soal listrik statis2

5
 LISTRIK STATIS SOAL-SOAL A. Pilihlah satu jawaban yang paling tepat. 1. Model atom di bawah in i ter dir i ata s … . a. 2 elektron, 2 proton, 1 neutron  b. 2 elektron, 2 neutron, 1 proton c. 2 neutron, 2 proton, 1 elektron d. 2 elektron, 2 proton, 2 neutron 2. Suat u at om a kan b ermua tan list rik posi tif jika atom tersebut ... . a. kelebihan el ektron b. kekurangan elektron c. kelebihan proton d. kekurangan proton 3. Kumpul an muatan lis tri k pada suat u bend a disebut .... a. listrik dinamis b. listrik statis c. kuat arus d. energi 4. Sisir akan bermuatan li str ik neg atif bila digosok dengan rambut karena ... . a. el ektron dari rambut pindah ke sisir  b. el ektron dari sisir pindah ke rambut c. tidak ada perpindahan elektron d. terjadi perpi ndahan e l ek tron secara bersama-sama 5. Jika kaca digosok dengan kain s utera, maka yang terjadi adalah ... . a. kain sutera bermuatan listrik positif  b. kaca bermuatan listrik negatif  c. proton berpi ndah dari k aca k e k ain sutera d. el ektron berpi nda h dar i kaca ke kain sutera 6. Per hat ika n p ernyat aan ber ikut! 1. Muatan listri k yang s ejenis sali ng tolak- menolak 2. Ben da ber mua tan li str ik pos iti f jika ju ml ah elektron lebih banyak daripada jumlah proton 3. Muata n l istr ik ya ng ti dak s ejeni s ta rik-menari k 4. Ben da ber muatan listr ik neg ati f jika juml ah proton lebih banyak daripada jumlah elektron Sifat-sifat dari muatan listrik yang bena sesuai pernyataan adlah nomor ... . a. 1 dan 2 b. 1 dan 3 c. 2 dan 3 d. 2 dan 4 7. Sep otong eboni t akan ber mua tan l ist ri k negatif bila digosok dengan wol karena ... . a. mua tan positif dar i ebo ni t pindah ke wol b. elektron dari w ol pi ndah ke e bonit c. muatan positif dari wol pindah ke ebonit d. elektron dari ebonit p indah ke wol 8. Pen ggaris pl ast ik ber mua tan li str ik nega tif didekatkan pada sepotong kertas. Kertas tersebut ditarik menuju penggaris. Kejadian ini menunjukkan saat itu pada kerts terjadi ... . a. isolasi b. induksi c. konduksi d. pengoongan muatan 9. Ben da- ben da ber muatan listri k di bawah ini yang tolak menolak bila didekatkan adalah ... . a. sisir dengan kaca b. plastik dengan sisir  c. ebonit dengan kaca d. plastik dengan kaca 10. Bila b enda A me narik be nda B, ben da B dapat menarik benda C, dan benda C menolak benda D yang bermuatan negatif, maka ... . a. A negatif, B positif, C positif  b. A negatif, B negatif, C positif  c. A positif, B negatif, C positif  d. A negatif, B positif, C negatif 11. Alat untu k menghasi lkan muat an listr ik yang besar adalah ... . a. elektroskop b. generator Van de Graff  c. neraca puntir  d. kaca pembesar  12. Elekt rosko p dapat dig unakan un tuk : 1. men get ahui jeni s muat an li str ik sua tu ben da 2. men get ahui apakah seb uah ben da bermuatan atau tidak 3. mengukur banyaknya muatan listrik suatu benda  smpn9depok/johan/okt08 1 UAN ‘02

Upload: jessica-christiana-putri

Post on 11-Jul-2015

107 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

5/11/2018 Soal Listrik Statis2 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/soal-listrik-statis2-55a23177d13ad 1/5

LISTRIK STATIS

SOAL-SOAL

A. Pilihlah satu jawaban yangpaling tepat.

1. Model atom di bawah ini terdiri atas … .

a. 2 elektron, 2 proton, 1 neutron

 b. 2 elektron, 2 neutron, 1 proton

c. 2 neutron, 2 proton, 1 elektron

d. 2 elektron, 2 proton, 2 neutron

2. Suatu atom akan bermuatan listrik positif jikaatom tersebut ... .

a. kelebihan elektronb. kekurangan elektronc. kelebihan protond. kekurangan proton

3. Kumpulan muatan listrik pada suatu bendadisebut ....

a. listrik dinamisb. listrik statisc. kuat arusd. energi

4. Sisir akan bermuatan listrik negatif bila

digosok dengan rambut karena ... .a. elektron dari rambut pindah ke sisir b. elektron dari sisir pindah ke rambutc. tidak ada perpindahan elektrond. terjadi perpindahan elektron secarabersama-sama

5. Jika kaca digosok dengan kain sutera, makayang terjadi adalah ... .

a. kain sutera bermuatan listrik positif  b. kaca bermuatan listrik negatif  c. proton berpindah dari kaca ke kainsutera

d. elektron berpindah dari kaca ke kainsutera

6. Perhatikan pernyataan berikut!1. Muatan listrik yang sejenis saling tolak-

menolak2. Benda bermuatan listrik positif jika jumlah

elektron lebih banyak daripada jumlah proton3. Muatan listrik yang tidak sejenis tarik-menarik4. Benda bermuatan listrik negatif jika jumlah

proton lebih banyak daripada jumlah elektron

Sifat-sifat dari muatan listrik yang bena sesuaipernyataan adlah nomor ... .

a. 1 dan 2b. 1 dan 3c. 2 dan 3d. 2 dan 4

7. Sepotong ebonit akan bermuatan listriknegatif bila digosok dengan wol karena ... .

a. muatan positif dari ebonit pindah kewolb. elektron dari wol pindah ke ebonitc. muatan positif dari wol pindah keebonitd. elektron dari ebonit pindah ke wol

8. Penggaris plastik bermuatan listrik negatif didekatkan pada sepotong kertas. Kertas tersebutditarik menuju penggaris. Kejadian inimenunjukkan saat itu pada kerts terjadi ... .

a. isolasib. induksic. konduksid. pengoongan muatan

9. Benda-benda bermuatan listrik di bawah iniyang tolak menolak bila didekatkan adalah ... .

a. sisir dengan kacab. plastik dengan sisir  

c. ebonit dengan kacad. plastik dengan kaca

10. Bila benda A menarik benda B, benda Bdapat menarik benda C, dan benda C menolakbenda D yang bermuatan negatif, maka ... .

a. A negatif, B positif, C positif  b. A negatif, B negatif, C positif  c. A positif, B negatif, C positif  

d. A negatif, B positif, C negatif 

11. Alat untuk menghasilkan muatan listrik yangbesar adalah ... .

a. elektroskopb. generator Van de Graff  c. neraca puntir  d. kaca pembesar  

12. Elektroskop dapat digunakan untuk :1. mengetahui jenis muatan listrik suatu benda2. mengetahui apakah sebuah benda

bermuatan atau tidak

3. mengukur banyaknya muatan listrik suatu

benda

 smpn9depok/johan/okt08 1

UAN ‘02

5/11/2018 Soal Listrik Statis2 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/soal-listrik-statis2-55a23177d13ad 2/5

Pernyataan yang benar adalah ... .a. 1, 2, dan 3b. 1 dan 2c. 1 dan 3d. 2 dan 3

13. Perhatikan gambar elektroskop di bawah ini!

Jika kepala elektroskop A dan B netral didekatibenda P yang bermutan positif dan benda Q yangbermuatan negatif, maka menyebabkanfoil/daun ... .

a. kedua elektroskop A dan B menutupb. elektroskop A menutup, elektroskopB membuka

c. elektroskop A membuka, elektroskopB menutupd. kedua elektroskop A dan B membuka

14. Pengosongan muatan listrik ke bumidisebut ... .

a. pentanahanb. induksic. konduksid. elektroskop

15. Gambar di bawah ini yang menunjukkankedudukan daun elektroskop yang diberi muatanlistrik secara induksi adalah ... .

a. . c.

b. . d.

16. Perhatikan gambar aliran elektron di bawah

ini! Yang benar adalah ... .a. .

b. .

c. .

d. .

17. Benda yang bermuatan listrik negatif biladihubungkan dengan bumi akan netral karena ... .

a. elektron dari bumi pindah ke bendab. muatan positif mengalir dari bumi kebendac. elektron dari benda pindah ke bumid. muatan positif dari benda pindah kebumi

18. Dua buah bola konduktor M dan N yang

sama besar bermuatan listrik seperti terlihat padagambar. Bila M dan N dihubungkan denganpenghantar, terjadi aliran elektron dari ... .

a. M ke N sampai bola N bermuatan 4 Cb. N ke M sampai kedua bolabermuatan 2 Cc. N ke M sampai kedua bolabermuatan 3 C

d. M ke N sampai kedua bola netral

19. Lukisan garis gaya medan listrik yang benar dari dua buah benda bermuatan listrik ditunjukkanpada gambar ... .

a. .

b. .

c. .

d. .

 smpn9depok/johan/okt08 2

M

+ + + +

+ 4C

 N

+

+

+ 2C

+ + + ++ + + + +

+ + + ++

+ + ++ +

– – – –   – – – –  – 

– – –  – – – –  – 

e

e

e

e

5/11/2018 Soal Listrik Statis2 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/soal-listrik-statis2-55a23177d13ad 3/5

20. Daerah dimana ada pengaruh gaya listrikdisebut ... .

a. daya listrik

b. potensial listrikc. gaya gerak listrikd. medan listrik

21. Jika gaya coulomb (F ) dan muatan listrik (q),

maka kuat medan listrik (E ) dapat dirumuskan ... .

a. qF E  .=

b.q

F E  =

c.2

q

F E =

d.qF E 

2

=

22. Sebuah muatan listrik besarnya 2 mC

diletakkan di suatu titik mengalami gaya listrikyang besarnya 9.10 –3N. Maka medan listrik di titiktersebut ... .

a. 4,5 N/C

 b. 4,5 x 10 –1 N/C

c. 4,5 x10 –6 N/C

d. 4,5 x 10 –9 N/C

23. Garis gaya medan listrik dilukiskan seperti

gambar di bawah ini. Dalam hal ini muatan ... .

a. A positif, B negatif  b. A negatif, B positif  c. A negatif, B negatif  d. A positif, B positif  

24. Dua benda bermuatan masing-masing 30µ C dan 15 µ C. Jarak kedua muatan itu 15 cm.Besarnya gaya listrik yang terjadi ... .

a. 1,8 x 102 N

 b. 1,8 x 100 N

c. 1,8 x 10 –5 N

d. 1,8 x 10 –9 N

25. Suatu gaya tarik menarik antara dua muatanA dan B adalah F. Jika muatan A diperbesar 2kali, maka besar gayanya (F) menjadi ... .

a. ¼ Fb. ½ Fc. 2 Fd. 3 F

26. Bila gaya tolak menolak antara dua muatan Adan B adalah F dan jarak antara A dan Bdiperkecil setengahnya, maka gaya tolak menolaktersebut menjadi ... .

a. ½ Fb. 2 Fc. 3 Fd. 4 F

27. Kilat merupakan perpindahan ... ke bumi.a. protonb. elektronc. neutrond. nukleon

28. Gedung-gedung yang tinggi dilengkapidengan penangkal petir, karena ... .

a. awan negatif dapat bertambahmuatannyab. menetralkan muatan-muatan listrikdengan menambah atau mengurangi elektronc. kelebihan elektron pada awan mudahmengalir ke tanah

d. ujung-ujung yang runcing mudah

melepaskan muatan-muatan listrik

29. Benda-benda yang dapat menghantarkan

listrik disebut ... .a. konduktor  b. isolator  c. semikonduktor  d. transformator  

30. Seorang petugas PLN jika memanjat tianglistrik menggunakan sepatu karet, hal inidikarenakan ...

a. karet lunakb. supaya tidak licinc. karet merupakan isolator  d. supaya ringan

B. Jawablah pertanyaan berikutini?

1. Gambarkan garis gaya listrik pada dua benda

bermuatan berikut!

2. Tuliskan bunyi hukum Coulomb besertapersamaannya!

 smpn9depok/johan/okt08 3

 _  _ 

5/11/2018 Soal Listrik Statis2 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/soal-listrik-statis2-55a23177d13ad 4/5

3. Sebuah bola logam M bermuatan negatif 

didekatkan ke bola logam N. Akibatnya bolaN bergerak ke kanan dan bolaM bergerak ke kiri.

a. Apakah muatan bolaN?b. Mengapa bola M dan Nbergerak berlawanan?

4. Dua benda bermuatan listrik masing-masing

+10 C dan + 20 C berjarak 0,2 meter di udara(k = 9x109 Nm2/C2). Berapa gayatolakmenolak antara kedua muatan tersebut?

5. Sebuah bola dengan muatan sebesar –6 x

10 –7 C diletakkan di dalam medan listriksebesar 1,2 x 106 N/C. Berapakah besarnyagaya yang dialami bola akibat medan listrikini?

 smpn9depok/johan/okt08 4

5/11/2018 Soal Listrik Statis2 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/soal-listrik-statis2-55a23177d13ad 5/5