skripsi - eprints.ums.ac.ideprints.ums.ac.id/67041/2/halaman depan.pdf · menjalani revisi dengan...

12
i SKRIPSI IMPLEMENTASI PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) PADA BPJS KESEHATAN TERHADAP MASYARAKAT PENGGUNA PROGRAM JKN DI BPJS CABANG SURAKARTA Disusun dan Diajukan untuk Memenuhi Tugas-tugas dan Syarat-syarat Guna Mencapai Derajat Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta Oleh: NURUL WIDIASTUTI C100140062 FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2018

Upload: others

Post on 17-Jul-2020

8 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: SKRIPSI - eprints.ums.ac.ideprints.ums.ac.id/67041/2/HALAMAN DEPAN.pdf · menjalani revisi dengan penuh semangat, menjalani ujian dengan penuh keyakinan dan kerja keras dan hasil

i

SKRIPSI

IMPLEMENTASI PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN)

PADA BPJS KESEHATAN TERHADAP MASYARAKAT PENGGUNA

PROGRAM JKN DI BPJS CABANG SURAKARTA

Disusun dan Diajukan untuk Memenuhi Tugas-tugas dan Syarat-syarat

Guna Mencapai Derajat Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Oleh:

NURUL WIDIASTUTI

C100140062

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2018

Page 2: SKRIPSI - eprints.ums.ac.ideprints.ums.ac.id/67041/2/HALAMAN DEPAN.pdf · menjalani revisi dengan penuh semangat, menjalani ujian dengan penuh keyakinan dan kerja keras dan hasil
Page 3: SKRIPSI - eprints.ums.ac.ideprints.ums.ac.id/67041/2/HALAMAN DEPAN.pdf · menjalani revisi dengan penuh semangat, menjalani ujian dengan penuh keyakinan dan kerja keras dan hasil
Page 4: SKRIPSI - eprints.ums.ac.ideprints.ums.ac.id/67041/2/HALAMAN DEPAN.pdf · menjalani revisi dengan penuh semangat, menjalani ujian dengan penuh keyakinan dan kerja keras dan hasil
Page 5: SKRIPSI - eprints.ums.ac.ideprints.ums.ac.id/67041/2/HALAMAN DEPAN.pdf · menjalani revisi dengan penuh semangat, menjalani ujian dengan penuh keyakinan dan kerja keras dan hasil

v

MOTTO

“Sekarang Allah Telah Meringankan Kamu karena dia Mengetahui bahwa ada

Kelemahan Padamu. Maka jika di antara kamu ada serratus orang yang sabar,

niscaya mereka dapat mengalahkan dua ratus (orang musuh) dan jika diantara

kamu ada seribu orang (yang sabar), niscaya mereka dapat mengalahkan dua

ribu orang dengan seizin Allah. Allah beserta orang-orang yang sabar”

(Q.S.Al Anfal : 66)

“ Maka Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan, Maka apabila engkau

telah selesai (dari sesuatu urusan) tetaplah bekerja keras (untuk urusan yang

lain) dan hanya kepada Tuhanmulah engkau berharap”

(Q.S AL-Insyirah : 6-8)

“Musuh yang paling berbahaya di dunia ini adalah penakut dan bimbang,

sedangkan teman yang paling setia, hanyalah keberanian

dan keyakinan yang teguh” (Andrew Jackson)

“saya berjuang, saya berusaha, saya menulis skirpsi dengan penuh motivasi,

menjalani revisi dengan penuh semangat, menjalani ujian dengan penuh

keyakinan dan kerja keras dan hasil tidak akan mengkhianati usaha saya.

Semua berawal dari Bismillah dan diakhiri Alhamdulillah

untuk-Nya” (Penulis)

Page 6: SKRIPSI - eprints.ums.ac.ideprints.ums.ac.id/67041/2/HALAMAN DEPAN.pdf · menjalani revisi dengan penuh semangat, menjalani ujian dengan penuh keyakinan dan kerja keras dan hasil

vi

PERSEMBAHAN

Skripsi ini, penulis persembahkan kepada:

1. Mama dan Ayah yang telah bersabar

dalam mendampingi dengan doa dan

semangatnya.

2. Serta Kakakku tersayang dan satu-

satunya kebanggaanku juga, serta

keluarga tercinta.

Page 7: SKRIPSI - eprints.ums.ac.ideprints.ums.ac.id/67041/2/HALAMAN DEPAN.pdf · menjalani revisi dengan penuh semangat, menjalani ujian dengan penuh keyakinan dan kerja keras dan hasil

vii

IMPLEMENTASI PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN)

PADA BPJS KESEHATAN TERHADAP MASYARAKAT PENGGUNA

PROGRAM JKN DI BPJS CABANG SURAKARTA

Nurul Widiastuti

C100140062

Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta

2018

[email protected]

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi Program JKN pada BPJS

Kesehatan terhadap masyarakat pengguna Program JKN dan faktor/ kendala yang

menghambat pelaksanaan Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) pada

BPJS Kesehatan terhadap masyarakat pengguna Program JKN di BPJS Cabang

Surakarta. Metode penelitian merupakan penelitian yuridis empiris yang bersifat

deskriptif. Sumber data terdiri dari data primer dan sekunder. Metode

pengumpulan data melalui studi pustaka dan wawancara, kemudian dianalisis

secara deskriptif-kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi

Program JKN pada BPJS Kesehatan terhadap masyarakat pengguna oleh Pihak

Pemerintah dalam BPJS Kesehatan sebagai pelaksana telah berupaya maksimal

dengan sosisalisasi dan meningkatkan kesadaran masyarakat, namun butuh proses

dan waktu untuk mewujudkan keseluruhan masyarakat terjamin dalam Program

ini, dimana sejauh ini program cukup mengalami progres yang signifikan dan

sangat baik, yaitu mencapai 96,60% keanggotaannya. Kendala yang menghambat

pelaksanaan Program JKN antara lain masyarakat tidak datang saat adanya

sosialisasi,peserta Penerima Bantuan Iuran (PBI) sudah meninggal, tapi tidak ada

laporan kematian sehingga datanya tidak update, peserta JKN terutama peserta

PBI merasa dikesampingkan dalam mendapatkan pelayanan fasilitas

kesehatan,dan terbatasnya sumber daya manusia pada BPJS Kesehatan.

Kata Kunci: implementasi, Program JKN, BPJS Kesehatan

Page 8: SKRIPSI - eprints.ums.ac.ideprints.ums.ac.id/67041/2/HALAMAN DEPAN.pdf · menjalani revisi dengan penuh semangat, menjalani ujian dengan penuh keyakinan dan kerja keras dan hasil

viii

ABSTRACT

This study aims to determine the implementation of the JKN Program on BPJS

Health for the JKN Program users and the factors/constraints that hinder the

implementation of the National Health Insurance Program (JKN) at the BPJS

Health for the JKN Program users in the BPJS Surakarta branch. The research

method is a descriptive empirical juridical research. Data sources consist of

primary and secondary data. Data collection method through literature study and

interview, then analyzed descriptively and qualitatively. The results showed that

the implementation of the JKN Program for BPJS Health for the user community

by the government in the BPJS Health as the implementer had made maximum

efforts with socialization and increased public awareness, but needed the process

and time to realize the entire community guaranteed in this Program, where so far

the program was sufficient experienced significant and very good progress,

reaching 96.60% of its membership. The constraints that hampered the

implementation of the JKN Program included the community not coming at the

time of socialization, the participants of the Contribution Assistance (PBI) who

had died, but there were no reports of deaths so that the data was not updated,

JKN participants, especially PBI participants felt excluded in obtaining health care

services, and limited human resources at BPJS Health.

Keywords: implementation, JKN Program, BPJS Health

Page 9: SKRIPSI - eprints.ums.ac.ideprints.ums.ac.id/67041/2/HALAMAN DEPAN.pdf · menjalani revisi dengan penuh semangat, menjalani ujian dengan penuh keyakinan dan kerja keras dan hasil

ix

KATA PENGANTAR

Assalammualaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh

Alhamdulillah, Puji Syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas

rahmat dan petunjuk-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini

dengan judul “Implementasi Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) pada

BPJS Kesehatan terhadap Masyarakat Pengguna Program JKN di BPJS Cabang

Surakarta”. Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat untukmemperoleh gelar

kesarjanaan jenjang Strata-1 pada Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah

Surakarta.

Dalam penyusunan dan penulisan skripsi ini, penulis telah benyak

mendapatkan bimbingan, bantuan dan motivasi dari berbagai pihak yang tidak

dapat penulis ucapkan satu persatu, maka dari itu pada kesempatan ini dengan rasa

hormat penulis ucapkan terimakasih kepada :

1. Allah SWT yang telah memberikan Rahmat-Nya

2. Bapak Prof. Dr. Khudzaifah Dimyati, S.H., M.H selaku dekan Fakultas

Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3. Inu Inayah S.H., M.H selaku Dosen Pembimbing yang bersedia meluangkan

waktu, tenaga dan pikiran untuk memberikan dorongan, bimbingan dan

pengarahan dalam penulisan skripsi.

4. Segenap Bapak dan Ibu Dosen fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah

Surakarta yang telah membimbing dan mendidik penulis selama menempuh

studi sarjana S-1.

5. Segenap staf dan karyawan Tata Usaha fakultas Hukum Universitas

muhammadiyah surakarta yang telah mengurus semua birokrasi dan keperluan

administrasi penulis.

6. Kedua Orang Tuaku, Bapak Widodo dan Ibu Sudiyem yang selalu dan terus

memberikan doa, semangat, dorongan dan cinta kasih sayangnya baik dari

kebutuhan batin maupun financial untuk penulis agar penulis cepat

menyelesaikan skripsi ini.

Page 10: SKRIPSI - eprints.ums.ac.ideprints.ums.ac.id/67041/2/HALAMAN DEPAN.pdf · menjalani revisi dengan penuh semangat, menjalani ujian dengan penuh keyakinan dan kerja keras dan hasil
Page 11: SKRIPSI - eprints.ums.ac.ideprints.ums.ac.id/67041/2/HALAMAN DEPAN.pdf · menjalani revisi dengan penuh semangat, menjalani ujian dengan penuh keyakinan dan kerja keras dan hasil

xi

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ........................................................................................ i

HALAMAN PERSETUJUAN ........................................................................ ii

HALAMAN PENGESAHAN ......................................................................... iii

HALAMAN PERNYATAAN ........................................................................ iv

HALAMAN MOTTO ..................................................................................... v

HALAMAN PERSEMBAHAN ...................................................................... vi

ABSTRAK ...................................................................................................... vii

ABSTRACT ...................................................................................................... viii

KATA PENGANTAR .................................................................................... ix

DAFTAR ISI ................................................................................................... xi

BAB I PENDAHULUAN ...................................................................... 1

A. Latar Belakang ...................................................................... 1

B. Rumusan Masalah ................................................................. 7

C. Tujuan Penelitian ................................................................. 7

D. Manfaat Penelitian ............................................................... 8

E. Kerangka Pemikiran ............................................................. 9

F. Metode Penelitian ................................................................ 10

G. Sistematika Penulisan Skripsi .............................................. 13

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ............................................................. 15

A. Asuransi Kesehatan .............................................................. 15

1. Pengertian Asuransi Kesehatan ..................................... 15

2. Komponen Sistem Pelayanan Kesehatan dengan

Asuransi ......................................................................... 15

3. Struktur Dasar Sistem Pelayanan dan Pembiayaan

Kesehatan ....................................................................... 16

B. Sistem Jaminan Sosial Nasional (SJSN) .............................. 16

1. Pengertian SJSN ............................................................ 16

2. Asas dan Tujuan SJSN ................................................... 17

3. Prinsip-prinsip SJSN ...................................................... 18

4. Program SJSN ................................................................ 20

C. Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) .................................... 21

1. Pengertian Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) ............ 21

2. Penyelenggaraan Jaminan Kesehatan Nasional ............. 22

3. Manfaat Jaminan Kesehatan Nasional ........................... 24

Page 12: SKRIPSI - eprints.ums.ac.ideprints.ums.ac.id/67041/2/HALAMAN DEPAN.pdf · menjalani revisi dengan penuh semangat, menjalani ujian dengan penuh keyakinan dan kerja keras dan hasil

xii

D. Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) ..................... 25

1. Pengertian BPJS ............................................................. 25

2. Fungsi BPJS ................................................................... 27

3. Tugas BPJS .................................................................... 27

E. Kebijakan Publik .................................................................. 28

1. Pengertian Kebijakan Publik ......................................... 28

2. Implementasi Kebijakan ................................................ 32

3. Unsur-unsur Implementasi ............................................. 33

4. Model Implementasi Kebijakan ..................................... 35

F. Kesadaran Hukum, Kepatuhan Hukum dan Penegakan

Hukum ................................................................................. 41

1. Kesadaran Hukum .......................................................... 41

2. Kepatuhan Hukum ......................................................... 42

3. Penegakan Hukum ......................................................... 44

BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN .......................... 45

A. Implementasi Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN)

pada BPJS Kesehatan terhadap Masyarakat Pengguna

Program JKN di BPJS Cabang Surakarta ............................ 45

B. Faktor atau Kendala yang Menghambat Pelaksanaan

Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) pada BPJS

Kesehatan terhadap Masyarakat Pengguna Program JKN di

BPJS Kesehatan Cabang Surakarta ...................................... 64

BAB IV PENUTUP .................................................................................. 70

A. Kesimpulan ........................................................................... 70

B. Saran ..................................................................................... 73

DAFTAR PUSTAKA