surat penawaran

Upload: edi-supriyono

Post on 16-Oct-2015

30 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

surat penawaran

TRANSCRIPT

Metro, 28 April 2014Nomor: 13/ACK/Prop/IV/2014Lampiran: -Kepada Yth :Pokja 4 - Jasa Konsultansi, Pengadaan Barang, dan JasaLainnya - ULP Provinsi LampungJalan Gatot Subroto No. 50 Garuntang, Bandar Lampungdi Bandar Lampung

Perihal : Penawaran Administrasi dan Teknis pekerjaan Pengawasan Pembangunan Gedung Kwarda Gerakan Pramuka Provinsi Lampung (DED-JK.PM.21).

Sehubungan dengan Undangan Pemasukan Dokumen Penawaran Nomor : 08/UND/PAN/POKJA-4/APBD/IV/2014 tanggal 21 April 2014 dan setelah kami pelajari dengan saksama Dokumen Seleksi, Berita Acara Pemberian Penjelasan, dengan ini kami mengajukan penawaran Administrasi dan Teknis pekerjaan Pengawasan Pembangunan Gedung Kwarda Gerakan Pramuka Provinsi Lampung (DED-JK.PM.21).

Penawaran Administrasi dan Teknis ini sudah memperhatikan ketentuan dan persyaratan yangtercantum dalam Dokumen Seleksi untuk melaksanakan pekerjaan tersebut di atas.

Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan selama Seratus Delapan Puluh (180) hari kalender. Penawaran ini berlaku selama Enam Puluh (60) hari kalender sejak pembukaan Dokumen Penawaran.

Sesuai dengan persyaratan Dokumen Seleksi, bersama Surat Penawaran Administrasi dan Teknis ini kami lampirkan :1. Surat Kuasa (Tidak Ada)2. Surat Perjanjian Kemitraan/Kerja Sama Operasi (Tidak ada)3. Dokumen penawaran teknis, terdiri dari : a. Data Pengalaman Perusahaan, terdiri dari :1) Data Organisasi Perusahaan;2) Daftar Pengalaman Kerja Sejenis 10 (sepuluh) tahun terakhir;3) Uraian Pengalaman Kerja Sejenis selama 10 (sepuluh) tahun terakhir disertai referensi dari pengguna jasa.b. Pendekatan dan Metodologi, terdiri dari: 1) Tanggapan dan saran terhadap Kerangka Acuan Kerja;2) Uraian pendekatan, metodologi, dan program kerja;3) Jadwal pelaksanaan pekerjaan;4) Komposisi tim dan penugasan;5) Jadwal penugasan tenaga ahli; c. Kualifikasi Tenaga Ahli, terdiri dari:1) Daftar Riwayat Hidup Tenaga Ahli yang diusulkan;2) Pengalaman Tenaga Ahli disertai Referensi dari pengguna jasa3) Surat pernyataan kesediaan untuk ditugaskan dari Tenaga Ahli yang diusulkan;4. Penawaran Biaya 1). Rekapitulasi Penawaran Biaya 2). Rincian Biaya Langsung Personil (remuneration) 3). Rincian Biaya Langsung Non-Personil (direct reimburseable cost) Dengan disampaikannya Surat Penawaran ini, maka kami menyatakan sanggup dan akan tundukpada semua ketentuan yang tercantum dalam Dokumen Pemilihan.

CV. ANTA CIPTA KONSULTAN RINALDI EKO SETIANTO, ST

Direktur