spo campak

Upload: abi-andayu

Post on 01-Mar-2018

228 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 Spo Campak

    1/2

    CAMPAK

    Campak, atau measles atau rubeola adalah penyakit virus yang

    disebabkan oleh virs campak. Penyakit ini sangat infeksius, dapat menular sejak

    awal prodromal sampai lebih kurang 4 hari setelah munculnya ruam. Penyebaran

    infeksi terjadi dengan perantara droplet.

    Anamnesis

    Adanya demam tinggi terus menerus 3,! " C atau lebih disertai batuk,

    pilek, nyeri menelan, mata merah dan fotopobia, seringkali diikuti diare.

    Pada hari ke 4#! demam timbul ruam kulit, didahului oleh suhu yang

    meningkat lebih tinggi dari semula. Pada saat ini anak dapat mengalami

    kejang demam.

    $aat ruam timbul, batuk dan diare dapat bertambah parah sehingga anakmengalami sesak nafas atau dehidrasi. Adanya kulit kehitaman dan

    bersisik %hiperpigmentasi& dapat merupakan tanda penyembuhan.

    Pemeriksaan Fisik'ejala klinis terjadi setelah masa tunas ("#() hari, terdiri dari tiga stadium

    *

    $tadium prodromal * berlangsung )#4 hari, ditandai dengan demam yang

    diikuti dengan batuk pilek, faring merah, nyeri menelan, stomatitis dan

    konjungtivitis. +anda patognomonik timbulnya eantema mukosa pipi didepan molar tiga disebut bercak koplik.

    $tadium erupsi * ditandai dengan timbulnya ruam makulopapular yang

    bertahan selama !#- hari. +imbulnya ruam dimulai dari batas rambut di

    belakang telinga, kemudian menyebar ke wajah, leher dan akhirnya

    ekstremitas.

    $tadium penyembuhan * setelah 3 hari ruam berangsur#angsur

    menghilang sesuai urutan timbulnya. uam kulit menjadi kehitaman dan

    mengelupas yang akan menghilang setelah (#) minggu.

    Pemeriksaan Penunjang

    /arah tepi * jumlah leukosit akan meningkat apabila ada komplikasi

    bakteri.

    0oto thorak apabila dicurigai terdapat bronkopnemonia.

    TatalaksanaPengobatan bersifat suportif, terdiri dari pemberian cairan yang cukup,

    suplemen nutrisi, antibiotik diberikan apabila terjadi infeksi sekunder,

    antikonvulsi diberikan apabila terjadi demam serta pemberian vitamin A.

  • 7/25/2019 Spo Campak

    2/2

    +anpa komplikasi *

    +irah baring

    1itamin A ("".""" 2, apabila disertai malnutrisi dilanjutkan (!"" 2 tiap

    hari.

    /iet makanan cukup cairan, kalori yang memadai.

    Pengobatan dengan komplikasi *

    ronkopnemonia * 5loramfenikol 6!mg75g7hari dan ampicilin (""

    mg75g7hari selama 6 8 (" hari.

    9ksigen ) :P;

    2ndikasi rawat *