tim reviewer -...

16

Upload: vankiet

Post on 06-Feb-2018

236 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: TIM REVIEWER - teknik.trunojoyo.ac.idteknik.trunojoyo.ac.id/ft_utm/images/Fitri_Damayanti/LampiranII-7... · nilai tambah tindakan pascapanen dan analisis biaya penyimpanan dingin
Page 2: TIM REVIEWER - teknik.trunojoyo.ac.idteknik.trunojoyo.ac.id/ft_utm/images/Fitri_Damayanti/LampiranII-7... · nilai tambah tindakan pascapanen dan analisis biaya penyimpanan dingin

iv | Prosiding Seminar Nasional Teknologi Terapan (SNTT) SV UGM 2016

TIM REVIEWER

1. Ir. Prijono Nugroho Djojomartono MSP., Ph.D. 2. Nuryati, MPH 3. Muhammad Arrofiq, S.T., M.T., Ph.D 4. Ir. Lukman Subekti, M.T. 5. Anifuddin Aziz, S.Si., M.Kom 6. Ir. FX. Sukidjo, M.T. 7. Dr. Ir. Suryo Darmo, M.T. 8. Ir. Soeadgihardo Siswantoro, M.T. 9. Prof. Dr. drh. Ida Tjahajati, M.P 10. Dr. Mohammad Affan Fajar Falah, STP, M.Agr 11. Waluyo, S.S., M.Hum 12. Dr. Endang Soelistyowati, M.Pd. 13. Dr. Soni Warjono., MAFIS. 14. Dr. John Supriyanto., MIM 15. Prof. Tri Widodo, M.Ec., D.ev., Ph.D. 16. Edi Kurniadi, S.T., M.T 17. Agus Kurniawan, ST., MT., PhD 18. Dr. Sc. Adhy Kurniawan, ST.

Alamat SekretariatanSekolah Vokasi Universitas Gadjah MadaJl. Kaliurang km 1, Sekip 1 YogyakartaTlp : (0274) 541020 588999Website :www.sntt.sv.ugm.ac.idEmail : [email protected]

Page 3: TIM REVIEWER - teknik.trunojoyo.ac.idteknik.trunojoyo.ac.id/ft_utm/images/Fitri_Damayanti/LampiranII-7... · nilai tambah tindakan pascapanen dan analisis biaya penyimpanan dingin

Prosiding Seminar Nasional Teknologi Terapan (SNTT) SV UGM 2016 | xi

DAFTAR ISI PENGARUH PERKUATAN GRID BAMBU AKIBAT BEBAN BERULANG PADA TANAH GAMBUT ........ 1 Aazokhi Waruwu, Husny, Thamrin Nasu on PENGARUH JARAK, UKURAN & INTENSITAS CAHAYA PADA AR MENGGUNAKAN METODE MARKER BASED TRACKING .................................................................................................................................. 5 Afdhol Dzikri, Afryadi SISTEM MONITORING ARUS DAN TEGANGAN LISTRIK PADAMINI PLANT WIND TURBINE TIPE HORIZONTAL AXIS BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA32 ............................................................... 10 Arief Abdurrakhman, Gunawan Nugroho, Swanida Selviyani, Citra Kurnia Sari

SISTEM MEKANIS PEMOTONG JAGUNG MUDA OTOMATIK UNTUK MENINGKATKAN KAPASITAS PRODUKSI MINUMAN SARI JAGUNG ............................................................................................................... 17 Bambang Sampurno, Bias Ramadhan, Idzni Saraya, Syamsul Hadi, Sri Bangun Setyawa , Arief Abdurrakhman, Herry Sufyan Hadi PEMODELAN SIG UNTUK KESESUAIAN LAHAN PEMUKIMAN WILAYAH PESISIR NONGSA DI PULAU BATAM ...................................................................................................................................................... 23 Arif Roziqin PEMASARAN ONLINE UNTUK PRODUK KERAJINAN KULIT TANGGULANGIN...................................... 27 Bilqis Amaliah, Eko Nurmianto, Arino Anzip USAHA BUDIDAYA DAN PENGOLAHAN PORANG ........................................................................................ 32 Eko Nurmianto, Bilqis Amaliah, Mahfud PASSWORD CRACKING BERDASARKAN KARAKTERISTIK POWERPADA EMBEDDED SYSTEM LOGIN ....................................................................................................................................................................... 35 Andi Yusuf, M.T. dan Claudia Dwi Amanda, S.ST., M.M.Han SIMULATION OF DEFORMATION 3D OBJECT BY USING GAME ENGINE ................................................. 41 Cakra Adipura Wicaksana, Ary Se jadi Prihatmanto FIBER OPTIK SINGLEMODE SEBAGAI SENSOR REGANGAN YANG TERTANAM DI DALAM BETON 45 Farida Asriani, Gandjar Pamudji, Hes Susilawa ,Yodi Arya Ndaru SISTEM MONITORING KADAR AIR DALAM TRAY TRAP KOLOM WATER SCRUBBER SYSTEM PADA ALAT PURIFIKASI BIOGAS ...................................................................................................................... 51 Arief Abdurrakhman, Roekmono, Tutug Dhanadono, Alfian Pirilina, Gama Wirata Putra DETERMINAN KINERJA USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM) ............................................ 56 Aprilia Whetyningtyas, Sri Mulyani IMPLEMENTASI ALGORITMA TRIVIUM PADABEAGLEBOARD REV C4 SEBAGAI MODUL PEMBANGKIT BILANGAN ACAK ....................................................................................................................... 62 Adrian Admi NILAI TAMBAH TINDAKAN PASCAPANEN DAN ANALISIS BIAYA PENYIMPANAN DINGIN BAWANG MERAH (STUDI KASUS KAB CIREBON) ........................................................................................................................... 66 Sazli Tutur Risyahadi, Emmy Darmawa , Y Aris Purwanto VIRTUAL AVATAR LUMEN SEBAGAI PENGENALAN TINGKAHLAKU SESUAI GENDER PADA ANAK-ANAK DENGAN PENDEKATAN METODE DESAIN INTERAKSI DARI ASPEK PSIKOLOGI ........ 74 Ary Se jadi Prihatmanto, Sigit Ari Wijanarko, Yan Rubiyan

Page 4: TIM REVIEWER - teknik.trunojoyo.ac.idteknik.trunojoyo.ac.id/ft_utm/images/Fitri_Damayanti/LampiranII-7... · nilai tambah tindakan pascapanen dan analisis biaya penyimpanan dingin

xii | Prosiding Seminar Nasional Teknologi Terapan (SNTT) SV UGM 2016

METODE EVALUASI KINERJA ANGGARAN PADA TAMAN SAINS dan TEKNOLOGI di PUSAT INOVASI LIPI .......................................................................................................................................................... 79 Drs. Achmad Kosasih, MM., Mahardhika Berliandaldo, SE., Angga Agus anto, SE KINERJA SISTEM PENGONTROL TIPE ON-OFF BERBANTUAN KOMPUTER UNTUK PENGKONDISIAN SUHUPADA PENGOPERASIAN FURNACE........................................................................ 84 Arief Goeritno, Indarto Prio Utomo DESAIN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKRO HIDRO MULTIFUNGSI BUMIAJI KOTA BATU .... 91 Suwignyo, Ilyas Masudin, Ali Mokhtar PERENCANAAN DAN REALISASI ALAT DETEKSI INFEKSI SALURAN PERNAPASAN BERDASARKAN PENGUKURAN KAPASITAS DAN VOLUME PARU-PARU SECARA NON-INVASIVE PASCA MUSIBAH ................................................................................................................................................... 96 Kemalasari, Ratna Adil, Paulus S Wardana PENGUKURAN DAN EVALUASI KINERJA ATAS PELAKSANAAN RENCANA KERJA DAN ANGGARAN PADA KEGIATAN SCIENCE AND TECHNOLOGY PARK ........................................................ 101 Mahardhika Berliandaldo, SE., Drs. Achmad Kosasih, MM. PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN PENGELOLAAN KEUANGAN UMKM BERBASIS SISTEM INFORMASI ............................................................................................................................................................. 106 Rinci Kembang Hapsari; Azmuri Wahyu Azinar dan Sugiyanto STUDI KOORDINASI RELE ARUS LEBIH PADA JARINGAN DISTRIBUSI AKIBAT PEMASANGAN DISTRIBUTEDGENERATION (STUDI KASUS: PT. PLN (PERSERO) RAYON GOMBONG) ........................ 110 Sep antoro Hudananta, T. Haryono, Sarjiya PENANGANAN ALARM PADA BTS GSM........................................................................................................ 115 Uke Kurniawan Usman PENGEMBANGAN SISTEM e-COUNCELING PERGURUAN TINGGI SEBAGAI PENUNJANG KEPUTUSAN ALUMNI UNTUK MENENTUKAN BIDANG PEKERJAAN ....................................................... 121 Novi Dian Nathasia, Nur Haya ,Winarsih PEMASANGAN OVER CURRENT RELAY (OCR) DAN GROUND FAULT RELAY (GFR) UNTUK KOORDINASI PROTEKSI TERHADAP ARUS LEBIH DI SISI PENYULANG KELUARAN TRANSFORMATOR DAYA (STUDI KASUS DI GARDU INDUK BOGOR BARU) ......................................... 126 1Arief Goeritno, Syofyan Rasiman, Jajang Ruhyana MODELLING AND TESTING SOUND LOCALIZATION DEVICE USING TIME DIFFERENCE OF ARRIVAL AND DIRECTION OF ARRIVAL METHOD ....................................................................................... 135 Erik Adiwiguna and Ary Se jadi Prihatmanto PENGEMBANGAN MODEL SISTEM INFORMASI PROMOSI SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PEMASARAN PADA SEBARAN UKM KAIN TENUN GARUT BERBASIS WEBGIS ..................................... 139 Maria Sri Wulandari, SKom.,MMSI, Rahayu Noveandini, SKom.,MM IMPLEMENTASI ALGORITMA ADVANCED ENCRYPTION STANDARD (AES)SEBAGAI PENGAMANAN DATABASE ................................................................................................................................. 143 Adrian Admi PENGARUH KECEPATAN PUTAR MESIN CENTRIFUGAL CASTING TERHADAP KEKERASAN MATERIAL PADA BESI COR KELABU ............................................................................................................... 147 Roni Kusnowo PERBANDINGAN ALGORITMA STANDAR NIST (AES) DENGAN ALGORITMA STANDAR ISO/IEC (PRESENT) ............................................................................................................................................................... 151 Sandromedo Christa Nugroho

Page 5: TIM REVIEWER - teknik.trunojoyo.ac.idteknik.trunojoyo.ac.id/ft_utm/images/Fitri_Damayanti/LampiranII-7... · nilai tambah tindakan pascapanen dan analisis biaya penyimpanan dingin

Prosiding Seminar Nasional Teknologi Terapan (SNTT) SV UGM 2016 | xiii

IMPLEMENTASI ALGORITMA LIGHTWEIGHT BLOCK CIPHER PADA SISTEM KARTU PINTAR .......... 156 Sandromedo Christa Nugroho STRATEGI PENINGKATAN PENERIMAAN NEGARA BUKAN PAJAK (PNBP) DI PUSAT INOVASI LIPI DENGAN PENDEKATAN SISTEM CLUSTER ..................................................................................................... 161 Mahardhika Berliandaldo, SE., Dr. Achmad Kosasih, MM. , Tri Budi Setyaningsih, MT. PENGEMBANGAN WISATA VIRTUAL REALITY DI KAMPUS PENS MENGGUNAKAN GOOGLE CARDBOARD DAN SMARTPHONE ANDROID ................................................................................................. 166 Moh. Zikky, Fahim Nur Cahya Bagar, Miftakhul Firdaus, Muh. Hasbi Assidiqi, Nurul Hidayatulloh MESIN PENGERINGAN LADA (PIPER NGRUM LINN) DENGAN KAPASITAS 3 Kg.................................... 171 Yudi Setiawan, Eka Sari W, Tommy P FORMULASI INSEKTISIDA CAIR BENTUK EMULSIFIER CONCENTRATE YANG EFEKTIF GUNA MEMBASMI NYAMUK AEDES AEGYPTI DALAM USAHA MENCEGAH PENYAKIT DEMAM BERDARAH DAN ZIKA ......................................................................................................................................... 174 Edy Supriyo, Zainal Abidin, Nugraheni ANALISA GREEN MARKETING PADA PT. TAMA COKELAT INDONESIA ................................................... 179 Methodius Tivan, Rennyta Yusiana, Arry Widodo PERILAKU HUBUNGAN BEBAN DISPLASEMENBALOK BETON MEMADAT SENDIRIDENGAN BERBAGAI KELANGSINGAN .............................................................................................................................. 184 Inyoman Merdana, Fathmah Mahmud, Suparjo PENGARUH BRAND IMAGE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN NOTEBOOK MACBOOK PRO (STUDI PADA KONSUMEN DI BANDUNG UTARA) ......................................................................................... 188 1)Arry Widodo; Rennyta Yusiana; Pengabdian Cinta Sinulingga ALAT PORTABLE GEMPA PADA RUANGAN SEBAGAI PERINGATAN DINI TERJADINYA GEMPA BUMI ......................................................................................................................................................................... 199 Aas Warsi Hasanah, Indrianto ANALISIS PERENCANAAN JARINGAN LONG TERM EVOLUTION MENGGUNAKAN METODE MULTI-LEVEL SOFT FREQUENCY REUSE STUDI KASUS KOTA CIMAHI ................................................. 203 Mayangsari Nur Almusawwir, Ir. UkeKurniawanUsman, M.T. , Dr. SigitPuspitoWigati J, M.Sc. PENGELOLAAN LIMBAH ORGANIK DALAM PENINGKATAN PEREKONOMIAN PETANI JAMUR TIRAM DAN MASYARAKAT SEKITAR PASAR TRADISIONAL .................................................................... 208 Rinci Kembang Hapsari, Taty Alfiah PRINSIP-PRINSIP ARSITEKTUR MODEREN DALAM MEMASANG RANGKA ATAP BAJA RINGAN DI PERUMAHAN RAKYAT BTN TIPE 36 KOTA KENDARI .................................................................................. 212 Muhammad Zakaria Umar, Muhammad Arsyad PERAN MASYARAKAT DALAM SISTEM PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA (STUDI KASUS DI DESA PASINAN LEMAHPUTIH KECAMATAN WRINGINANOM KABUPATEN GRESIK) ...... 221 Erry Ika Rhofita MENINGKATKAN KUALITAS KRIPIK CARICA DENGAN BEBANTUANMIXER DAN SPINER PENGARUH PENAMBAHAN LIMBAH MARMER PADACAMPURAN BAHAN BAKU TERHADAP KUALITAS PAVING STONE ................................................................................................................................. 227 Priyo Agus Setiawan, Yuning Widiarti PENGARUH PENAMBAHAN LIMBAH MARMER PADA CAMPURAN BAHAN BAKU TERHADAP KUALITAS PAVING STONE ........................................................................................... 230 Priyo Agus Setiawan. Yuning Widiarti PEMBERDAYAAN PETANI MELALUI PEMANFAATAN MESIN PENCUCI BENGKOANG DI DESA PASINAN LEMAHPUTIH KECAMATAN WRINGINANOM KABUPATEN GRESIK ...................................... 234 Rahbini, Erry Ika Rhofita, Heryanto B.S, Basuki Rahmad

Page 6: TIM REVIEWER - teknik.trunojoyo.ac.idteknik.trunojoyo.ac.id/ft_utm/images/Fitri_Damayanti/LampiranII-7... · nilai tambah tindakan pascapanen dan analisis biaya penyimpanan dingin

xiv | Prosiding Seminar Nasional Teknologi Terapan (SNTT) SV UGM 2016

PENINGKATAN PRODUKSI DAN KUALITAS GARAM REBUS ...................................................................... 238 Retno Hartati, Edy Supriyo, Muhammad Zainuri SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN ASET (STUDI KASUS: PERALATAN INFRASTRUKTUR JARINGAN) .............................................................................................................................................................. 241 Tohari Ahmad, Royyana M. Ijtihadie, Hudan Studiawan, Fajar Baskoro DETEKSI PLAT NOMOR KENDARAANMENGGUNAKAN FEATURE EXTRACTION DANOPTICAL CHARACTER RECOGNITION SERTA JARINGAN SYARAF TIRUAN ............................................................ 245 Adi Muhajirin, Moch.Adhari Adiguna) IMPLEMENTASI BIG DATA UNTUK PENCARIAN PATTERN DATA GUDANG PADA PT. BANK MANDIRI (PERSERO) TBK .................................................................................................................................... 250 Fauzi Megantara, Harco Leslie Hendric Spits Warnars PERBAIKAN PEMAMPATAN GAMBUT AKIBAT PRELOADING ................................................................... 258 Maulana AR, Rika Deni Susanti DESAIN DAN IMPLEMENTASI BASIS DATA MENGGUNAKAN E-R DIAGRAM DAN SQL STUDI KASUS: BASIS DATA PERIZINAN POLRES JENEPONTO, SULAWESI SELATAN ...................................... 262 Natalis Ransi, La Surimi, Rahmat Ramadhan, Joko Sumarno PENERAPAN GAYA SENTRIFUGAL UNTUK PROSES PENGECORAN LOGAM NON FERROUS DENGAN TENAGA PENGGERAK PEGAS SEBAGAI UPAYA ALTERNATIF PROSES PRODUKSI PRODUK ASSESORIS ............................................................................................................................................. 266 Nur Husodo, Eddy Widiyono., Mahirul Mursid., Winarto, Budi Luwar S., Soni Singgih P. PENGARUH TRIGRAM TERHADAP PERANCANGAN LAYOUT KEYBOARD YANG OPTIMAL UNTUK PENGETIKAN DALAM BAHASA INDONESIA .................................................................................................. 271 P Insap Santosa, M Rizki Fadhilah, Sri Suning Kusumawardani TRADISIONAL MELALUI PENGERING SERBAGUNA ..................................................................................... 274 Siswo Sumardiono,Isti Pudjihastuti,Ireng SigitAtmanto APLIKASI PEMBELAJARAN RANGKAIAN FILTER BERBASIS SISTEM OPERASI ANDROID ................. 278 Sri Supatmi, Taufiq Nuzwir Nizar PENGARUH KOMPONEN KROMINAN PADA RUANG WARNA HSV, YCBCR, DAN CIELAB UNTUK DETEKSI KULIT MENGGUNAKAN KLASIFIKASI KNN .................................................................................. 282 Tri Afirianto, Faizatul Amalia STEGANALISIS AUDIO FORMAT WAV MENGGUNAKAN METODE DISCRETE WAVELETTRANSFORM DAN LINEAR DISCRIMINANT ANALYSIS ...................................................................................................................................... 286 Visoline Ivaprilda Sinisuka, Bambang Hidayat, Ir.,Dr.,DEA, I Nyoman Apraz Ramatryana, S.T., M.T. IPTEK BAGI MASYARAKAT (IbM) KELOMPOK USAHA KEMPLANG PANGGANG .................................. 292 Herwandi, Robert Napitupulu KAJIAN NUMERIK PENGARUH DIAMETER TIP BLADE TERHADAP PERFORMANSI MODIFIKASI SAVONIUS WATER TURBIN TIPE L ................................................................................................................... 296 Ali Imron, Rini Indarti IDENTIFIKASI PERSONAL BERDASARKAN POLA PALATAL RUGAE (PLICA PALATINAE TRANSVERSAE ) DENGAN TRANSFORMASI WAVELET DISKRIT DAN JARINGAN SYARAF TIRUAN-BACKPROPAGASI .................................................................................................................................. 300 Arifiana Satya Nastiti, Dr. Ir. Bambang Hidayat, DEA, Yuti Malinda, drg., MM., Mkes. DESAIN ALAT MONITORING SUHU PADA PROSES DISTRIBUSI DARAHMENGUNAKAN NEAR FIELD COMMUNICATION (NFC) .......................................................................................................................... 305

, Dan I Wayan Suletra

Page 7: TIM REVIEWER - teknik.trunojoyo.ac.idteknik.trunojoyo.ac.id/ft_utm/images/Fitri_Damayanti/LampiranII-7... · nilai tambah tindakan pascapanen dan analisis biaya penyimpanan dingin

Prosiding Seminar Nasional Teknologi Terapan (SNTT) SV UGM 2016 | xv

KAJIAN KINERJA XBEE UNTUK KOMUNIKASI DATA PADA GEDUNG FTI UNISSULA ......................... 311 Bustanul PENGARUH ALKALISASI TERHADAP KADAR AIR SERAT SABUT KELAPA ............................................ 316 Daud O. Topayung, Imran S. Musanif, I Nyoman Suamir PENERAPAN METODE AHP DAN TOPSIS DALAM PENENTUAN PENERIMA BEASISWA DI POLITEKNIK NEGERI SAMARINDA ................................................................................................................... 319 Farindika Metandi, Mulyanto, Abdul Majid APLIKASI RUMAH KOS BERBASIS ANDROID ................................................................................................. 324 Fitri Damayanti, Khoirul Huda, Eka Mala Sari Rochman PENINGKATAN PRODUKTIVITAS MELALUI ALAT MEJA MULTIFUNGSI PADA UD. SISWO PUTRO DAN UKM AHMAD RODIN ................................................................................................................................... 329 Herry Santosa, Noer Abyor Handayani, Berlian Arswendo, dan Siti Khabibah ANALISIS RANCANG BANGUN SISTEM IRIGASI HEMAT AIR TERPADU BERBASIS JARINGAN IRIGASI AIR TANAH (JIAT) PADA LAHAN KERING TANAH BERGRADASI HALUS DI PRINGGABAYA KABUPATEN LOMBOK TIMUR ............................................................................................. 332 I Dewa Gede Jaya Negara dan Anid Supriyadi MODIFIKASI RANCANGAN JIG TAP UNTUK FLANGE POMPA PASIR ............................................. 336 Idiar, Herwandi IMPLEMENTASI METODE SMART (SIMPLE MULTY ATTRIBUTE RATING TECHNIQUE) PADA SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK MENENTUKAN BIDANG PEKERJAAN BERBASIS WEB ...................................................................................................................................... 341 Ira Diana Sholiha , S. Si, MMSI, Novi Dian Nathasia, S. Kom., MMSI, Nur Ana Qoirunisa, S. Kom PEMANFAATAN METODE TOPSIS DALAM PENENTUAN BARANG KONVEKSI ..................... 345 Irwansyah PENGEMBANGAN INTELLIGENT TUTORING SYSTEM (ITS) MULTI AGENT BERBASIS CASE BASED REASONING UNTUK PEMBELAJARAN PEMROGRAMAN KOMPUTER ............ 350 Jaidan Jauhari, Abdiansah INDONESIAN TEXT DOCUMENT SUMMARIZATION MENGGUNAKAN ALGORITMA TF*IDF ...................................................................................................................................................... 356 La us Hermawan, Maria Bellaniar Ismia ANALISIS KOMBINASI METODE SISTEM IRIGASI HEMAT AIR (SRI DAN AWD) UNTUK PADI SAWAH SEBAGAI UPAYA ADAPTASI TERHADAP PERUBAHAN IKLIM DI LOMBOK TENGAH ................................................................................................................................................... 360 Muh. Bagus Budianto ST., MT, I Wayan Yasa, ST., MT., Humairo Saidah, ST., MT PENINGKATAN KUALITAS DAN KUANTITAS PRODUK TEH THAILAND BERBANTUKAN ALAT PASTEURISASI DOUBLE FUNCTION PADA UKM THAI TEA (PASSION) .......................... 364 Noer Abyor Handayani, Wahyuningsih, Budiani Destyning as PENGUJIAN DISTRIBUSI BEBAN KERJA WEB PADA SISTEM SERVER WEB BERBASIS CLUSTER DENGAN ALGORITMA ROUND ROBIN DAN WEIGHTED ROUND ROBIN .................. 367 Nongki Angsar, Maria D Badjowawo OPTIMASI AUDIO WATERMARKING MENGGUNAKAN ALGORITMA GENETIKA DENGAN METODE QIM BERBASIS DCT & LWT ............................................................................................... 372 Rizki Rodhia Mardha llah, Visoline Ivaprilda Sinisuka, Gelar Budiman S.T

Page 8: TIM REVIEWER - teknik.trunojoyo.ac.idteknik.trunojoyo.ac.id/ft_utm/images/Fitri_Damayanti/LampiranII-7... · nilai tambah tindakan pascapanen dan analisis biaya penyimpanan dingin

xvi | Prosiding Seminar Nasional Teknologi Terapan (SNTT) SV UGM 2016

IDENTIFIKASI BIOMETRIK RUGAE PALATINA PADA INDIVIDU MENGGUNAKAN METODE BINARY LARGE OBJECT (BLOB) DETECTION DAN SUPPORT VECTOR MACHINE ................................................................................................................................................ 376 Tyassari Kusumaningsih, Bambang Hidayat, Nani Murnia PROTOTYPE KUNCI KONTAK BERBASIS PENGOLAHAN CITRA DIGITAL DENGAN KOMBINASI KATA SANDI PADA KEYPAD MENGGUNAKAN MIKROKONTROLLER............. 380 Unang Sunarya, Tri Nopiani Damayan , Rohmat Tulloh KLASIFIKASI CITRA MAMMOGRAM MENGGUNAKAN K- NEAREST NEIGHBOR.................. 384 Wahyudi Se awan, Muhammad Fuad PENGEMBANGAN TEKNOLOGI FOTOGRANULATOR VAKUM UNTUK MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS INDUSTRI JAHE INSTAN DI KECAMATAN KALORAN TEMANGGUNG.... 389 Wahyuningsih, Fahmi Arifan NODE NIRKABEL BERBASIS INTERNET OF THINGS UNTUK PEMANTAUAN BEBAN ARUS BOLAK BALIK PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA ................................................. 393 Winasis, Azis Wisnu Widhi Nugraha, Imron Rosyadi, Mi akhul Baehaki APLIKASI PEMANDU WISATA WISATA BAHARI LAMONGAN BERBASIS MOBILE ........... 399 Yuliana Se owa , Kholid Fathoni, Fadilah Fahrul Hardiansyah, 4)Khoirul Rozikin Darussalam PENGUJIAN TEGANGAN TEMBUS PADA ISOLASI BERBAHAN BAMBU DENGAN ELEKTRODA BATANG .... 404 Lukmanul Hakim, T. Haryono, Suharyanto APLIKASI SIAKAD SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) BERBASIS WEB ................................................ 408 Muhammad Ali Syakur PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MULTIMEDIA INTERAKTIF UNTUK MAHASISWA SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI NURUL JADID PAITON ............................................................................... 413 Moh. Syadidul Itqan, M.Pd SOFTWARE PENERJEMAH TANGIS BAYI VERSI DUNSTAN BABY LANGUAGE BERBASIS ANDROID ... 417 Medhanita Dewi Renan PENGARUH KECEPATAN PUTAR TERHADAP STRUKTUR MIKRO BESI COR KELABU PADA PENGECORAN SENTRIFUGAL ............................................................................................................................ 422 Muhammad Nahrowi dan Roni Kusnowo. ANALISIS GAGAL ANTAR KIRIMAN SURAT DAN PAKET DENGAN MENGGUNAKAN METODE SIX SIGMA (CASE STUDY : PT POS INDONESIA (PERSERO) UNIT PELAKSANA OPERASI BOGOR) ............ 427 Agung Prayudha Hidayat PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJADWALAN PETUGAS PELAYANAN TERA DAN TERA ULANG KASUS BALAI METROLOGI WILAYAH BANYUMAS ..................................... 431 Agus Dani Yudianto, Adhistya Erna Permanasari, Silmi Fauzia PERANCANGAN ENERGIMETER SESUAI STANDAR IEC 62053 MENGGUNAKAN FILTER BUTTERWORTH ..................................................................................................................................................... 437 Aji Priatmoko, Farid Inawan, Eka Firmansyah, Adha Imam Cahyadi ANALISIS PENGARUH VARIASI JARAK ROTOR SEBAGAI PARAMETER KINERJA AERODINAMIKA DUAL ROTOR COUNTER ROTATATING WIND TURBINE (CRWT) ................................................................... 442 A. Riszal, Verdy A Koehuan, Setadi Wira Buana, Samsul Kamal, Sugiyono

Page 9: TIM REVIEWER - teknik.trunojoyo.ac.idteknik.trunojoyo.ac.id/ft_utm/images/Fitri_Damayanti/LampiranII-7... · nilai tambah tindakan pascapanen dan analisis biaya penyimpanan dingin

Prosiding Seminar Nasional Teknologi Terapan (SNTT) SV UGM 2016 | xvii

PRAKTEK KERJA PROFESI DAN TUGAS AKHIR/SKRIPSI MAHASISWA JURUSAN ADMINISTRASI NIAGA ...................................................................................................................................................................... 446 Andi Gunawan SISTEM KOMUNIKASI JARAK JAUH ALAT PENGUKUR KECEPATAN DAN ARAH ANGIN ................... 451 Yudhi, Jamalludin APLIKASI SHARING CATATAN UNTUK MENDUKUNG PERKULIAHAN BERBASIS WEB ..................... 454 Yuliana Se owa , Rengga Asmara, Fitra Ratmana Putra Barasa PEMANFAATAN LAHAN BAWAH TANAH SEBAGAI MEDIA PENDINGIN CONDENSING UNIT GUNA MEMPERBAIKI PERFORMANSI AC SPLIT ............................................................................................. 460 Ismail Wellid, Nur Khakim dan Dini Faridah IDENTIFIKASI PERSONAL BERDASARKAN POLA PALATAL RUGAE (PLICA PALATINAE TRANSVERSAE) DENGAN TRANSFORMASI WAVELET DISKRIT DAN JARINGAN SYARAF TIRUAN-BACKPROPAGASI .................................................................................................................................................. 465 Arifiana Satya Nas ; Dr. Ir. Bambang Hidayat, DEA; Yu Malinda, drg., MM., Mkes SISTEM REKOMENDASI DESTINASI PARIWISATA MENGGUNAKAN CASE BASED REASONING SEBAGAI PEMANDU WISATAWAN DI BANYUWANGI ................................................................................. 470 Dedy Hidayat Kusuma; Moh. Nur Shodiq IDENTIFIKASI INDIVIDU BERBASIS SIDIK RUGAE PALATINA MENGGUNAKAN SISTEM PENGOLAHAN CITRA DIGITAL DENGAN METODE ADAPTIVE REGION GROWING APPROACH DAN RADIAL BASIS FUNCTION ......................................................................................................................... 474 1Ida Fitriana, Dr.Ir.Bambang Hidayat, drg. H. Fahmi Oscandar, M.Kes., Sp.RKG PERBANDINGAN ALGORITMA GREEDY DAN GENETIKA PADA PROSES OPTIMASI ALGORITMA K-NEAREST NEIGHBOR........................................................................................................................................ 478 Karno Pusat Inovasi, Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia INVISIBLE WATERMARKING DENGAN TEKNIK SPREAD SPECTRUM ...................................................... 484 Kristoforus Jawa Bendi, Shinta Yuniar Siburian MEDIA BANTUAN BELAJAR PENDIDIKAN KARAKTER UNTUK ANAK USIA DINI BERBASIS WEB .. 489 Moechammad Sarosa, Hudriyah Mundzir, Zamah Sari, Suhari PERBANDINGAN PENGARUH VARIASI KECEPATAN PUTARAN FAN EVAPORATOR TERHADAP KECEPATAN PEMBEKUAN PADA SISTEM AIR BLAST FREEZER MENGGUNAKAN TXV DAN PIPA KAPILER .................................................................................................................................................................. 494 Markus, Tandi Sutandi OPTIMALISASI PEMANFAATAN IKAN PELAGIS KECIL DI PERAIRAN KEPULAUAN KEI PROVINSI MALUKU .................................................................................................................................................................. 499 Anna Kar ka Ngamel, Yuliana Anastasia Ngamel, Nimmi Zulbainarni dan PENGEMBANGAN SUMBER DAYA NELAYAN UNTUK PENGGUNAAN LPG SECARA DUAL-FUEL ..... 505 Ari Kuncoro1 JARINGAN SYARAF TIRUAN BACKPROPAGATION PADA PREDIKSI PENERIMAAN KREDIT NASABAH BPR BANGKALAN ............................................................................................................................. 511 Budi Dwi Satoto, Achmad Yasid, Yusuf Wira Nugraha

Page 10: TIM REVIEWER - teknik.trunojoyo.ac.idteknik.trunojoyo.ac.id/ft_utm/images/Fitri_Damayanti/LampiranII-7... · nilai tambah tindakan pascapanen dan analisis biaya penyimpanan dingin

324 | Prosiding Seminar Nasional Teknologi Terapan (SNTT) SV UGM 2016

APLIKASI RUMAH KOS BERBASIS ANDROID

Fitri Damayanti1), Khoirul Huda2), Eka Mala Sari Rochman3) Fakultas Teknik, Universitas Trunojoyo Madura

Jl. Raya Telang PO BOX 2, Kamal, Bangkalan, Jawa Timur 69162 email : 1 [email protected]

ABSTRAK

Informasi tentang rumah kos bisa didapat dari selebaran atau dari banner yang ada di jalan, yang mana cara ini sangatlah merepotkan karena membutuhkan seorang perantara sebagai informan. Dengan berkembangnya dunia teknologi maka hal tersebut dapat di jembatani dengan membuat aplikasi tentang info rumah kos tersebut secara online. Penelitian ini membuat Aplikasi Rumah Kos Berbasis Android yang didalamnya berisi teks dan gambar yang mencangkup informasi rumah kos yang terdiri dari jenis kos, tipe kos, fasilitas kos, harga kos, no telepon, foto kos, marker pada google maps, dan status kos (ada/ tidak). Dengan adanya aplikasi rumah kos berbasis android ini dapat membantu mahasiswa yang mencari tempat tinggal / kos di daerah Telang Kecamatan Kamal tidak kesulitan lagi dan pemilik rumah kos bisa mempromosikan rumah kosnya dengan mudah dan nyaman. Kata Kunci : Android, Aplikasi, Rumah Kos.

I. PENDAHULUAN

I.I Latar Belakang Bangkalan merupakan salah satu pusat pendidikan

di pulau Madura dan menjadi salah satu tujuan calon mahasiswa untuk menuntut ilmu. Selain kebutuhan akan ilmu, kebutuhan akan tempat tinggal juga sangatlah penting untuk para calon mahasiswa yang datang dari luar Kabupaten Bangkalan. Info tentang tempat tinggal atau kos bisa didapat dari mulut kemulut atau dari selebaran yang ada di jalan, yang mana cara ini sangatlah merepotkan karena membutuhkan seorang perantara sebagai informan. Dengan berkembangnya dunia internet maka dapat dibuat aplikasi tentang info rumah kos secara online, sehingga pemilik kos tidak harus membuat selebaran atau banner untuk memasarkannya.

Saat ini perkembangan teknologi semakin maju dan pesat, khususnya teknologi informasi dan komunikasi. Hampir semua proses yang biasanya menggunakan cara manual dan memperlambat proses, sekarang sangatlah modern. Sehingga perkembangan teknologi semakin lama akan membuat laju informasi di dunia ini semakin cepat. Teknologi yang semakin maju membantu manusia dalam membuat berbagai macam peralatan atau kebutuhan sebagai alat bantu dalam menjalankan berbagai aktivitas. Teknologi informasi ini menghasilkan produk elektronik yang bermanfaat dalam mewujudkan berbagai informasi yang ada. Salah satu contoh produk elektronik yang sedang diminati masyarakat dalam perangkat bergerak atau mobile device, salah satunya yaitu handphone, dimana sebagian besar orang memilikinya.

Handphone memiliki kelebihan tersendiri yakni mudah untuk dibawa kemana-mana dan mudah untuk mengakses informasi-informasi yang diinginkan. Dan pastinya juga memiliki berbagai macam fitur yang dapat diolah seperti musik, gambar, video, pengolah dokumen, dan lain sebagainya.

Sistem Operasi berperan penting dalam mendukung perangkat keras atau hardware seperti komputer, mobile device, dan perangkat keras lainnya. Sistem Operasi digunakan untuk menjalankan program

aplikasi di dalam hardware tersebut. Saat ini banyak pengguna yang memilih handphone yang memiliki Sistem Operasi android. Android memiliki tujuan utama untuk menginovasi piranti telepon bergerak agar pengguna mampu mengeksplorasi kemampuan yang lebih dibandingkan dengan platform mobile lainnya.

Berdasarkan permasalahan dan ketersediaan yang telah disebutkan, kebutuhan informasi tentang tempat tinggal atau rumah kos dapat di jembatani dengan membuat Aplikasi Rumah Kos Berbasis Android. Dengan aplikasi berbasis android ini dapat mempermudah para calon mahasiswa baru atau masyarakat lain dalam mencari tempat tinggal atau kos dan membantu para pemilik rumah kos dalam memasarkan rumah kos mereka khusunya di daerah dekat pusat pendidikan di Bangkalan di area kampus Universitas Trunojoyo Madura.

I.II Tinjauan Pustaka A. Penelitian Sebelumnya

Penelitin yang dilakukan oleh Andry Rachmadi dengan judul �Sistem Informasi Rumah Kos berbasis Web di Yogyajakarta�. Sistem informasi rumah kos ini dibangun menggunakan bahasa pemrograman Php dan Mysql. Sistem informasi ini dibangun dengan tujuan untuk dijadikan sebagai media promosi rumah kos di Yogyakarta, sehingga bisa didapat informasi yang mudah tentang kos yang sedang di cari oleh mahasiswa ataupun orang yang kerja (Rachmadi, 2013).

Penelitian yang dilakukan oleh Fitri Damayanti &

Holil dengan judul � Sistem Informasi Rumah Kos Berbasis Web dan Google Maps API�. Sistem informasi rumah kos ini dibangun menggunakan bahasa pemrograman Php dan Mysql dengan bantuan Google Maps API yang dapat menampilkan peta lokasi rumah kos (Damayanti & Holil, 2016).

B. Rumah Kos Rumah kos merupakan suatu tempat tinggal yang

disewakan kepada pihak lain dengan fasilitas-fasilitas tertentu dengan harga yang lebih terjangkau daripada di

Page 11: TIM REVIEWER - teknik.trunojoyo.ac.idteknik.trunojoyo.ac.id/ft_utm/images/Fitri_Damayanti/LampiranII-7... · nilai tambah tindakan pascapanen dan analisis biaya penyimpanan dingin

Prosiding Seminar Nasional Teknologi Terapan (SNTT) SV UGM 2016 | 325

hotel/ penginapan. Rumah kos lebih akrab digunakan sebagai domisili, karena kebanyakan tempat kos disewa dalam jangka waktu yang cukup lama daripada hotel atau penginapan yang menggunakan hitungan hari. Dan juga istilah tempat kos sangatlah berdampingan dengan mahasiswa, karena pada umumnya tempat kos disewakan untuk mahasiswa walaupun tidak jarang juga tempat kos disewakan untuk umum. Tempat kos sangatlah bermacam- macam, dari cara penyewaannya, fasilitas- fasilitas dan harga yang bervariasi. Dan tempat kos ini adalah merupakan suatu investasi yang cukup menjanjikan yang mana kita dapat menghitung biaya perbulan dengan yang dihasilkan disetiap bulannya (Martin, 2011).

Biasanya alasan memilih tempat kos sebagai tempat tinggal adalah sebagai berikut : 1. Studi / kuliah dalam jangka pendek ataupun lama. 2. Biaya yang terjangkau dibandingkan dibandingkan

hotel / penginapan. 3. Cara penyewaan yang bervariasi, tergantung

kebutuhan. Perhari, perbulan, perenam bulan atau perbulan.

C. Sistem Operasi Android Android adalah sistem operasi untuk telepon seluler

yang berbasis Linux. Android menyediakan platform terbuka bagi para pengembang buat menciptakan aplikasi mereka sendiri untuk digunakan oleh bermacam peranti bergerak.

Awalnya, Google Inc. membeli Android Inc., pendatang baru yang membuat peranti lunak untuk ponsel. Kemudian untuk mengembangkan Android, dibentuklah Open Handset Alliance, konsorsium dari 34 perusahaan peranti keras, peranti lunak, dan telekomunikasi, termasuk Google, HTC, Intel, Motorola, Qualcomm, TMobile, dan Nvidia. Pada saat perilisan perdana Android 5 November 2007, Android bersama Open Handset Alliance menyatakan mendukung pengembangan standar terbuka pada perangkat seluler. Di lain pihak, Google merilis kode-kode Android di bawah lisensi Apache, sebuah lisensi perangkat lunak dan standar terbuka perangkat seluler. Di dunia ini terdapat dua jenis distributor sistem operasi Android. Pertama yang mendapat dukungan penuh dari Google atau Google Mail Services (GMS) dan kedua adalah yang benar� benar bebas distribusinya tanpa dukungan langsung Google atau dikenal sebagai Open Handset Distribution (OHD) (Prof. Jazi Eko Istiyanti, 2013).

Fitur dan spesifikasi terkini dari OS Android, antara lain adalah framework aplikasi, dalvik virtual machine, browser terintegrasi, grafik yang dioptimasi, SQLLite, media support, telepon GSM, Bluetooth, EDGE, 3G, WIFI, kamera ,GPS, kompas, akselerometer dan lingkungan pengembangan yang sangat kaya (Lukmana, 2012).

D. Android Studio Android studio merupakan sebuah Integrated

Development Environment (IDE) untuk platform Android. Android Studio ini diumumkan pada tanggal 16 Mei 2013 pada Konferensi Google I/O oleh Produk

Manajer Google, Ellie Powers. Android studio bersifat free dibawah Apache License 2.0.

Android Studio awalnya dimulai dengan versi 0.1 pada bulan Mei 2013, Kemudian dibuat versi beta 0.8 yang dirilis pada bulan juni 2014. Yang paling stabil dirilis pada bulan Desember 2014, dimulai dari versi 1.0. Berbasiskan Jet Brainns� IntelliJ IDEA, Studio di desain khusus untuk Android Development. Ini sudah bisa di download untuk Windows, Mac OS X, dan Linux.

Android Studio build system adalah toolkit yang digunakan untuk membangun, test, menjalankan, dan membuat paket dari aplikasi. Build system tidak tergantung (independent) dari Android Studio, jadi dapat memanggilnya di dalam Android Studio atau dengan menggunakan command line. Setelah menulis code pada aplikasi, selanjutnya dapat menggunakan fitur build system untuk: � Kustomisasi, konfigurasi, dan mengextends proses

build. � Membuat beberapa APK untuk aplikasi android

dengan fitur yang berbeda menggunakan project yang sama.

� Menggunakan ulang kode dan resources Fleksibilitas dari sistem pengembangan android

studio memungkinkan untuk mencapai keseluruhan, hal ini tanpa harus memodifikasi file inti dari project (Zapata, 2013).

II. PEMBAHASAN II.I Metodologi A. Use Case Diagram

Use Case Diagram merupakan gambaran skenario dari interaksi antara pengunjung dengan sistem. Sebuah diagram Use Case didalam aplikasi berfungsi untuk menggambarkan hubungan antara aktor dengan kegiatan yang dilakukan terhadap aplikasi. Aktor yang ada dalam Aplikasi Rumah Kos Berbasis Android ini adalah admin, owner dan pengunjung. Use case diagram Aplikasi Rumah Kos Berbasis Android ini, antara lain :

Use Case Diagram Kelola Login Use Case Diagram Kelola Data Kos Use Case Diagram Kelola Data Kamar Use Case Diagram Kelola Data Member dan User Use Case Diagram Kelola Fasilitas User Gambar 1 menunjukkan gambar Use Case Diagram

Kelola Data Kos. Pada gambar 1 owner (pemilik kos) bisa menambahkan data kos baru, mengubah data kos yang telah ada , hapus data kos yang telah ada serta dapat melihat data kos yang sudah diinputkan, sedangkan pengunjung bisa melihat data kos yang telah diinputkan oleh pemilik kos.

Use Case Diagram kelola data kamar ditunjukkan pada Gambar 2. Pada gambar 2 owner bisa menambahkan data kamar, lihat kamar, edit data kamar dan juga hapus data kamar pada salah satu rumah kos yang di milikinya, sedangkan user hanya bisa melihat kamar dan memesan kamar.

Page 12: TIM REVIEWER - teknik.trunojoyo.ac.idteknik.trunojoyo.ac.id/ft_utm/images/Fitri_Damayanti/LampiranII-7... · nilai tambah tindakan pascapanen dan analisis biaya penyimpanan dingin

326 | Prosidin

Gambar

Gambar 2

B. ConceptuPada gam

satu dengan t

ng Seminar N

1. Use Case D

. Use Case Di

ual Data Modembar 3 menjeltabel yang lain

Nasional Tekno

Diagram Kelo

iagram Kelola

el laskan hubungn.

ologi Terapan

ola Data Kos

a Data Kamar

gan antara tab

n (SNTT) SV U

r

bel

C.

no II

atIc5.

UGM 2016

Gambar 3.

C. Physical Da

Gambar 4.

Gambar 4 ormalisasi dar

I.II ImplemenPada subba

tau interfacecon pada HP A

CDM AplikasAndr

ata Model

PDM AplikasAndr

merupakan

ri CDM.

ntasi ab ini membayang ada di Android sepe

si Rumah Kosroid

si Rumah Kosroid

gambar PDM

ahas tentang dalam aplik

rti ditujukan

s Berbasis

s Berbasis

M yaitu hasil

implementasikasi. Halaman

pada Gambar

l

i n r

Page 13: TIM REVIEWER - teknik.trunojoyo.ac.idteknik.trunojoyo.ac.id/ft_utm/images/Fitri_Damayanti/LampiranII-7... · nilai tambah tindakan pascapanen dan analisis biaya penyimpanan dingin

Gamba

Pada gamAndroid terdAplikasi Rumembuka apseperti rumah

Pada aplhalaman. Dia1. Halaman

member mdan mem

2. Halaman mendaftatersedia s

3. Halaman diri dengidentitas

4. Halaman berisi fitdaftar kopada gam

G

ar 5. Halaman

mbar 5 yang mdapat banyak umah Kos Beplikasi dengah warna oranyikasi iKOS iantaranya : login aplikas

menulis emaimilih level seba

daftar memarkan diri dsesuai identita

daftar user bgan mengisi dirinya.

utama user.tur pencarian s perempuan,

mbar 6.

Gambar 6 Hala

n Icon pada HP

merupakan Haaplikasi. Untuerbasis Androan nama iKOye. ini terdapat b

si. Pada halaml dan passworagai member amber baru,

dengan mengas dirinya. baru, user dapa

field yang

. Pada halamkos, daftar

dan lokasi y

aman Utama U

Prosiding

P Android

alaman Icon Huk menjalankoid, user har

OS dengan lo

berbagai maca

man ini user drd dengan benatau user. member dap

gisi field ya

at mendaftarktersedia sesu

man utama uskos laki- la

ang ditunjukk

User

Seminar Nasi

HP kan rus

ogo

am

dan nar

pat ang

kan uai

ser aki, kan

5.

6.

7.

8.

9.

10

ional Teknolog

Halaman dsemua rummember kedHalaman dasemua rumamember kedHalaman lomana usermenghubundiakses sepe

Gam

Halaman Umenambahkmenghapus,masih ada.Halaman mmerubah ddimiliki.

0. Halaman dakamar sertaditunjukkan

gi Terapan (S

daftar rumah mah kos laki-dalam aplikasaftar rumah kah kos peremdalam aplikasokasi saya, mmendapatkan

ngkan GPS terti yang ditun

mbar 7. Halam

Utama Membkan daftar k, dan mengub

merubah data ata yang ber

aftar kamar, ma menambahkan oleh gambar

NTT) SV UG

kos laki-lak-laki yang dii. kos perempua

mpuan yang di. merupakan hn peta lokasi terlebih dahunjukkan oleh g

man Lokasi Sa

ber, setiap mkos serta bisbah status ko

kos, setiap mrkaitan denga

member dapaan data kamar8.

GM 2016 | 327

ki berisi dataiunggah oleh

an berisi datadiunggah oleh

halaman yangsaya dengan

ulu agar bisagambar 7.

aya

member dapatsa mengedit,

os penuh atau

member dapatan kos yang

at melihat listr seperti yang

7

a h

a h

g n a

t ,

u

t g

t g

Page 14: TIM REVIEWER - teknik.trunojoyo.ac.idteknik.trunojoyo.ac.id/ft_utm/images/Fitri_Damayanti/LampiranII-7... · nilai tambah tindakan pascapanen dan analisis biaya penyimpanan dingin

328 | Prosidin

Ga

11. Halaman dapat meoleh usegambar 9

G

12. Halaman dapat metentang berarti kberwarnaditunjukk

ng Seminar N

ambar 8. Hala

transaksi, paelihat daftar trer. Halaman 9.

Gambar 9. Ha

keterangan elihat informarumah kos. kos masih a �merah� bekan oleh gamb

Nasional Tekno

aman Daftar K

ada halaman ransaksi yang transaksi dit

alaman Transa

kos. Pada haasi yang akur

Indiktor betersedia , serarti kosongbar 10.

ologi Terapan

Kamar

ini pemilik kpernah dipes

tunjukkan pa

aksi

alaman ini usrat dan lengkrwarna �hijasedangkan jig. Halaman

n (SNTT) SV U

kos san ada

ser kap au� ika ini

ruse1.

2.

3.

4.

[

[

[

[

[

[

UGM 2016

.

Gamba

III. KDari hasil

umah kos beebagai berikut

Aplikasi indengan kriteAplikasi initepat dan Kecamatan dihuni oleh Aplikasi inikos yang diiAplikasi inilengkap tencara pembaterisi atau k

IV[1] Damaya

InformaGoogle No 1, Ju

[2] LukmanUntuk T

[3] Martin, Tiga Ser

[4] Prof. PemrogrAndroid

[5] RachmaKost BeIslam Su

[6] Zapata, Applicat

ar 10. Halama

KESIMPULAperancangan

erbasis androt: ni dapat meneria dari pencai dijadikan se

bagus bagiKamal khusumahasiswa.

i mampu meminginkan. i memberikan ntang rumah kayaran dan kkosong.

V. DAFTARanti, F., & si Rumah KMaps API. M

uni, 19-27. na, L. (2012). MTablet Dan Ha

S. (2011). Brangkai. Jazi Eko raman Smart

d Dan Hackingadi, A. (2013)erbasis Web dunan Kalijaga

B. C. (tion Developm

an Keterangan

AN DAN SAR dan pembuid ini dapat

nemukan kos ari kos. bagai media pi para pemusnya diarea

mberikan peta

informasi yankos seperti fa

kondisi kamar

R PUSTAKA Holil. (20

Kost BerbasiMultitek Indon

Membuat Aplandphone. Eleisnis Kos Da

Istiyanti, Phone Mengg

g Android. Gr). Sistem Infodi Yogyakartaa. (2013). Andment. Packt Pu

n Kos

RAN uatan aplikasi

disimpulkan

yang sesuai

promosi yangmilik kos di

Telang yang

lokasi rumah

ng akurat danasilitas, biaya,r yang sudah

016). Sistemis Web Dannesia, Vol 10,

likasi Androidx Media.

an Kontrakan.

P. (2013).gunakan SDKraha Ilmu. rmasi Rumaha. Universitas

droid Studioublishing.

i n

i

g i g

h

n ,

h

m n

d

. K

h s

o

Page 15: TIM REVIEWER - teknik.trunojoyo.ac.idteknik.trunojoyo.ac.id/ft_utm/images/Fitri_Damayanti/LampiranII-7... · nilai tambah tindakan pascapanen dan analisis biaya penyimpanan dingin
Page 16: TIM REVIEWER - teknik.trunojoyo.ac.idteknik.trunojoyo.ac.id/ft_utm/images/Fitri_Damayanti/LampiranII-7... · nilai tambah tindakan pascapanen dan analisis biaya penyimpanan dingin