soal latihan elektro kelas 9 - 50 nomor

7
SOAL LATIHAN KETERAMPILAN ELEKTRO Pilihlah jawaban yang paling tepat dan benar! 1. Listrik ditemukan oleh… pada tahun 1791 di Inggris a. Thomas A. Edison b. Michael Faraday c. Alexander Graham Bell d. George Simon Ohm 2. Pengertian listrik adalah… a. sumber energi yang ada dimana-mana b. sumber energi yang dapat dilihat dan dirasakan c. sumber energi yang tidak dapat diperbarui d. sumber energi yang disalurkan melalui kabel 3. Energi listrik dapat diperoleh dari tenaga berbagai sumber di alam, kecualia. air b. angin c. panas bumi d. baterai 4. Pada transformator distribusi tegangan 20 kVolt akan diturunkan menjadi… untuk didistribusikan ke rumah- rumah. a. 500 Volt b. 220 Volt c. 200 Volt d. 150 Volt 5. Fungsi transformator adalah sebagai… a. penyearah listrik b. penaik atau penurun tegangan c. pengaman tegangan d. Penghubung tegangan 6. Peralatan instalasi listrik yang berfungsi sebagai pengaman hubung singkat yang disebabkan oleh arus pendek adalah ... a. stop kontak b. steker c. sekering d. fitting

Upload: gerbangilmu

Post on 30-Jul-2015

444 views

Category:

Education


89 download

TRANSCRIPT

Page 1: SOAL LATIHAN ELEKTRO KELAS 9 - 50 NOMOR

SOAL LATIHAN

KETERAMPILAN ELEKTRO

Pilihlah jawaban yang paling tepat dan benar!

1. Listrik ditemukan oleh… pada tahun 1791 di Inggrisa. Thomas A. Edisonb. Michael Faradayc. Alexander Graham Belld. George Simon Ohm

2. Pengertian listrik adalah…a. sumber energi yang ada dimana-

manab. sumber energi yang dapat dilihat

dan dirasakanc. sumber energi yang tidak dapat

diperbaruid. sumber energi yang disalurkan

melalui kabel

3. Energi listrik dapat diperoleh dari tenaga berbagai sumber di alam, kecuali…a. airb. anginc. panas bumid. baterai

4. Pada transformator distribusi tegangan 20 kVolt akan diturunkan menjadi… untuk didistribusikan ke rumah-rumah.a. 500 Voltb. 220 Voltc. 200 Voltd. 150 Volt

5. Fungsi transformator adalah sebagai…a. penyearah listrikb. penaik atau penurun teganganc. pengaman tegangan

d. Penghubung tegangan

6. Peralatan instalasi listrik yang berfungsi sebagai pengaman hubung singkat yang disebabkan oleh arus pendek adalah ...a. stop kontakb. stekerc. sekeringd. fitting

7. Jika sebuah kipas angin tertulis “220V/85 W” maka artinya kipas angin tersebut...a. mempunyai tegangan maksimal

220 V dan daya maksimal 85 Wb. dapat dihubungkan pada tegangan

minimal 220 V dan daya minimal 85 W

c. menyimpan tegangan sebesar 220 V dan daya 85 W

d. baik dihubungkan pada tegangan 220 V dan menghabiskan daya sebesar 85 W

8. Arus listrik dibagi menjadi 2 jenis, yaitu…a. positif dan negatifb. AC dan DCc. tingi dan rendahd. primer dan sekunder

9. Satuan kapasitansi adalah...a. Ohmb. Voltc. Faradd. Watt

10. Satuan hambatan listrik adalah...

Page 2: SOAL LATIHAN ELEKTRO KELAS 9 - 50 NOMOR

a. Ohmb. Voltc. Faradd. Watt

11. Besar tegangan output jika pada rangkaian tersebut mengalir arus sebesar 2 Ampere dan terdapat hambatan sebesar 10 Ω adalah...a. 5 Voltb. 15 Voltc. 20 Voltd. 25 Volt

12. Apabila terdapat 3 resistor disusun seri dengan besar resistor tersebut 6 Ω, 12 Ω dan 20 Ω, maka tahanan total rangkaian tersebut adalah...a. 38 Ωb. 25 Ωc. 22 Ωd. 12 Ω

13. Dan apabila terdapat 2 resistor disusun paralel dengan besar resistor tersebut 20 Ω dan 30 Ω, maka tahanan total rangkaian tersebut adalah...a. 15 Ωb. 12 Ωc. 5 Ωd. 4 Ω

14. NTC dan PTC merupakan salah satu jenis resistor yang nilainya berubah sesuai dengan...a. Perubahan hambatanb. Perubahan intensitas cahayac. Perubahan suhud. Tuas yang diputar

15. Di bawah ini merupakan alat-alat tangan yang biasa dipakai dalam dunia elektronika, kecuali…a. Atraktor, tang potong, bor, amplasb. Atraktor, solder, amplas, test penc. Tang potong, amplas, palu, solder

d. Tang potong, bor tangan, solder, penyedot timah

16. Atraktor adalah alat yang berfungsi untuk...a. Memotong kaki komponenb. Merekatkan kaki komponen

dengan PCBc. Menyambungkan jalur yang

hilangd. Menyedot timah

17. Alat ukur yang digunakan untuk mengukur nilai hambatan, tegangan dan arus disebut…a. AVO meterb. Ohm meterc. Ampere meterd. Volt meter

18. Fungsi dari rangkaian adaptor…a. penguat suarab. penguat hambatan listrikc. sebagai saklard. mengubah tegangan listrik

19. Fungsi dioda adalah...a. Menyearahkan teganganb. Menyearahkan arusc. Menyearahkan hambatand. Menyearahkan daya

20. Komponen yang berfungsi sebagai penyimpan arus listrik adalah…a. resistorb. diodac. kapasitord. LED

21. Berikut ini adalah komponen pendukung rangkaian adaptor, kecuali...a. transistorb. trafoc. diodad. kapasitor

22. Simbol saklar ditunjuk pada…

Page 3: SOAL LATIHAN ELEKTRO KELAS 9 - 50 NOMOR

a.

b.

c.

d.

23. Perhatikan gambar untuk soal nomor 14 s.d 18

Titik yang terhubung dengan sumber tengangan listrik AC ditunjukkan pada nomor... a. 1b. 2c. 3d. 4

24. Fungsi komponen yang diletakkan pada no. 2 dan 3 adalah sebagai...a. penghambat arusb. pengatur arusc. penyearah arusd. penyimpan arus

25. Simbol komponen yang sesuai diletakkan pada nomor 2 dan 3 adalah…

a.

b.

c.

d.

26. Arus output pada nomor 5 merupakan arus ...a. ACb. DCc. AC dan DCd. bolak-balik

27. Kepanjangan dari komponen IC ...a. integrated circuitb. intensitas circuitc. input circuitd. intensif catoda

28. Keunggulan menggunakan IC adalah ...a. ukuran besarb. konsumsi listrik besarc. dapat menyalad. konsumsi listrik kecil

29. Resistor yang nilainya berubah-ubah adalah…a. karbonb. variabelc. pabrikd. sensor

30. Urutan gelang warna resistor yang mempunyai nilai sebesar 4700 Ω ± 5% adalah...a. Kuning, ungu, coklat emasb. Kuning, biru, coklat, emasc. Kuning, ungu, merah, emasd. Kuning, biru, merah, emas

31. Besar nilai resistor yang mempunyai urutan gelang warna sebagai berikut, coklat-hitam-coklat-emas…a. 1 Ωb. 10 Ωc. 100 Ωd. 1000 Ω

Page 4: SOAL LATIHAN ELEKTRO KELAS 9 - 50 NOMOR

32. Besar nilai toleransi dari resistor yang mempunyai urutan gelang warna sebagai berikut, merah-hitam-coklat-perak ...a. 1%b. 5%c. 10%d. 20%

33. Kapasitor dalam gambar skema rangkaian biasanya disimbolkan dengan huruf ...a. Kb. Rc. Bd. C

34. Istilah stereo dapat diartikan dengan ...a. 1 saluranb. 2 saluranc. 3 salurand. 4 saluran

35. Disebut apakah simbol dibawah

ini ... .a. bateraib. LEDc. Saklard. Ground

36. Fungsi dari simbol diatas ... .a. sebagai jalur negatifb. sebagai jalur positifc. sebagai lompatand. terkoneksi

37. Pada Audio Amplifier komponen yang digunakan sebagai output adalah ...a. kapasitorb. loudspeakerc. diodad. kabel

38. Perhatikan gambar di bawah ini untuk nomor soal 30 s.d 34

Pada IC di atas kaki/pin nomor satu terdapat pada...a. kiri atasb. kiri bawahc. kanan atasd. kanan bawah

39. Apabila pada kodensator tertulis 100µF/100V, maka pernyataan yang sesuai dengan satuan tersebut adalah...a. tegangan minimal pada rangkaian

100 Vb. tegangan maksimal pada

rangkaian 100 Vc. tegangan minimal pada rangkaian

100 µFd. tegangan maksimal pada

rangkaian 100 µF

40. Komponen yang berfungsi sebagai pengatur volume adalah...a. potensiob. ICc. jackd. kapasitor

41. Sebelum melakukan penyolderan ada beberapa langkah yang perlu kita perhatikan, kecuali…a. Membersihkan kaki komponen

dan PCBb. Memotong kaki komponenc. Perhatikan panas dari solderd. Tempelkan mata solder pada kaki

komponen/PCB kemudian tempelkan timah dari arah berlawanan

42. Tentukan pin katoda (kaki negatif) pada gambar komponen di bawah ini ... .

Page 5: SOAL LATIHAN ELEKTRO KELAS 9 - 50 NOMOR

a. pin yang lebih panjangb. pin yang terdapat gambar stripc. tidak mempunyai pin katodad. pin yang tidak terdapat gambar

strip

43. Fungsi dari rangkaian Tone Control yang paling tepat adalah sebagai…a. input amplifierb. output amplifierc. menguatkan suarad. mengatur nada bass dan treble

44. Perhatikan gambar di bawah ini!

Yang ditunjuk dengan huruf X merupakan…

a. audio amplifierb. power supplyc. tone controld. loudspeaker

45. Perhatikan gambar di bawah ini untuk nomor soal 46 s.d 50

Jumlah Potensiometer yang dibutuhkan pada rangkaian Tone Control adalah…a. 1b. 2c. 3d. 4

46. Pada Tone Control yang dimaksud dengan Nada Bass adalah…a. frekuensi nada rendahb. frekuensi nada tinggic. frekuensi nada sedangd. frekuensi nada normal

47. Komponen yang ditunjuk pada Q1 adalah…a. kapasitorb. transistorc. potensiometerd. dioda

48. Fungsi dari komponen Q1 adalah sebagai…a. penguat arusb. penghambat arusc. penyimpan arusd. sumber tegangan

49. Jumlah kaki pada komponen Q1 adalah…a. 1b. 2c. 3d. 4

Page 6: SOAL LATIHAN ELEKTRO KELAS 9 - 50 NOMOR

50. Jumlah kapasitor yang dibutuhkan pada rangkaian Tone Control diatas adalah…a. 4

b. 5c. 6d. 7

---------------------------------------------------------