soal uts pm-4b akhlaq tasawuf- 14-15

2
FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN UIN WALISONGO SEMARANG Ujian Tengah Semester Genap 2014/2015 Mata Kuliah : Akhlaq Tasawuf Kelas : PM – 4 B Petunjuk mengerjakan: 1. Jelaskan arti dan makna yang dimaksud dari kata dan istilah berikut: a. Akhlaq dan Ilmu Akhlaq. b. Tasawuf dan Ilmu Tasawuf. c. Akhlaq Tasawuf dan hubungannya dengan ilmu Tauhid dan fiqih. d. Tujuan dan manfaat mengkaji akhlaq tasawuf. 2. Jelaskan Sejarah Muncul dan Perkembangan Tasawuf. 3. Manusia sebagai makhluk Allah, diberikan potensi ruhaniyah. Dengan potensi ruhaniah tersebut manusia berbeda dengan makhluq lainnya. Jelaskan potensi-potensi ruhaniyah itu bagaimana upaya mengembangkannya agar manusia dapat memiliki jati diri yang berbeda dengan makhluk lain. 4. Dalam diri manusia, Allah memberikan kecenderungan untuk berbuat fujur dan taqwa. Dari dua tabiat tersebut manusia bisa memiliki akhlaq yang terpuji (mahmudah) dan akhlaq tercela (madzmumah). Jelaskan apa dan maksud akhlaq mahmudah, bagaimana upaya menggapainya. Dan jelaskan pula apa dan akhlaq madzmumah, mengapa manusia bisa mempunyai Akhlaq itu. 5. Uwes Al Qarni membagi penyakit hati menjadi enam puluh , coba ambil sepuluh macam penyakit hati saja, jelaskan sebab- sebabnya dan bagaimana mengobatinya. 6. Apa yang saudara ketahui tentang Tasawuf Akhlaqi, jelaskan ajaran dan cirinya serta tokoh-tokoh dan pandangannya. 7. Apa yang saudara ketahui tentang Tasawuf Irfani, jelaskan inti ajaran dan tokoh dan pandangannya. 8. Apa yang saudara ketahui tentang Tasawuf Falsafi, siapa saja tokoh-tokonya dan bagaimana pandangannya. 9. Jelaskan apa yang saudara fahami tentang Maqam dan Hal dalam Tasawuf. 10. Berikan penjelasan aplikasi maqam dan Ahwal dalam kehidupan sehari-hari tiap muslim. Berikan contoh. 11. Jelaskan istilah berikut ini: a. Hubbuddunya. b. ‘Ujub. c. Riya’ d. Sum’ah. e. Takabur.

Upload: cahayazizah

Post on 18-Dec-2015

112 views

Category:

Documents


20 download

DESCRIPTION

uts

TRANSCRIPT

FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUANUIN WALISONGO SEMARANGUjian Tengah Semester Genap 2014/2015Mata Kuliah : Akhlaq TasawufKelas : PM 4 BPetunjuk mengerjakan:1. Jelaskan arti dan makna yang dimaksud dari kata dan istilah berikut:a. Akhlaq dan Ilmu Akhlaq.b. Tasawuf dan Ilmu Tasawuf.c. Akhlaq Tasawuf dan hubungannya dengan ilmu Tauhid dan fiqih.d. Tujuan dan manfaat mengkaji akhlaq tasawuf.2. Jelaskan Sejarah Muncul dan Perkembangan Tasawuf.3. Manusia sebagai makhluk Allah, diberikan potensi ruhaniyah. Dengan potensi ruhaniah tersebut manusia berbeda dengan makhluq lainnya. Jelaskan potensi-potensi ruhaniyah itu bagaimana upaya mengembangkannya agar manusia dapat memiliki jati diri yang berbeda dengan makhluk lain.4. Dalam diri manusia, Allah memberikan kecenderungan untuk berbuat fujur dan taqwa. Dari dua tabiat tersebut manusia bisa memiliki akhlaq yang terpuji (mahmudah) dan akhlaq tercela (madzmumah). Jelaskan apa dan maksud akhlaq mahmudah, bagaimana upaya menggapainya. Dan jelaskan pula apa dan akhlaq madzmumah, mengapa manusia bisa mempunyai Akhlaq itu.5. Uwes Al Qarni membagi penyakit hati menjadi enam puluh , coba ambil sepuluh macam penyakit hati saja, jelaskan sebab-sebabnya dan bagaimana mengobatinya.6. Apa yang saudara ketahui tentang Tasawuf Akhlaqi, jelaskan ajaran dan cirinya serta tokoh-tokoh dan pandangannya.7. Apa yang saudara ketahui tentang Tasawuf Irfani, jelaskan inti ajaran dan tokoh dan pandangannya.8. Apa yang saudara ketahui tentang Tasawuf Falsafi, siapa saja tokoh-tokonya dan bagaimana pandangannya.9. Jelaskan apa yang saudara fahami tentang Maqam dan Hal dalam Tasawuf.10. Berikan penjelasan aplikasi maqam dan Ahwal dalam kehidupan sehari-hari tiap muslim. Berikan contoh.11. Jelaskan istilah berikut ini:a. Hubbuddunya.b. Ujub.c. Riyad. Sumah.e. Takabur.f. Ibbaul Hawa.g. Thama12. Jelaskan istilah berikut:a. Shidiq,b. Amanah,c. Tabligh,d. Fathonah,e. Ihsanf. Adilg. syukur

CATATAN:1. Kerjakan 6 soal saja.2. Mahasiswa Nomor presensi ganjil mengerjakan soal nomor GENAP.3. Mahasiswa nomor presensi genap mengerjakan soal nomor Ganjil.4. Dikerjakan, hasil pekerjaan jawaban dikirim lewat alamat email : [email protected]. Selambat-lambatnya hari rabu 1 Mei 2015.5. Selamat mengerjakan.