tor - abk bid penilaian 2012 new

Upload: spinxhero

Post on 16-Jul-2015

125 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

KERANGKA ACUAN KERJA / TERM OF REFERENCE LAPORAN KEGIATAN DAN PEMBINAAN

Kementerian Negara / lembaga Unit Eselon I Program Hasil (Outcome)

: Kementerian Keuangan : Direktorat Jenderal Kekayaan Negara : Pengelolaan Kekayaan Negara,

Penyelesaian

Pengurusan Piutang Negara Dan Pelayanan Lelang : Terselenggaranya Pengelolaan Kekayaan Negara, Penyelesaian Pengurusan Piutang Negara dan Pelayanan Lelang yang Profesional, Tertib, Tepat Guna, dan Optimal Serta Mampu Membangun Citra Baik Bagi Stakeholder. : Kanwil X DJKN Surabaya : Pengelolaan Kekayaan

Unit Eselon II Kegiatan

Negara,

Penyelesaian

Pengurusan Piutang Negara Dan Pelayanan Lelang di Indikator Kinerja Kegiatan Satuan Ukur dan Jenis Keluaran Volume Kanwil X DJKN Surabaya : Terlaksananya kegiatan dan pembinaan di Lingkungan Kanwil X DJKN Surabaya : Jumlah Kegiatan dan Pembinaan : Kegiatan = 139 kali Pembinaan = 31 kali i. Latar Belakang 1. Dasar hukum Tugas Fungsi / Kebijakan Dasar hukum Kegiatan Ketentuan peraturan yang mendasari pelaksanaan kegiatan ini adalah Peraturan Menteri Keuangan Nomor 102/PMK.01/2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Instansi Vertikal Direktorat Jenderal Kekayaan Negara khususnya pasal 2 yang menyatakan bahwa Kantor Wilayah DJKN mempunyai tugas melaksanakan koordinasi, bimbingan teknis, pengendalian, evaluasi dan pelaksanaan tugas di bidang kekayaan negara, piutang negara dan lelang. Selanjutnya pada pasal 3 huruf (a) disebutkan bahwa Kanwil melakukan pemberian bimbingan teknis, pemantauan, dan evaluasi pelaksanaan di bidang kekayaan negara; pada huruf (b) pemberian bimbingan teknis, supervisi, pemantauan dan evaluasi pelaksanaan di bidang penilaian; (c) pemberian bimbingan teknis, penggalian potensi, pemantauan dan evaluasi pelaksanaan pengurusan piutang negara; (e) pemberian bimbingan teknis pengelolaan barang jaminan dan pemeriksaan harta kekayaan atau barang jaminan yang tidak diketemukan milik penanggung hutang atau penjamin hutang; (f) pemberian bimbingan teknis, penggalian potensi, pemantauan, evaluasi, dan verifikasi lelang serta pengembangan lelang; pemberian bimbingan teknis pemantauan, evaluasi, dan pelaksanaan pelayanan informasi serta pelaksanaan verifikasi pengurusan piutang negara dan lelang; pembinaan terhadap Penilai, Usaha

Jasa Lelang, dan Profesi Pejabat Lelang; pelaksanaan dan pengawasan teknis pengelolaan kekayaan negara, penilaian, pengurusan piutang negara dan lelang; Ketentuan peraturan yang mendasari pelaksanaan kegiatan terkait dengan pelaksanaan laporan Kegiatan dan Pembinaan adalah: a. Undang-Undang Nomor 17 tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4287); b. Undang-Undang Nomor 1 tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara; c. Vendureglement Staatblad tahun 1908 Nomor 189 juncto Vendu Instructie Staatblad 1908 Nomor 109; d. Undang-Undang PRP Nomor 49 tahun 1960 tentang Panitia Urusan Piutang Negara; e. Peraturan Pemerintah Nomor 6 tahun 2006 tentang Pengelolaan Barang Milik Negara / Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 20, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4609), sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2008 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4855); f. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 96/PMK.06/2007 tentang Tata Cara Pelaksanaan Penggunaan, Pemanfaatan, Penghapusan dan Pemindahtanganan Barang Milik Negara; g. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 102/PMK.01/2008 tentang Organisasi Dan Tata Kerja Instansi Vertikal Direktorat Jenderal Kekayaan Negara; h. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 179/PMK.06/2009 tentang Penilaian Barang Milik Negara; i. j. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 180/PMK.06/2009 tentang Penilaian Barang Jaminan dalam rangka pengurusan Piutang Negara; Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 53/PMK.04/2008 Tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Keuangan Nomor 13/PMK.04/2006 Tentang Penyelesaian Terhadap Barang Yang Dinyatakan Tidak Dikuasai, Barang Yang Dikuasai Negara, Dan Barang Yang Menjadi Milik Negara k. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 98/PMK.06/2010 Tentang Penilaian Kekayaan Yang Dikuasai Negara Berupa Sumber Daya Alam b. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 61/PMK.06/2008 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri Keuangan Nomor 40/PMK.07/2006 tentang Petunjuk Pelaksanaan Lelang; c. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 128/PMK.06/2007 tentang Pengurusan Piutang Negara;

d. Peraturan

Menteri

Keuangan

Nomor

104/PMK.02/2010

tentang

Petunjuk

Penyusunan, Penelaahan, Rencana Kerja Dan Anggaran Kementerian Negara / Lembaga Dan Penyusunan, Penelaahaan, Pengesahan, dan Pelaksanaan Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran Tahun Anggaran 2011; e. Keputusan Menteri Keuangan Nomor 131/PMK.01/2006 tanggal 22 Desember 2006 tentang organisasi dan tata kerja Departemen Keuangan. 1. Gambaran Umum Kanwil X DJKN Surabaya adalah salah satu instansi vertikal di lingkungan DJKN Kementerian Keuangan Republik Indonesia yang mempunyai tugas melaksanakan kebijakan atau operasional dan standardisasi teknis di bidang penilaian kekayaan negara, piutang negara, dan lelang sesuai dengan kebijakan yang ditetapkan oleh Menteri Keuangan dan berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Sebagaimana amanat PMK Nomor 102 pasal 3 huruf (b) disebutkan bahwa tugas Kanwil adalah pelaksanaan penilaian dan pengurusan piutang negara. Tugas tersebut dilaksanakan oleh Bidang Penilaian. Dalam pelaksanaan tugas tersebut, Bidang Penilaian memiliki tupoksi sesuai dengan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 102 tahun 2008 pada pasal 16, yaitu mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan bimbingan teknis, supervisi, pemantauan, evaluasi dan bimbingan teknis penelitian, pengolahan data dan informasi, bimbingan terhadap penilai serta pelaksanaan kegiatan di bidang penilaian sumber daya alam, penilaian properti, penilaian properti khusus dan usaha. Maksud dan Tujuan yang ingin dicapai dengan kegiatan ini adalah: Maksud Kegiatan: a. Pemberian bimbingan teknis, supervisi, pemantauan dan evaluasi pelaksanaan di bidang penilaian; b. Pemberian bimbingan teknis, pemantauan, dan evaluasi pelaksanaan di bidang kekayaan negara; c. Pemberian bimbingan teknis, penggalian potensi, pemantauan dan evaluasi pelaksanaan pengurusan piutang negara; a. Pemberian bimbingan teknis pengelolaan barang jaminan dan pemeriksaan harta kekayaan atau barang jaminan yang tidak diketemukan milik penanggung hutang atau penjamin hutang; b. Pemberian bimbingan teknis, penggalian potensi, pemantauan, evaluasi, dan verifikasi lelang serta pengembangan lelang; c. Pemberian pelayanan bantuan hukum di bidang kekayaan negara, penilaian, piutang negara dan lelang;

d. Pemberian bimbingan teknis pemantauan, evaluasi, dan pelaksanaan pelayanan informasi serta pelaksanaan verifikasi pengurusan piutang negara dan lelang; e. Pembinaan terhadap Penilai, Usaha Jasa Lelang, dan Profesi Pejabat Lelang; Tujuan Kegiatan: a. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk lebih meningkatkan kinerja KPKNL di lingkungan Kanwil X DJKN Surabaya, terkait pengelolaan kekayaan negara, pengurusan piutang dan pelaksanaan lelang negara di wilayah kerja Kanwil. b. Meningkatkan kompetensi pejabat / pegawai KPKNL di lingkungan Kanwil X DJKN Surabaya. c. Peningkatan PNBP pada Kanwil X DJKN Surabaya d. Meningkatkan pelayanan dalam pengelolaan kekayaan Negara, dan lelang serta mengoptimalkan penilaian kekayaan Negara; B. Penerima Manfaat Penerima manfaat kegiatan ini adalah Kanwil X DJKN Surabaya, KPKNL di lingkungan Kanwil X DJKN Surabaya dan pihak eksternal/stakeholder. C. Strategi Pencapaian Keluaran 1. Metode Pelaksanaan Dilaksanakan secara swakelola dengan melibatkan seluruh bidang teknis, dengan penanggungjawab Kepala Bagian Umum. 2. Tahapan dan Waktu Pelaksanaan a. Sosialisasi peraturan perundang-undangan / in house training / outbond: Melakukan monitoring pada KPKNL di lingkungan Kanwil X DJKN Surabaya , antara lain dengan memberikan bimbingan teknis, memberikan pembinaan, melaksanakan inhouse training bagi pegawai di lingkungan Kanwil X DJKN Surabaya, serta melakukan sosialisasi bagi satker K/L (stakeholder) di lingkungan Kanwil X DJKN Surabaya. b. Pembinaan teknis penilaian, bimbingan teknis penelitian, pengolahan data penilaian, pemantauan & evaluasi penilaian, pemantauan SOP Penilaian, pemantauan pencapaian IKU. b. Supervisi pelaksanaan penilaian KPKNL : Melakukan asistensi/bantuan Teknis Penilaian KPKNL di lingkungan Kanwil X DJKN Surabaya, uji kulitas terhadap laporan penilaian yang dilakukan KPKNL agar sesuai ketentuan yang berlaku. c. Konsinyering DKPB :

Pelaksanaan verifikasi hasil survey data DKPB bersama-sama dengan KPKNL untuk mempercepat pengesahan/penetapan DKPB. No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 Tahapan Kegiatan Pemantauan dan evaluasi penilaian Asistensi/Bantuan Teknis Penilaian KPKNL Uji Kualitas Laporan Penilaian KPKNL Konsinyering DKPB dengan KPKNL Peer Review Komite Penilai Penyusunan Teknologi Informasi Lap. Penilaian Capacity Building (Internal Kanwil) Capacity Building (satker) Edukasi Masyarakat dan Pelaku Ekonomi dalam bentuk Workshop Penilaian (Pihak External) Pelaksanaan Penilaian Koordinasi dengan Dinas Kehutanan, Dinas ESDM dan Kepala Balai di Propinsi Jawa Timur Uji Petik Penilaian SDA Bulan Ke 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

D. Kurun Waktu Pencapaian Keluaran Keluaran kegiatan ini dicapai pada tahun anggaran 2012. E. Biaya Yang Diperlukan Biaya yang diperlukan untuk kegiatan Laporan Kegiatan dan Pembinaan memerlukan biaya dengan sumber dana seluruhnya dari APBN Tahun Anggaran 2012 dengan perincian terlampir dalam RAB. Penanggung Jawab

Hari Sunamto NIP 19630612 199103 1 002

RINCIAN ANGGARAN BIAYA

Kementerian Negara / lembaga Unit Eselon I Program Hasil

: Kementerian Keuangan : Direktorat Jenderal Kekayaan Negara : Pengelolaan Kekayaan Negara,Penyelesaian Pengurusan Piutang Negara Dan Pelayanan Lelang : Terselenggaranya Pengelolaan Kekayaan Negara, Penyelesaian Pengurusan Piutang Negara dan Pelayanan Lelang yang Profesional, Tertib, Tepat Guna, dan Optimal Serta Mampu Membangun Citra Baik Bagi Stakeholder. : Kanwil X DJKN Surabaya : Pengelolaan Kekayaan Negara,Penyelesaian Pengurusan Piutang Negara Dan Pelayanan Lelang di Kanwil X DJKN Surabaya : Terlaksananya kegiatan dan pembinaan di Lingkungan Kanwil X DJKN Surabaya : Jumlah Kegiatan dan Pembinaan : Kegiatan = 139 kali Pembinaan = 31 kali

Unit Eselon II Kegiatan Indikator Kinerja Kegiatan Satuan Ukur dan Jenis Keluaran Volume