sumber daya manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan perusahaan sehingga...

20
PT HEXINDO ADIPERKASA Tbk Annual Report 2013 42 Sumber Daya Manusia Human Resources

Upload: vunguyet

Post on 04-Apr-2018

223 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

PT HEXINDO ADIPERKASA TbkAnnual Report 201342

Sumber DayaManusia

Human Resources

Page 2: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

43PT Hexindo Adiperkasa TbkAnnual Report 2013

Page 3: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

Kemampuan dan komitmen Perusahaan untukmelakukan penanganan secara serius terhadappengembangan SDMnya menjadi modal pertum-buhan penting yang akan mendukung Perusahaandapat tumbuh maju secara berkesinambungan. Saatini, Hexindo telah memiliki sistem pengembanganSDM terencana yang sejalan dengan rencanapengembangan Perusahaan hingga beberapa tahunkedepan.

Di tahun 2013, jumlah karyawan Hexindo meningkatdari 1.659 menjadi 1.621 atau bertambah sebanyak38 orang. Penambahan karyawan ini dilakukan untukmenjawab kebutuhan perkembangan Perusahaansehingga kualitas pelayanan kepada parapelanggannya dapat semakin ditingkatkan.

SUMBER DAYA MANUSIA HUMAN RESOURCES

The capability and commitment of the Company tothe development of human resources is a keyelement to the eminent business growth to facilitatethe Company to grow in sustainable basis. Currently,Hexindo has already implemented a well-plannedhuman resources development system which is inline with the business development plan until a fewyears ahead.

In 2013, Hexindo employed a total of 1,621 staffs,an increase by 38 people from previously 1,659staffs. The addition of employees was in responseto the increasing activities of the Company and inorder to enhance service quality to the customers.

2013

Per

form

ance

Com

pany

Pro

file

Man

agem

ent D

iscu

ssio

nan

d An

alys

isGo

od C

orpo

rate

Gove

rnan

ceCo

rpor

ate

Soci

alRe

spon

sibi

lity

Acco

unta

bilit

y fo

r 20

13An

nual

Rep

ort

Hum

an R

esou

ces

PT Hexindo Adiperkasa TbkAnnual Report 201344

Page 4: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

Untuk memenuhi kualifikasi SDM yang sesuai danmendukung pertumbuhan bisnis Perusahaan ditahun 2013,Hexindo telah melakukan berbagai materi pelatihan yangdiselenggarakan pada level manajer, supervisor, kepala unit,teknisi, staf hingga karyawan baru.

To meet the expected qualification of human resources andsupport the business growth in 2013, Hexindo held a seriesof trainings for the managerial level, supervisors,unit heads, technicians, staff to new recruits.

Kine

rja

2013

Prof

il Pe

rusa

haan

Anal

isis

dan

Pem

baha

san

Man

jem

enTa

ta K

elol

aPe

rusa

haan

Tang

gung

Jaw

abSo

sial

Per

usah

aan

Tang

gung

Jaw

abLa

pora

n Ke

uang

an 2

013

Sum

ber

Daya

Man

usia

PT Hexindo Adiperkasa TbkAnnual Report 2013 45

Jumlah Karyawan Berdasarkan TingkatPendidikan Tahun 2012 dan 2013

Number of Employees by Level of Educationin 2012 and 2013

JABATAN EDUCATION

S2

S1

D3

D2

D1

SMA

SMP

Jumlah

Post Graduate

Graduate

Diploma 3

Diploma 2

Diploma 1

Senior High School

Junior High School

Total

JUMLAH KARYAWAN / NO. EMPLOYEES

2013 2012

18

260

145

7

9

1170

12

1.621

14

264

150

6

8

1207

10

1.659

Page 5: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

PELATIHAN DAN PENINGKATAN KAPASITAS

Hexindo sangat concern pada pengembangankapasitas SDMnya sebagai modal untuk bersaingdan menenangkan kompetisi di iklim persainganyang yang semakin ketat. Untuk memenuhikualifikasi SDM yang sesuai dan mendukungpertumbuhan bisnis Perusahaan ditahun 2013,Hexindo telah melakukan berbagai materi pelatihanyang diselenggarakan pada level manajer, supervisor,kepala unit, teknisi, staf hingga karyawan baru.

Pelatihan SDM Hexindo selama tahun 2013 meliputi:1. Pelatihan Managerial yang termasuk dalam

Hexindo Middle Management Program (HMMP),terdiri dari: teknik presentasi, FINON dan newleadership. Disamping HMMP dibidang pelatihanmanajerial juga dislenggarakan Hexindo BasicManagement Program II (HBMP II) yang meliputipelatihan Planning, Organizing, Actuating danControling (POAC).

2. Pelatihan Non Managerial yang meliputipelatihan: Customer Service Orientation, OHSAS(ISO), Part Marketing, First Aid, CSS danWarehouse.

Disamping pelatihan-pelatihan tersebut, Hexindomelalui masing-masing departmennya jugamelakukan berbagai jenis pelatihan sesuaikebutuhan pengembangan departemennyaseperti: Part Sales Representative (PSR) untukmeningkatkan pengetahuan mengenai produk dankeahlian dibidang strategi marketing, programBatch yang diselenggarakan training centerBalikpapan yang saat ini telah meluluskan pesertahingga Batch IV, Training Service Leader di divisioperasi pelayanan untuk meningkatkan semangatdan kemampuan para service leader serta program-program pelatihan lain yang berkaitan denganpengenalan produk-produk baru Hexindo.

CAPACITY TRAINING AND ENHANCEMENT

Hexindo has put high concern on the developmentof human resources capacity, which will be usefulin the tighter business competition. To meet theexpected qualification of human resources andsupport the business growth in 2013, Hexindo helda series of trainings for the managerial level,supervisors, unit heads, technicians, staff to newrecruits.

Among the trainings held in 2013 were:1. Managerial Trainings which were included in

Hexindo Middle Management Program (HMMP),they were: presentation skill, Finance for NonFinance Executive (FINON), and new leadership.Adding to HMMP, managerial training was alsoincluded in Hexindo Basic Management ProgramII (HBMP II), which covered training on Planning,Organizing, Actuating dan Controling (POAC).

2. Non Managerial training including trainings on:Customer Service Orientation, OHSAS (ISO),Part Marketing, First Aid, CSS and Warehouse.

Besides, Hexindo through its department also helda number of trainings in order to support thebusiness requirements of each department, suchas Part Sales Representative (PSR) training, whichaimed at enhancing product knowledge andmarketing strategy skill. The Batch program byBalikpapan Training Center in the meantime hasalready held inauguration for participants untilBatch IV. There were also Training for ServiceLeaders from service operation division, whichaimed at giving motivation and improving skills ofservice leaders, and other training programs aimedat educating the employees about the new Hexindo'sproducts.

2013

Per

form

ance

Com

pany

Pro

file

Man

agem

ent D

iscu

ssio

nan

d An

alys

isGo

od C

orpo

rate

Gove

rnan

ceCo

rpor

ate

Soci

alRe

spon

sibi

lity

Acco

unta

bilit

y fo

r 20

13An

nual

Rep

ort

Hum

an R

esou

ces

PT Hexindo Adiperkasa TbkAnnual Report 201346

Page 6: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

Keseriusan penanganan peningkatan kapasitasSDM Hexindo ini merupakan bentuk komitmennyata Hexindo untuk senantiasa memberikanpelayanan yang terbaik bagi para pelanggannya.

KOMPENSASI DAN APRESIASI

Perusahaan juga menyediakan berbagai fasilitasbagi pekerja seperti: subsidi rumah, tunjangantransportasi, kesehatan, asuransi jiwa, tunjangantugas ke luar daerah, keanggotaan serikat buruhdan asuransi sosial disamping gaji rutin.

Perusahaan juga terus melanjutkan berbagaiprogram apresiasi kepada karyawan yang berkinerjabaik d iantaranya dengan memberikan:1. Program beasiswa kepada anak-anak karyawan

yang berprestasi. Pemberian beasiswa inidiharapkan dapat membantu anak-anakkaryawan untuk mengembangkan bakat,kemampuan dan prestasinya

2. Perusahaan juga memberikan penghargaankepada karyawan yang telah mengabdi selama

10 dan 15 tahun dengan memberikan logammulia.

TEKNOLOGI INFORMASI

Teknologi Informasi (TI) sangat membantumengefisienkan proses bisnis sekaligusmemudahkan pelanggan memperoleh informasimengenai perusahaan, pelayanan dan produk.Hexindo yang memiliki kantor perwakilan dancabang yang tersebar diberbagai penjuru Indonesiatelah memanfaatkan Teknologi Informasi untukmemudahkan komunikasi, koordinasi dan pelaporansehingga menjadi lebih cepat dan akurat.

Untuk meningkatkan kinerja dan pelayanan kepadapelanggan, Hexindo secara berkesinambunganmelakukan peningkatan dan perbaikan terkaitinfrastruktur teknologi informasinya yang diuraikansebagai berikut :

The efforts for improving capacity of humanresources indeed represent Hexindo's commitmentto deliver better service to the customers.

COMPENSATION AND APPRECIATION

The Company also gives appreciation to thededicated employees by providing a number offacilities, among which are salary, housing subsidy,transportation benefit, life insurance, dutycompensation, membership in labor union, andsocial insurance.

For the best performing employees, the Companyawards them with the following facilities:

1. Scholarship program for the employees' childrenwho have great achievements. The facility isexpected to help the children to develop theirtalents, capacity and achieve higher success.

2. For dedicated employees who have joined inthe Company for 10 to 15 years, the Companyawards them with pure gold.

INFORMATION TECHNOLOGY

The implementation of Information Technology (IT)in the Company has been an important support toensure an effective and efficient business processas well as to facilitate customer's access toinformation about the company, products andservices. With branch offices spread in many regionsof the country, the implementation of informationtechnology eases communication, coordinationand helps reporting process in faster and moreaccurate way.

To improve the business performance and to betterserve the customers, Hexindo in periodical basisenhances and upgrades the infrastructure of theinformation technology. Among its efforts are:

Kine

rja

2013

Prof

il Pe

rusa

haan

Anal

isis

dan

Pem

baha

san

Man

jem

enTa

ta K

elol

aPe

rusa

haan

Tang

gung

Jaw

abSo

sial

Per

usah

aan

Tang

gung

Jaw

abLa

pora

n Ke

uang

an 2

013

Sum

ber

Daya

Man

usia

PT Hexindo Adiperkasa TbkAnnual Report 2013 47

Page 7: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

2013

Per

form

ance

Com

pany

Pro

file

Man

agem

ent D

iscu

ssio

nan

d An

alys

isGo

od C

orpo

rate

Gove

rnan

ceCo

rpor

ate

Soci

alRe

spon

sibi

lity

Acco

unta

bilit

y fo

r 20

13An

nual

Rep

ort

Hum

an R

esou

ces

PT Hexindo Adiperkasa TbkAnnual Report 201348

a. Meningkatkan kapasitas jaringan TI Kantor Pusatdan Cabang dengan meningkatkan kapasitasbandwidth, sehingga komunikasi dan koordinasiantara Kantor Pusat dan Cabang menjadi lebihcepat, akurat dan efektif.

b. Melakukan migrasi jaringan sehingga menjadisama dan satu kesatuan dengan perusahaanprinsipal di Jepang.

c. Mengimplementasikan sistem TI HumanResources sehingga memudahkan prosespenilaian kinerja karyawan, serta TI Procurementuntuk membuat proses procurement lebihterbuka dan transparan. Implementasi TI untukmendukung proses bisnis ini juga telah dilakukandi divisi Finance sekitar 3 (tiga) tahun yang lalu.

d. Implementasi Customer Relation Management(CRM) Sales System berbasis SalesForce.Comyang terintegrasi dengan Internal Sales ApprovalSystem (e-Approval).

a. Making enhancement in the IT network byupgrading the bandwidth capacity to facilitatebetter communication and coordination betweenthe Head Office to Branch Offices.

b. Completing network migration to realize systemintegration with the principal in Japan.

c. Implementing Human Resources system tofacilitate employee performance assessmentprocess, as well as a Procurement systemto make procurement process more transparent.Information Technology has also supportedthe business process in Finance Division sincethree years ago.

d. Implementing Customer Relation Management(CRM) Sales System based on SalesForce.Com,which is integrated with Internal Sales ApprovalSystem (e-Approval).

Page 8: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

Kine

rja

2013

Prof

il Pe

rusa

haan

Anal

isis

dan

Pem

baha

san

Man

jem

enTa

ta K

elol

aPe

rusa

haan

Tang

gung

Jaw

abSo

sial

Per

usah

aan

Tang

gung

Jaw

abLa

pora

n Ke

uang

an 2

013

Sum

ber

Daya

Man

usia

PT Hexindo Adiperkasa TbkAnnual Report 2013 49

Page 9: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

PT HEXINDO ADIPERKASA TbkAnnual Report 201350

Analisis danPembahasan Manjemen

Management Discussionand Analysis

Page 10: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

51PT Hexindo Adiperkasa TbkAnnual Report 2013

Page 11: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

TINJAUAN OPERASIONAL OPERATIONAL REVIEW

a. Kondisi Umum Makro Ekonomi Dan Nasional 2013.

Indonesia dikenal sebagai salah satu negaraberkembang dengan tingkat pertumbuhanekonomi yang cukup stabil. Namun melemahnyaperekonomian dunia sepanjang tahun 2013,khususnya yang melanda China dan Eropa yangturut mempengaruhi ekspor dan harga komoditasdi pasar internasional telah berdampak cukupserius pada perlemahan ekonomi Indonesia.

Ditahun 2013, Bank Indonesia (BI) ratemenunjukkan trend naik hingga berada dalamkisaran 6,48% diikuti inflasi yang juga meningkathingga mencapai 6,94%. Pada kondisi tersebutProduk Domestik Bruto (PDB) Indonesiamenunjukkan tren menurun hingga menyentuh5,89% yang diikuti pelemahan nilai tukarRupiah hingga Rp10.457.

2013

Per

form

ance

Com

pany

Pro

file

Man

agem

ent D

iscu

ssio

nan

d An

alys

isGo

od C

orpo

rate

Gove

rnan

ceCo

rpor

ate

Soci

alRe

spon

sibi

lity

Acco

unta

bilit

y fo

r 20

13An

nual

Rep

ort

Hum

an R

esou

ces

PT Hexindo Adiperkasa TbkAnnual Report 201352

a. Macro and National EconomicConditions in 2013

Indonesia is a developing country with relativelystable economic growth. With global economymoving at slower pace throughout 2013,particularly in China and Europe which broughtimpact in international commodity exports andprices, had also adverse impact on Indonesianeconomy.

In 2013, the benchmark rate of Bank Indonesiashowed an increasing trend until it touched 6.48%,followed by rising inflation rate to 6.94%. At thatcondition, Indonesia experienced a slowing rateof its Growth Domestic Product to 5.98% and theRupiah exchange rate weakened to Rp10,457.

Page 12: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

Menghadapi kondisi yang penuh tantangan tersebut,Perusahaan berupaya keras mempertahankanpertumbuhan di beberapa segmen melalui: jasapemeliharaan alat berat dan jasa rekondisi alat.

In response, the Company made efforts to maintain

growth pace of several segments through the delivery

of the heavy equipment maintenance and equipment

recondition services.

Terkait kurang kondusifnya kondisi per-ekonomian dunia ditahun 2013, tren hargaBatubara (Coal ) turun 10,4% menjadiAS$9.98/ton, Minyak Mentah (Crude Oil)meningkat tipis sekitar 3.1% atau menyentuhAS$3.32/barrel sejalan dengan kenaikan hargaPulp yang juga mengalami peningkatan sebesar7,9% menjadi AS$60,2/ton. Disisi lain hargaMinyak Sawit Mentah (Crude Palm Oil /CPO) jugamengalami penurunan 14,2% menjadiAS$142,19/ton sejalan dengan penurunan hargaPalm Kernel Oil (PKO) hingga 19,2% hinggamenyentuh AS$213.08/ton.

Melemahnya kondisi ekonomi Indonesia yangberdampak pada penurunan harga beberapakomoditas unggulan yang dihasilkan sektor-sektor utama Perusahaan, seperti batubaramisalnya tak dapat dipungkiri telah ikutmenurunkan permintaan dan pembelianalat berat.

Kine

rja

2013

Prof

il Pe

rusa

haan

Anal

isis

dan

Pem

baha

san

Man

jem

enTa

ta K

elol

aPe

rusa

haan

Tang

gung

Jaw

abSo

sial

Per

usah

aan

Tang

gung

Jaw

abLa

pora

n Ke

uang

an 2

013

Sum

ber

Daya

Man

usia

PT Hexindo Adiperkasa TbkAnnual Report 2013 53

In the unfavorable economic situation globallyin the year, Coal price fell by 10.4% to US$9.98per ton, while Crude Oil slightly rose by 3.1% toUS$3.32 per barrel and Pulp price was lifted by7.9% to US$60.2 per ton. Crude Palm Oil (CPO)dropped by 14.2% to US$142.19 per ton andthe Palm Kernel Oil slipped 19.2% to US$213.08per ton.

As Indonesian economy grew at weaker pace,which led to the declining prices of primarycommodities, particularly of the sectorsthe Company has been serving, such as coal,undoubtedly triggered a demand declinein heavy equipment sector.

Page 13: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

Batubara sebagai salah satu sumber daya alamyang paling banyak digunakan dan sangat diminatipasar luar negeri sebagai sumber daya energiikut terkena dampaknya akibat penurunan hargayang signifikan. Kondisi tersebut makin dipersulittingginya harga bahan bakar yang mempengaruhipebisnis komoditas tersebut seperti kontraktorpenambangan, pengangkutan batubara (coalbarging) dan lainnya.

Akibat kondisi yang tidak kondusif tersebut banyakperusahaan batubara yang berhenti beroperasiatau tutup sementara sambil mengambillangkah-langkah efisiensi secara drastis.Sementara beberapa perusahaan batubara yangmasih bertahan karena kontrak jangka panjangterpaksa menurunkan str ipp ing rat ioyang tentunya akan berpengaruh terhadapkeberlanjutan cadangan batu bara di masa depan.

Selain industri tambang batubara, sektorkehutanan seperti bubur kertas (Pulp) danperkebunan kelapa sawit (Crude Palm Oil/CPO)yang juga merupakan pasar utama Perusahaanjuga ikut terpukul akibat perlambatan ekonomiglobal tersebut.

Usaha Perseroan yang terkait erat dengan sektorpertambangan, kehutanan dan perkebunan yangmelayani kebutuhan alat berat disektor-sektortersebut terkena imbas yang cukup serius ataskondisi tersebut.

Menghadapi kondisi yang penuh tantangantersebut, Perusahaan berupaya keras memper-tahankan pertumbuhan di beberapa segmenmelalui: jasa pemeliharaan alat berat dan jasarekondisi alat.

b. Tinjauan Industri.

Permintaan alat berat secara nasional turun21,2% yaitu dari 16.091 ditahun 2012 menjadi12.679 di tahun 2013. Permintaan excavator 6 tonatau lebih, turun 20,3% yaitu dari 11.077 ditahun2012 menjadi 8.829 ditahun 2013.

2013

Per

form

ance

Com

pany

Pro

file

Man

agem

ent D

iscu

ssio

nan

d An

alys

isGo

od C

orpo

rate

Gove

rnan

ceCo

rpor

ate

Soci

alRe

spon

sibi

lity

Acco

unta

bilit

y fo

r 20

13An

nual

Rep

ort

Hum

an R

esou

ces

PT Hexindo Adiperkasa TbkAnnual Report 201354

As one of widely used commodities and mostattractive natural resource for internationalmarket, coal suffered a significant fall in price.The condition worsened as the price of the fuelused by most mining contractors, coal bargingand other sectors, surged.

At this disadvantageous situation, many of coalmining companies halted its operationpermanently or for temporary and were forcedto take drastic efficiency. Yet, there were somecompanies that had to continue its operation dueto long supply contract, but they were also forcedto bring down the stripping ratio, which couldactually affect the coal reserve in the future.

Besides coal mining industry, the forestry sector,such as Pulp industry and Crude Palm Oil, whichwere among the Company's primary markets,were severely hit by the global weakeningeconomy.

Hence, the Company's business unit which servesthe needs of the mining, forestry and plantationsectors for the heavy equipment felt the most ofthe impact.

In response, the Company made efforts tomaintain growth pace of several segmentsthrough the delivery of the heavy equipmentmaintenance and equipment reconditionservices.

b. Industrial Review

Nationally, the demand for heavy equipmentfell by 21.2% from 16,091 in 2012 to 12,679 in2013. Demand for excavator of 6 tons or over, inparticular, declined by 20.3% from 11,077 in 2012to 8,829 in 2013.

Page 14: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

Jenis PoodukTypes of Products

FY 2012Apr - Mar

Excavator

Mini Excavator

Rigid Frame Truck

Articulated Frame Truc

Wheel Loader

Bulldozer

Backhoe Loader

Motor Grader

Grand Total

Disisi lain permintaan excavator mini ditahun 2013naik 6,4% yaitu dari 342 ditahun 2012 menjadi364 ditahun 2013. Permintaan excavator secaranasional turun 19,5% yaitu dari 11.419 ditahun2012 menjadi 9.193 ditahun 2013.

Kine

rja

2013

Prof

il Pe

rusa

haan

Anal

isis

dan

Pem

baha

san

Man

jem

enTa

ta K

elol

aPe

rusa

haan

Tang

gung

Jaw

abSo

sial

Per

usah

aan

Tang

gung

Jaw

abLa

pora

n Ke

uang

an 2

013

Sum

ber

Daya

Man

usia

PT Hexindo Adiperkasa TbkAnnual Report 2013 55

FY 2013Apr - Mar

YoY FY2013/2012

11,077

342

733

505

685

1,864

307

578

16,091

68.8%

2.1%

4.6%

3.1%

4.3%

11.6%

1.9%

3.6%

100%

8,629

364

375

328

745

1,345

247

446

12,679

69.6%

2.9%

3.0%

2.6%

5.9%

10.6%

1.9%

3.5%

100%

79.7%

106.4%

51.2%

65.0%

108.8%

72.2%

80.5%

77.2%

78.8%

-20.3%

6.4%

-48.8%

-35.0%

8.8%

-27.8%

-19.5%

-22.2%

-21.2%

c. Kinerja Pemasaran dan Penjualan

Dampak dari kondisi ekonomi yang kurangkondusif tersebut telah mempengaruhipenurunan permintaan alat berat yang secaranasional turun sebesar 19,5% yaitu dari 11.419unit ditahun 2012 menjadi 9.193 unit padatahun 2013.

Perusahaan juga mencatat penurunanpermintaan hingga 23,6% pada produk excavatordan produk-produk alat berat lainnya. Khususpada excavator kelas mini Perseroan mencatatpeningkatan penjualan hingga 164,9%, yaitu dari37 unit pada tahun 2012 meningkat menjadi 98unit pada tahun 2013.

Penjualan excavator Perusahaan (6 ton Over) turun26,1% yaitu dari 2.820 ditahun 2012 menjadi 2.084di tahun 2013. Penjualan excavator mini naik164,9% yaitu dari 37 ditahun 2012 menjadi 98ditahun 2013. Sementara total penjualan excavator ditahun 2013 turun 23,6% yaitu dari 2.857 ditahun2012 menjadi 2.182 ditahun 2013.

On the other hand, demand for mini excavator in2013 slightly rose by 6.4% from 342 in 2012 to364 in 2013. Demand for excavator, nationally, fellby 19.5% from 11,419 in 2012 to 9,193 in 2013.

c. Sales and Marketing

The unfavorable economic situation wastranslated into a 19.5% decline in national demandfor heavy equipment from 11,419 units in 2012 to9,193 units in 2013.

The Company also underwent a 23.6% fall indemand for excavators and other heavyequipment. However, sales for mini excavatorssurged 164.9% from 37 units in 2012 to 98units in 2013.

Sales of Excavator of 6 tons or Over droppedby 26.1% from 2,820 in 2012 to 2,084 in 2013.Sales of mini excavators was up 164.9% from 37in 2012 to 98 in 2013. In total, sales of excavatorproducts in 2013 was down 23.6% from 2,857in 2012 to 2,182 in 2013.

PersentasiPercentage

Page 15: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

Dalam situasi yang sulit tersebut, Perseroan yangmerupakan market leader di bidang penjualanalat berat menetapkan fokus pada upaya-upayauntuk mempertahankan pangsa pasar yang adasambil memperkuat tim, sehingga siapmenyambut tantangan pengembangan industridi masa yang akan datang.

Ditengah ketatnya tantangan tersebut,Perusahaan tetap menyelenggarakan berbagaikegiatan penting untuk meningkatkankemampuan dan keahlian tim marketingnyameliputi :a. Memperkuat tim penjualan (sales team)

dengan menyatukan team Hitachi denganTeam John Deere dalam satu kontrolNasional Sales; sehingga lebih efektif danmempercepat pengambilan keputusan.

b. Menjadikan Salesman John Deere produkmenjadi bagian dari tim sales untuk semuaproduk sehingga dapat memberikanpelayanan dalam satu kontrol.

c. Menambah 14 salesman untuk memperkuat10 cabang guna meningkatkan penanganandan pelayanan pelanggan.

d. Membuat klasi f ikasi salesman danmelakukan pelatihan secara berkelanjuatanguna meningkatkan kemampuan dalammenjual.

e. Untuk memenuhi kebutuhan pelangganterhadap kebutuhan alat berat dengan biayapersatuan produksi yang murah, makaPerseroan melakuan peluncuran beberapamodel seperti: ZX110MF New, ZX138MF,ZX130 Construction dengan beberapapilihan/varian kelengkapannya.

f. Melakukan road show ke pelanggan-pelanggan utama di tiap cabang bersama-sama dengan institusi keuangan non-bank.

g. Melakukan sales campaign untuk unit-unitdengan inventori lama. Program ini dibarengipenawaran istimewa berupa tambahaninsentif bagi tenaga penjualan dan potonganharga khusus bagi pelanggan.

2013

Per

form

ance

Com

pany

Pro

file

Man

agem

ent D

iscu

ssio

nan

d An

alys

isGo

od C

orpo

rate

Gove

rnan

ceCo

rpor

ate

Soci

alRe

spon

sibi

lity

Acco

unta

bilit

y fo

r 20

13An

nual

Rep

ort

Hum

an R

esou

ces

PT Hexindo Adiperkasa TbkAnnual Report 201356

Although the Company has been the marketleader in the heavy equipment industry, thedifficult situation forced it to focus on taking everynecessary action in order to secure its currentmarket share while strengthening the sales teamto prepare them for future challenges.

Amid the tighter market competition, theCompany held a series of activities that aimed atenhancing the capacity and skills of the marketingteam. Among the activities were:a. Strengthening sales teams through

development of a joint force between Hitachi'ssales team and John Deere's sales team.By putting them into one National Salescontrol, it allowed more effective and efficientdecision making process.

b. John Deere's Salesmen joined sales team ofall products in order to create one servicemanagement.

c. Adding 14 salesmen for 10 branches toimprove customer service.

d. Introducing a classification of salesman andcommencing consistent practices to enhancethe sales capacity.

e. To fulfill the needs for heavy equipment withaffordable production cost, the Companylaunched some models, such as ZX110MFNew, ZX138MF, ZX130 Construction,including its variants.

f. Doing road show to primary clients of eachbranch in partnership with non-bank financialinstitutions.

g. Doing sales campaign for units with oldinventories. The program was added withspecial offers, such as additional incentivefor sales staffs and special discount forcustomers.

Page 16: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

h. Perseroan ikut serta dalam penyelenggaraanevent Exhibition Indonesia Mining Expo.

i. Melakukan gathering pelanggan khususnyayang bergerak di sektor konstruksi sertagathering pada setiap region.

j. Guna menambah kepercayaan pelanggan,perseroan bersama-sama pelangganmelakukan kunjungan ke pabrik Hitachi danJohn Deere.

Disamping kegiatan-kegiatan tersebut, jugadilakukan berbagai kegiatan penting diantaranya:• Indonesia Mining Expo di JCC Kemayoran -

Jakarta pada tanggal 4 s.d. 7 September 2013.• DUBAI Customer Tour pada tanggal 19 s.d.

23 November 2013.• Customer Gathering Cilegon & Sales

Campaign ZX200-5G tanggal 22 Nopember2013.

• Customer Gathering & HCMI Factory Tour(17, 21,24 dan 27 Januari 2014 di Cibitung,Jawa Barat).

• Customer Visit & Tour John Deere FactoryMoline, 6 s.d. 15 Maret 2014.

Perseroan juga berupaya meningkatkankemampuan SDM Divisi Marketing agar dapatmerespon situasi bisnis yang dinamis denganbaik.

Upaya yang dilakukan di antaranya:a. Melakukan pelatihan salesman secara

berkala.b. Melakukan management training bagi para

Branch Manager dan GM Regional.c. Mengirimkan delegasi untuk mengikuti

pelatihan yang diselenggarakan olehprinsipal Hitachi dan John Deere.

Upaya-upaya di atas telah berdampak positifterhadap kinerja penjualan produk alat beratPerseroan, yaitu terdapat kenaikan pangsa pasaruntuk jenis Hyd. Excavator mini menjadi 26,9%pada tahun 2013 dari 10,8% pada tahun 2012 danuntuk applicable model John Deere menjadi 3,2%pada tahun 2013 dari 2,2% pada tahun 2012.

Kine

rja

2013

Prof

il Pe

rusa

haan

Anal

isis

dan

Pem

baha

san

Man

jem

enTa

ta K

elol

aPe

rusa

haan

Tang

gung

Jaw

abSo

sial

Per

usah

aan

Tang

gung

Jaw

abLa

pora

n Ke

uang

an 2

013

Sum

ber

Daya

Man

usia

PT Hexindo Adiperkasa TbkAnnual Report 2013 57

h. The Company participated in ExhibitionIndonesia Mining Expo.

i. Holding a customer gathering for theconstruction companies as well as a regionalgathering.

j. To gain more trust from the customers, theCompany made a visit to Hitachi and JohnDeere's factories.

Other than those activ it ies included:

• Participating in Indonesia Mining Expo at JCCKemayoran - Jakarta on September 4-7, 2013

• Joining in DUBAI Customer Tour on November19-23, 2013.

• Holding Customer Gathering in Cilegon &Sales Campaign for ZX200-5G on November22, 2013.

• Holding Customer Gathering & HCMI FactoryTour (17, 21,24 and 27 January 2014 inCibitung, West Java).

• Holding Customer Visit & Tour to John DeereFactory Moline, March 6-15, 2014.

The Company also made efforts to enhance thecapacity of the human resources of MarketingDivision to prepare them for more dynamicbusiness situation.

Among the actions taken in the year were:a. Holding a series of trainings for the salesmen

in periodical basis.b. Holding a management training for Branch

Managers and Regional GM.c. Sending delegation to join in training activities

held by principals of Hitachi and John Deere.

Those efforts in fact brought positive impact tothe sales performance of the heavy equipmentof the Company as it experienced an increase inmarket share of mini Hyd. Excavator to 26.9% in2013 from 10.8% in 2012 and in market share ofJohn Deere's applicable models to 3.2% in 2013from 2.2% in 2012.

Page 17: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

Jenis PoodukTypes of Products

Volume Penjualan / Sales Volume

2.084

98

18

24

76

6

Hyd. Excavator

Mini Excavator

Rigid Frame Truck

Wheel Loader

JD Products

Articulated Frame Truck

Reliasasi 2013 (Unit)Realization in 2013 (Unit)

Reliasasi 2012 (Unit)Realization in 2012 (Unit)

2.820

37

38

30

57

4

Berikut tabel hasil penjualan produk Perseroanselama tahun 2013:

Below is the table of sales performance ofthe Company's products in the period of 2013:

2013

Per

form

ance

Com

pany

Pro

file

Man

agem

ent D

iscu

ssio

nan

d An

alys

isGo

od C

orpo

rate

Gove

rnan

ceCo

rpor

ate

Soci

alRe

spon

sibi

lity

Acco

unta

bilit

y fo

r 20

13An

nual

Rep

ort

Hum

an R

esou

ces

PT Hexindo Adiperkasa TbkAnnual Report 201358

ANALISA DAN PEMBAHASANMANAJEMEN

KINERJA KEUANGAN

• PenghasilanUntuk Tahun buku yang berakhir 31 Maret 2014Perseroan berhasil membukukan Penghasilanbersih sebesar AS$478,3 juta atau turun 24%dibandingkan dengan Tahun buku yang berakhir31 Maret 2013. Dampak tapering policy USD Fed,tidak menentunya kondisi perekonomianEropah dan perlambatan ekonomi China, telahmemberikan pengaruh besar terhadap hargakomoditas tambang yang merupakan tulangpunggung perekonomian Indonesia. Seperti kitaketahui bahwa sektor ini merupakan pasar utamaindustri alat berat. Dilain pihak kenaikan hargaBBM pada bulan Juli 2013 yang diikuti kenaikansuku bunga Bank Indonesia (BI) hingga 7,5%dan terdepresiasinya nilai Rupiah hingga sekita20% telah membuat permintaan alat beratmenurun drastis.

Berikut rincian kinerja per segmen bisnisPerseroan:• Penjualan alat berat dan jasa komisi sebesar

AS$286,3 juta.• Penjualan suku cadang sebesar AS$115,7

juta.• Penjualan jasa pemeliharaan dan perbaikan

sebesar AS$76,3 juta.

ANALYSIS AND MANAGEMENTDISCUSSION

FINANCIAL PERFORMANCE

• RevenueFor the book year ending on March 31, 2013,the Company succeeded to book a net revenueof US$478.3 million, representing a 24% declinefrom the performance in the book year endingon March 31, 2013. US Fed's tapering policy,uncertain condition in Europe and Chineseeconomic slowdown brought adverse impacts onthe prices of mining commodities that serve asthe backbone of Indonesian economy.As mentioned, the sector has been the majormarket for heavy equipment industry. In themeantime, demand for heavy equipment wasseverely hit by the hike in fuel price realized inJuly 2013, coupled by the hike in interest rate ofBank Indonesia (BI) up to 7.5% and depreciationin Rupiah exchange rate by 20%.

Below are the details of sales performance bybusiness segment:• Sales of heavy equipment and commission

service amounting to US$286.3 million.• Sales of spare parts amounting to US$115.7

million.• Sales of service and maintenance amounting

to US$76.3 million.

Page 18: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

Penghasilan suku cadang dan jasa pemeliharaandan perawatan memberikan kontribusi 40% daritotal penghasilan selama periode tahun 2013 danmeningkat 4% bila dibandingkan dengan periodetahun 2012 yaitu 36%.

• Laba Kotor

Laba kotor Perseroan untuk tahun buku yangberakhir 31 Maret 2014 adalah sebesar AS$ 73,6juta atau turun 42,7% bila dibandingkan denganlaba kotor pada tahun buku yang berakhir 31Maret 2013. Penurunan laba kotor disebabkanoleh penurunan penjualan terutama pada sektorpertambangan.

• Beban Usaha

Beban penjualan serta beban umum danadministrasi untuk tahun buku yang berakhir 31Maret 2014 mengalami penurunan sebesar 6,4%dibandingkan dengan tahun buku yang berakhir31 Maret 2013 yang berbanding searah denganpenuruan nilai penjualan.

• Laba Usaha

Laba usaha Perseroan untuk tahun buku yangberakhir 31 Maret 2014 sebesar AS$30,0 jutamengalami penurunan sebesar 64,7%dibandingkan dengan tahun buku yang berakhir31 Maret 2013.

• Laba Bersih

Laba bersih Perseroan untuk tahun buku yangberakhir 31 Maret 2014 adalah AS$21,9 jutaadalah turun 66% dibandingkan tahun buku yangberakhir 31 Maret 2013 yaitu AS$63,8 juta.

• Laba per Saham

Karena laba bersih Perseroan untuk tahun bukuyang berakhir 31 Maret 2014 mengalamipenurunan maka laba per saham manjadiAS$ 0,026 dari sebelumnya AS$0,076 per sahamuntuk tahun buku yang berakhir 31 Maret 2013.

Kine

rja

2013

Prof

il Pe

rusa

haan

Anal

isis

dan

Pem

baha

san

Man

jem

enTa

ta K

elol

aPe

rusa

haan

Tang

gung

Jaw

abSo

sial

Per

usah

aan

Tang

gung

Jaw

abLa

pora

n Ke

uang

an 2

013

Sum

ber

Daya

Man

usia

PT Hexindo Adiperkasa TbkAnnual Report 2013 59

Revenue derived from sales of spare parts as wellas serviced and maintenance shared 40% of thetotal revenue of 2013, a slight rise by 4% from itsshare to 2012 revenue, which was 36%.

• Gross Profit

The Company booked US$73.6 million gross profitin the book year ending on March 31, 2014,representing a 42.7% drop compared to that ofthe book year ending on March 31, 2013. Thegross profit declined as the sales to mining sectorwas slowing.

• Operating Expenses

Sales expenses and general expenses andadministration in the book year ending on March31, 2014 slipped 6.4% compared to that ofthe book year ending on March 31, 2013 as salesvalue dropped.

• Operating Income

In the book year ending on March 31, 2014,the Company booked an operating profit ofUS$30.0 million, representing a sharp declineby 64.7% from that of the book year endingon March 31, 2013.

• Net income

The Company in the book year ending on March31, 2013 recorded a 66% decline in net income toUS$21.9 million from US$63.8 million recordedin the book year ending on March 31, 2013.

• Earnings per Share

In line with the fall in net income of the book yearending on March 31, 2014, the Company'searnings per share fell to USD 0.026 fromUS$0.076 per share in the book year ending onMarch 31, 2013.

Page 19: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

2013

Per

form

ance

Com

pany

Pro

file

Man

agem

ent D

iscu

ssio

nan

d An

alys

isGo

od C

orpo

rate

Gove

rnan

ceCo

rpor

ate

Soci

alRe

spon

sibi

lity

Acco

unta

bilit

y fo

r 20

13An

nual

Rep

ort

Hum

an R

esou

ces

PT Hexindo Adiperkasa TbkAnnual Report 201360

• Aktiva, Kewajiban dan Ekuitas

Jumlah aktiva Perseroan pada tanggal 31 Maret2014 adalah AS$403,6 juta turun sebesarAS$31,9 juta dari posisi tanggal 31 Maret 2013yaitu sebesar AS$435,5 juta. Penurunan aktivaini disebabkan turunnya persediaan alat beratdan suku cadang karena terjual sehingga saldopersediaan barang dagang secara keseluruhanberkurang menjadi AS$216,3 dari sebelumnyaAS$246,3 pada posisi 31 Maret 2013. Saldopiutang dagang juga turun dari AS$120,8 menjadiAS$115,2 pada posisi 31 Maret 2014. Di lain sisiperusahaan berhasil menurunkan saldo hutangbank dari AS$115 juta menjadi AS$36 jutawalaupun terjadi penggunaan dana dari pihakyang mempunyai hubungan istimewa sebesarAS$30 juta.

Penurunan aktiva lancar perusahaan dariAS$383,8 manjadi AS$347,9 yaitu sebesarAS$35,9 diikuti pula oleh penurunan hutanglancar dari AS$211,4 juta menjadi AS$179,8 jutayaitu sebesar AS$31,6 juta ini menunjukkanbahwa adanya peningkatan kondisi perusahaanmenjadi lebih baik.

Total ekuitas Perseroan turun dari AS$218,0 jutapada tanggal 31 Maret 2013 menjadi AS$217,6juta pada tanggal 31 Maret 2014. Penurunanekuitas sebesar AS$0,4 juta berasal dari lababersih tahun berjalan yang mencapai sebesarAS$21,9 juta dan dikurangi dengan dividen ataslaba bersih Tahun 2012 yang dibayarkan di tahun2013 sebesar AS$D22,3 juta.

• Likuiditas dan Solvabilitas

Rasio aset lancar Perseroan meningkat dari182% pada akhir 31 Maret 2013 menjadi 193%pada akhir 31 Maret 2014. Peningkatan rasio inidisebabkan menurunnya saldo persediaan karenaterjual, dan disisi lain turunnya saldo piutangdagang karena tertagih sehingga dapatdigunakan untuk membayar sebahagian hutangbank jangka pendek.

• Assets, Liabilities and Equity

The Company also recorded a fall in its assetvalue by US$31.9 million to US$403.6 million inthe book year ending on March 31, 2014 fromUS$435.5 million in the book year ending onMarch 31, 2012. The asset decline was in linewith the drop in the Company's heavy equipmentand spare part inventories, thus leaving thebalance of inventory of marketable goods in theamount of US$216.3 million from US$246.3million which was recorded on March 31, 2013.Trade receivables dropped from US$120.8 millionto US$115.2 million on March 31, 2014. On theother hand, the Company succeeded to trim downthe bank payables from US$115 million to US$36million even the use of fund by the related partiesreached to US$30 million.

The current asset which shrank as much asUS$35.9 million from US$383.8 million toUS$347.9 million was followed by the decline incurrent Liabilities from US$211.4 millionto US$179.8 million or by US$31.6 million dueto business improvement.

The Company's total equity fell from US$218.0million on March 31, 2013 US$217.6 million onMarch 31, 2014. The equity which fell by US$0.4million was derived from Net Income of thecurrent year amounting to US$21.9 million andafter being deducted by dividend on Net Incomeof the book year of 2012 which was paid in 2013in the amount of US$22.3 million.

• Liquidity and Solvability

Ratio of current asset of the Company widenedfrom 182% at the end of March 31, 2013 to 193%at the end of March 31, 2014. The ratio increasedin line with the decline in balance of inventorybecause they were sold, and the decline in tradereceivables since they were already paid, thusleaving the Company with ability to pay some ofits short-term bank payables.

Page 20: Sumber Daya Manusia - hexindo-tbk.co.id · menjawab kebutuhan perkembangan Perusahaan sehingga kualitas pelayanan kepada para ... Sumber Daya Manusia PT Hexindo Adiperkasa Tbk Annual

Rasio likuiditas perusahaan meningkat dari 65%pada tanggal 31 Maret 2013 menjadi 73% padatanggal 31 Maret 2014. Kemudian rasio totalhutang terhadap ekuitas juga membaik, yaituturun dari 100% pada tanggal 31 Maret 2013menjadi 85% pada tanggal 31 Maret 2014.Demikian juga rasio total hutang terhadap totalaset semakin membaik, yaitu turun dari 50%yang tercatat pada tanggal 31 Maret 2013 menjadi46% pada tanggal 31 Maret 2014. Secarakeseluruhan, walaupun kinerja penjualandan laba perseroan mengalami perlambatantetapi terdapat peningkatan pada kondisiPerseroan.

• Kebijakan Dividen

Karena pada tahun buku yang berakhir tanggal31 Maret 2014 ini Perseroan memperoleh lababersih sebesar AS$21,9 juta atau turun 66% daritahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Maret2013, maka manajemen dalam hal ini akanmengusulkan kepada Rapat Umum PemegangSaham untuk menyetujui pembayaran dividenyaitu sebesar 35% dari laba bersih tahun buku2013 yaitu sebesar AS$7,6 juta atau AS$0,0091per lembar saham.

Kine

rja

2013

Prof

il Pe

rusa

haan

Anal

isis

dan

Pem

baha

san

Man

jem

enTa

ta K

elol

aPe

rusa

haan

Tang

gung

Jaw

abSo

sial

Per

usah

aan

Tang

gung

Jaw

abLa

pora

n Ke

uang

an 2

013

Sum

ber

Daya

Man

usia

PT Hexindo Adiperkasa TbkAnnual Report 2013 61

Liquidity ratio of the Company also widened from65% on March 31, 2013 to 73% on March 31, 2014.The ratio of total liabilities to equity also improvedfrom 100% on March 31, 2013 to 85% on March31, 2014. Thus, ratio of total liabilities to totalassets improved from 50% on March 31, 2013 to46% on March 31, 2014. As a whole, when thesales and profit of the Company were slowing,some indicators showed increasing trend.

• Dividend Policy

As the Company booked US$219.5 million netincome in the book year ending on March 31,2014, or a 66% drop from the book year endingon March 31, 2013, management of the Companyproposed to the General Meeting of Shareholdersto agree in a dividend payment of 35% of netincome of the book year of 2013 as much asUS$7.6 million or USD0.0091 per share.