slide pecahan kl_vi_kd-5.1

11

Upload: sriady-faisal-faisal

Post on 30-Jun-2015

2.948 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Slide pecahan kl_vi_kd-5.1
Page 2: Slide pecahan kl_vi_kd-5.1

Menyederhanakan dan Mengurutkan Pecahan

Page 3: Slide pecahan kl_vi_kd-5.1

Bagaimana mengubah suatu pecahan ke bentuk pecahan lain yang senilai ?

12

9

34

33

4

3

Dikalikan dengan bilangan yang sama

8

3

4:32

4:12

32

12

Dibagi dengan bilangan yang sama

1. Menyederhanakan Pecahan

Ingat !!!

Page 4: Slide pecahan kl_vi_kd-5.1

Menyederhanakan pecahan dapat dilakukan dengan cara membagi pembilang dan penyebut dengan bilangan yang sama atau dengan Faktor Persekutuan Terbesar (FPB) nya.

.2

1

18:36

18:18

36

18

36

18Sederhanakan pecahan

FPB dari 18 dan 36 adalah 18, maka pembilang dan penyebut pecahan tersebut dibagi dengan 18.

Contoh

2

1

36

18atau

2

1adalah

36

18 darisederhanabentukJadi

Page 5: Slide pecahan kl_vi_kd-5.1

2. Mengurutkan Pecahan

Sebelumnya masih ingatkah bagaimana membandingkan pecahan jika,

pembilangnya sama?

penyebutnya sama?

pembilang dan penyebutnya tidak sama?

Page 6: Slide pecahan kl_vi_kd-5.1
Page 7: Slide pecahan kl_vi_kd-5.1

Menyamakan penyebut, yaitu mengubah

pecahan ke bentuk pecahan yang

penyebutnya sama. Penyamaan penyebut

berdasarkan kelipatan persekutuan terkecil

(KPK) dari pecahan yang diurutkan.

Membandingkan pembilangnya.

Page 8: Slide pecahan kl_vi_kd-5.1

8

5,

28

12,

7

4

56

35,

56

32,

56

24

8

5,

7

4,

28

12

56

35

78

75

8

5

Jadi urutan dari yang terkecil dari ketiga pecahan adalah:

Urutkan pecahan berikut dari yang terkecil:

KPK dari 7, 28, dan 8 adalah 56. Ubah ketiga pecahan dengan penyebut 56.

atau

Contoh 1:

56

32

87

84

7

4

56

24

228

212

28

12

Page 9: Slide pecahan kl_vi_kd-5.1

Urutkan pecahan berikut dari yang terbesar

Contoh 2:

5,1%,120,4

5

Cara 1:

Pecahan diubah ke bentuk pecahan biasa, seperti berikut.

10

155,1

100

120%120

4

5

KPK dari 4, 100, dan 10 adalah 100, maka ubah pecahan ini dengan penyebut 100

100

150

10

155,1

100

120%120

100

125

4

5

Jadi urutan dari yang terbesar adalah:

100

120,

100

125,

100

150 atau %120,4

5,5,1

Page 10: Slide pecahan kl_vi_kd-5.1

Urutkan pecahan berikut dari yang terbesar 5,1%,120,4

5

Cara 2:

Pecahan diubah ke bentuk persen

%150100

150

10

155,1

%120

%125100

125

4

5

Jadi urutan dari yang terbesar adalah 150%,

125%, 120% atau %120,4

5,5,1

Page 11: Slide pecahan kl_vi_kd-5.1

Urutkan pecahan berikut dari yang terbesar 5,1%,120,4

5

Cara 3:

Pecahan diubah ke bentuk desimal

Jadi urutan dari yang terbesar adalah:

1, 5 ; 1,25 ; 1, 2 atau %120,4

5,5,1

5,1

2,1100

120%120

25,1100

125

4

5