

Cost BudgetingNo Kegiatan Qty Bulan 1 Bulan 2 Harga1 Programmer 1 2.500.000 3.500.000 6.000.0002 Project manager cost 1 3.000.000 3.000.000 6.000.0003 Designer 1 2.500.000 2.000.000 4.500.0004 IT consultan cost 1 1.000.000 1.000.000 2.000.0005 Transportasi 3 500.000 500.000 1.000.000

6 Dokumentasi Program 1 - 500.000 500.000

7 Hardware/Software 10.000.000 10.000.0008 Testing 3.000.000 3.000.0009 Biaya tak terduga 1.000.000 1.000.000 2.000.000

Total 00

PendekatanPendekatan proyek :

1. Melakukan komunikasi secara intensif dengan bagian logistik IT Telkom agar mendapat requirement yangsesuai dengan kebutuhan software yang akan dibangun sehingga memudahkan proses pembangunan software

2. Mempelajari proses bisnis sesuai dengan rule yang berlaku pada bagian logistik untuk kemudianditerapkan dalam aplikasi

3. Menentukan software dan hardware yang tepat untuk mendukung pelaksanaan proyek.4. Membuat desain tampilan sesuai dengan requirement dan karakteristik pengguna5. Melakukan beberapa pengujianaplikasi6. Melakukan analysis resiko yang mungkin terjadi terhadap segala aktifitas yang

dilakukan, beserta solusi yang tepat untuk menanggulangi resiko tersebut.

ROLES AND RESPONSIBILITIESName Role Position Contact informationFebry Nugroho Project

ManagerManager [email protected]

Imelda atastina Sponsor CEO [email protected] Wiranandi

Programmer Team Project [email protected]

Fachrizal Designer Team Project [email protected]

Page 4: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

Project Scope Management

Project Name: Aplikasi Peminjaman Logistik IT Telkom

Prepared by: Febry Nugroho

Project Start Date (DD/MM/YYYY): 03/10/2010

Project Finish Date (DD/MM/YYYY): 03/12/2010

1. TujuanTujuan dari proyek ini adalah :

1. Membangunaplikasi yang mampu membatu bagian logistik dalam mengelola peminjaman logistik.

2. Membangun aplikasi yang mampu membantu mahasiswa dalam mendapatkan informasi mengenai peminjaman logistik.

2. Deskripsi ProdukDeskripsi Produk :

1. Menyediakan informasi mengenai cara melakukan peminjaman.2. Menyediakan fitur pendaftaran untuk meminjam barang.3. Menyediakan informasi jadwal peminjaman barang.4. Terdapat fitur autentifikasi user berupa login.

3. Kriteria ProdukKriteria Produk yang akan diterima :

1. Sasaran utama proyek adalah mahasiswa.2. Sesuai dengan requirement dari bagian logistik. user dapat melakukan beberapa hal

sebagai berikut:- mahasiswa dapat melihat jadwal peminjaman logistik.- bagian logistik dapat melakukan acc kepada mahasiswa yang akan melakukan peminjaman.

3. Website ini hanya bisa di akses di kawasan kampus IT Telkom yang terhubung dengan jaringan intranet.

Page 5: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

4. Asumsi dan hambatanAsumsi dan hambatan :

1. Peminjaman hanya bisa dilakukan oleh mahasiswa IT Telkom2. Dalam satu hari antrian peminjam maksimal 5 mahasiswa3. Peminjam yang sudah terdaftar pada antrian akan dihapus jika tidak memberikan surat

peminjaman ke bagian logistik dalam waktu 1 hari setelah hari pendaftaran.4. Mahasiswa yang sudah menyerahkan surat peminjaman akan diberikan acc oleh bagian

logistik dan status barang akan berubah dan secara otomatis antrian akan dihapus5. Tidak menangani masalah jaringan intranet6. Data mahasiswa diambil dari database sisfo sebagai authentifikasi login

5. Resiko

Resiko :

1. Kondisi server yang tidak bisa diprediksi.

2. Maintenance secara berkala.

3. Penguji yang iseng mendaftar sampai antrian penuh.

4. Perlu dilakukan back up database secara berkala.

6. Authorizations

The Scope Statement, WBS, Project Schedule, Risk Management Plan and

Project Budget are approved by the:

Project Sponsor : Imelda Atastina

Project Manager : Febry Nugroho

Project performance baseline changes will be approved by the:

Project Sponsor : Imelda Atastina

Project Manager : Febry Nugroho

Project deliverables will be approved/accepted by the:

Page 6: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

Project Sponsor : Imelda Atastina

Key Stakeholders : Febry Nugroho

7.Project Scope Statement Approval / Signatures

Project Name: Aplikasi peminjaman logistik IT Telkom

Project Manager: Febry Nugroho

Saya telah meninjau informasi yang terkandung dalam Pernyataan Cakupan Proyek ini dan setuju:

Name Role Signature Date

(DD/MM/YYYY)

Febry Nugroho Project Manager OK 15/10/2010

Imelda Atastina Sponsor OK 15/10/2010

8. Komentar

- Proyek dapat diterima oleh bagian logistik jika proyek dapat membantu jadwal peminjaman

sehingga hal bentrok terhadap peminjaman tidak terjadi lagi.

Page 7: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

Graphical WBS

Page 8: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

WBS Dictionary1. Project Management

1.1 PlanningMerencanakan segala aspek yang menjadi acuan pengerjaan proyek antara lain- Scope, mendefinisikan sistem dan batasan masalah atau ruang lingkup yang

ditangani dalam proyek ini.

- Time, memperkirakan waktu pengerjaan web ini yaitu selama 2 bulan, membuat

jadwal proyek serta menjaga agar proyek berjalan pada waktu yang telah

ditentukan.

- Cost, mempersiapkan anggaran biaya selama pembangunan proyek website ini.

- Quality,berupaya menjamin kepuasan sponsor proyek terhadap website ini.

- Human Resource, menentukan dan memilah Sumber Daya Manusia yang tepat yang

akan ikut serta dalam pengerjaan proyek ini.

- Communication, mengkoordinasikan dan mendistribusikan informasi yang ada.

1.2 MeetingMelakukan pertemuan anatara project manager, tim proyek dan stake holder yang

membahas tentang rencana proyek yang telah dibuat. Untuk meeting selanjutnya

hanya project manager dan tim proyeknya saja

1.3 AssesmentMenaksir tolak ukur penilaian keberhasilan web ini sesuai dengan apa yang dibutuhkan.

2. Requirement Specification

2.1 user specification

Menentukan spesifikasi kebutuhan user terhadap system

2.2 Software Specification

Membuat spesifikasi software yang dibutuhkan misalnya software untuk

membangunnya akan menggunakan bahasa php dengan database mySql.

2.3 Hardware Specification

Menentukan hardware yang dibutuhkan.

2.4 System Specification

Menentukan spesifikasi dari system.

Page 9: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

3. Build Design

3.1 Interface Design

Disain interface terdiri dari 2 jenis yaitu

3.1.1 Administrator

Membangun spesifikasi design layout untuk administrator

3.1.2 User

Membangun spesifikasi design layout untuk user

3.2 Database Design

Disain untuk struktur database yang akan dipake sebagai tempat penyimpanan data.

Antara lain

3.2.1table database identification

Mengidentifikasi tabel apa saja yang akan dibuat dalam database

4. Coding

4.1 Class Identification Mengidentifikasi dan membuat kelas utama dalam program, antara lain

4.1.1 create control class

Membangun class control

4.1.2 create interface class

Membangun class interface atau tampilan

4.2 Create error handlingMembuat penanganan terhadap error yang terjadi pada web

4.3 Create connection between database and system

Membuat koneksi antara system dengan database

4.4 Create database table

Membuat tabel dalam database yang telah direncanakan

4.5 Create interface system

Membuat tampilan dari sistem

5. Analysis and Test

5.1 Operational Test

Pengujian yang dilakukan pada operasi system, antara lain

5.1.1 Connection system test

Menguji koneksi antara system dengan database

Page 10: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

5.1.2 Interface system test

Menguji tampilan web pada beberapa browser

5.1.3 Performance test

Menguji performansi dari system

5.1.4 bug identification

Mencari bug yang ada pada web

5.2 User Documentation

Membuat user documentation untuk memudahkan penggunaan dan pembelajaran

website ini serta berisi seluruh data dan informasi selama proyek berlangsung.

6. Training

6.1 Administrator Training

Training yang dilakukan untuk administrator, antara lain

6.1.1 Database Structure introduction

Menjelaskan tentang struktur database yang ada pada sistem

6.1.2 System tools training

Menjelaskan dan melatih administrator mengenai fungsionalitas yang ada pada

sistem

6.2 User Training

Pelatihan yang dilakukan untuk user, yaitu

6.1.2 System tools training

Menjelaskan dan melatih user mengenai fungsionalitas yang ada pada sistem

Grup Waktu

Page 11: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

a. Activity Attribut

*berada di lampiran

b. PDM

c. Gantt Chart

Page 12: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

Grup Biayaa. Cost Estimating

Page 13: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

#Unit/Hrs Cost/Unit/Hrs Subtotals WBS Level Totals %of TotalsWBS Item 1.Project Management 15.000.000 43Project Manager 30 200.000 6.000.000 Programmer 50 120.000 6.000.000 IT Consultant 25 80.000 2.000.000 Transport 2 500.000 1.000.000 2.Requirement Specification 10.000.000 29Requirement Hardware 5.000.000 5.000.000 Requirement Software 5.000.000 5.000.000 3.Build Design 2.000.000 6Design 2.000.000 2.000.000 4.Coding 2.500.000 7Coding 2.500.000 2.500.000 5.Analysist and Test 3.500.000 9Operational Test 20 1.500.000 3.000.000 User Documentation 500.000 500.000 6.Reserved 2.000.000 2.000.000 2.000.000 6Total Cost Estimate 35.000.000 100

b. Cost Budgedting

Grup SDMa. Peran Anggota Tim

Page 14: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

Name Role Position Contact information

Febry Nugroho Project Manager

Manager [email protected]

Sofian Wiranandi Programmer Team Project [email protected]

Fachrizal Designer Team Project [email protected]

b. Otoritas tiap anggota

NAMAOTORITAS / WEWENANG

Febry Nugroho - Memberikan pengarahan kepada tim dalam pelaksanaan proyek

- Melakukan monitoring terhadap kinerja anggota tim- Mengkoordinasikan anggota tim- Memberikan motivasi kepada anggota tim- Memastikan semua anggota tim bekerja secara

professional- Melakukan evaluasi terhadap proyek, baik produk

maupun operasional

Sofian Wiranandi - Melakukan coding sesuai requirements- Mendapatkan software dan hardware yang sesuai untuk

membangun software

Fachrizal - Merancang desain web sesuai requirements

c. Tanggung jawab Anggota tim

Febry Nugroho : Bertanggung jawab atas pelaksanaan proyek mulai dari perencanaan sampai

penutupan proyek, penentuan requirements, specification untuk anggota tim.

Sofian Wiranandi : Bertanggung jawab dalam pelaksanaan proyek.

Fachrizal : Bertanggung jawab dalam pelaksanaan proyek.

Page 15: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

d. Kompetensi Anggota tim

NAMAKOMPETENSI

Febry Nugroho - Leadership skill- Emotional intelligence- Project management skill- Problem solving skill- Communication skill- Presentation skill

Sofian Wiranandi - Coding skill- Kemampuan untuk bekerja dengan tim- Mempunyai pengetahuan tentang pemrograman dan

arsitektur database- Mampu membuat user documentation- Dapat bekerja di bawah tekanan

Fachrizal - Coding skill- Mampu membuat user documentation- Mempunyai pengetahuan tentang pemrograman

web

e. Project Organization Chart

Sponsor Proyek (Imelda Atastina)

Project Manager (Febry Nugroho)

Progammer (Sofian Wiranandi)

Designer (fachrizal)

Page 16: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

f. Akuisisi Anggota Tim

RoleNumber of

Staff Required

Number of Federal Staff

Received

Number of Contractor

SupportComments

Project Manager 1 1 1 -

Programmer 1 1 1 -

Designer 1 1 1 -

g. TimeTable

a) Project Manager

1 2 3 4 5 6 7 80

2

4

6

8

10

12

b) Designer

1 2 3 4 5 6 7 80

2

4

6

8

10

12

14

Page 17: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

c) Programmer

1 2 3 4 5 6 7 802468

1012141618

h. Kriteria penghentian anggota tim - Melanggar aturan intern perusahaan- Menyalahgunakan wewenang dalam tim- Membuka rahasia perusahaan kepada pihak umum- Mempermalukan secara langsung / tidak langsung perusahaan- Tidak bersikap profesional dalam bekerja

i. Kebutuhan pelatihan / trainingTraining intern dilakukan berupa upgrading kepada tim proyek. Ini tidak kami masukkan kedalam project management, karena kami merasa bahwa training ini bersifat intern.

j. Renumerasi / rewardBuild Software Team : 1.000.000Analysis And Test Team : 500.000 Reward ini akan diberikan sesuai dengan cost budgeting yang telah ditentukan.Reward juga akan diberikan pada akhir proyek (closing) sebagai tanda terimakasih kepada tim proyek.

k. Kesesuaian dengan ketenagakerjaanSetiap tenaga kerja mempunyai hak dan kesempatan yang sama untuk memperoleh dan atau meningkatkan, mengembangkan keterampilan, keahilan dan produktivitas kerja sesuai dengan bakat , minat dan kemampuannya melalui pelatihan kerja, pemagangan dan produktivitas.

l. KeamananUntuk semua Tim Proyek, akan mendapatkan asuransi jiwasraya, sebagai salah satu asuransi keselamatan dalam bekerja.

Page 18: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

MANAJEMEN KOMUNIKASI

Dalam tahap manajemen komunikasi ini akan dijelaskan mengenai komunikasi serta penyampaian suatu informasi yang berasal dari

tim proyek kepada stake holder.

1. Rencana Manajemen Komunikasi (Communication Management Plan)

No Kebutuhan

Komunikasi

Informasi yang akan

dikomunikasikan

Penanggung

Jawab

Penerima

Informasi

Frekuensi Hasil

Informasi

Metoda Penyampaian

Informasi

1 Project charter

dan project

Scope Statement

- Diskusi mengenai tujuan

Proyek dan spesifikas

sistem

Febry Nugroho Sponsor

Proyek

Pertemuan dilakuan

pada awal project

Dokumen

2 Jadwal

Pengerjaan

Proyek

- Diskusi dan negosiasi

dengan sponsor tentang

waktu pelaksanaan proyek

Febry Nugroho Stake Holder -Pertemuan

dilakukan diawal

project

-Pertemuan rutin

setiap sebulan sekali

Email, diskusi dan

Dokumen

3 Budget Proyek - Membicarakan biaya yang

akan diperlukan dalam

membangun proyek.

- Laporan Keuangan dalam

kurun waktu tertentu

Febry Nugroho Stake Holder -Pertemuan

dilakukan pada awal

proyek

-Pertemuan rutin

setiap sebulan sekali

Dokumen, email,

presentasi

4 Desain Proyek - Melakukan assessment Fachrizal Sponsor Assesment design Email, presentasi.

Page 19: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

dari design yang telah di

bangun

proyek dilakukan pada saat

pembuatan design

5 Progress Report

Proyek

- Informasi perkembangan

proyek

Sofian

Wiranandi

Manager

Proyek

Setiap 1 minggu Diskusi, email.

6. Laporan

penutupan

proyek

- Mempresentasin seluruh

pekerjaan yang telah di

kerjakan.

Febry Nugroho Stake holder Penutupan proyek Presentasi

2.

Page 20: TUGAS MANAJEMEN PROYEK

3. Distribusi Informasi

Teknologi yang digunakan : telepon dan internet

Metoda/cara (Formal/Informal) : formal dan informal

Cara penanganan informasi penting : Informasi disampaikan secara langsung

dengan presentasi saat meeting atau

dalam bentuk dokumen, jika waktu dan

tempat tidak memungkinkan komunikasi

bisa via email/ telepon

Media berkomunikasi : telepon dan email, presentasi langsung,

dokumen dalam bentuk hardcopy

Jumlah jalur komunikasi : minimal 3 nomor telepon, 3 alamat email.

Grup Pengadaan

Pada Perencanaan pengadaan barang dalam proyek ini, kami menggunakan template SOW.

Statement Of Work

Scope of work

Location of work

Period of performance

Deliverables schedule

Apllicable standar

Acceptance Criteria

Special requirement

Pembelian Kertas

BEC Dibutuhkan pada pembuatan dokumentasi

Pusat perlengkapan printer

Kertas dibeli lebih dari 1 rim, dan masih disegel dengan ukuran a4.

- Kertas A4

Pembelian Tinta

BEC Dibutuhkan pada pembuatan dokumentasi

Pusat peralengkapan printer

Tinta dalam keadaan baik.

Pembelian Hardware

BEC Dibutuhkanpada hardware requirement

Bandung Electronic

Printer standar - printer

Pembelian Software

BEC Dibutuhkan pada software requirement

Baandung Electronic

Software editing multimedia, OS

- Dreamweaver