soal uts pti ganjil 2013-2014

2
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS JEMBER FAKULTAS TEKNIK Jalan Kalimantan 37 – Kampus Tegalboto kotak pos 159 Jember 68121 Telepon (0331) 484977 Facsimile (0331) 484977 www.teknik.unej.ac.id SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2013/2014 Mata Kuliah : Peng. Tek. Informasi/A Jurusan : Mesin/S 1Mesin Dosen : R. Sidartawan, ST., MT Sifat Ujian : Buka buku Lokasi/Ruang: Ged. Kuliah/R LT III Hari, Tanggal: Selasa, 22 Oktober 2013 Waktu ujian : 60 menit SOAL 1. Agar komputer dapat digunakan untuk mengolah data, maka harus berbentuk sistem. Sistem adalah kumpulan elemen yang saling berhubungan dan berinteraksi dalam satu kesatuan untuk menjalankan suatu proses pencapaian suatu tujuan utama. a) Proses – proses apa saja yang bisa dilakukan dalam sistem operasi komputer? b) Jelaskan perbedaan antara data dan informasi. 2. Organisasi mengharapkan sistem informasi yang hebat untuk mengikat pelanggan dan menendang pesaing. Sebut dan jelaskan kemampuan apa yang harus dimiliki sistem informasi. 3. Kemajuan teknologi informasi semakin merambah hampir di setiap aspek bidang kehidupan manusia, baik di bidang telekomunikasi, informasi, administrasi, dan perkantoran, bahkan kebutuhan rumah tangga pun tidak lepas dari teknologi informasi. Sebut

Upload: danard-prasetya

Post on 24-Sep-2015

276 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

pengantar teknologi

TRANSCRIPT

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAANUNIVERSITAS JEMBER

FAKULTAS TEKNIKJalan Kalimantan 37 Kampus Tegalboto kotak pos 159 Jember 68121 Telepon (0331) 484977 Facsimile (0331) 484977

www.teknik.unej.ac.id

SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2013/2014Mata Kuliah: Peng. Tek. Informasi/A Jurusan: Mesin/S 1MesinDosen : R. Sidartawan, ST., MT Sifat Ujian: Buka bukuLokasi/Ruang: Ged. Kuliah/R LT IIIHari, Tanggal: Selasa, 22 Oktober 2013Waktu ujian: 60 menit

SOAL1. Agar komputer dapat digunakan untuk mengolah data, maka harus berbentuk sistem. Sistem adalah kumpulan elemen yang saling berhubungan dan berinteraksi dalam satu kesatuan untuk menjalankan suatu proses pencapaian suatu tujuan utama. a) Proses proses apa saja yang bisa dilakukan dalam sistem operasi komputer?b) Jelaskan perbedaan antara data dan informasi.2. Organisasi mengharapkan sistem informasi yang hebat untuk mengikat pelanggan dan menendang pesaing. Sebut dan jelaskan kemampuan apa yang harus dimiliki sistem informasi.3. Kemajuan teknologi informasi semakin merambah hampir di setiap aspek bidang kehidupan manusia, baik di bidang telekomunikasi, informasi, administrasi, dan perkantoran, bahkan kebutuhan rumah tangga pun tidak lepas dari teknologi informasi. Sebut dan jelaskan dampak positif dan negatif penggunaan teknologi informasi dan komunikasi. (masing-masing lima).4. Banyak organisasi dengan cepat mendapatkan keunggulan kompetitif karena menggunakan sistem dengan teknologi baru dan setelah pesaing melakukan hal yang sama maka keunggulan tersebut akan hilang. Bagaimana cara mempertahankan keunggulan kompetitif melalui sistem teknologi baru itu dapat dipertahankan?