step vii

Upload: qurotulaqyun

Post on 09-Jan-2016

105 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

random o random

TRANSCRIPT

STEP VII1. Garis Orientasi

Garis imajiner yang digunakan untuk menjelaskan lokasi permukaan pada dinding dada anterior dan posterior.a. Linea MediosternalisTerletak di bidang median pada sternumb. Linea MedioclavicularisBerjalan ke bawah dari titik tengah claviculac. Linea axillaris anteriorBerjalan vertikal ke bawah dari linea axillaris anteriord. Linea axillaris posteriorBerjalan vertikal ke bawah dari lipatan axillaris posteriore. Linea axillaris mediaBerjalan vertikal ke bawah dari titik yang terletak di tengah antara lipatan axillaris anterior dan posteriorf. Linea scapularisBerjalan ke bawah pada dinding posterior thorax, yang berjalan melalui angulus inferior scapula(lengan pada samping tubuh).

Daftar PustakaSnell, Richard S. 2013. Anatomi Klinis Berdasarkan Regio. Jakarta: EGC. 55 hal.

(Gambar 2.3 Garis orientasi pada anterior thorax(Bickley: 2012)

Bickley LS. 2013. BATES Buku Ajar Pemeriksaan Fisik dan Riwayat Kesehatan. EGC. Jakarta.

a. Proyesi organ dalam permukaan

Gambar 2.4 proyeksi organ dalam permukaan