tinjauan pustaka responsi batu saluran kemih

33
Pembimbing : dr. F.X. Sri Hartono, SpB., SpU. Penyusun : Anis Sakinah Utami 2008.04.0.0055 Responsi Batu Saluran Kemih

Upload: anissakikin

Post on 24-Nov-2015

65 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

responsi dr. SH, tinjauan pustaka dan tinjauan kasus

TRANSCRIPT

Responsi Batu Saluran Kemih

Pembimbing :dr. F.X. Sri Hartono, SpB., SpU.

Penyusun : Anis Sakinah Utami2008.04.0.0055

Responsi Batu Saluran KemihTINJAUAN PUSTAKABATU SALURAN KEMIHPenyakit terbanyak ke-3 yang sering terjadi.50% kambuh dalam waktu 5 tahun.Perlu diagnosa dan penanganan yang baik Jika tidak, timbul komplikasi :InfeksiObstruksiFaktor ResikoKristaluriaFaktor sosial ekonomiDietPekerjaan : berhubungan dengan aktivitas fisikIklim : panas dehidrasiRiwayat keluargaObat-obatanFaktor PredisposisiBenda asingObstruksi / statis urin :BPHStriktur urethraStenosis ureteropelvic junction / ureterovesio junctionImobilisasi yang lamaInfeksi oleh karena urea splitter : Proteus vulgarisKlebsiellaPseudomonasMycoplasmaMemecah urea pH urin basa mudah mengendap kristal4. Gangguan metabolisme :Kalsium (hiperkalsiuria) >300mg/hariOxalat (hiperoksalouria) > 45g/hariAsam urat (hiperurikosuria) >850mg/hariSistin (sistinuria) >250mg/hariXanthine

5. Kurang minum / dehidrasi : urin menjadi jenuh mudah agregasi kristal terbentuk batuPatogenesisTerbentuk BatuSupersaturasiZat terlarut >> jenuh nukleasi dan agregasi kristal Disfungsi tubular ginjalPertumbuhan kristal awal di tubulus kontortus distal sistem pengumpul.Inhibitor > terjadi pembentukan batu.Adanya benda asing dalam saluran kemih :menjadi inti batu.

Adanya kelainan anatomi saluran kencing :Kongenital : stenosis Ureteropelvic junction, horse shoe kidney, reflux vesico-urethral.Acquired : ureteritis, striktur urethra, tekanan tumor dari luar, obstruksi ureter, kelainan kelenjar prostat.Berdasarkan RadiologisRadioopaq Relatif RadioluscenRadioluscentBatu radio-opak : batu kalsium fosfat.Batu semi-opak : batu sistin, struvit, silikat, kalsium oksalat.Batu non-opak : batu asam urat, xanthine, indinavir.

Berdasarkan asal terbentuknya batu :Batu primer : cth : batu buli-buli endemis pada anak-anak.Batu sekunder : Batu berasal dari tempat lain dan turun ke bawah, cth : batu buli-buli pada orang dewasa. Umumnya berasal dari ginjal yang turun ke buli-buli.Berdasarkan Jenis batu :Simple : jumlahnya tunggal, ukuran 2cm, ada kompliasi obstruksi / infeksi / keduanya.Gejala KlinikNyeri : Tergantung lokasi batu. Batu ginjal : secara umum, nyeri dari posterior ke anterior.Batu pada calyx renal : nyeri dalam dan tumpul Batu pada pelvis renal : nyeri bervariasi dari tumpul ke tajam pada CVA, lateral m. sacrospinalis, tepat di bawah costae 12, abdomen bagian atas yang ipsilateral.

Batu ureter : secara umum, dari proximal ke distal.Batu pada ureter bagian atas dan tengah : nyeri kolik terdapat otot polos (involunter dan gerakan peristaltik)Batu pada ureter bagian distal : nyeri menjalar ke testis dan scrotum pada pria ; labia mayor pada wanita.

2. Hematuria :Gross / mikro hematuriaInitial / Total /Terminal hematuriaPainless / painful Hematuria 3. Infeksi : Proteus, Pseudomonas, Klebsiella, Stafilokokus, Mycoplasma.4. Demam5. Mual dan muntahDiagnosaAnamnesa : dari gejala klinis.Pemeriksaan fisik :Ginjal (dengan bimanual palpasi) :Flank Pain dari anamnesa Flank MassNyeri ketok Costo Vertebral Angle Vesica urinaria3. Laboratorium : DL : leukositosis jika infeksiUrinalisis : hematuria, leukosituria, bakteri, pH Kultur urin dan sensitivitas : bakteri pemecah ureaFaal ginjal : kemungkinan penurunan faal ginjal & persiapan IVP.4. Pem. Radiologi :a. BOF : Melihat kemungkinan adanya batu radio-opaque di saluran kemih.Syarat BOF layak baca:Tampak arkus kosta sampai simfisis pubisSimetrisPsoas line terlihatBayangan gas usus minimalCara deskripsi :Layak baca/ tidakDistribusi gasSusunan tulangUkuran ginjalKelainan yang tampak: radio opaque(ukuran, lokasi)

b. IVP Definisi:Syarat IVP:Indikasi :Kontraindikasi: relatif & absolutJumlah kontrasCreatin normal: 1cc/KgBBCara baca5 : fx eksresi ginjal terlihat / tidak15 : kontras isi buli-buli/ tidak30 : pelebaran PVC + grade60: buli-buli terisi penuh + kelainan yang ada pada buli-buliPasca miksi : melihat sisa kontras dan divertikel pada buli

c. USG : didapatkan echoic shadow, hidronefrosis, pionefrosis, pengerutan ginjal.Pemeriksaan diarahkan dari daerah yang mencurigakan pada BOF.

d. Computed Tomography (CT) : lebih cepat & lebih murah daripada IVP.PenatalaksanaanPrinsip terapi : mengeluarkan batu, dengan cara :Konservatif expektatif, bila :Ukuran batu 5mm, multipleTerapi konservatif 1-2 bulan gagalKomplikasi terjadi Terapi BSK :1. Batu ginjal : OpenCalycolithotomiPyelolithotomiNephrolithotomiBivalve nephrolithotomiClosedExtracorporeal Shock Wave Lithotipsy (ESWL) : penggunaan gel. Listrik dengan kekuatan cukup besar yang berubah menjadi gel. Kejut untuk memecah batu.Indikasi : batu 2cm, multipel, tidak dapat dipecah dengan lithotriptorClosedESWLNephrostomy Percutan (PNS) LitotripsiTrokar litotripsiUreterorenoscopy (URS)Laser

4. Batu urethra :KonservatifBatu harus didorong masuk ke buli-buli dengan cara dilakukan lubrikasi.Cara : Spuit 50cc isi jelly + obat anti nyeri/anestesi lokal (lidocain/procain min. 3 ampul) + sedikit PZ semprot melalui MUE.Dilanjutkan, tergantung letak batu : Urethra pars anterior Urethra pars posteriorOperatifClosed: LithotripsyOpen : tidak boleh, karena sekali dibuka urethra rusak

Komplikasi BSKInfeksi: bakterimia, septikemia/ sepsisObstruksiBatu Pyelum Obtsruksi Tidak Total:Urin turunUrin tidak turunBatu ureterUnilateral: hidronephrosis, hidroureteronephrosisBilateral: anuria (gawat darurat)Batu buli-buliTidak ada masalah kecuali masuk ke blader neck: retensio urin

PrognosisBSK cenderung berulang, terutama bila penyebab dasar tidak ditentukan dan tidak diterapi.