soal gravitasi

4
Soal No. 1 Diketahui percepatan gravitasi di sebuah tempat pada permukaan bumi sebesar 10 m/s 2 . Jika R adalah jari-jari bumi, tentukan percepatan gravitasi bumi pada tempat yang berjarak 2R dari pusat bumi! Pembahasan Data dari soal di atas: r1 = R r2 = 2R g1 = 10 m/s 2 g2 = .................. Rumus percepatan gravitasi: Dari data soal Soal No. 2 Diketahui percepatan gravitasi di sebuah tempat pada permukaan bumi sebesar 10 m/s 2 . Jika R adalah jari-jari bumi, tentukan percepatan gravitasi bumi pada tempat yang berjarak 0,5 R dari permukaan bumi! Pembahasan Data dari soal di atas: r1 = R r2 = (R + 0,5 R) = 1,5 R g1 = 10 m/s 2 g2 = .................. Dengan rumus yang sama dengan soal nomor 1

Upload: puty-prianovira

Post on 12-Nov-2015

44 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

dari : fisikastudycenter

TRANSCRIPT

Soal No. 1Diketahui percepatan gravitasi di sebuah tempat pada permukaan bumi sebesar 10 m/s2. Jika R adalah jari-jari bumi, tentukan percepatan gravitasi bumi pada tempat yang berjarak 2R dari pusat bumi!

PembahasanData dari soal di atas:r1= Rr2= 2Rg1= 10 m/s2g2= ..................

Rumus percepatan gravitasi:

Dari data soal

Soal No. 2Diketahui percepatan gravitasi di sebuah tempat pada permukaan bumi sebesar 10 m/s2. Jika R adalah jari-jari bumi, tentukan percepatan gravitasi bumi pada tempat yang berjarak 0,5 R dari permukaan bumi!

PembahasanData dari soal di atas:r1= Rr2= (R + 0,5 R) = 1,5 Rg1= 10 m/s2g2= ..................

Dengan rumus yang sama dengan soal nomor 1

Dari data soal

Soal No. 3Titik C berada di antara dua buah planet seperti berikut!

Planet A memiliki massa 16 M dan planet B memiliki massa 25 M. Tentukan letak titik C dari planet A agar pengaruh medan grafitasi kedua planet sebesar nol!

PembahasanAgar nol, maka pengaruh gravitasi dari planet A dan dari planet B sama besar dan berlawanan arah.

gA = gB

Masukkan nilai m masing-masingl

Akarkan kiri, akarkan kanan kemudian kalikan silang

Soal No. 4Titik A, B dan C terletak dalam medan gravitasi bumi seperti pada gambar!

Diketahui M = massa bumi, R = jari-jari bumi. Kuat medan gravitasi di titik A sama dengan g (N.kg1 ) Perbandingan kuat medan gravitasi di titik A dan titik C adalah....A. 3 : 8B. 4 : 1C. 8 : 1D. 8 : 3E. 9 : 1(Medan Gravitasi - UN Fisika 2010)Soal No. 5Jika diambil massa Bumi = 81 kali massa bulan, dan jarak Bumi - Bulan = a, maka jarak titik netral, r (titik dimana gaya gravitasi yang berasal dari Bulan dan yang berasal dari Bumi sama besarnya), adalah....A. r = 0,9 aB. r = 0,8 aC. r = 0,7 aD. r = 0,6 aE. r = 0,5 a(Medan Gravitasi - Olimpiade astronomi 2008)

PembahasanSeperti soal nomor 3. Jarak titik netral adalah r.

Sehingga sisa jaraknya adalah (a - r). Misalkan massa bulan adalah m, maka massa bumi adalah 81 m.

Jadi titik netralnya pada jarak 0,9 a dari bumi, atau 0,1 a kalau dari bulan.updating,..

Read more:http://fisikastudycenter.com/fisika-xi-sma/323-percepatan-gravitasi-bumi-planet#ixzz32NaifMqn